Surabaya, 9 Desember 2021
Perihal : Surat Permohonan Pengajuan Keringanan UKT
: Semester Genap 2021/2022
Yth.
Wakil Rektor II Bidang Perencanaan, Keuangan, dan Sarana Prasarana
Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya
Dengan hormat,
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : Erika Desi Cahyani
NRP : 2041201045
Departemen / Fakultas : Teknik Kimia Industri / vokasi
Golongan UKT / UKT : Golongan 7 / 7.500.000
Nomor telepon aktif : 082243456721
Mengajukan permohonan pengajuan keringanan UKT Semester Genap 2021/2022
dikarenakan pendapatan orang tua menurun sejak terdampak covid 19, Demikian
permohonan kami, atas kebijakannya kami ucapkan terima kasih.
Hormat saya,
Erika Desi Cahyani