The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by runnisa221, 2022-07-23 03:36:07

Bahan Ajar

Khoirun Nisa'

BAHAN
AJAR

Teorema Phytagoras

Capaian Pembelajaran (CP)

Menemukan Teorema Phytagoras
Peserta didik mampu menemukan teorema phytagoras dari hubungan antara luas persegi
dan panjang sisi segitiga

Tujuan Pembelajaran (TP)

Melalui kegiatan hubungan anatara luas persegi dan panjang sisi segitiga peserta
didik dapat menemukan teorema phytagoras
Melalui kegiatan latihan ini peserta didik dapat menggunakan teorema phytagoras
untuk menyelesaikan permasalahan yang dijumpai.

Alur Tujuan Pembelajaran (TP)

Mengidentifikasi hubungan anatara luas persegi dan panjang segitiga dalam gambar
yang tersaji.
Menuliskan teorema phytagoras yang diperoleh dari hasil identifiukasi.

Kegiatan
Amat
ilah 2 buah gambar di bawah ini,

cermatilah hubungan yang kalian peroleh dari
kegiatan 1 ini lalu buatlah kesimpulan yang
sesuai.

Kesimpulan

Pada Segitiga siku-siku dengan
panjang sisi a, b, c dan c

sebagai sisi miring (sisi yang
terpanjang), maka
berlaku:

rumus ini dikenal sebagai Teorema
Pythagoras:

“kuadrat sisi miring = jumlah kuadrat
sisi siku-sikunya”

SEMANGAT
BELAJAR


Click to View FlipBook Version