The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.

Media Fun Thinkers "Cuaca"-Ni Nyoman Trisna Adnyani

Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by trisnaadnyani98, 2021-08-23 09:12:30

Media Fun Thinkers "Cuaca"

Media Fun Thinkers "Cuaca"-Ni Nyoman Trisna Adnyani

Ni Nyoman Trisna Adnyani
Dr. I Gusti Ayu Tri Agustiana, S.Pd., M.Pd.
Dr. Putu Nanci Riastini, S.Pd., M.Pd.

KELAS
SEMESTER II





PETUNJUK PENGGUNAAN FUN THINKERS

1234

5678

9 10 11 12

13 14 15 16

Bingkai Peraga Fun Thinkers (Bagian warna
berada pada sisi
berlawanan)

Langkah Penggunaan Media Fun Thinkers

1. Buka buku ini untuk melihat latihan soal yang 7. Ulangi langkah ini untuk 15 ubin lainnya.
kamu inginkan.
13 16 1 8
2. Buka kotak bingkai peraga, lalu tempatkan 6954
bingkai tersebut atas latihan soal yang kamu 10 12 7 3
inginkan. Pastikan bahwa kotak bingkai peraga
tepat berada di atas kotak yang ada pada
latihan soal.

3. Tempatkan ubin 1-16 secara berurutan, nomor 11 2 15 14
menghadap ke atas, sisi kiri pada bingkai peraga.
8. Tutup kotak bingkai peraga dan balikkan.
123 4 Kamu akan ubin yang berwarna.

56 78

9 10 11 12

13 14 15 16

4. Baca petunjuk pengerjaan di bagian atas 9. Periksa untuk melihat jawaban yang benar,
halaman latihan soal. bandingkan warna pada ubin yang ada di
dalam kotak bingkai peraga dengan kunci
5. Ambil ubin bernomor 1 dan lihat soal yang ada jawaban yang tercetak di sudut kanan atas
pada ubin nomor 1. pada setiap latihan.

6. Temukan jawaban yang sesuai pada halaman 10. Setelah memeriksa jawabanmu, lakukan
sebelah kanan dan tempatkan ubin bernomor 1 kembali kegiatan tersebut.
pada jawaban yang sesuai

ii

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN

SUBTEMA 1 : KEADAAN CUACA

No Muatan Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Latihan
Pelajaran Kompetensi

1 Bahasa Indonesia 3.3. Menggali informasi 3.3.1. Menggali informasi Latihan 1
tentang perubahan yang berkaitan
cuaca dan pengaruhnya dengan keadaan
terhadap kehidupan cuaca.
manusia yang disajikan
dalam bentuk lisan, tulis,
visual, dan/atau
eksplorasi lingkungan.

2 PPKn 3.4. Memahami makna 3.4.1. Menemukan Latihan 3
3 Matematika bersatu dalam keberagaman Latihan 4
keberagaman di rumah adat
lingkungan sekitar. daerah.

3.4. Menggeneralisasi ide 3.4.2. Merinci
pecahan sebagai bagian keberagaman
dari keseluruhan makanan khas
menggunakan benda daerah.
benda konkret.
3.4.1. Menafsirkan bentuk Latihan 2

pecahan sederhana. Latihan 5

3.4.2. Menafsirkan

lambang pecahan

sederhana.

SUBTEMA 2 : PERUBAHAN CUACA

No Muatan Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Latihan
Pelajaran Kompetensi

1 Bahasa Indonesia 3.3. Menggali informasi 3.3.1. Menggali informasi Latihan 7
tentang perubahan tentang perubahan
cuaca dan pengaruhnya cuaca terhadap
terhadap kehidupan kehidupan manusia.
manusia yang disajikan
dalam bentuk lisan, tulis,
visual, dan/atau
eksplorasi lingkungan.

2 Matematika 3.4. Menggeneralisasi ide 3.4.1. Menyimpulkan Latihan 6
pecahan sebagai bagian perbandingan dua Latihan 8
dari keseluruhan pecahan
menggunakan benda berpembilang
benda konkret. sama.

3.4.2. Menyimpulkan
perbandingan dua
pecahan
samaberpenyebut

ii

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN

KOMPETENSI

SUBTEMA 3 : PENGARUH PERUBAHAN CUACA TERHADAP KEHIDUPAN MANUSIA

No Muatan Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Latihan
Pelajaran Kompetensi

1 PPKn 3.4. Memahami makna 3.4.1. Menemukan Latihan 10
bersatu dalam keberagaman suku Latihan 11
keberagaman di bangsa.
lingkungan sekitar.
3.4.2. Merinci
keberagaman
tarian tradisonal
daerah

2 Matematika 3.5 Menjelaskan dan 3.5.1. Menemukan Latihan 9
melakukan penjumlahan penjumlahan
dan pengurangan pecahan
pecahan berpenyebut berpenyebut sama.
sama.

SUBTEMA 4 : CUACA, IKLIM DAN MUSIM

No Muatan Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Latihan
Pelajaran Kompetensi

1 Bahasa Indonesia 3.3. Menggali informasi 3.3.1. Memilih informasi Latihan 12
tentang perubahan tentang musim Latihan 13
cuaca dan pengaruhnya hujan dan musim
terhadap kehidupan kemarau. Latihan 14
manusia yang disajikan
dalam bentuk lisan, tulis, 3.3.2. Memilih informasi
dan visual. tentang musim
dingin, musim
panas, musim gugur
dan musim semi.

3.3.3. Menggali informasi
yang berkaitan
dengan cuaca,
musim dan iklim.

2 Matematika 3.5 Menjelaskan dan 3.5.1. Menemukan Latihan 15
melakukan penjumlahan pengurangan
dan pengurangan pecahan
pecahan berpenyebut berpenyebut sama.
sama.

iii

DAFTAR ISI

Petunjuk Penggunaan Buku Fun Thinkers.........................................................................................i
Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi...........................................................ii
Daftar Isi........................................................................................................................................................iv
Latihan 1 Mengenal Simbol Cuaca........................................................................................................1
Latihan 2 Mengenal Bentuk Pecahan Sederhana...........................................................................3
Latihan 3 Keberagaman Rumah Adat................................................................................................5
Latihan 4 Keberagaman Makanan Khas............................................................................................7
Latihan 5 Pecahan Dari Benda Kongkrit............................................................................................9
Latihan 6 Perbandingan Pecahan Berpembilang Sama...............................................................11
Latihan 7 Kegiatan Berdasarkan Cuaca.............................................................................................13
Latihan 8 Perbandingan Pecahan Berpenyebut Sama.................................................................15
Latihan 9 Penjumlahan Pecahan Berpenyebut sama...................................................................17
Latihan 10 Keberagaman Suku.............................................................................................................19
Latihan 11 Keberagaman Tarian Daerah............................................................................................21
Latihan 12 Mengenal Musim Hujan dan Kemarau..........................................................................23
Latihan 13 Mengenal Musim Semi, Panas, Gugur dan Dingin......................................................25
Latihan 14 Mengidentikasi Informasi Cuaca, Iklim dan Musim..................................................27
Latihan 15 Pengurangan Pecahan Berpenyebut Sama.................................................................29

iv

Mengenal Simbol Cuaca Matahari
1 SUB-TEMA 1 KEADAAN CUACA Bersinar

Petunjuk Pengerjaan:

Cocokkan ciri-ciri cuaca berikut dengan simbol cuaca yang sesuai pada halaman
samping.

1 234

Matahari Matahari Matahari Tidak Langit Terlihat
Bersinar Bersinar Lebih Gelap
Tertutup Awan

5 6 7 8

Banyak Langit Langit Turun Rintik
Awan Terang Gelap Air

9 10 11 12

Awan Disertai Udara Terasa Sedikit
Menghitam Petir Sejuk Awan

13 14 15 16

Udara Matahari Udara Udara Mulai
Dingin Bersinar Tetapi Hangat Terasa Dingin
Tertutup
Awan

1

Cuaca Cerah

Tujuan Pembelajaran:
Dengan membaca teks singkat, siswa dapat
menggali informasi mengenai keadaan
cuaca dengan benar.

Cuaca Cerah Cuaca Mendung Cuaca Berawan Cuaca Hujan

Cuaca Cerah Cuaca Mendung Cuaca Berawan Cuaca Hujan

Cuaca Cerah Cuaca Mendung Cuaca Berawan Cuaca Hujan

Cuaca Cerah Cuaca Mendung Cuaca Berawan Cuaca Hujan

2

Mengenal Bentuk Pecahan Sederhana

2 SUB-TEMA 1 KEADAAN CUACA

Petunjuk Pengerjaan:
Cocokkan gambar berikut dengan simbol pecahan yang sesuai pada halaman samping.

1 234

56 78

9 10 11 12

13 14 15 16

3

1
2

Tujuan Pembelajaran:
Dengan mengamati gambar, siswa dapat
menafsirkan bentuk pecahan sederhana
dengan benar.

1111
2346

1111
3264

1111
3264

11 11
23 46

4

Keberagaman Rumah Adat

3 SUB-TEMA 1 KEADAAN CUACA

Rumah Gapura
Candi Bentar

Petunjuk Pengerjaan:
Cocokkan gambar rumah adat berikut dengan daerah asal yang sesuai pada halaman
samping.

1 234

Rumah Krong Bade Rumah Bolon Rumah Gadang Rumah Radakng

5 6 7 8

Rumah Belah Bubung Rumah Honai Rumah Bubungan Lima Rumah Kajang Leko

9 10 11 12

Rumah Bangsal Kencono Rumah Limas Rumah Nuwo Sesat Rumah Lamin

13 14 15 16

Rumah Boyang Rumah Joglo Rumah Gapura Rumah Istana
Candi Bentar Dalam Loka

5

Bali

Tujuan Pembelajaran:
Dengan mengamati gambar, siswa dapat
menemukan keberagaman rumah adat
daerah dengan benar.

Sumatra Jambi Sumatra Sulawesi
Barat Selatan Barat

Riau Kalimantan Lampung Jawa Tengah
Barat

Sumatra Bengkulu Yogyakarta Nusa Tenggara
Utara Barat

Nanggro Aceh Papua Kalimantan Bali
Darusalam Timur

6

Keberagaman Makanan Khas

4 SUB-TEMA 1 KEADAAN CUACA

Kerak Telor

Petunjuk Pengerjaan:
Cocokkan gambar makanan khas berikut dengan daerah asal yang sesuai pada halaman
samping.

1 234

Rendang Kue Cucur Juhu Singkah Bika Ambon

5 6 7 8

Gudeg Sup Konro Empek - empek Kerak Telor

9 10 11 12

Serabi Mie Aceh Gulai Belacan Sate Buntel

13 14 15 16

Otak - otak Betutu Sate Bandeng Klapertart

7

Jakarta

Tujuan Pembelajaran:
Dengan mengamati gambar, siswa dapat
merinci makanan khas daerah dengan
benar.

Sumatra Yogyakarta Kalimantan Jakarta
Utara Tengah

Riau Bali Kepulauan
Riau
Aceh

Betawi Sumatra Sumatra Sulawesi
Selatan Barat Selatan

Jawa Barat Sulawesi Barat Solo Banten

8

Mengenal Bentuk Pecahan Sederhana 1
2
5 SUB-TEMA 1 KEADAAN CUACA

Petunjuk Pengerjaan:
Cocokkan lambang pecahan berikut dengan gambar yang sesuai pada halaman samping.

1 2 3 4

3 6 4 8
9 12 12 12

5 6 7 8

2 4 1 2
5 9 5 8

9 10 11 12

1 1 2 1
6 4 4 2

13 14 15 16

3 2 1 3
6 6 3 8

9

Tujuan Pembelajaran:
Dengan mengamati pecahan, siswa dapat
menafsirkan lambang pecahan dengan
benar.

10

Perbandingan Pecahan Berpembilang Sama 5 ... 5
86
6 SUB-TEMA 2 PERUBAHAN CUACA

Petunjuk Pengerjaan:
Cocokkan perbandingan pecahan berikut dengan lambang perbandingan yang sesuai
pada halaman samping dan sebaliknya.

1 234

1 ... 1 5 ... 5

< >2 3 8 6

56 78

2 ... 2 3 ... 3

> <6 8 8 6

9 10 11 12

6 ... 6 2 ... 2
45
< >8 7

13 14 15 16

< > 1 ... 1 2 ... 2
3 65 3

11

<

Tujuan Pembelajaran:
Dengan mengerjakan perbandingan
pecahan, siswa dapat menyimpulkan
perbandingan pecahan berpembilang sama
dengan benar.

4 ... 4 7 ... 7

> >8 6 12 10

3 ... 3 1 ... 1

> >5 6 8 6

<<<<

1 ... 1 3 ... 3 2 ... 2 4 ... 4
2 44 53 55 6

12

Kegiatan Berdasarkan Cuaca

7 SUB-TEMA 2 PERUBAHAN CUACA

Petunjuk Pengerjaan:
Cocokkan gambar kegiatan berikut dengan simbol cuaca yang sesuai pada halaman
samping.

1 234

56 78

9 10 11 12

13 14 15 16

13

Cuaca Berawan

Tujuan Pembelajaran:
Dengan mengamati gambar, siswa dapat
menggali informasi tentang perubahan
cuaca terhadap kehidupan manusia
dengan benar.

Cuaca Berawan Cuaca Berawan Cuaca Hujan Cuaca Hujan

Cuaca Berawan Cuaca Cerah Cuaca Cerah Cuaca Hujan

Cuaca Berawan Cuaca Cerah Cuaca Cerah Cuaca Hujan

Cuaca Mendung Cuaca Mendung Cuaca Mendung Cuaca Mendung

14

Perbandingan Pecahan Berpenyebut Sama 3 ... 5
66
8 SUB-TEMA 2 PERUBAHAN CUACA

Petunjuk Pengerjaan:
Cocokkan perbandingan pecahan berikut dengan lambang perbandingan yang sesuai
pada halaman samping dan sebaliknya.

1 234

4 ... 2

> <5 5
1 ... 2
22

56 78

< >9 ...5 1 ... 3
10 10 88

9 10 11 12

> <2 ... 3 5 ... 4
55 77

13 14 15 16

2 ... 1
66
5 ... 6

< >8 8

15

<

Tujuan Pembelajaran:
Dengan mengerjakan perbandingan
pecahan, siswa dapat menyimpulkan
perbandingan pecahan berpenyebut sama
dengan benar.

2 ... 1

< > >4 4

4 ... 2

< > >8 8

<2 ... 1 1 ... 2 1 ... 3
6 64 4
33

<4 ... 3 4 ... 5 3 ... 4
10 10 5 5
66

16

Penjumlahan Pecahan Berpenyebut sama 1 + 2
3 3
9
SUB-TEMA 3 PENGARUH PERUBAHAN CUACA TERHADAP KEHIDUPAN MANUSIA

Petunjuk Pengerjaan:
Cocokkan penjumlahan pecahan berikut dengan jawaban yang sesuai pada halaman
samping.

1 234

1 + 2 2 + 3 3 + 2 2 + 5
3 3 7 7 8 8 9 9

56 78

1 + 2 3 + 4 5 + 130 1 + 2
5 5 8 8 6 6
10

9 10 11 12

3 + 5 5 + 1 1 + 3 2 + 2
9 9 8 8 6 6 5 5

13 14 15 16

2 + 1 2 + 3 2 + 3 4 + 3
4 4 6 6
10 10 15 15

17

3
3

Tujuan Pembelajaran:
Dengan mengerjakan penjumlahan
pecahan, siswa dapat menentukan
penjumlahan pecahan berpenyebut sama
dengan benar.

5363
8684

3745
3856

7358
9 5 7 10

4587
6 10 9 15

18

10 Keberagaman Suku

SUB-TEMA 3 PENGARUH PERUBAHAN CUACA TERHADAP KEHIDUPAN MANUSIA

Suku Bali Aga

Petunjuk Pengerjaan:
Cocokkan gambar suku berikut dengan daerah asal yang sesuai pada halaman samping.

1 234

Suku Tidung Suku Melayu Jambi Suku Dayak Suku Gorontalo

5 6 7 8

Suku Kutai Suku Madura Suku Jawa Suku Banjar

9 10 11 12

Suku Asmat Suku Sasambo Suku Helong Suku Minahasa

13 14 15 16

Suku Ternate Suku Arfak Suku Bali Aga Suku Makasar

19

Bali

Tujuan Pembelajaran:
Dengan mengamati gambar, siswa dapat
menemukan keberagaman suku bangsa
dengan benar.

Kalimantan Kalimantan Jambi Yogyakarta
Barat Selatan

Maluku Papua Sulawesi
NTB Utara
Barat

Gorontalo Kalimantan Kalimantan Jawa Timur
Timur Utara

NTT Sulawesi
Utara
Papua Barat Bali

20

Keberagaman Tarian Daerah

11
SUB-TEMA 3 PENGARUH PERUBAHAN CUACA TERHADAP KEHIDUPAN MANUSIA

Tari Kecak

Petunjuk Pengerjaan:
Cocokkan gambar tarian berikut dengan daerah asal yang sesuai pada halaman samping.

1 234

Tari Mabadong Tari Jaipong Tari Kecak Tari Klana Topeng

5 6 7 8

Tari Seudati Tari Tabun dan Bungai Tari Reog Ponorogo Tari Gending Sriwijaya

9 10 11 12

Tari Kipas Pakarena Tari Piring Tari Gong Tari Serimpi

13 14 15 16

Tari Gandrung Tari Andun Tari Tandak Tari Topeng

21

Bali

Tujuan Pembelajaran:
Dengan mengamati gambar, siswa dapat
merinci keberagaman tarian daerah dengan
benar.

Yogyakarta Aceh Kalimantan Bengkulu
Timur

Bali Jawa Barat Jawa Timur Toraja

Sumatra Sulawesi Cirebon Kalimantan
Selatan Selatan Tengah

Sumatra
Barat Banyuwangi Riau Jawa Tengah

22

Mengenal Musim Hujan dan Kemarau

12 SUB-TEMA 4 CUACA, MUSIM DAN IKLIM

Petunjuk Pengerjaan:
Cocokkan setiap gambar (makanan, minuman, pakaian dan kondisi sekitar) yang
berkaitan musim hujan berikut, dengan setiap gambar (makanan, minuman, pakaian dan
kondisi sekitar) yang berkaitan dengan musim kemarau pada halaman berikutnya.

1 234

56 78

9 10 11 12

13 14 15 16

23

Tujuan Pembelajaran:
Dengan mengamati gambar, siswa dapat
memilih informasi yang berkaitan dengan
musim hujan dan musim kemarau dengan
benar.

24

Mengenal Musim Semi, Panas, Gugur, dan Dingin

13 SUB-TEMA 4 CUACA, MUSIM DAN IKLIM

Petunjuk Pengerjaan:
Cocokkan gambar berikut dengan musim (musim semi, musim dingin, musim panas dan
musim gugur) yang sesuai pada halaman samping.

1 234

56 78

9 10 11 12

13 14 15 16

25

Musim Gugur

Tujuan Pembelajaran:
Dengan mengamati gambar, siswa dapat
memilih informasi tentang musim panas,
musim semi, musim, gugur dan musim
dingin dengan benar.

Musim Panas Musim Dingin Musim Dingin Musim Dingin

Musim Panas Musim Semi Musim Semi Musim Dingin

Musim Panas Musim Semi Musim Semi Musim Gugur

Musim Panas Musim Gugur Musim Gugur Musim Gugur

26

Mengidentifikasi informasi Cuaca, Musim dan Iklim Garis equador
disebut juga
14 SUB-TEMA 4 CUACA, MUSIM DAN IKLIM dengan garis ...

Petunjuk Pengerjaan:
Lengkapilah kalimat dibawah ini dengan kata yang sesuai pada halaman berikutnya.

1 2 3 4

... merupakan Cuaca dapat ... adalah Iklim biasanya
suatu gejala terjadi dan lamanya diamati dalam
berubah dalam keadaan cuaca
alam di suatu daerah ...
... tertentu

5 6 7 8

Iklim Iklim Terdapat ... adalah salah
menyebabkan dipengaruhi negara yang satu negara
letak ... di bumi memiliki ... yang memiliki
adanya ... empat musim
musim

9 10 11 12

Pada musim Bunga akan Salju akan Pada ... suhu
gugur ... akan bermekaran turun pada ... akan terasa
berguguran di sangat panas
pada ...
Jepang

13 14 15 16

Indonedia Iklim di Salah satu Indonesia
terletak di ... Indonesia negara yang hanya memiliki
disebut iklim ... memiliki dua
sehingga musim adalah ... dan
memiliki dua kemarau
...
musim

27

Katulistiwa

Tujuan Pembelajaran:
Dengan kegiatan melengkapi kalimat, siswa
dapat menggali informasi yang berkaitan
dengan cuaca, iklim dan musim.

Cuaca Waktu Singkat Empat Bunga Sakura

Suatu Negara Waktu Lama Musim Musim Hujan

Musim Panas Musim Dingin Tropis Garis Katulistiwa

Indonesia Iklim Jepang Musim Semi

28

Pengurangan Pecahan Berpenyebut Sama

15 SUB-TEMA 4 CUACA, MUSIM DAN IKLIM

Petunjuk Pengerjaan:
Cocokkan gambar pecahan berikut dengan operasi pengurangan pecahan yang sesuai
pada halaman samping.

1 234

56 78

9 10 11 12

13 14 15 16

29

2 - 1
4 4

Tujuan Pembelajaran:
Dengan mengamati gambar, siswa dapat
menemukan pengurangan pecahan
berpenyebut sama dengan benar.

2 - 1 150- 3 9 - 2 6 - 2
4 4 8 8
10 10 10

3 - 2 6 - 3 4 - 1 7 - 2
5 5 8 8 8 8
7 7

4 - 1 160- 1 6 - 5 4 - 1
5 5 7 7 6 6
10

4 - 2 4 - 1 7 - 3 4 - 3
8 8 9 9
4 4 6 6

30





PENYUSUN

NNii NNyoman TrissnnaaAAddnnyyaanni,i,ppaaddaatatahhuunn2200111m1 emneyenlyeesaleiksaanikpaennpdeidnidkiadnikdaansadradsiaSrDdiNSeDgeri 9
NSuelgaehrain9.SKuelmahuadnia.nKpeemnyuudsiuan mpeenlaynujsuutknamnedliaSnMjuPtkNanegdeirSi 1MSPusNutedgaenri l1ulSuus spuatddaatnahluuluns2014.
pPaaddaattaahhuunn22001174,.pPeandyuasutanhluunlu2s 0d1a7ri,SpMeAnyNuesguenrilu1 lSuussudtajrui rSuMsaAn NIPeAgdearin1mSeulsauntjujutkruasnaknuliah
IJPuArudsann mPenladnidjuiktkaann Dkualsiarh JPurorugsramn PSetnuddiidiPkaendDidaiskarnPGrougrruamSeSktouladhi PDeansdaidr ikdai nUGnuivreursitas
SPenkodliadhikDanasGaarndeisUhan.iversitas Pendidikan Ganesha.

Dr. I Gusti Ayu Tri Agustiana, S.Pd., M.Pd, pada tahun 2007 menyelesaikan pendidikan S1
dengan mengambil jurusan Pendidikan Kimia di Undiksha. Pada tahun 2009 menyelesaikan
pendidikan S2 pada Program Studi Pendidikan Dasar Konsentrasi IPA di Undiksha. Pada
tahun 2020 menyelesaikan pendidikan S3 di Universitas Negeri Surabaya. Sejak Desember
2009 diangkat sebagai pegawai negeri sipil tenaga pengajar pada Jurusan PGSD Undiksha di
Singaraja Bali. Mengampu mata kuliah konsep dasar IPA I, konsep dasar IPA II, pendidikan
IPA, praktikum IPA, perkembangan belajar peserta didik, landasan pendidikan SD,
pembelajaran terpadu dan pengajaran mikro. Beliau aktif menulis di majalah Raditya
tentang pendidikan Hindu dengan pendekatan multi kultural dan telah mempublikasikan
buku diantaranya: Konsep Dasar IPA aspek sika dan kimia dilengkapi dengan Model
Pembelajaran Proyek dan Pembelajaran Kearifan Lokal dan Konsep Dasar IPA aspek biologi.

Dr. Putu Nancy Riastini, S.Pd., M.Pd menyelesaikan pendidikan S1 pada tahun 2007 dengan
jurusan Pendidikan Kimia di Undiksha. Pada tahun 2009 menyelesaikan Pendidikan S2
dengan jurusan Pendidikan Dasar Konsentrasi IPA di Undiksha. Pada tahun 2021
menyelesaikan Pendidikan S3 di Universitas Negeri Yogyakarta dengan jurusan Ilmu
Pendidikan Konsentrasi IPA. Tahun 2013 menjadi Internship Dosen Muda di lingkungan Dikti di
Universitas Negeri Surabaya. Pada tahun 2014 short course di Ede, Wageningen, Belanda.
Beliau aktif menulis artikel ilmiah di jurnal nasional dan internasional, sebagai reviewer jurnal
nasional dan internasional dan sebagai asesor BAN SN. Pengampu mata kuliah pendidikan
dan IPA.

Fun thinkers

Media fun thinkers adalah media pembelajaran interaktif berbentuk buku dilengkapi dengan alat
peraga yang dirancang untuk membangkitkan rasa ingin tahu siswa, menarik minat belajar dan mengasah
kemampuan otak serta perkembangan intelektual anak. Media fun thinkers didesain sesuai dengan tema
cuaca. Isi dari media fun thinkers ini yaitu materi berupa tema di sekolah dasar khususnya tema cuaca.

Media fun thinkers digunakan belajar sambil bermain karena siswa diajak untuk melatih
keterampilan berkir, menganalisis suatu gambar, menjawab pertanyaan dengan mengamati gambar dan
menjodohkan sesuai isi gambar dan pertanyaan yang diberikan sehingga siswa tidak merasa bosan dalam
proses pembelajaran.


Click to View FlipBook Version