Mery,S.Pd
SDN Pondok Kopi 02
Calon Guru Penggerak Angkatan 7
Tugas Modul 1.2.a3
Mulai Dari Diri -
Nilai Dan Peran Guru Penggerak
TRAPESIUM USIA Usia Kerja 60
Usia Sekolah 22 37 Usia Sekarang Usia Pensiun
16 Hal Negatif 0
12 37-12 = 25 tahun
0 Hal Positif
37-16 = 21 tahun
REFLEKSI
1.Peristiwa positif dan negatif apa yang saya tuliskan di diagram
Peristiwa Positif Peristiwa Negatif
Peristiwa positif dalam hidup saya terjadi Peristiwa negatif dalam hidup saya
pada saat saya berumur 16 tahun, saya terjadi pada saat saya berumur 12
mendapat kesempatan untuk mendampingi tahun, saya mendapat pengalaman yang
anak dari tetangga saya untuk belajar. Saya tidak menyenangkan ketika saya tidak
merasa begitu antusias untuk membantu dapat menjawab pertanyaan dari guru
kesulitan anak tersebut dan yang membuat matematika saya di SMP dan saya
saya senang sekaligus bangga ketika anak mendapatkan hukuman fisik yang
tersebut menerima rapot dan mendapatkan
berbekas pada tubuh saya.
hasil yang benar - benar maksimal.
2. Selain saya, siapa lagi yang terlibat di dalam
masing-masing peristiwa tersebut
Yang terlibat dalam peristiwa Sementara diperistiwa negatif
positif dihidup saya adalah anak yaitu guru metematika saya di
tetangga dan orang tuanya yang
SMP
memberi saya kesempatan
3. Dampak emosi apa saja yang saya rasakan hingga
sekarang?
Saya merasa Saya merasa sedih dan
gembira,percaya diri dan kecewa, seharusnya beliau
optimis saat mengetahui nilai memberikan saya hukuman
anak tetangga saya diatas
yang lebih manusiawi
rata rata
4. Mengapa momen yang terjadi dimasa sekolah masih
dapat saya rasakan dan masih dapat memengaruhi diri
saya dimasa sekarang
Karena peristiwa tersebut memberi kesan yang
sangat mendalam dalam ingatan dan memori
saya. Peristiwa tersebut juga banyak
memengaruhi pembentukan karakter saya dimasa
sekarang
5. Pelajaran hidup apa yang saya peroleh dari kegiatan
trapesium usia dan roda emosi, terkait peran saya sebagai
guru terhadap peserta didik saya
Pada pelajaran hidup saya , saya mempelajari bahwa
peristiwa positif dan negatif yang terjadi di hidup saya
dapat membekas dan memengaruhi perkembangan
karakter saya dimasa depan. Disini saya belajar bahwa
sebagai guru saya bertugas memberikan pengalaman-
pengalaman yang bermakna kepada peserta didik
sehingga menimbulkan emosi positif dan peserta didik
dapat berkembang dengan karakter yang baik
6. Bagaimana saya menuliskan nilai-nilai yang saya yakini sebagai
seorang guru dalam 1 atau 2 kalimat menggunakan kata - kata :
"guru","murid","belajar","makna","peran"?
Guru memiliki peran penting dalam
menciptakan peristiwa yang bermakna bagi
murid-muridnya. Sejatinya guru tidak boleh
mengenal kata lelah untuk belajar agar
pengalaman bermakna murid dapat tercipta
dan berkembang dengan baik
Nilai dan peran guru penggerak menurut saya
1.Apa nilai - nilai dalam diri saya yang
membantu saya menggerakkan murid,
rekan guru, dan komunitas sekolah saya?
a. Keingintauan yang besar yang menbuat
saya mau mencoba akan hal-hal baru
b. Pendengar yang baik
c. Menghargai segala perbedaan yang ada
d. Komunikatif dan Perhatian terhadap
murid maupun rekan
Nilai dan peran guru penggerak menurut saya
2. Apa peran yang selama ini
saya mainkan dalam
menggerakkan murid,rekan guru,
dan komunitas sekolah saya
Peran yang telah saya lakukan untuk menggerakkan murid adalah membuat murid-
murid saya merasa dekat dengan saya sehingga rasa keakraban dan nyaman dapat
mereka rasakan terhadap diri saya. Jika proses kedekatan telah terjalin maka saya
dapat dengan mudah memotivasi mereka.
Sedangkan untuk sesama rekan guru dan komunitas sekolah saya, hal yang telah saya
lakukan adalah saya tidak ragu untuk berbagi informasi yang saya dapat dan
menjadikan diri saya tempat ternyaman untuk bertanya
Terima Kasih