The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.

Modul tentang projek kuliner khas kalbar

Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by anidzah83, 2023-11-20 09:15:51

Modul P5

Modul tentang projek kuliner khas kalbar

Keywords: -,pendidikan

PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA ( P5 ) KELAS XI KELOMPOK 2 SMK NEGERI 9 PONTIANAK INFORMASI UMUM A. Identitas Modul Nama Penyusun : Muhammad Sahlan,S.Pd Erna S.Pd ANI S.Pd.I Dra.Hj.M.Agustini Deviana Ruhupatty,S. Pd Instansi : SMK N 9 Pontianak Mata Pelajaran : Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dan Budaya Kerja Tahun Penyusunan : 2022 Jenjang Sekolah : SMK Kelas : XI (Fase E ) Alokasi Waktu : 12 x 8 JP = 96 JP B. Sarana dan prasarana Alat : Laptop, Gawai, internet Media : WhatsApp, Google Meet, Google Form Bahan : Bahan makanan sesuai menu, bumbu masakan , ikan dan LL C. Target peserta didik - Peserta didik reguler / tipikal - Peserta didik dengan kesulitan belajar - Peserta didik dengan pencapaian tinggi D. Relevansi tema dan topik projek untuk satuan pendidikan Tema : Kearifan Lokal Topik : MAKANAN KHAS PONTIANAK Relevansi : Untuk menciptakan linkungan satuan pendidikan yang mandiri dimana peserta didik dapat mengenal makanan Khas Pontianak KOMPONEN INTI A. Deskripsi singkat projek - Peserta didik mengolah bahan makanan sesuai dengan kreteria pilihan dalam proses membuat makanan khas Pontianak - Peserta didik Memproses pembuatan menu makanan ciri khas Pontianak - Peserta didik Membuat Vidio resep penyajian makanan khas tesebut


B. Dimensi dan subelemen dari Profil Pelajar Pancasila - Mandiri, - Kreatif, - beriman dan bertaqwa - Gotong royong C. Tujuan spesifik untuk fase tersebut Pada akhir fase E : Peserta didik mampu mengolah bahan hasil alam daerah Pontianak yang terdiri nabati dan hewani menjadi makanan khas Pontianak Fokus: Pengembangan akhlak terhadap alam Menghasilkan karya dan tindakan yang orisinal Memperoleh dan memproses informasi dan gagasan D. Alur kegiatan projek secara umum 1 Persiapan JP - Guru menyiapkan artikel / gambar / video tentang Makanan Khas Pontianak Guru menyiapkan lembar kerja 2 Pelaksanaan : - Guru mengenalkan dan membangun kesadaran peserta didik terhadap isu makanan khas Pontianak dan dampaknya terhadap kita dan masyarakat sehingga dapat melestarikan makanan khas Pontianak - Guru membagikan lembar kerja revleksi awal tentang makanan khas Pontianak ( Formatif 1 ) 8 JP - Peserta didik mengamati di video makanan khas Pontianak - Peserta didik mencatat resep makanan khas Pontianak tersebut - Guru membagikan lembar kerja (Formatif 2) 8 JP - Peserta didik membuat laporan dan mempresentasikan hasil pembuatan proses makanan khas Pontianak (Formatif 3) 16 JP - Peserta didik membuat makanan tersebut perkelompok dirumah . - Peserta didik mengirimkan hasil karya berupa video proses pembuatan makanan khas Pontianak (Formatif 4) 16 JP - Peserta didik membiasakan menikmati makanan khas Pontianak dan mengkomunikasika kepada teman yang lain. - Guru membagikan lembar kerja pembiasaan tentang pentingnya melestarikan dan membuat makanan khas Pontianak (Formatif 5) 24 JP - Guru menampilkan proses pembuatan bubur pedas pada video dan dibagikanb kepada peserta didik dan peserta didik perkelompok memilih tugas tersebut sesuai dgn menu yang sudah diinfokan - Peserta didik mempraktekkan Kembali proses pembuatan bubur pedas tersebut di rumah - Guru membagikan lembar kerja hasil pembuatan makanan khas Pontianak (Formatif 6) 16 JP 3 Revleksi dan Tindak Lanjut - Peserta didik membuat video proses pembuatan makanan khas Pontianak kemudian di upload di sosial media masing-masing (Sumatif 1) 8 JP E. Asesmen Asesmen Diagnostik : 1. Dalam keseharian di rumah, makanan apa yang sering kamu makan ? 2. Ketika mendengar makanan khas Pontianak, makanan khas apa saja yang kamu ketahui ? 3. Apakah dirumahmu terdapat proses membuat makanan khas Pontianak ? Formatif 1 1. Apakah pendapatmu tentang makanan khas Pontianak


2. Apakah di lingkungan tempat tinggalmu terdapat proses pembuatan makanan khas Pontianak 3. Dampak apa saja yang timbul bagi kita akibat tidak mengenal dan melestarikan makanan khas Pontianak ? Rubrik Penilaian Formatif 1 Skor Kriteria Jawaban 4 Jawaban sesuai tema dan ada pengembangan 3 Jawaban sesuai tema 2 Jawaban kurang sesuai dengan tema 1 Jawaban tidak sesuai dengan tema Norma Penilaian = (Skor Perolehan : Jumlah Skor Maksimal) x 100 Formatif 2 Buat laporan hasil proses pembuatan makanan khas Pontianak . Tulis di buku tulis kalian dengan format : A. Nama Kegiatan B. Tempat C. Hari / Tanggal Pelaksanaan D. Tujuan E. Hasil Kunjungan F. Kesimpulan dan Tindak Lanjut Rubrik Penilaian Formatif 2 No Kriteria Penilaian Skor 1 Format Laporan / Sistematika 4 = Terdapat 6 Komponen 3 = Terdapat 5 komponen 2 = Terdapat 4 komponen 1 = Kurang dari 4 Komponen 2 Isi Laporan 4 = Sesuai tema dan ada pengembangan 3 = Sesuai tema 2 = Kurang sesuai tema 1 = Tidak sesuai tema 3 Tata bahasa, tanda baca, kosa kata 4 = Tata bahasa, tanda baca dan kosa kata semuanya benar 3 = Ada 1 – 5 yang salah 2 = Ada 6 – 10 yang salah 1 = Lebih dari 10 yang salah 4 Ketepatan waktu pengumpulan tugas 4 = Tepat waktu 3 = Lewat 3 hari 2 = Lewat 5 hari 1 = Lebih dari 1 minggu Norma Penilaian = (Skor Perolehan : Jumlah Skor Maksimal) x 100 Formatif 3 Persentasikan hasil laporan laporan hasil proses pembuatan makanan khas Pontianak Rubrik Penilaian Formatif 3 No Kriteria Penilaian Skor 1 Penguasaan materi 4 = Sangat Baik 3 = Baik 2 = Cukup 1 = Kurang 2 Penyampaian 4 = Sangat Baik 3 = Baik 2 = Cukup 1 = Kurang


No Kriteria Penilaian Skor 3 Media 4 = Sangat Baik 3 = Baik 2 = Cukup 1 = Kurang 4 Kemampuan menjawab pertanyaan 4 = Sangat Baik 3 = Baik 2 = Cukup 1 = Kurang Norma Penilaian = (Skor Perolehan : Jumlah Skor Maksimal) x 100 Formatif 4 Buatlah salah satu jenis makanankhas yang ada dimenu pilihan yang disampaikan oleh guru dan vidiokan ! Rubrik Penilaian Formatif 4 No Kriteria Penilaian Skor 1 Kreatifitas 4 = Sangat Baik 3 = Baik 2 = Cukup 1 = Kurang 2 Gagasan 4 = Sangat Baik 3 = Baik 2 = Cukup 1 = Kurang 3 Kerapian 4 = Sangat Baik 3 = Baik 2 = Cukup 1 = Kurang 4 Nilai Manfaat 4 = Sangat Baik 3 = Baik 2 = Cukup 1 = Kurang 5 Ketepatan waktu pengumpulan tugas 4 = Tepat waktu 3 = Lewat 3 hari 2 = Lewat 5 hari 1 = Lebih dari 1 minggu Norma Penilaian = (Skor Perolehan : Jumlah Skor Maksimal) x 100 Formatif 5 Berilah tanda checklist jenis makan khas Pontianak Lembar Kerja : Nama Siswa : Kelas : Nomor Absen : Tanggal Pelaksanaan : No. Hari / Tanggal Jenis Bahan makanan khas Pontianak Ikan Sotong beras Bakwan sambal Bubur pedas 1 2 3 4 5


6 7 8 9 10 Dst Formatif 6 Buatlah karya menu makanan khas Pontianak yang kreatif dan inovatif Rubrik Penilaian Formatif 6 No Kriteria Penilaian Skor 1 Kreatifitas 4 = Sangat Baik 3 = Baik 2 = Cukup 1 = Kurang 2 Gagasan 4 = Sangat Baik 3 = Baik 2 = Cukup 1 = Kurang 3 Kerapian 4 = Sangat Baik 3 = Baik 2 = Cukup 1 = Kurang 4 Nilai Manfaat 4 = Sangat Baik 3 = Baik 2 = Cukup 1 = Kurang 5 Ketepatan waktu pengumpulan tugas 4 = Tepat waktu 3 = Lewat 3 hari 2 = Lewat 5 hari 1 = Lebih dari 1 minggu Norma Penilaian = (Skor Perolehan : Jumlah Skor Maksimal) x 100 Sumatif Buatlah video proses pembuatan makanan khas Pontianak kemudian di upload di sosial media masing-masing ! Rubrik Penilaian Sumatif No Kriteria Penilaian Skor 1 Kreatifitas 4 = Sangat Baik 3 = Baik 2 = Cukup 1 = Kurang 2 Gagasan 4 = Sangat Baik 3 = Baik 2 = Cukup 1 = Kurang 3 Sinematografi 4 = Sangat Baik 3 = Baik 2 = Cukup 1 = Kurang 4 Nilai Manfaat 4 = Sangat Baik 3 = Baik


No Kriteria Penilaian Skor 2 = Cukup 1 = Kurang 5 Ketepatan waktu pengumpulan tugas 4 = Tepat waktu 3 = Lewat 3 hari 2 = Lewat 5 hari 1 = Lebih dari 1 minggu Norma Penilaian = (Skor Perolehan : Jumlah Skor Maksimal) x 100 F. Pertanyaan pemantik 1. Apakah makanan khas Pontianak wajib dilestarikan ? 2. Apa yang kamu ketahui tentang makanan khas Pontianak ! G. Pengayaan dan remedial 1. Pengayaan : Peserta didik yang sudah mencapai target pembelajaran akan diberikan kesempatan untuk mempelajari materi yang relevan untuk memperluas pengetahuannya dan peserta didik akan mengikuti unit berikutnya 2. Remidi : Peserta didik yang belum mencapai target pembelajaran akan memperoleh remidial teaching dan bantuan guru serta diberi tugas yang dapat menunjang pemahaman terhadap materi yang dipelajari. H. Refleksi peserta didik dan pendidik Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk merefleksi secara jujur kegiatan pembelajaran yang dilakuk Makanan Khas Pontianak PROJEK P5 GULAI PAKIS SOTONG PANGKONG BAKWAN PONTIANAK


5 Kuliner Khas Pontianak Halal Yang Wajib Dicicipi Ketika Berkunjung Ke Negeri Khatulistiwa Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam senantiasa mengingatkan agar umat Islam mengkonsumsi makanan yang halal dan bergizi. Sebab makanan yang dikonsumsi dapat mempengaruhi diterima atau tidaknya doa. Makanan yang halal adalah yang didapat dan diolah sesuai dengan syariat Islam. Tentu saja selain halal, makanan juga harus bergizi, agar bermanfaat bagi tubuh dan juga kesehatan. Dikutip dari situs Islamic Council of Victoria, halal dalam bahasa Arab dijelaskan sebagai sesuatu yang baik, dibolehkan, dan sesuai hukum. Bagi muslim, hukum memakan makanan halal merujuk pada Al-Qur’an surat Al-Baqarah ayat 172. َه يَا ا يُّ أ ِذي َن َ َّ َم ال نُوا آ وا ِ ِم بَا ِت ُكل ن ُ نَا ُك َم م ا َطي َر َزق َوا ش ُكُروا ِ ن ِلِلَّ ِ م إ ُك نتُ عبُدُو َن ِيَّاهُ إ تَ Artinya: “Hai orang-orang yang beriman, makanlah di antara rezeki yang baik-baik yang Kami berikan kepadamu dan bersyukurlah kepada Allah, jika benar-benar kepada-Nya kamu menyembah.” Kota Pontianak atau dikenal juga sebagai Kota Khatulistiwa merupakan salah satu kota di dunia yang diberikan anugerah dan keistimewaan karena dilintasi garis nol derajat (equator). Oleh karena itu, bisa dilihat dan dikunjungi Tugu Khatulistiwa sebagai salah satu obyek wisata yang ada di Kalimantan Barat. Selain itu, kota Pontianak juga dikenal sebagai kota kuliner karena begitu banyak jenis sajian menu makanan yang dapat dicicipi selama berkunjung kesini. Hal ini dikarenakan terdapat 3 unsur suku budaya terbesar disini, antara lain: Melayu, Dayak, dan Cina. Di satu sisi, khusus Muslim ketika ingin berkunjung ke lokasi kuliner yang ada harus melihat dulu dari aspek kehalalannya karena tidak semua kuliner khas Kalimantan Barat bisa dikonsumsi, salah satu diantaranya Bipang (Babi Panggang) Ambawang. Ada beberapa jenis kuliner khas Pontianak halal yang bisa dicicipi dan Insya Allah untuk dikonsumsi, antara lain: 1. Bubor Paddas Bubor Paddas, lebih sering disebut Bubur Pedas, merupakan salah satu jenis kuliner khas Pontianak halal terbuat dari nasi halus dan kelapa parut yang disangrai. Dalam proses masaknya ditambahkan beberapa jenis sayuran seperti kangkung, daun inai dan daun kesum (daunAda beberapa jenis kuliner khas Pontianak halal yang bisa dicicipi dan Insya Allah untuk dikonsumsi, antara lain: PISANG SRIKAYA TEMPOYAK CAN CALOK SAMBAL WAK DOLAH


Bubor Paddas menggunakan bumbu campuran, antara lain: bawang merah, bawang putih, cabai merah, serai, lada hitam, dan daun salam. Sebagai penambah rasa, kuah kaldu dibuat dari tulang rusuk sapi. Dan ketika sudah siap tersaji, ditambahkan bawang goreng, ikan teri, dan kacang-kacangan. Bubor Paddas sebenarnya merupakan kuliner khas dari Kabupaten Sambas, akan tetapi banyak juga disukai oleh hampir seluruh masyarakat di Kalimantan Barat karena citarasanya cocok dan istimewa. Yang pasti karena mengandung banyak unsur sayuran, kuliner ini tentu saja sangat baik untuk kesehatan. 2. Bingke Berendam Tak sah rasanya jika tidak mencicipi salah satu jenis kuliner khas Pontianak halal ini. Bingke Berendam termasuk dalam kategori makanan tradisional yang terbuat dari tepung beras, telur, gula, dan santan. Dalam proses masaknya harus melalui 2 kali pemanggangan, pertama di atas api kompor kemudian di dalam oven untuk mematangkannya. Pada zaman dulu untuk membuat kuliner ini cukup susah karena prosesnya cukup rumit dan harus menggunakan kayu bakar atau arang untuk mendapatkan hasil maksimal. Akan tetapi sekarang sudah cukup banyak pelaku UMKM yang membuatnya, Selama bulan Ramadhan, Kue Bingke Berendam menjadi menu wajib saat berbuka puasa warga Pontianak. Kue ini begitu laris diburu warga yang menjalankan ibadah puasa. 3. Mie Tiaw Mie Tiaw atau biasa juga disebut sebagai Kwetiaw merupakan salah satu jenis kuliner khas yang banyak dijual oleh pengusaha cina sehingga sebenarnya status kehalalannya masih diragukan. Akan tetapi dalam perkembangannya sudah banyak pengusaha kuliner muslim yang menjual juga, salah satu diantaranya adalah Mie Tiaw Melayu.


Mie Tiaw bisa disajikan dalam bentuk basah (mie tiaw siram dan rebus) dan kering (mie tiaw goreng). Blogger Borneo sendiri suka dengan Mie Tiaw Goreng. Dalam proses masaknya, mie tiaw biasanya dipadukan dengan daging sapi, babat, atau usus, dan jeroan lain. Makanya yang punya kolesterol harus mawas diri ya. Hahahahaha… Mie Tiaw dijual di pasaran dalam keadaan segar dan kering. Untuk masakan ini sebaiknya gunakan Mie Tiaw segar yang cukup diuraikan dan dicuci bersih sebelum digunakan. Sementara, Mie Tiaw kering wajib direbus terlebih dahulu dan diaduk bersama sedikit minyak agar tidak lengket. 4. Sotong Pangkong Sotong adalah binatang yang hidup di perairan, khususnya sungai maupun laut atau danau. Hewan ini dapat ditemukan di hampir semua perairan yang berukuran besar baik air tawar, air payau, maupun air asin pada kedalaman bervariasi, dari dekat permukaan hingga beberapa ribu meter di bawah permukaan. A. Bahan bacaan pendidik dan peserta didik 1. Proses Pembuatan makanan khas Pontianak. 2. Wawncara dengan orang tua ttg proses pembuatan salah satu makanan khas Pontianak B. Glosarium ➢ KULINER = makanan Menurut Seogiarto (2018), kuliner adalah masakan dalam artian hasil dari proses memasak. Wisata kuliner adalah bepergian ke sauatu daerah atau tempat yang menyajikan makanan khas dalam rangka mendapatkan pengalaman baru mengenai kuliner (Hall dan mitchell, 2001, dalam Sari, 2013 ➢ Paddas = pedas ➢ C. Daftar Pustaka https://bloggerborneo.com/kuliner-khas-pontianak-halal/


Click to View FlipBook Version