Penanggung jawab Dapur Redaksi
Pembicaraa
: Biro Kerohanian Kristen Fakultas Hukum UNSRAT
Editor : Pdt.Yvonne Indriaawuy Lantu (Ket. Majelis Daerah GPDI SULUT )
Desain dr. Richard Sualang (Wakil Walikota Manado), Pdt. Jammer Prayerson
Perancangan sampul Andalangi, M.Th, Drs. Tuerah August Musa Ronny Gosal, M.Si. (Wakil
Aplikasi Rektor III Bidang Kemahasiswaan dan Alumni Universitas Sam Ratulangi
Manado), Pdt. dr. Lenny Matoke, Sp.S, MA, Pdt. Fanny Lumintang, S.Th
: Seksi Sekretariat dan Multimedia
: Seksi Sekretariat dan Multimedia
: Seksi Sekretariat dan Multimedia
: Microsoft word 2010, Adobe Photoshop CS6
Copyright 2021 @Panitia Bina Rohani Mahasiswa Kristen XXXI
Diterbitkan Oleh :
Panitia Bina Rohani Mahasiswa Kristen XXXI
Biro Kerohanian Kristen
Fakultas Hukum Universitas Sam Ratulangi
Jl. Kampus, Bahu, Manado 95115
DAFTAR ISI
Dapur Redaksi 2
3
Daftar Isi 4
5
Petunjuk Umum 6
7
Kata Sambutan Ketua Panitia BRMK XXXI 8
9
Kata Sambutan Ketua BKK FH-UNSRAT 10
11
Kata Sambutan Dekan FH-UNSRAT 13
14
Taat Tertib Peserta BRMK XXXI 15
16
Arti Logo 18
20
Jadwal Kegiatan 22
24
Lagu Tema 25
26
Saat Teduh 1 28
32
Saat Teduh 2
Penelaahan Tokoh Alkitab
Tata Cara Ibadah Buka
Tata Cara Ibadah Tutup
Materi Doa dan Firman
Praise & Worship
Struktur Pengurus BKK FH-UNSRAT
Struktur Pengurus Forum Alumni BKK FH-UNSRAT
Struktur Panitia BRMK XXXI
BRMK dari Masa ke Masa
Special Thank’s
PETUNJUK UMUM
Panitia akan melayani bagi yang membutuhkan informasi;
Panitia menyediakan link 1 Jam sebelum kegiatan dimulai;
Panitia memulai siaran langsung YouTube 30
menit sebelum kegiatan dimulai;
Semua acara umum dilaksanakan secara daring
melalui LIVE Youtube dan aplikasi Zoom.
Untuk acara dalam kelompok akan diatur
selanjutnya;
Bagi peserta yang memiliki kendala jaringan
diharapkan segera menghubungi Panitia;
Panitia menyediakan Buku Panduan yang menjadi pedoman
kegiatan BRMK XXXI.
SambuTan Ketua Panitia BRMK XXXI
Oleh: Ackselnaldo Takaliuang
Salam sejahtra untuk kita semua, Shalom !
Puji syukur kita naikan kepada Tuhan Yesus Kristus sang
kepala pelayanan,yang sampai saat ini kita masih bisa merasakan
kasih-Nya ditengah-tengah kehidupan kita.
Bersyukur kepada Tuhan atas kasih-Nya, ketika di masa
pandemi seperti ini kita bisa berkumpul bersama-sama dengan
angkatan 2021 untuk memuji dan memuliakan nama Tuhan dalam
kegiatan BINA ROHANI MAHASISWA KRISTEN XXXI .
Kegiatan BINA ROHANI MHASISWA KRISTEN XXXI ini bertujuan untuk
membentuk mental dan keribadian adik-adik Angkatan 2021 untuk bisa menjadi teladan dalam
lingkungan kampus dan masyarakat sehingga hanya nama Tuhan saja yang dipermuliakan.
Selama 4 bulan berjalan panitia mempersiapkan kegiatan ini dengan melewati banyak
hal, proses dan didikan, suka maupun duka kita rasakan bersama namun dengan demikin kita
dibentuk menjadi anaak-anak yang selalu rendah hati dan memahami seiap rencana Tuhan
dalam kehidupan kita selaku anak-anak Allah dan semua dapat kita lewati karena berkat
penyertaan Tuhan.
Dalam kegiatan ini tema yang diangkat adalah ‘BANGKIT DAN BERCAHAYALAH”
dalam EFESUS 5:1-21. Dan harapan dari kami melalui kegiatan ini adik-adik Angkatan 2021
boleh bangkit dan menjadi cahaya terang yang dalam hal ini menjadi berkat bagi semua orang
sehingga ketika dalam segala hal yang terjadi hanya nama Tuhan saja yang dipermuliakan.
Selamat berproses dan selamat mengikuti kegiatan BRMK XXXI Tuhan Yesus
memberkati IMMANUEL.
Sambutan Ketua BKK Fakultas Hukum UNSRAT
Oleh : Ayu andira
Salam sejahtera bagi kita semua, syalom..
Sukacita serta ungkapan syukur kepada Tuhan Yesus Kristus, Biro
Kerohanian KristenFakultas Hukum Universitas Sam Ratulangi
masih diperkenankan dan disertai dalam melaksanakan setiap
program pelayanan walaupun ditengah-tengah pandemi covid-19.
Bahkan hari ini Jumat, 27 Agustus 2021 juga merupakan hari
anugerah dari Tuhan Yesus Kristus karena setelah melalui banyak
proses dan pergumulan BRMK XXXI masih boleh dilaksanakan
dengan berkat yang asalnya dari Dia juga.
Sukacita kami ini akan semakin penuh apabila adanya respon yang baik
dari Angkatan 2021 dengan mengikuti kegiatan BRMK XXXI ini dengan serius.
Bangkit dan bercahayalah yang diambil dari Efesus 5:1-21 menjadi dasar
dilaksanakannya BRMK XXXI dengan harapan yang terkandung di dalamnya
agar angkatan 2021 menjadi pribadi yang takut akan Tuhan serta selalu
menghidupi tema ini dengan bangkit dan bercahaya sebagai mahasiswa yang
akan membawah dampak positif di Fakultas Hukum.
Sabtu, 28 Agustus 2021 adalah hari penutupan Bina Rohani dan kabar
sukacita yang ingin kami sampaikan di penghujung kegiatan bahwa saat ini adik-
adik telah menjadi bagian dari keluarga besar Biro Kerohanian Kristen Fakultas
Hukum Universitas Sam Ratulangi.
Akhir kata saya ucapkan selamat berproses menuju sarjana hukum yang
Injili, IMMANUEL.
Salam kasih dan doa,
Ayu Andira
SAMBUTAN DEKAN FAKULTAS HUKUM UNSRAT
Dr. Flora Pricilla Kalalo, S.H., M.H.
Syalom !
Puji syukur patutlah kita naikan kehadirat Tuhan, karena atas berkat dan
kasih Tuhan yang tak pernah berkesudahan menyertai kita selama pandemi
ini. Besar harapan kegiatan Bina Rohani Mahasiswa Kristen dapat
membina Mental, Pribadi, Karakter dan Rohani dari anak-anak mahasiswa
yang telah memilih Fakultas Hukum Unsrat sebagai tempat untuk
menimbah ilmu.
Sebagaimana visi Fakultas Hukum Unsrat Tahun 2018-2022 yaitu menjadi Fakultas Hukum yang Profesional,
Unggul dan Berbudaya Berbasis Kearifan Lokal, maka kegiatan ini pun diharapkan dapat mendukung visi
Fakultas Hukum sehingga dapat menghasilkan mahasiswa-mahasiswa yang memiliki karakter dan pribadi
yang unggul dan berbudaya selanjutnya dapat dididik menjadi professional di bidang ilmu hukum.
Saya selaku Dekan berharap kiranya mahasiswa yang mengikuti kegiatan Bina Rohani Mahasiswa Kristen
dalam wadah BKK dapat mendatangkan kebaikan bagi mereka yang mengasihi Tuhan dalam kehidupan
pendidikan di Fakultas Hukum.
Akhirnya saya titip pesan
Bila engkau baik hati bisa saja orang lain menuduhmu punya pamrih tapi bagaimanapun berbaik
hatilah, bila engkau jujur mungkin saja orang lain akan menipumu tapi bagaimanapun berbuatlah
jujur kebaikan yang engkau lakukan hari ini mungkin saja besok sudah dilupakan orang tapi
bagaimanapun berbuat baiklah tetap berikan yang terbaik dari dirimu karna pada akhirnya engkau
akan tau bahwa ini adalah urusan antara engkau dan Tuhanmu bukan urusan antara engkau dan
mereka.
Pakailah hidup ini sebagai kesempatan untuk menjadi berkat yang mendatangkan kebaikan.
Syalom
Dekan Fakultas Hukum
Universitas Sam Ratulangi
Dr. Flora Pricilla Kalalo,S.H.,M.H.
TATA TERTIB BRMK XXXI
1. Wajib bergabung di LIVE YouTube 30 menit sebelum kegiatan dimulai
2. Mengikuti semua kegiatan BRMK XXXI
3. Memakai bahasa yang baik dan sopan saat berkomentar di kolom komentar
4. Mencari tempat yang tenang untuk mengikuti kegiatan BRMK XXXI
5. Menyediakan Alkitab dan ATM (Alat Tulis Menulis)
6. Mencatat selama kegiatan BRMK XXXI
7. Wajib mengaktifkan kamera selama berlangsungnya kegiatan di ZOOM Meeting
8. Dilarang meninggalkan LIVE YouTube dan ZOOM Meeting tanpa seizin dari
Ketua Panitia, Koordinator Steering Committee, dan Ketua BKK FH UNSRAT
9. Wajib memakai akun dan nama asli selama berlangsungnya kegiatan BRMK
XXXI
Tatib (Tata tertib) ini harus ditaati oleh semua peserta tanpa terkecuali.
Apabila ketentuan di atas dilanggar, maka akan dikenakan sanksi:
- Satu kali pelanggaran : ditegur
- Dua kali pelanggaran : diawasi oleh PPA
- Tiga kali pelanggaran : diserahkan kepada
WD III Bidang Kemahasiswaan dan Alumni serta tidak akan
mendapatkan sertifikat)
ARTI LOGO
8 4
7
6 3
22
5
1
1
KETERANGAN:
1. TEMA PANITIA BRMK XXXI
2. DASAR FIRMAN TEMA
3. SALIB BERCAHAYA : MELAMBANGKAN KRISTUS YANG
TELAH BANGKIT DAN BERCAHAYA
4. BOLA BUMI : MERUPAKAN LADANG PELAYANAN
5. ORANG-ORANG YANG BANGKIT DAN BERCAHAYA
DALAM KRISTUS
6. ALKITAB / BUKU : SEBAGAI DASAR DALAM MELAYANI
DAN SEBAGAI WADAH BELAJAR
7. TIMBANGAN MERAH : LAMBANG INSTITUSI FAKULTAS
HUKUM
8. IDENTITAS PENYELENGGARA KEGIATAN
WAKTU JADWAL KEGIATAN HARI II
HARI I
07.00-07.30
07.30-08.00 PREPARE PANITIA dan PPA
08.00-08.30
08.30-09.00 SAAT TEDUH II
09.00-09.30 BREAK
09.30-10.00
10.00-10.30 ALL ABOUT BKK
10.30-11.00
11.00-11.30 PREPARE PANITIA dan PPA LUNCH
11.30-12.00
12.00-12.30 KEBAKTIAN KEBANGUNAN
12.30-13.00 ROHANI
13.00-13.30
13.30-14.00 DOA DAN FIRMAN
14.00-14.30
14.30-15.00 IBADAH TUTUP
15.00-15.30
15.30-16.00 IBADAH BUKA EVALUASI
16.00-16.30
16.30-17.00 BREAK
17.00-17.30 PENELAAHAN TOKOH
17.30-18.00
18.00-18.30 ALKITAB
18.30-19.00 EVALUASI
19.00-19.30
19.30-20.00 SAAT TEDUH I
20.00-20.30
20.30-21.00
21.00-21.30
Intro : G , GM7, G7 , Cm , bm , am , D Reff
G. G. Bm
Saat ku s'makain jauh
Am Kini ku hidup
Seolah tak ada arah
D C. D
Ambang kebimbangan
G dalam kasihMu
selimuti kehidupanku
Cm Em. Bm
Banyak cobaan menghampiri
Bm. Am Pancarkan terang
Yang membuatku jatuh,
D Am. D
menjauh dariMu
dan kebenaran
G bm
Namun Engkau Tuhan G. Bm
Am Mengucap syukur
Sanggup pulihkan, C. D
D s'nantiasa
ubah hatiku C
G. Bm Dalam Kristus
Dikalvari Kau curahkan D
Am bercahayalah
darahMu bagiku
D
Ku bangkit dan menang
Coda
Em
Bermazmurlah
D#
danbernyanyilah
D
Lakukanlah
C#
kehendakNya
Em
Pergunakanlah
D#
waktu yang ada
C#
Tuk mengerti
D
kehendakNya
BACK TO REFF 2X
Diciptakan Oleh :
Mario Wagiu, S.H, Setiawan
Maliogha,S.H dan Seksi Acara
SAAT TEDUH I
Semuanya adalah kasih karunia
(Efesus 2:1-10)
Manusia pada dasarnya diciptakan segambar dan serupa dengan Allah, serta
memberikan kuasa atas seluruh ciptaan-Nya (Kejadian 1:26). Tetapi karena mengikuti
keinginan daging manusia jatuh di dalam dosa dan kehilangan kemuliaan Allah (Roma
3:23).
Allah yang sangat mengasihi dunia telah mengaruniakan anak-Nya yang tunggal,
agar kita yang percaya diselamatkan dan beroleh hidup yang kekal (Yohanes 3:16), itu
bukan dengan hasil usaha kita sendiri,tapi karena kasih karunia (Efesus 2:8-9).
Merespon kasih karunia yang diberikan Allah, marilah kita lakukan semua hal baik
yang sudah disiapkan Allah (Efesus 2:10), dengan bangkit dan bercahaya didalam
Kristus Yesus (Efesus 5:14).
SAAT TEDUH II
BANGKIT DAN BERCAHAYALAH
(EFESUS 5:1-21)
Kehidupan yang kita jalani saat ini merupakan kasih karunia yang
dianugerahkan Tuhan (Efesus 2:4). Lewat anugerah-Nya, Tuhan ingin
agar kita menjadi anak-anak yang penurut dan hidup didalam kasih-Nya
(Efesus 5:1-2).
Manusia dalam menjalani kehidupan, yang dianugerahkan Tuhan
saat ini diperhadapkan dengan pilihan antara hidup dalam kegelapan atau
hidup dalam terang. Ketika kita hidup dalam kegelapan, maka akan
mendatangkan murka Allah atas kita (Efesus 5:3-6). Tetapi jika kita hidup
sebagai anak-anak terang, kita akan terus berbuahkan kebaikan, keadilan
dan kebenaran (Efesus 5:8-9).
Tuhan ingin kita menjadi anak-anak terang (Efesus 5:15-18) yang
selalu mengucap syukur kepada Tuhan dengan segenap hati. Untuk itu
marilah kita merendahkan diri dengan bangkit dan bercahaya dalam
Kristus (Efesus 5:20-21).
PENELAAHAAN TOKOH ALKITAB
DI PANGGIL UNTUK MELAYANI
(KISAH PARA RASUL 9:1-19a)
Manusia diciptakan menurut gambar dan rupa Allah (Kejadian 1:26-27).
Tetapi manusia melanggar perintah Allah (Kejadian 3:6), sehingga jatuh kedalam dosa dan
kehilangan kemuliaan Allah (Roma 3:23). Allah menghendaki agar kita hidup dalam terang-
Nya, supaya kita penuh dengan kemuliaa-Nya (Yohanes 3:16).
Paulus adalah tokoh alkitab yang dipilih Allah untuk menjadi terang bagi
semua orang (Kisah Para Rasul 9:15). Di bawah ini ada beberapa pertanyaan untuk lebih
mengenal tokoh Paulus!
1. Siapakah Paulus?
(Kisah Para Rasul 13:9), (Kisah Para Rasul 22:3-4), (Kisah Para Rasul 22:27), (Kisah
Para Rasul 9:15), (1 Korintus 15:9), (1 Timotius 1:15), (Roma 11:13).
2. Apa yang membuat Paulus bertobat?
(Kisah Para Rasul 9:3-6)
3. Apa yang dilakukan Paulus ketika mendengar perintah Tuhan?
(Kisah Para Rasul 9:8, 19b-20)
4. Apa yang Allah dilakukan ketika Paulus mengikuti perintah-Nya?
(Kisah Para Rasul 13;2-3), (Kisah Para Rasul 9:17b), (Kisah Para Rasul 9:22).
5. Percobaan apa saja yang Paulus alami dalam pelayanannya?
(Kisah Para Rasul 9:16), (2 Korintus 11:23-28)
6. Bagaimana dengan kita saat ini?
TATA IBADAH BUKA
BINA ROHANI MAHASISWA KRISTEN XXXI
BIRO KEROHANIAN KRISTEN FAKULTAS HUKUM UNSRAT
TAHUN 2021
PERSIAPAN :
PANGGILAN BERIBADAH (jemaat berdiri)
L1 : Bersyukurlah kepada TUHAN, panggillah nama-Nya, perkenalkanlah perbuatan-Nya di antara bangsa-
bangsa! (1 Tawarikh 16:8)
L2 : Bernyanyilah bagi-Nya, bermazmurlah bagi-Nya, percakapkanlah segala perbuatan-Nya yang ajaib! (1
Tawarikh 16:9)
Jemaat : Hatiku siap, ya Allah, aku mau menyanyi, aku mau bermazmur. Bangunlah, hai jiwaku (Mazmur 108:2)
P+J : Menyanyi : KJ No. 17 “ Tuhan Allah Hadir “
Tuhan Allah hadir pada saat ini. Hai sembah sujud disini.
Diam dengan hormat, tubuh serta jiwa, tunduklah menghadap Dia.
Marilah umat-Nya hatimu serahkan dalam kerendahan
SALAM DAN TAHBISAN :
L1 : Salam sejahtera dari Allah Bapa kita dan dari Tuhan Yesus Kristus menyertai saudara skalian.
Jemaat : Dan menyertai saudara juga.
L2 : Ibadah buka kegiatan Bina Rohani Mahasiswa Kristen XXXI ditahbiskan hanya di dalam nama Bapa, Anak dan
Roh Kudus.
Jemaat : Amin (jemaat duduk)
PENGAKUAN DOSA :
L1 : Marilah kita merendahkan diri dihadapan Tuhan dan mengaku dosa kita kepada-Nya.
L2 : Sebab di dalam Dia dan oleh darah-Nya kita beroleh penebusan, yaitu
pengampunan dosa, menurut kekayaan kasih karunia-Nya, (Efesus 1:7)
Jemaat : Selidikilah aku, ya Allah, dan kenallah hatiku, ujilah aku dan kenallah pikiran-pikiranku; lihatlah, apakah
jalanku serong, dan tuntunlah aku di jalan yang kekal! (Mazmur 139:23-24)
P+J : Menyanyi : KJ No. 29 ayat 1 dan 2 “Dimuka Tuhan Yesus”
1. Di muka Tuhan Yesus betapa hina diriku.
Ku bawa dosa-dosaku dimuka Tuhan Yesus.
2. Di muka Tuhan Yesus tersungkur kar’na dosaku,
Kubuka kerinduanku di muka Tuhan Yesus.
PUJI-PUJIAN (jemaat berdiri)
Mazmur 135:1-3, 19-21
L1 : Haleluya! Pujilah nama TUHAN, pujilah, hai hamba-hamba TUHAN,
L2 : hai orang-orang yang datang melayani di rumah TUHAN, di pelataran rumah Allah kita!
Jemaat : Pujilah TUHAN, sebab TUHAN itu baik, bermazmurlah bagi nama-Nya, sebab nama itu indah!
L1 : Hai kaum Israel, pujilah TUHAN! Hai kaum Harun, pujilah TUHAN!
L2 : Hai kaum Lewi, pujilah TUHAN! Hai orang-orang yang takut akan TUHAN, pujilah TUHAN!
Jemaat : Terpujilah TUHAN dari Sion, Dia yang diam di Yerusalem! Haleluya!
P+J : Menyanyi : KJ No. 10 “Pujilah Tuhan, Sang Raja”
Pujilah Tuhan, Sang Raja yang Mahamulia!
Segenap hati dan jiwaku, pujilah Dia!
Datang berkaum, b’rilah musikmu bergaung
Angkatlah puji-pujian!
FIRMAN TUHAN (jemaat duduk)
L1 : Firman-Mu itu pelita bagi kakiku dan terang bagi jalanku. (Mazmur 119:105)
L2 : Oleh sebab itu, ya Tuhan ALLAH, Engkaulah Allah dan segala firman-Mulah kebenaran; Engkau telah
menjanjikan perkara yang baik ini kepada hamba-Mu. (2 Samuel 7:28)
P+J : Menyanyi : Kusiapkan Hatiku Tuhan
Kusiapkan hatiku Tuhan tuk dengar firman-Mu saat ini
Ku sujud menyembah-Mu Tuhan, masuk hadirat-Mu saat ini
Curakan urapan-Mu Tuhan bagi jemaat-Mu saat ini
Kusiapkan hatiku Tuhan tuk dengar firmsn-Mu
Firman-Mu Tuhan tiada berubah
Dahulu sekarang selama-lamanya tiada berubah
Firman-Mu Tuhan penolong hidupku
Kusiapkan hatiku Tuhan tuk dengar firman-Mu
BERDOA
PEMBACAAN ALKITAB
KHOTBAH
DOA SYAFAAT
L1 : Dengarkanlah kiranya seruanku, ya Allah, perhatikanlah doaku! (Mazmur 61:2)
L2 : Terpujilah Allah, yang tidak menolak doaku dan tidak menjauhkan kasih setia-Nya dari padaku.
(Mazmur 66:20)
P+J : Menyanyi KJ No. 26 “Mampirlah, dengar doaku”
Mampirlah dengar doaku, Yesus penebus.
Orang lain Kau hampiri, jangan jalan t’rus.
Reff:
Yesus, Tuhan, dengar doaku;
Orang lain Kau hampiri, jangan jalan t’rus.
P : Berdoa
PENGUTUSAN DAN BERKAT (jemaat berdiri)
L1 + L2 : Ini kami Tuhan, anak-anakMu yang siap dipakai sebagai alat-Mu
Jemaat : Biarlah kami bangkit dan bercahayah di dalam Kristus
L1 + L2 : Kiranya kasih karunia Tuhan Yesus Kristus, kasih Allah dan persekutuan Roh Kudus menyertai saudara skalian.
P+J : Amin.. Amin.. Amin.. (Diyanyikan)
(jemaat duduk)
TATA IBADAH TUTUP
BINA ROHANI MAHASISWA KRISTEN XXXI
BIRO KEROHANIAN KRISTEN FAKULTAS HUKUM UNSRAT
TAHUN 2021
PERSIAPAN :
PANGGILAN BERIBADAH (jemaat berdiri)
L1 : Haleluya! Bersyukurlah kepada TUHAN, sebab Ia baik! Bahwasanya untuk selama-lamanya kasih setia-Nya
(Mazmur 106:1)
L2 : Bersyukur kepada Tuhan untuk kasih dan penyertaan-Nya, sehingga selama dua hari kita boleh belajar dan saling
berbagi mengenai bagaimana kita harus bangkit dan bercahaya didalam Kristus.
Jemaat : Inilah kami Tuhan, pakailah hidup kami untuk menjadi terang dalam kemuliaan-Mu
P+J : Menyanyi : KJ No. 3 “Kami Puji Dengan Riang”
Kami puji dengan riang, Dikau Allah yang besar;
Bagai bunga t’rima siang, hati kami pun mekar.
Kabut dosa dan derita, kebimbangan, t’lah lenyap.
Sumber suka yang abadi, b’ri sinarMu menyerap.
SALAM DAN TAHBISAN:
L1 : Salam dan damai sejahtera dari Allah Bapa kita dan dari Tuhan Yesus Kristus yang telah menyertai kehidupan
kita.
L2 : Ibadah tutup kegiatan Bina Rohani Mahasiswa Kristen XXXI ditahbiskan hanya di dalam nama Bapa, Anak
dan Roh Kudus.
Jemaat : Amin (jemaat duduk)
PENGAKUAN DOSA :
L1 : Jika kita berkata, bahwa kita tidak berdosa, maka kita menipu diri kita sendiri dan kebenaran tidak ada di dalam
kita. (1 Yohanes 1: 8)
L2 : Jika kita mengaku dosa kita, maka Ia adalah setia dan adil, sehingga Ia akan mengampuni segala dosa kita dan
menyucikan kita dari segala kejahatan. (1 Yohanes 1 : 9)
Jemaat : Kasihanilah aku, ya Allah, menurut kasih setia-Mu, hapuskanlah pelanggaranku menurut rahmat-Mu yang besar!
(Mazmur 51:3)
P+J : Menyanyi : “Sejauh Timur Dari Barat”
Sejauh timur dari barat
Engkau membuang dosaku
Tiada Kau ingat lagi pelanggaranku
Jauh kedalam tubir laut
Kau melemparkan dosaku
Tiada Kau perhitungkan kesalahanku
Betapa besar kasih pengampunanMu Tuhan
Tak Kau pandang hina hati yang hancur
Ku berterima kasih kepadaMu ya Tuhan
Pengampunan yang Kau beri pulihkanku
FIRMAN TUHAN
L1 : Sebab firman TUHAN itu benar, segala sesuatu dikerjakan-Nya dengan kesetiaan. (Mazmur 33:4)
L2 : Sebab Dia berfirman, maka semuanya jadi; Dia memberi perintah, maka semuanya ada. (Mazmur 33:9)
P+J : Menyanyi : “FirmanMu Pelita”
Firman-Mu pelita bagi kakiku
Dan sebagai suluh pada jalanku
Firman Tuhan, Firman Tuhan
Menerangi kakiku
Firman Tuhan, Firman Tuhan
T’rang pada jalanku
BERDOA
PEMBACAAN ALKITAB
KHOTBAH
DOA SYAFAAT
L1 : Mintalah, maka akan diberikan kepadamu; carilah, maka kamu akan mendapat; ketoklah, maka pintu akan
dibukakan bagimu. (Matius 7:7)
L2 : Karena setiap orang yang meminta, menerima dan setiap orang yang mencari, mendapat dan setiap orang yang
mengetok, baginya pintu dibukakan.( Matius 7:8)
P+J : Menyanyi : “Dia hanya Sejauh Doa”
Bila kau rasa gelisah dihatimu
Bila kelam kabut tak menentu hidupmu
Ingat masih ada seorang p’nolong bagimu
Yesus ‘tak pernah jauh darimu
Berseruh memanggil nama-Nya
Berdoa Dia ‘kan seg’ra menghampiri dirimu
Percaya Dia ‘tak jauh darimu
Dia hanya sejauh doa
P : Berdoa
PENGUTUSAN DAN BERKAT (jemaat berdiri)
L1 : Beritakanlah kabar baik kepada semua orang dan jadilah terang untuk kemuliaan nama Tuhan
L2 : Saudara-saudara janganlah turut mengambil bagian dalam perbuatan-perbuatan kegelapan yang tidak
berbuahkan apa-apa, akan tetapi bangkitlah dan Kristus akan bercahaya atas kamu.
L1 + L2 : Kiranya kasih karunia dan damai sejahtera dari Allah Bapa kita dan dari Tuhan Yesus Kristus menyertai
kita dari sekarang ini sampai selama-lamanya.
P+J : A..min. A..min. A..min. Amin. Amin.. (Dinyanyikan)
(jemaat duduk)
Oleh: Pdt. dr. Lenny Matoke, Sp.S, MA
Kisah Para Rasul 4:31
Tuhan telah memanggil kita sebagai anak-anak terang. 1. DOA
Tujuan Tuhan sangat jelas, yaitu supaya kita "bangkit dan DOA adalah cara kita berbicara kepada
Tuhan. Bagaimana kita mengeluarkan
bercahaya" ditengah-tengah generasi sekarang ini. isi hati kita dihadapan Tuhan. Kita
Tidak ada janji bahwa semua akan mudah, tanpa kesulitan, curhat kepada Tuhan.
Dalam kesulitan yang kita hadapi kita
jalan yang lurus dan mulus, apalagi kita hidup dalam generasi selalu butuh teman yang bisa
mendengarkan kita, memahami kita.
sekarang ini, yang tantangannya tentu saja berbeda. Setelah curhat biasa orang menjadi lega
Perkembangan jaman yang begitu pesat menghadapkan kita dan beban menjadi ringan.
DOA adalah tindakan iman kita, dimana
dengan tantangan yang begitu berat. kita yakin bahwa Tuhan Yesus adalah
Dalam Kisah Para Rasul 4, sejarah mencatat betapa beratnya Sahabat yang paling mengerti kita.
Tempat curhat yang bisa diandalkan.
perjuangan para murid setelah Yesus naik ke sorga. Kis. 4: 23-24 menceritakan ketika
Petrus dan Yohanes mengalami kesulitan saat mereka berjuang Petrus dan Yohanes dibebaskan dari
penjara namun tetap mengalami bahaya
untuk berita Injil. Bahkan mereka masuk penjara. dan ancaman, maka murid-murid yang
Namun janji Tuhan bahwa penyertaanNya sempurna buat bersama mereka berseru kepada Tuhan,
berdoa meminta pertolongan Tuhan.
anak-anakNya itu nyata dialami oleh mereka. Akhirnya mereka tetap memiliki
Kis. 4:31, mereka dipenuhi Roh Kudus dan memberitakan keberanian bersaksi.
DOA adalah kekuatan, resiko berat
Firman Tuhan dengan berani. yang dihadapi didepan, tidak membuat
Kunci penting dari "bangkit dan bercahaya” terletak pada gentar. Kekuatan yang powerful tercipta
karena doa.
DOA dan FIRMAN.
FIRMAN adalah cara Tuhan berbicara kepada kita. Cara Tuhan memperkenalkan diriNya kepada kita.
FIRMAN membuat kita mengenal Kristus, karena Kristus adalah FIRMAN itu sendiri (Yohanes 1, Firman
yang menjadi manusia dan diam ditengah-tengah kita)
FIRMAN adalah dasar berpijak kita dalam perjalanan iman yang kita tempuh. Jika dasar yang menopang
kita ini tidak ada, maka kita pasti akan roboh.
Jemaat mula-mula, hidup dalam tekanan yang sangat berat karena setiap hari mereka berhadapan dengan
ancaman di penjara dan dibunuh.
Tapi mereka tidak pernah patah arang, mereka selalu pantang menyerah, mengapa? Karena dasar mereka
sangat kuat.
Kisah Para Rasul ps. 2 dan ps. 4, mencatat bahwa tiap-tiap hari mereka berkumpul memecahkan roti dan
berdoa, mereka bertekun dalam pengajaran rasul-rasul.
Dasar Firman Tuhan yang kokoh akan membuat kita tidak akan pernah mundur.
Firman Tuhan yang disingkapkan, membawa kita mengalami pengenalan yang benar tentang Kristus,
membuat kita paham cara hidup sebagai anak Tuhan.
dan FIRMAN dasar yang kuat untuk kita bisa memberitakan Injil dengan penuh keberanian.
PENUTUP :
Ingatlah bahwa kita dipanggil untuk
"bangkit dan bercahaya"
Sebab itu perkuat DOA dan FIRMAN
dalam hidup kita, agar yang dialami
para murid di Kisah Para Rasul 4:31,
juga terjadi dan kita alami dalam hidup
kita.
Soli Deo Gloria...
Boom Tak Tertandingi
(Medley)
Bila RohMu bekerja
Tiada yang dapat hentikan Sungguh tak tertandingi
Ada lawatan besar Tak ada yang setara denganMu
Membakar hati yang menyembah Hanya Yesus Tuhanlah yang terhebat
Kami siap. Nyatakanlah Jauh melebihi dari penguasa di dunia
kerajaanMu kekal
Boom boom
Dahsyat kuasaMu
Tak pernah berubah
Kau yang terhebat
Takkan terkalahkan
Boom boom
Dahsyat lawatanMu
Tercurah atasku
Kau yang terhebat
Takkan terkalahkan
Dengan SayapMu S’gala Pujian dan Syukur
Firman-mu berkata kau besertaku Kau Tuhan yang s'lamatkanku, t'rima kasih
Maka kuat roh dan jiwaku Yesus
Tangan-mu Tuhan s'lalu kunantikan Kau Tuhan yang pulihkanku, t'rima kasih
Di setiap langkah ku percaya Kau Tuhan yang sembuhkanku, t'rima kasih
Yesus
Dengan sayap-mu ku akan terbang tinggi Kau Tuhan memberkatiku, t'rima kasih
Di tengah badai hidup ku tak menyerah
Kau kekuatan dan perlindungan bagiku S'gala pujian dan syukur hanya bagi-Mu
Pertolonganku di tempat maha tinggi Yesus
Ku mengangkat tanganku, aku berserah Dengan apakah kubalas kasih-Mu
Kau kunantikan, kau yang ku sembah S'gala hormat kemuliaan hanya layak bagi-Mu
Yesusku Rajaku Kusembah Yesus seumur hidupku
Penolong Yang Setia Sampaikan Pada Yesus
Saat kuberjalan Kasih-Mu menerangi Saat dunia kecewakan
langkahku Tak kutakut, tak kubimbang Karna Dan tak ada satupun yang peduli
kutahu Kau bersamaku Dia peduli
Saat dunia menyakitkan
Kau lebih tahu yang terbaik bagiku Kau lebih Bahkan yang terdekat pergi meninggalkanku
sanggup pulihkan hidupku Kuberserah, Dia ada
kupercaya Hanya Yesus penolong yang setia
Sampaikan pada Yesus
Tenang Segala beban hidupmu
(Medley) Dia hanya sejauh doa
Saat kau berseru
Mengalir kuasa dari Sampaikan pada Yesus
Tempat mahatinggi Dia mengerti hatimu
Bapa Kekal Mulia Dia mengerti air matamu
Kau hadir disinI Dan memulihkanmu
Memulihkan hati Sampai Akhir Hidupku
Menyembuhkan yang terluka
Ku kan tenang Bapa, Engkau mengenalku
BersamaMu Bapa Lebih dari siapapun
Engkau tahu, ceritaku
Kemenagan Terjadi Disini Dan isi hatiku
Kumenyembah dalam kudus hadiratMu Tak peduli masa lalu
Hampiri tahta kasih karuniaMu Bapa Engkau tetap memilihku
Kekuatanku hanya dalam HadiratMu Ubahkanku, sempurnakan
Yesusku hanya Kaulah segalanya Jadi karya yang indah
Kuyakin Kau hadir disini Kini aku percaya
Kurasakan Kuasa yang tak terbatas Tiada yang mustahil bagi-Mu
Kuyakin Kau nyata disini Kuasa-Mu, kuatkanku
Kemenangan (Kesembuhan, Kelepasan) Dasar kuberharap
terjadi disini
STRUKTUR FORUM ALUMNI
BIRO KEROHANIAN KRISTEN FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS SAM RATULANGI
PERIODE 2021 - 2023
Koordinator : Jeane Lanongbuka, S.H.
Sekretaris : Mario Wagiu, S.H.
Bendahara : Deni T. Lumombo, S.H.
Anggota : Ceyfert Ilat, S.H
Yolanda Rumampuk, S.H
Yawan Makatimbang, S.H
Meifi Tidajoh, S.H
Eleazar Tumanan, S.H
Yulyanti Rampengan, S.H
Meybe Melisa Mongi, S.H., M.Kn
Stevin Awaeh, S.H
Oratnawati Singarimbun, S.H
Karen Tuppang, S.H
Diana F. Kolompoy, S.H
SUSUNAN PANITIA PELAKSANA
BINA ROHANI MAHASISWA KRISTEN XXXI
BIRO KEROHANIAN KRISTEN FAKULTAS HUKUM UNSRAT
TAHUN 2021
PELINDUNG : Dekan Fakultas Hukum UNSRAT
Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan dan Alumni Fakultas Hukum UNSRAT
PENANGGUNG JAWAB : Ketua Biro Kerohanian Kristen Fakultas Hukum UNSRAT Periode Pelayanan
2020-2021
PANITIA PENGARAH PANITIA PELAKSANA
Koordinator : Crystofel Boseke Non Seksi : Ackselnaldo Takaliuang
Sekretaris : Nadia Boyoh, S.H. Ketua : Jesika Tambanaung
Wakil Ketua I : Garry Senewe
Olivia Mandang Wakil Ketua II : Oktavia Raintung
Benhur Riung Wakil Ketua III : Nadya Oktaviany
Julyans Lendo Sekretaris : Jefferson Langkay
Ackselnaldo Takaliuang Wakil Sekretaris : Jennifer Rumagit
Bendahara
Nadya Oktaviany
Seksi Doa dan Konseling Seksi Acara
Koordinator : Friska Datu Koordinator : Navy Ratu
Anggota : Riedel Lumintang
Anggota : Desteny Peoni
Karmelia Bittie Roger Piri
Anggun Pangau Cliefford Katili
Jeremia Rorimpandey Angelita Tinggogoy
Praisy Kesek Kenjiro Polly
Rogher Pantow Ferdinand Woy
Meiwin Antou Sefni Mangere
Nicolin Rondonuwu Delaya Supit
Ribka Kembuan Miracle Wowor
Regina Tumbuan Yosua Sugiono
Jessica Saroinsong Agnes Karamoy
Gabriela Lempoy Immanuela Tumilantow
Regina Wala Jeniver Uley
Angelique Lontoh
Janniffer Koampa
Seksi Usaha Dana, Kesehatan Seksi Transportasi dan Konsumsi
dan Keamanan
Koordinator : Iyan Hayer
Koordinator : Kessy Lumataw Anggota : Ivhan Walelang
Anggota : Gabriel Solang Ronna Doringin
Fices Harianja
Jovano Rumopa Jilbert Rorimpandey
Natalia Laoh
Praysi Tilaar Merry Saroinsong
Jessica Sumual
Kezia Manu Altifa Udampo
Deanira Tumbelaka
Windy Wangka Fanuel Nalang
Julieth Jacobus
Justine Dauhan Michelle Assa
Audrin Moningkey
Anggini Paloon
Dina Mangerongkonda
Yuliyanty Naray
Elshaddai Kountul
Gabriela Rompas
Novinna Jacob
Seksi Sekretariat dan Multimadia Seksi Perlengkapan, Dekorasi
dan Akomodasi
Koordinator : Vielen Wanta
Anggota : Stevanus Wawo Koordinator : Vanessa Tielung
Keren Keintjem Anggota : Christhi Kontra
Rulanty Tiranda
Gloria Robot Bryan Wowor
Melisa Wongso
Mitia Mokodompit Vincent Mandey
Syalom Sindar
Meylany Rompas Yestika Paruntu
Maria Wala
Kemurahan Bee Meyfa Lumintang
Putri Kawulur
Asharell Ngau Sendy Somba
Natanael Mongkau
Victoria Rokot
Mauren Manonimba
Sheva Sumendap
Ryan Nusa
Revo Kojongian
Canggih Londow
Kegiatan ini merupakan kegiatan yang diadakan secara khusus bagi mahasiswa baru di
Fakultas Hukum Unsrat dari senat mahasiswa melalui BKK-FH Unsrat, paket ini disebut dengan
“BINA ROHANI MAHASISWA KRISTEN” yang mana sebelumnya sampai tahun 1995 kegiatan
ini bertajuk Bina Kepelayanan Mahasiswa Kristen (BKMK). Paket pelayanan ini dilaksanakan
sejak tahun 1991, dan sejarah singkatnya berturut-turut:
BKMK I : 04-06 Oktober 1991 di BPG Pineleng bertema “Kristus dalam Kehidupan Mahasiswa”
[Ketua Panitia] Pdm Meidy F. Lombogia, SH., M.M., DBA. ; [Ketua Senat] Marchel Maramis,
S.H. ; [PD III] J. Pasuhuk, S.H.; dan [Dekan] M. G. M. Mamahit, S.H.
BKMK II : 17-20 September 1992 di BPG Pineleng, bertema “ Berakar, Bertumbuh, dan Berbuah
dalam Kristus”; [Ketua Panitia] Soleman Montoh, S.H.; [PD III] Bpk. J. D. Suoth, S.H.; dan
[Dekan] Prof. Ny S. Punuh. Go, S.H.
BKMK III : 16-19 September 1993 di Indra Loka Tomohon, bertema “Dipilih untuk
Diselamatkan”; [Ketua Panitia] Sonya Sinombor, S.H.; [Ketua UPK-Kr] Sandra Oroh, S.H.; [PD
III] J. D Suoth, S.H. dan [Dekan] Prof. Ny S. Punuh. Go, S.H.
BKMK IV : 06-09 Oktober 1994 di PPWG Tomohon, bertema “Hiduplah Berpandan dengan
Kristus”; [Ketua Panitia] Susan Pangkerego, S.H.; [Ketua UPK-Kr] Sonya Sinombor, S.H.; [PD
III] J. D Suoth, S.H. dan [Dekan] Prof. Ny S. Punuh. Go, S.H.
BRMK V : 04-07 Oktober 1995 di BDM Tondano, bertema “Satukanlah Hati Kami Dalam Kasih-
Mu”; [Ketua Panitia] Handri Mamudi, S.H., M.H.; [Ketua UPK-Kr] Maklon Paraeng, S.H.;
[Ketua Senat] Patrice Rondonuwu, S.H.; [PD III] J. D Suoth, S.H. dan [Dekan] Prof. Ny S.
Punuh. Go, S.H.
BRMK VI : 06-09 Oktober 1996 di BDM Tondano, bertema “Yesus S’lamatkan Jiwaku”; [Ketua
Panitia] Steven Rumambi, S.H.; [Ketua UPK-Kr] Merry Tamboto, S.H.; [Ketua Senat] SMF;
[PD III] W. Senduk, S.H. dan [Dekan] Prof. Ny S. Punuh. Go, S.H.
BRMK VII : 11-14 Oktober 1997 di Wisma Lorenzo Pineleng, bertema “Engkau Berharga di
Mataku”; [Ketua Panitia] Ruddy Kawulur, S.H.; UPK-Kr beralih nama menjadi BKK [Ketua
BKK] Golda Rompis, S.H.; [Ketua Senat] Christian Wenas, S.H.; [PD III] W. Senduk, S.H. dan
[Dekan] Prof. A. Dapu, S.H.
BRMK VIII : 04-06 September 1998 di Ruata Pineleng, bertema “Semuanya Adalah Kasih
Karunia”; [Ketua Panitia] Denny Manopo, S.H.; [Ketua BKK] Nophy Suoth, S.H.; [Ketua Senat]
Novita Umboh, S.H.; [PD III] W. Senduk, S.H. dan [Dekan] Prof. A. Dapu, S.H.
BRMK IX : 02-05 September 1999 di BDM Tondano, bertema “Hendaklah Setia Sampai Mati”;
[Ketua Panitia] Yeti Sulenino, S.H.; [Ketua BKK] Paul Pane, S.H., M.H.; [Ketua Senat] Erwin
Kontu, S.H.; [PD III] Dr. Ronny Maramis, S.H., M.H. dan [Dekan] Prof. A. Dapu, S.H.
BRMK X : 30 Agustus-02 September 2000 di BDM Tondano, bertema “Carilah Tuhan Maka Kamu
Akan Hidup”; [Ketua Panitia] Jackeline Jacob, S.H.; [Ketua BKK] Steven Golioth, S.H.; [PD III]
Dr. Ronny Maramis, S.H., M.H. dan [Dekan] Prof. A. Dapu, S.H.
BRMK XI : 27-29 Agustus 2001 di BPG Pineleng, bertema “Bangun, Bangkit, Bercahaya”; [Ketua
Panitia] Juply Pansariang, S.H., M.H.; [Ketua BKK] Oikurnia Zega, S.H.; [Ketua Senat] Arvan
Bawangun, S.H., M.H.; [PD III] Dr. Ronny Maramis, S.H., M.H. dan [Dekan] Prof. A. Dapu,
S.H.
BRMK XII : 02-04 September 2002 di Wisma Lorenzo Pineleng, bertema “Kebenaran Yang Sejati”;
[Ketua Panitia] Johan Biney, S.H.; [Ketua BKK] Juply Pansariang, S.H., M.H.; [Ketua Senat]
Andre Dayoh, S.H.; [PD III] Dr. Ronny Maramis, S.H., M.H.
BRMK XIII : 28-30 Agustus 2003 di Wisma Lorenzo Pineleng, bertema “Ibadah Yang Sejati”;
[Ketua Panitia] Novy N. Ering, S.H.; [Ketua BKK] Michael R. Jacobus, S.H., M.H., C.L.A.,
C.P.L.; [Ketua Senat] Jeverson Petonengan, S.H., M.H.; [PD III] Dr. Ronny Maramis, S.H.,
M.H. dan [Dekan] Prof. A. Dapu, S.H.
BRMK XIV : 02-04 September 2004 di Sekolah Alkitab GPDI Langowan, bertema “Kenalilah
Aku”; [Ketua Panitia] Olivia P. Worang, S.H.; [Ketua BKK] Novy N. Ering, S.H.; [Ketua Senat]
Jeverson Petonengan, S.H., M.H.; [PD III] Dr. Ronny Maramis, S.H. dan [Dekan] Prof. A. Dapu,
S.H.
BRMK XV : 05-07 September 2005 di Wisma Lorenzo Pineleng, bertema “Berubahlah Oleh
Pembaharuan Budimu”; [Ketua Panitia] Ansel Lumendek, S.H.; [Ketua BKK] Olivia P. Worang,
S.H.; [Ketua Senat] Rubby Rumpesak, S.H.; [PD III] Dr. Ronny Maramis, S.H., M.H. dan
[Dekan] Prof. A. Dapu, S.H.
BRMK XVI : 08-10 September 2006 di Wisma Lorenzo Pineleng, bertema “Kembalilah Pada Bapa”;
[Ketua Panitia] Rocky Ambar, S.H., L.L.M., M.Kn.; [Ketua BKK] Kartini Ratuntiga, S.H.; [Ketua
Senat] Deddy Karto L.W. Ansiga, S.H.; [PD III] Tonny Rompis, S.H., M.H. dan [Dekan] Prof.
Dr. Donald A. Rumokoy, S.H., M.H.
BRMK XVII : 29-30 September 2007 di Wisma Lorenzo Pineleng, bertema “Kamu Adalah Saksi-
saksi-Ku”; [Ketua Panitia] Meify Tidayoh, S.H.; [Ketua BKK] Rocky Ambar, S.H., L.L.M.,
M.Kn.; [Ketua Senat] Janly G. Tucunan, S.H.; [PD III] Tonny Rompis, S.H., M.H. dan [Dekan]
Prof. Dr. Donald A. Rumokoy, S.H., M.H.
BRMK XVIII : 2008 di Wisma Lorenzo Pineleng, bertema “Berilah Hidupmu Dipimpin Oleh Roh
Allah”; [Ketua Panitia] Fransiscus Enoch, S.H.; [Ketua BKK] Andrew O. Katiandago, S.H.;
[Ketua Senat] Fuad Tangkudung, S.H.; [PD III] Tonny Rompis, S.H., M.H. dan [Dekan] Prof.
Dr. Donald A. Rumokoy, S.H., M.H.
BRMK XIX : 28-31 Agustus 2009 di Wisma Lorenzo Pineleng, bertema “Utamakanlah Kristus Dalam
Hidupmu”; [Ketua Panitia] Herlina Rondonuwu, S.H., M.H.; [Ketua BKK] Yanto Manyira, S.H.;
[Ketua Senat] Fuad Tangkudung, S.H.; [PD III] Tonny Rompis, S.H., M.H. dan [Dekan] Dr. Merry
E. Kalalo, S.H., M.H.
BRMK XX : 17-19 September 2010 di Wisma Lorenzo Pineleng, bertema “Jadilah Hamba
Kebenaran”; [Ketua Panitia] Roosmalyn Antameng, S.H.; [Ketua BKK] Joe Daenga, S.H.; [Ketua
Senat] Billy Egeten, S.H.; [PD III] Henry R. Ch. Memah, S.H., M.H. dan [Dekan] Dr. Merry E.
Kalalo, S.H., M.H.
BRMK XXI : 12-14 September 2011 di Balai Pelatihan Kesehatan Manado, bertema “Mendekatlah
kepada Allah”; [Ketua Panitia] Deby Mokoginta, S.H.; [Ketua BKK] Roosmalyn Antameng, S.H.;
[Ketua Senat] Marvil Rawung, S.H.; [PD III] Henry R. Ch. Memah, S.H., M.H. dan [Dekan] Dr.
Merry E. Kalalo, S.H., M.H.
BRMK XXII : 10-13 Agustus 2012 di Wisma Lorenzo Pineleng, bertema “Bangkit Dan Jadilah
Generasi Terang”; [Ketua Panitia] Suprima O. Pratasis, S.H.; [Ketua BKK] Eldius N. Dju’u, S.H.;
[Ketua Senat] Armando Lukar, S.H.; [PD III] Henry R. Ch. Memah, S.H., M.H. dan [Dekan] Dr.
Merry E. Kalalo, S.H., M.H.
BRMK XXIII : 23-25 Agustus 2013 di Wisma Lorenzo Pineleng, bertema “Sempurnalah Dalam Kasih
Allah”; [Ketua Panitia] Yullyanti Rampengan, S.H.; [Ketua BKK] Marthina U.S. Hutajulu, S.H., M.
Li.; [Ketua Senat] Armando Lukar, S.H.; [PD III] Henry R. Ch. Memah, S.H., M.H. dan [Dekan]
Dr. Merry E. Kalalo, S.H., M.H.
BRMK XXIV : 30 Agustus-01 September 2014 di Wisma Lorenzo Pineleng, bertema “Milikilah
Pikiran Kristus”; [Ketua Panitia] Sanny O.J. Loho, S.H.; [Ketua BKK] Vinny N. Ughude, S.H.; [Ketua
Senat] Carol Tangkudung, S.H.; [WD III] Henry R. Ch. Memah, S.H., M.H. dan [Dekan] Prof. Dr.
Telly Sumbu, S.H., M.H.
BRMK XXV : 31 Juli-02 Agustus 2015 di Wisma Lorenzo Pineleng, bertema “Tanggalkanlah Manusia
Lama Untuk Dibaharui”; [Ketua Panitia] Mario R. Wagiu, S.H.; [Ketua BKK] Christian D. J. Siwu;
[Ketua Senat] Carol Tangkudung, S.H.; [WD III] Leonard S. Tindangen, S.H., M.H. dan [Dekan]
Prof. Dr. Telly Sumbu, S.H., M.H.
BRMK XXVI : 05-07 Agustus 2016 di Harvest Retreat And Training Center Tomohon, bertema
“Hiduplah Dipimpin Oleh Roh Allah”; [Ketua Panitia] Deni T. Lumombo, S.H.; [Ketua BKK]
Febryanto D. Rampengan, S.H.; [Ketua BEM] Mario R. Wagiu, S.H.; [WD III] Leonard S.
Tindangen, S.H., M.H. dan [Dekan] Prof. Dr. Telly Sumbu, S.H., M.H.
BRMK XXVII 29-31 Juli 2017 di Wisma Lorenzo Pineleng, bertema “Tinggallah Di Dalam Aku”;
[Ketua Panitia] Jendriani P. Joroh, S.H.; [Ketua BKK] Deni T. Lumombo, S.H.; [Ketua BEM] Kris
Tumbel, S.H; [WD III] Leonard S. Tindangen, S.H., M.H. dan [Dekan] Prof. Dr. Telly Sumbu,
S.H., M.H.
BRMK XXVIII : 03-05 Agustus 2018 di Wisma Lorenzo Pineleng, bertema “Nyatakanlah Perbuatanmu
Oleh Hikmat Tuhan”; [Ketua Panitia] Geyser Mangerongkonda.; [Ketua BKK] Jendriani P. Joroh,
S.H.; [Ketua BEM] Kris Tumbel; [WD III] Leonard S. Tindangen, S.H., M.H. dan [Dekan] Dr. Flora
P. Kalalo, S.H., M.H.
BRMK XXVIII : 03-05 Agustus 2018 di Wisma Lorenzo Pineleng, bertema “Nyatakanlah
Perbuatanmu Oleh Hikmat Tuhan”; [Ketua Panitia] Geyser Mangerongkonda, S.H; [Ketua
BKK] Jendriani P. Joroh, S.H.; [Ketua BEM] Kris Tumbel, S.H; [WD III] Leonard S.
Tindangen, S.H., M.H. dan [Dekan] Dr. Flora P. Kalalo, S.H., M.H.
BRMK XXIX : 09-11 Agustus 2019 di Wisma Lorenzo Pineleng bertema “Hiduplah Dalam
Kehendak Allah”; [Ketua Panitia] Dian Kalengkongan; [Ketua BKK] Geyser
Mangerongkonda, S.H; [Ketua BEM] Kris Tumbel, S.H; [WD III] Toar Palilingan, S.H.,
M.H dan [Dekan] Dr. Flora P. Kalalo, S.H., M.H.
BRMK XXX : 18-20 September 2020 via daring bertema “Janganlah Kuatir Tentang Apapun
Juga”; [Ketua Panitia] Ayu Andira; [Ketua BKK] Olivia Mandang; [Ketua BEM] Raul
Maramis, S.H; dan [Dekan] Dr. Flora P. Kalalo, S.H., M.H.
Special Thanks…
Untuk semua yang telah mengambil bagian dalam penyalesaian buku panduan ini bahkan
untuk kelancaran pelaksanaan BRMK XXXI, antara lain:
Tuhan Yesus Kristus sang Kepala Pelayanan
Pihak pemerintah yang penuh sukacita telah membantu baik secara moril dan meteril
Rektor UNSRAT, Dekan Fakultas Hukum UNSRAT, Para Wakil Dekan, Staf Dosen,
BEM Fakultas Hukum UNSRAT, BPM Fakultas Hukum UNSRAT yang telah
memberikan dukungan.
Kakak-kakak alumni BKK Fakultas Hukum UNSRAT yang selalu menopang dalam doa
dan dana serta sumbangsi ide-ide atau pemikiran.
Pengurus, Pekerja BKK Fakultas Hukum UNSRAT.
Buat orang tua yang selalu mendukung kami dalam kepanitiaan BRMK XXXI.
Terimakasih untuk Seksi Sekretariat dan Multimedia (Vielen Wanta, Stevanus Wawo,
Keren Keinjem, Rulanty Tiranda, Gloria Robot, Melisa Wongso, Mitia Mokodompit,
Syalom Sindar, Meylany Rompis, Maria Wala, Kemurahan Bee, Putri Kawulur,
Asharell Ngau).
Terimakasih untuk kaka-kakak Non Seksi dan Seksi Acara yang boleh mendampingi
dan membantu dalam pengumpulan materi.
Terimakasih buat adik-adik Angkatan 2021 yang boleh mengikuti kegiatan BRMK
XXXI.