PEMBUATAN & PEMANFAATAN
E-BOOK
TUJUAN PEMBELAJARAN
E-BOOK
Teknologi digital yang dapat mengubah buku ke dalam bentuk digital yang
lebih praktis dan simple untuk dibawa kemana saja tanpa repot
E-book adalah singkatan dari Electronic Book atau buku elektronik.
Sebuah bentuk buku yang dapat dibuka secara elektronis melalui komputer.
Berupa file dengan format bermacam-macam, ada yang berupa pdf (portable
document format) yang dapat dibuka dengan program Acrobat Reader atau
sejenisnya, HTM, EXE dll.
MANFAAT E-BOOK
1. Lebih Murah. 1. Tidak semua peramgkat/aplikasi sesuai
2. Awet dan tahan lama (Anti Rusak) dengan format e -book tertentu
3. Mudah dibawa kemana mana
4. Mudah Ditandai dalam 2. Membuat mata cepat lelah
3. Tidak dapat dipegang
pencarian/istilah teks
5. Ramah Lingkungan. ...
6. Tidak perlu takut kehabisan
space/uuang
7. Bisa atur kenyamanan penampilan
8. Mudah untuk alih bahasa (aplikasi)
CONTOH SITUS E-BOOK
Free Berbayar
Manybooks ▪ GALE: http://infotrac.galegroup.com/itweb/ptn052?db=GVRL
Centslessbooks ▪ EBSCO: http://search.ebscohost.com
Openlibrary ▪ CAMBRIDGECORE: htttp://www.ambridge.org/core
Bookboon ▪ WILEY: http://wiley.com
Getfreeebooks
Ebooklobby
…
SIGNUP MELALUI GOOGLE
MSUKKAN EMAIL
HALAMAN ANYFLIP
Jenis File PDF
BUAT JUDUL E-BOOK
Ebook merupakan sebuah teknologi digital yang dapat mengubah buku ke
dalam bentuk digital yang blebih praktis dibawa kemana saja tanpa repot