L(g 9 · L 3 2. 0
/~
TIDAK DIPERDAGANGKAN UNTUK UMUM
Kamus
Sunda -Indonesia
Pi!" ~ M'~ iloa n ah sa
Kamus
Sunda -Indonesia
Oleh:
Maman Sumantri
Atjep Djamaludin
Aclunad Patoni
R.H. Moch. Koerdie
M.O. Koesman
Epa Sjafei Adisastra
Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa
Departemen Pendidikan dan Kebudayaan
Jakarta
1985
iii
Hak Cipta pad a Departemen Pendidikan dan Kebudayaan
Penyunting
Maman Sumantri
Achmad Patoni
Cetakan Pertama
Naskah buku ini, yang semula merupakan hasil Proyek PengeJl1bangan Bahasa
dan Sastra Indonesia dan Daerah tahun 1978/1979, diterbitkan dengan dana
Proyek Pengembangan Bahasa dan Sastra Indonesia.
Staf inti Proyek Drs. Hans Lapoliwa, M. Phil. (Pemimpin), Yusnan Yunus
( BenJaharawan), Drs. Nafron Hasjim, Drs. Dendy Sugono (Sekretaris), Drs .
Farid Hadi, Drs . S.R.H . Sitanggang, Drs . Tony S . Racmadie, Drs. S. Amran
Tasai, dan Drs.A. IPatoni, H. Abd . Mutalib, B.A. (para asisten).
Sebagian atau seluruh isi buku ini dilarang dipergunakan atau diperbanyak
dalam bentuk apa pun tanpa izin tertulis dari penerbit kecuall daJam hal ku·
tipan untuk keperJuan penullsan artikel- atau karangan iJmiah_
Mamat penerbit:
Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa
Jalan Daksinapati Barat IV, Rawarnangun
Jakarta Timur 13220 .
iv
Sejak Rencall~ Pern bal:gur.an Lim ~l T:Jinfi 11 {1 ?7 (~), t-:lilh dig,!rjskUIl h j
jakan p>: whin aan dan PJ!lg~:nbaIlg~ _ !;ebud,,:,:a a;) !li:lsh:ul Il:lla:,l b~: b ' SIl
segjnya. Dabm ga ris ha.lll'l n ini, Il.:l:.al;]: kCc';'ha,: .:!n ..till ke w·tn~!l ~r. er'lpll
kan sliJh satu m asaJah kebuday aan m;. ~ iom! :/1n~ p,:,rb (d~aI1l; t:en~li~; e' :Ig·
guh-sungJ,uh d an be re nc ana sehinggz tU; \'1 ]1 :kh.i.f t lr.r. lhir;a 111 d:::l p n:3 ~n :'Ja
Ilg.an bahu3 l ncu nesi:: dan lhenili , telf:L::'l- k :n ~t r :-t;/ ll, .; 'I;) t t ~{~ ~·Vii. Tl,!j,;::. r.
akh.ir pern biIl::l.un dan pengembangan, a n t~r: I,ill, ali~ !71• .t'1 el:xgk-ltbn m:.Jtl..:
::emampu an rr: e nggun1kan b3ha :;a lnd ~ 1.~::J. l ~t> J il3; n r.' m k(J~n:Jn~k 'i . m.s; .
na.!, sebapim:ma dig1fiskan daJam Gr.r!::·G'lri: B~3:> r H'uu:m Neg:!,;}. Untllk
me ncap ai tujua n itu, pe rJ u cila""uLn k <!g i:l t~ ;l k~l,~.lvi'3 ;.m dz :-: ke:>astr:ulll, se
p~rti (J) pemuakotan ejaan, t ata bah:: .i..: , <ian p er i;;: i1.~~'m ; (2) pe:1yusunzo;l
berbagai kamlls ba hasa Ind:>ne~ia dan k::mll3 b:':llil<:a r:1e, ah S'!rt1 bnn.. , istil~' !!
aalam berbagai bidang emu; (3) pCl.yC:Stlr!:u; buku· blJku pzrbman; (- ) pener
jemahan karya keb ahasaJn dan Qu ku :lCllan . eft, ka rya 5")~t:;t d :l ',ra;1 .Jan k ilJ
ya sastra dpnia ke dalam ba!"la sa In d () nr;si~; (:) pe nyul'.l han b~l.aSJ. I II;l olle~ i1 ,
mehlui berb agai media, antara la in tele"i,i dan r;:dio ; (6) pengemb :mgan pu ·
sat informasi keb ahas aan dan kes1straan rilc!alui iJ\\-~nt:>.rua3i, pe... e~itian,
dokumentasi, dan pembinaan jaringan iniornllsi kebah13;lan ; n:ln 7) pe ngem
banga n tenaga, bakat, dan prestasi c!ab.Ill bid:mg baha ~a dar. sa:>:r;!. m~:'1!uj
penat aran, sayembaIl mer.garang. sert.J p~mb:!ciJ:I bl:a $b 'h'3 daIl hadi<.h pengo
hargaan .
S'::bagai salah sa tu tin dak lanjut keuijakan iiU , di1:Jent'..:k!ah cbh Perp ';rin,
tah , dala m h a! ini Departemell Pendidilo.n dJI\ ~(ebl1j'~y a 2 n . Pro,ek Pe ngeIlI
hangan Bahasa da n Sastra Ird nesia rI , n [ 'ae,al; Vida P~3 :1t P1:'mhiI~ H~; ri3n
Pellge moangan Ba Idsa paJa tah un 19','4. f~,~,,:h Pn!f~k r~: I ~e:l) ;) :lE :":l 1) 1
has'1 dJ:J. Sastra Inctonesia ct an Daerah t crjJ1a:1 s~I!:ma ~epl\!ui' t:.dmll, raja
tahen 1~! 8 4 Proyek Pengemo 'm gan Bal.: 13a :lap. :-L;tra 111'1 ~ 1I~3i , rbn D l~r;!.11
itu dilJec;)h menjadi dea proyek yal n jusJ i;e:kt:uu i~ ;': an t!i I'u;J t Pem!Jina:i::"
dan Pe!l.gen~bangan B 11a5,1, yaitu (1 ) Proi' ~k Pe;::6e;n!J(lflg.1 ~, Baha'S:) llan Sas
v
tra Indonesia, serta (2) Proyek Pengembangan Bahasa da n Sastra Onerah .
Proyek Pengelllbangall Bahasa dan Sastra l ndonesia mempunY <ti tugas po·
kok melak sanakall kegiatan kebahasaan yang benujuan meningkatkan mulu
pel1lak uiall bahasa Indonesia yang balk dan benac, meyempurnakan sandi
(k ode) bahasa LndL nesia, mendorong pertumb uha n sas lra Indunesia, dall lIle·
ningkatbn apresiasi masya ra kat teJhaJap Sastra Indo nesia.
Oalam r3ngb penyeJia all sarana ke rj a Jan buku acuan bagJ mahasiswa. do ·
sen. guru, tel\aga pelleliti, tenaga ahli, dan lll asyarak :n umum . naskah·naskah
hasil Proyek Pellgelllbangan Bahasa dan Sastra Indunesia dit erbitkall de ngan
J ana Proy ek Pellgembangan Bahasa dan Sa tra JJldunesia se.tduh dinilai dan
disunting .
Buku K.amus Sunda indonesia ini semula lJIerupakun naskah ya ng ber·
judul " Kamus Bahasa SUllua - Indonesi:!" yang disusull ulch tim yang terdirl
atas Ora. Sri Sllkesi AdiwillClna dan Dr. Ayatrohacdi (Konsulian) . Drs. Mu·
rnan SUJlI itntri ( Kelua), Drs. Atjer Ojam aluddin , Achmari Patoni, B.A. ,
R. H. Moch. Koerdie , M.O. Koesma!l, dan Epe Sjafei Adisasrra (para anggo ta) .
~ Cte\ah dilli\;d JaIl disUlltillg , llaska h itu Jilerbitk a n ut:ngall dana P royek
Pcngemhangan Bahasa dan Sastra 11lcJonesja .
Akhim ya, kepada Sdr. Hans Lapoliwa . M. Phil, Pemlmpill Proyek Pellgem.
bangan Bahasa dall Sa stra Indullt:sia, bese r1a seluruh sta r sekretariat Proy ek,
tenaga pelaksan:l, uan semua pihak yang mernungkinkan terwuJudnya pener·
bitan bllku illi, kami ucapkan terillla kasih yang lak terhillgga .
Mudah·I1ludahan bllku ini beflllanfaat bagi pel1lbinaan dan pengembangan
bah:Jsa dall saslra Indonesia dan bagi masyaraka t luas .
J:tkarta,Mei 1985 Anton M. Moeliono
Kopala Pusal Pembinaan
dan Pengernb:Jllgan Bahasa.
vi
KATA PENGANTAR
Kamu Sunda-Indonesla lnJ disusun uotuk memenuhi kebutuhan mana
pembinaan dan pengembangan bahasa Sunda sebagai salah satu bahasa dacrah
dl Indonesia yang menjadi pen ukung bahasa dan ke u<iayaan nasional leila.
Kamus ini juga dimaksudkan untuk memenuhi keperluan media ~ngajaran
bahasa Sunda bagi para peminat, terutama para peminat y ang b kan penutur
asli bahasa Sunda, yang login mempelajarl atau meneliti bahasa dan sastra
Su n da.
Sesuai dengan maksud dan ujuan tersebut di at as, Kamus Sunda - Indone
sia ini selain mengandung isi perbendaharaan kata (Ieksik n) bahasa Sunda
yang mencaku p Iebih dari 9.000 entri dengan keterangan arti atau padanan
oya daJam bahasa Indonsia serta contoh-contoh pemakaiannya dalam u ngkap
an dengan terjemahannya daJam bahasa Indonesia, juga berisi inforrnasi yang
agak lenglcap mengensi: (I) kedudukan, fungsi, serta perkembangan bahasa
Sunda, (2) [onologi. (3) morfologi, dan (4) slntaksis bahasa Sunda yang di
sajikan pada bagian P~ ndahulu an kamus ini.
Penyusunan Kamus Srmda - Indonesia ini merupakan wujud kerja sarna
yang oyata antara Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa dengan
Lembaga BaSil jeung Sastra Sunda (LBSS). Hal Ini tercennin pula darl susun
an personalia penyusun kamus ini yang terdiri atas t enaga-tenaga dart kedua
lembaga ~eIsebut, serta sumber data utama yan~ dipergunakan dalam pc
nyusunan kamus ini, yaitu ( 1) Kamus Umum Basa SUnda ( LBSS) dan (2) /(a
mus Umum Bahasa Indonesia (WJ.S. Purwadanninta) yang telah diolah
kern bali oleh Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa.
Penyusunan ka mus ini dimungleinkan karena adanya dana pembangunan
yang disalurkan melalui Proyek Pengembar gan Bahasa dan Sastra Indonesia
dan Daerall, Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Sehubungan dengan
ini, penyusun ingin menyarnpaikan penghargaan dan terima kaaih kepada
vii
Pem.impin Proyek ata, kepercayaan yaag telah dllimpahkan. kepada penyulUD.
untuk menyclesaikan kamus ini dengan biaya yang disediakan oleh Proyek.
Penyusuu juga ingin menyam paikan terima kasib yang tak terhingga kepada
Kepala Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa (Prof. Dr. Anuan Hallin),
Pengurus LBSS, para konsultan (Dra. Sri Sukesi Adiwimarta dan Dr. Ayatto
haedt), para pembantu tata usaha (Sdr. Warkim Hsmaedi dick.), dan semua
pihak yang telah mempedkan bantuan, baik langsung maupun tidak langsu ng,
sehingga memungkinkan penyusu ll dapat menyiapkan klUnus ini.
Kam!l.s SUlIda - Indonesia in! masih jauh darl kese lllpurnaan dan bahkan
di sana·sini mungkin terda pat beberapa kekeliruan. Oleh kare na itu, tegur
sapa deml perbaikan kamlls ini senantiasa penYlIsunan nantikan dengan segala
sellilllg. hatl .
A.kh.iru\kalam, semoga kchat1.i ran kamus ini akan men:l.Tn bah kha~;nah
keplls takaan bahasa kita selta bermanfaat bagi pembinaan dan pengem·
bangan hahasa nasionaL
Sernoga Tuhan Yang Maha Pengasih tetap memberkati kita.
Jakarta, 1 Januari 1982 Pellyusull,
viii
DAFTAR lSI
Halaman
PRAKATA ... . ...... . ... .. . .................. . .. v
KATA PENGANTAR .... . .................... . ... . ..... vii
DAFTAR lSI ....•................•.........••........ ix
BEBERAPA PETUNJUK PEMAKAIAN KAMUS xi
PENDAHULUAN 7
7
I. Kedudukan Bahasa Sunda 9
10
II. Fonologi Bahasa Sunda ............ . ....... . ....... . 10
1. Fonem . .......... . ... . ...... . ............. . ... II
2. Variasi Fonem . .... . .............. . ............ . .
3. Hannonisa~i Vokal ..... . ...... . ..... . ............ 14
4. Urutan Fonem dalam Kata . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 14
5. Pola Persukuan Kata dan Bentuk Kanonik dalam Kata " 16
18
III. Morfologi Bahasa Sunda ............ .. ........... .. .. 18
1. Kelas Kata "... . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 20
2. Identitas Beberapa Kelas Kata ..... . ................ 22
3. Morfem-morfem dalam Bahasa Sunda ................ 26
a. Morfem Dasar ............. ". . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 26
b. Morfem Imbuhan ...... . .... . ........... . ..... 33
c. Pembentukan Kata ............................
d. Proses Morfologi Kata KeIja ............. . .......
e. Pola Struktur Kata Kerja ... . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
f. Pola Struktur Kata Nama ............. . .........
IV. Sintaksls Bahasa Sunda ....... . ........... . ... . ...... 38
l. Sintaksis . . ......... . . . ......................... 38
ix