E-Modul Pendidikan Agama Kristen (PAK)
Tingkat : Sekolah Dasar (SD)
Kelas : IV (Empat)
Semester : I (Ganjil)
Disusun oleh : 1. Sunarti, S.Th, M.Pd, MM
(Pengawas PAK Kota Malang)
2. Tim Guru Pendidikan Agama Kristen
(KKG PAK Kota Malang)
Editor, Desain Isi dan Sampul : Sunarti, S.Th, M.Pd, MM
(Pengawas PAK Kota Malang)
Tahun : 2021
SD KELAS 4 i
KATA PENGANTAR
Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas
perkenanannya sehingga kegiatan pembimbingan dalam penyusunan buku
kerja e-Modul Pendidikan Agama Kristen (PAK) bagi siswa jenjang Sekolah
Dasar (SD) dapat terselesaikan dengan baik.
Pembelajaran dengan sistem e-Modul Pendidikan Agama Kristen
(PAK) ini sangat efektif bagi siswa dimasa pandemi Covid’19 dengan
keterbatasan pembelajaran baik secara tatap muka terbatas maupun dengan
sistem daring/online tanpa harus didampingi oleh guru Pendidikan Agama
Kristen secara terus-menerus.
Penyusunan buku e-Modul Pendidikan Agaa Kristen (PAK)
memungkinkan siswa dapat belajar Pendidikan Agama Kristen (PAK) secara
mandiri dengan menyelesaikan setiap modul sesuai tahapan dan kecepatan
kemampuan untuk menguasai materi tanpa harus bergantung pada situasi
atau tempat belajar disatu kelas tertentu.
Beribu ucapan syukur kami haturkan kepada semua pihak terutama
komunitas dari Kelompok Kerja Guru Pendidikan Agama Kristen (KKG PAK)
kota Malang yang telah bekerjasama bantu membantu terlibat dalam
penyusunan buku kerja e-Modul Pendidikan Agama Kristen (PAK) bagi siswa
jenjang Sekolah Dasar (SD) ini sehingga dapat terselesaikan secara tuntas
sesuai dengan harapan serta waktu yang telah ditentukan.
Dalam penyusunan buku kerja e-Modul Pendidikan Agama Kristen
(PAK) ini kami menyadari masih banyak kekurangan yang perlu diberikan
masukan dari semua pembaca untuk meningkatkan kemampuan kami dalam
menyusun karya yang lain dimasa mendatang. Oleh karena itu dengan segala
kerendahan hati kami siap menerima saran/masukan/kritikan untuk
membangun kinerja kami supaya mendatangkan hasil yang lebih baik.
Akhirnya kami ucapkan sekali lagi terima kasih untuk semua pihak
yang telah bersedia mendampingi, membimbing, menyusun dan menggunakan
buku kerja e-Modul Pendidikan Agama Kristen (PAK) untuk siswa jenjang
Sekolah Dasar (SD) ini semoga dapat bermanfaat dan memberikan kontribusi
positif bagi perkembangan siswa-siswa Indonesia terutama dalam
pembelajaran Pendidikan Agama Kristen di kota Malang, Tuhan memberkati,
Amin...
Malang, Juli 2021
Tim Guru PAK (KKG PAK Kota Malang)
SD KELAS 4 ii
DAFTAR ISI
Kata Pengantar ……….............…………………………………………………… ii
Daftar Isi …………………………………………………………………………….. iii
Halaman
Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar ………………………………………. 1
Pelajaran 1 Sungguh Allah Hadir ………………..……………………………… 2
Tujuan Pembelajaran …………………………………………………………. 2
Materi …………………………………………………………………………… 2
A. Penilaian sikap spiritual …………………………………………………... 3
B. Penilaian sikap sosial …………………………………………………….. 3
C. Penilaian sikap pengetahuan ……………………………………………. 3
D. Penilaian ketrampilan …………………………………………………….. 4
Rangkuman ……………………………………………………………………. 5
Refleksi …………………………………………………………………………. 5
Kunci ……………………………………………………………………………. 6
Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar ……………………………………….. 8
Pelajaran 2 Allah Hadir Dalam Hidup Manusia ……………………………..… 8
8
Tujuan Pembelajaran …………………………………………………………. 8
Materi …………………………………………………………………………… 9
A. Penilaian sikap spiritual …………………………………………………... 9
B. Penilaian sikap sosial …………………………………………………….. 9
C. Penilaian sikap pengetahuan ……………………………………………. 10
D. Penilaian ketrampilan …………………………………………………….. 11
Rangkuman ……………………………………………………………………. 11
Refleksi …………………..…………………………………………………….. 12
Kunci …………………………………………………………………………….
13
Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar ……………………………………….. 14
Pelajaran 3 Allah Penolongku ………………………………………………….. 14
14
Tujuan Pembelajaran …………………………………………………………. 15
Materi …………………………………………………………………………… 15
A. Penilaian sikap spiritual …………………………………………………... 15
B. Penilaian sikap sosial …………………………………………………….. 16
C. Penilaian sikap pengetahuan ……………………………………………. 17
D. Penilaian ketrampilan …………………………………………………….. 17
Rangkuman ……………………………………………………………………. 18
Refleksi ……………………………………………………………………….. .
Kunci …………………………………………………………………………...
SD KELAS 4 iii
Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar ………………………………………. 19
Pelajaran 4 Amos Manusia Biasa Yang Dipilih Allah…………………………… 20
Tujuan Pembelajaran …………………………………………………………. 20
Materi …………………………………………………………………………… 20
A. Penilaian sikap spiritual …………………………………………………... 21
B. Penilaian sikap sosial …………………………………………………….. 21
C. Penilaian sikap pengetahuan ……………………………………………. 21
D. Penilaian ketrampilan …………………………………………………….. 22
Rangkuman ……………………………………………………………………. 23
Refleksi …………………………………………………………………………. 23
Kunci ……………………………………………………………………………. 24
Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar ………………………………………. 25
Pelajaran 6 Allah Sumber Kekuatan ………………………………………….… 26
26
Tujuan Pembelajaran …………………………………………………………. 26
Materi …………………………………………………………………………… 27
A. Penilaian sikap spiritual …………………………………………………... 27
B. Penilaian sikap sosial …………………………………………………….. 27
C. Penilaian sikap pengetahuan ……………………………………………. 28
D. Penilaian ketrampilan …………………………………………………….. 29
Rangkuman ……………………………………………………………………. 29
Refleksi ………….…………………………………………………………….. 30
Kunci …………………………………………………………………………….
SD KELAS 4 iv
MODUL PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KELAS 4
KOMPETENSI INTI
KI 1 Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
.
KI 2 Memiliki prilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli
KI 3 Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati
[mendengar, melihat membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah
.
KI 4 Menyajikan pengetahuan faktuan dalam bahasa yang jelas dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan prilaku
anak beriman dan berakhlak mulia
KOMPETENSI DASAR
1.1. Meyakini kehadiran Allah dalam berbagai peristiwa kehidupan.
2.1. Menunjukkan rasa hormat dan kepedulian terhadap kehadiran Allah
dalam berbagai peristiwa
3.1. Memahami kehadiran Allah dalam berbagai peristiwa kehidupan
4.1. Menyajikan contoh sederhana yang berkaitan dengan prilaku bersyukur
dalam berbagai peristiwa kehidupan.
SD KELAS 4 1
SUNGGUH ALLAH HADIR
Mazmur 104:1-35, Mazmur 8: 1-10; Kisah Para Rasul 1: 6-8
Tujuan pembelajaran siswa dapat:
1. Peserta didik meyakini dan menjelaskan kehadiran Allah dalam hidupnya
2. Peserta didik mampu menceritakan kehadiran Allah melalui alam ciptaan-Nya
3. Peserta didik dapat mengaplikasih sikap bersyukur atas kehadiran Allah
Bacalah Materi Berikut !
1. Kahadiran Sang Pencipta seringkali menjadi pertanyaan bagi manusia. Karna
kehadiran Allah tidak dapat di lihat secara kasat mata.
2. Alkitab banyak menulis mengenai kehadiran Allah dalam kehidupam
manusia.
3. Di dalam Mazmur 104:1-35 dan Mazmur 8 menceritakan bahwa manusia
dapat melihat kehadiran Allah melalui alam ciptaan-Nya.
4. Kejadian 1 dimana menjelaskan bahwa dunia/bumi diciptakan oleh Allah.
Allah menciptakan dunia dengan segala isinya selama 6 hari. Tuhan
menciptakan segala sesuatu dengan sungguh amat baik.
5. Penciptaan alam semesta adalah bukti bahwa Allah itu ada dan hadir dalam
kehidupan manusia.
6. Kehadiran Allah dalam kehidupan manusia menujukkan bahwa Allah peduli
dengan ciptaan-Nya. Kepedulian Allah mengajarkan bahwa manusia tidak
perlu takut.
7. Allah itu Roh (sesuatu yang tidak dapat dilihat namun bisa dirasakan
kehadirannya) karna Allah itu Roh dan Maha Kuasa Allah bisa hadir dimana-
mana dengan waktu yang sama berbeda dengan manusia. Ini menunjukkan
bahwa manusia itu terbatas adanya.
8. Kehadiran Allah memberikan manusia kuasa untuk mengelola dan merawat
ciptaan-Nya. Kuasa yang diberikan bukan untuk kesombongan diri melaikan
untuk kemuliaan nama Tuhan.
9. Kehadiran Allah juga menunjukkan bahwa Allah mengatasi segala sesuatu
yang terjadi dalam kehidupan alam semesta termasuk manusia. Artinya
segala yang terjadi itu atas ijin Allah.
10. Untuk itulah sebagai manusia yang terbatas kita harus selalu bersyukur kita
punya Allah yang tidak terbatas yang hadir untuk menjaga dan menolong kita.
SD KELAS 4 2
Penilaian Sikap Spiritual
Berilah tanda (√) pada kolom jawaban yang benar!
No Pernyataan Ya Tidak
1 Aku percaya Allah itu ada meskipun saya tidak melihat
Allah
2 Kehadiran Allah dapat kita rasakan melalui ciptaan-Nya
3 Kehadiran Allah memberikan kita kuasa untuk
menyombongkan diri
4 Allah itu terbatas, manusia tidak terbatas
5 Melalui Roh Kudus aku ditolong Allah
Penilaian Sikap Sosial
Berilah tanda (√) pada kolom jawaban yang benar!
No Pernyataan Ya Tidak
1 Tuhan memberikan kuasa untuk manusia saling
melengkapi
2 Kesombongan dan tindakan melukai sesama adalah
sikap tidak menghargai kuasa yang Tuhan berikan
3 Menolong sesama adalah bukti kita bersyukur atas kuasa
yang Tuhan berikan
4 Dalam kekurangan manusia harus saling membedakan
5 Kasih pada Allah harus diwujudkan pada sesama
Penilaian Pengetahuan
I. Pilihlah salah satu dari jawaban berikut benar (B) atau salah (S) !
1. Allah itu Roh tidak dapat dilihat namun bisa dirasakan. (B–S)
2. Alam ciptaan Tuhan adalah bukti kehadiran Allah (B–S)
3. Kehadiran Allah memberikan manusia kuasa untuk berbuat jahat (B–S)
kepada sesama manusia
4. Kehadiran Allah tidak dibatasi oleh ruang dan waktu sedangkan
manusia tidak demikian ini menujukkan bahwa Allah terbatas
dan manusia tidak terbatas. (B–S)
5. Tuhan memberikan alam ciptaannya untuk di kelola dengan baik (B–S)
dan benar
SD KELAS 4 3
II. Pilihlah salah satu dari jawaban berikut yang paling benar !
1. Manusia dapat melihat kehadiran Allah melalui …
A. ciptaanNya B. rohNya C. tahtaNya D. kerajaanNya
2. Selama … hari Allah mencipta dunia dan isinya.
A. 4 B. 5 C. 6 D7
3. Kitab yang menuliskan tentang kisah penciptaan dunia dan isinya …
A. Yohanes B. Amsal C. Kejadian D. Wahyu
4. Kehadiran Allah memberikan kuasa untuk manusia …
A. menghabiskan isi bumi C. reboisasi
B. merawat bumi D. mengekploitir bumi
5. Kuasa yang diberikan Allah untuk orang tua di rumah adalah …
A. bekerja mencari nafkah C. menjaga rumah tangga
B. Belajar dengan tekun D. mengatur rumah tangga
III. Isilah pertanyaan berikut dengan jawaban yang tepat !
1. Kuasa Allah bersifat ………… sedangkan kuasa manusia bersifat terbatas
2. Hanya melalui ……………….……..……..Tuhan mencipta dunia dan isinya
3. Allah hadir dalam hidup manusia, oleh karena itu manusia tidak boleh
…………………………………….………….terhadap apapun yang dialami
4. Contoh kuasa guru disekolah adalah ……….………………………………..
5. Melalui ……………………………….…..….aku mau bersyukur kepada Allah
Penilaian Ketrampilan
Buatlah gambar & warnailah, kisah penciptaan dunia dan isinya !
Hari Tuhan Menciptakan Hari Tuhan Menciptakan
15
26
37
4
SD KELAS 4 4
R 1. Allah Maha Hadir R
A 2. Kehadiran Allah dalam hidup manusia dapat A
N
dilihat melalui ciptaanNya G
N 3. Kehadiran Allah melalui ciptaanNya menunjukkan K
G kalau Dia berkuasa U
K 4. Kuasa Allah bersifat tidak terbatas, sedangkan M
U kuasa manusia bersifat terbatas A
M 5. Atas semua ciptaan Allah patutlah kita bersyukur N
A dan memuji kebesaran kuasa Allah
N
Refleksi
Hari ini aku belajar tentang “Sungguh Allah Hadir” tuliskan wujud
syukurmu atas kehadiran Allah dalam hidupmu melalui doa dibawah ini
__________________________________________________
__________________________________________________
__________________________________________________
__________________________________________________
__________________________________________________
__________________________________________________
__________________________________________________
SD KELAS 4 5
Kunci Jawaban
A. Aspek sikap spiritual B. Aspek sikap sosial
1.Ya 1. Ya
2.Ya 2. Ya
3.Tidak 3. Ya
4.Tidak 4. Tidak
5.Ya 5. Ya
C. Aspek pengetahuan
I. Pilihlah jawaban yang tepat pada soal-soal berikut ini!
1. B 1. A
2. B 2. C
3. S 3. C
4. S 4. B
5. B 5. B
II. Isilah titik-titik berikut ini dengan jawaban singkat!
1. Tidak terbatas
2. Berfirman/bersabda
3. Takut/bimbang/gelisah/kawatir/cemas
4. Mengajar/mendidik siswa
5. Hidup taat/patuh
III. Jawablah soal-soal berikut dengan jelas!
1. (1) Membantu petani menjemur padi, (2) mengeringkan pakaian yang
dijemur, (3) menjadi sumber vitamin D, (4) menerangi pada waktu siang
hari, (5) membantu petani garam.
2. Agar alam lingkungan tidak menjadi rusak dan akhirnya musnah
3. Agar manusia dapat beraktivitas bekerja
4. Menjaga dan merawat baik tanaman ataupun hewan peliharan serta
menjaga kebersihannya.
5. Terimakasih Tuhan Yesus karena Engkau telah menciptakan alam yang
indah sehingga saya bisa menikmatinya saat ini.
D. Aspek Ketrampilan
SD KELAS 4 6
MODUL PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KELAS 4
KOMPETENSI INTI
KI 1 Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
.
KI 2 Memiliki prilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli
KI 3 Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati
[mendengar, melihat membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah
.
KI 4 Menyajikan pengetahuan faktuan dalam bahasa yang jelas dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan prilaku
anak beriman dan berakhlak mulia
KOMPETENSI DASAR
1.2. Menyakini tindakan manusia dalam berbagai peristiwa kehidupan
sebagai respons kemahakuasaan Allah
2.2. Menujukkan kepedulian terhadap berbagai peristiwa rantai kehidupan
manusia di sekitarnya
3.2. Memahami kemahakuasaan Allah dalam berbagai perstiwa rantai
kehidupan manusia di sekitarnya
4.2. Membuat proyek sederhana terkait dengan sikap bersyukur dalam
berbagai peristiwa rantai kehidupan manusia disekitarnya.
SD KELAS 4 7
ALLAH HADIR DALAM HIDUP MANUSIA
Kejadian 1:26-27; Kejadian 2:7; Matius 26: 36-46
Tujuan pembelajaran siswa dapat:
Peserta didik meyakini bahwa Allah sungguh ada dan hadir secara khusus
dalam hidupnya
Peserta didik mampu menjelaskan kehadiran Allah secara khusus dalam
kehidupannya
Peserta didik memiliki karakter hidup bersyukur dan suka melakukan hal-hal
baik dalam kehidupannya sehari-hari.
Bacalah Materi Berikut !
1. Kehadiran Allah tidak hanya waktu Ia menciptakan dunia dan seisinya tetapi
juga hadir dalam kehidupan kita.
2. Manusia adalah ciptaan Allah yang paling mulia dari ciptaan Allah yang
lainnya. Manusia diciptakan seturut dengan gambar Allah. Manusia diciptakan
Allah berbeda dengan yang lain karna mausia diciptakan Allah dengan cara
membentuknya dan menghembuskan nafas kehidupan sehingga manusia
bisa hidup. (Kejadian 1:26-27)
3. Diciptakan menurut gambar Allah artinya manusia dikarunia sifat-sifat Allah
seperti akal budi, daya cipta/kreatifitas, kasih, dll.
4. Kehadiran Allah dalam hidup manusia menuntut manusia untuk hidup benar
di hadapan Tuhan sebab Tuhan adalah Allah yang suci. Suci artinya tidak
berdosa.
5. Manusia adalah ciptaan Tuhan yang telah jatuh dalam dosa yang tidak
mungkin bisa bergaul dengan Allah hanya melalui iman kepada Yesus Kristus
manusia bisa bergaul dengan Allah.
6. Kehadiran Allah dalam hidup manusia adalah anugrah yang sungguh luar
biasa karna Allah senantiasa menyertai kehidupan manusia/orang percaya.
Itu sebabnya manusia tidak perlu takut dalam hidup ini sebab ada Tuhan yang
tetap ada bersamanya.
7. Kehadiran Allah dalam hidup manusia juga mengajarkan kita untuk selalu
melakukan hal-hal yang menyenangkan hati Tuhan bukan perbuatan yang
jahat.
SD KELAS 4 8
Penilaian Sikap Spiritual
Berilah tanda (√) pada kolom jawaban yang benar!
No Pernyataan Ya Tidak
1 Allah menciptakan manusia serupa dan segambar
dengan Allah.
2 Saya tidak perlu takut dan sedih sebab Tuhan bersama
dengan saya
3 Kehadiran Allah dalam kehidupan manusia menuntut
manusia untuk hidup menyenangkan Tuhan
4 Tuhan menghendaki anak-anaknya melakukan hal yang
buruk
5 Manusia makhluk paling mulia dibanding ciptaan lain
Penilaian Sikap Sosial
Berilah tanda (√) pada kolom jawaban yang benar!
No Pernyataan Ya Tidak
1 Melakukkan hal yang baik kepada sesama adalah bagian
dari bukti kasih Allah dalam hidup kita
Menghargai sesama tanpa memandang perbedaan
2 adalah bagian dari rasa syukur kita atas kehadiran Allah
dalam hidup kita yang berdosa
Wujud manusia mengasihi Allah adalah mengasihi
3
sesamanya yang baik padanya
Kasih yang aku terima dari Allah harus aku nikmati
4 sendiri
5 Terhadap kekurangan sesama aku harus melengkapi
Penilaian Pengetahuan
I. Pilihlah salah satu dari jawaban berikut benar (B) atau salah (S) !
1. Tuhan menciptakan manusia segambar dengan Allah artinya
manusia diberi sifat-sifat ilahi. (B–S)
2. Kehadiran Allah dalam hidup manusia adalah bukti kasih Allah
kepada manusia. (B–S)
3. Allah itu suci artinya Allah tidak berdosa. (B–S)
4. Ketakutan yang berlebihan adalah bukti ketidak percayaan kita
kepada Allah yang hadir dalam hidup kita. (B–S)
5. Kehadiran Allah bersifat terbatas dalam hidup manusia. (B–S)
SD KELAS 4 39
II. Pilihlah salah satu dari jawaban berikut yang paling benar !
1. Manusia adalah ciptaan Allah yang paling …
A. bahagia B. mulia C. menderita D. bebas
2. Cara Allah menciptakan manusia berbeda dengan makhluk lain, yaitu
dengan …
A. berfirman B. bersabda C. dibentuk D. dikutuk
3. Manusia diciptakan Allah pada hari ke …
A. empat B. enam C. tiga D. tujuh
4. Wujud hidup bersyukur dapat dilakukan melalui…
A. berserah diri B. menyesali hidup C. mengeluh D. mengumpat
5. Anak Tuhan tidak boleh takut terhadap semua hal, karena …
A.Ada penjaga keamanan C. ada keluarga yang banyak
B.ada orang tua yang mendampingi D. ada Tuhan beserta
III. Isilah pertanyaan berikut dengan jawaban yang tepat !
1. Salah satu contoh kehadiran Allah yang pernah aku alami adalah
..............................……………………………………………………….….......
2. Pengalaman yang indah dalam hidupku hendaknya aku …………..……….
3. Manusia diciptakan Allah dalam keadaan …………………….......................
4. Allah menggunakan gambar ……..………………………..untuk membentuk
manusia
5. Karya terbesar Yesus dalam hidup manusia adalah ………………………….
Penilaian Ketrampilan
Buatlah video boleh dalam
bentuk puisi, nyanyian atau
cerita Alkitab yang berkaitan
dengan materi pelajaran ini !
SD KELAS 4 10
R 1. Allah hadir tidak hanya melalui ciptaanNya tetapi R
A juga melalui hidup manusia A
N
N 2. Kehadiran Allah dalam hidup manusia dapat G
K
G melalui peristiwa saat sakit, ulang tahun, U
M
K kelahiran, kesuksesan maupun saat kegagalan A
U 3. Aku bersyukur untuk Allah yang senantiasa N
mengasihiku
M 4. Karena Allah aku dapat menikmati semua hal
A karya ciptaanNya
N
Refleksi
Hari ini aku belajar tentang “Sungguh Allah Hadir” tuliskan wujud
syukurmu atas kehadiran Allah dalam hidupmu melalui doa dibawah ini
__________________________________________________
__________________________________________________
__________________________________________________
__________________________________________________
__________________________________________________
__________________________________________________
__________________________________________________
SD KELAS 4 11
Kunci Jawaban
A. Aspek sikap spiritual B. Aspek sikap sosial
1. Ya 1. Ya
2. Ya 2. Ya
3. Ya 3. Tidak
4. Tidak 4. Tidak
5. Ya 5. Ya
C. Aspek pengetahuan
1. B 1. B
2. B 2. C
3. B 3. B
4. B 4. A
5. S 5. D
III. Jawablah soal-soal berikut dengan jelas!
1. Saat ultah, kelahiran, pernikahan, kesuksesan
2. Disyukuri
3. Mulia/sempurna
4. Allah sendiri
5. Mati diatas kayu salib menebus dosa manusia
D. Aspek Ketrampilan
SD KELAS 4 12
MODUL PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KELAS 4
KOMPETENSI INTI
KI 1 Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
.
KI 2 Memiliki prilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli
KI 3 Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati
[mendengar, melihat membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah
.
KI 4 Menyajikan pengetahuan faktuan dalam bahasa yang jelas dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan prilaku
anak beriman dan berakhlak mulia
KOMPETENSI DASAR
1.3. Mengakui keterbatasannya sebagai manusia.
2.3. Memiliki prilaku yang menunjukkan kesadaran atas
keterabatasannya sebagai manusia.
3.3. Memahami keterbatasannya sebagai manusia.
4.3. Membuat karya yang mengekspresikan keterbatasannya sebagai
manusia.
SD KELAS 4 13
ALLAH PENOLONGKU
2 Raja-raja 5 : 1-14
Tujuan pembelajaran siswa dapat:
1. Peserta didik meyakini Allah sebagai penolong
2. Peserta didik mampu menceritakan kebaikan Allah atas hidupnya
3. Peserta didik mengaplikasikan sikap bersyukur atas pertolongan Allah dalam
hidupnya
Bacalah Materi Berikut !
1. Setiap manusia adalah makhluk terbatas yang memerlukan pertolongan orang
lain.
2. Keterbatasan manuisa mengajarkan kepada kita bahwa kita tidak boleh
sombong.
3. Allah adalah pribadi yang tidak terbatas. Itu sebabnya segala sesuatu
mungkin dan dapat dilakukan oleh Allah.
4. Keterbatasan manusia bukanlah sebuah kutukan melainkan menunjukkan
bahwa manusia perlu bergantung pada Allah yang menciptakannya.
5. Naaman panglima raja Aram yang gagah perkasa yang menderita kusta tidak
dapat menyembuhkan penyakitnya meskipun ia telah melakukan banyak cara
untuk kesembuhannya. Namun kenyataan berbeda Naaman disembuhkan
oleh kuasa Tuhan.
6. Tuhanlah yang menyembuhkan Naaman dari penyakit kusta dengan
perantaraan Nabi Elisa yaitu nabi dari Israel.
7. Kesembuhan yang Naaman peroleh membuat Naaman menjadi percaya
bahwa Allahnya orang Israel adalah Allah yang sejati/benar.
8. Dari kisah Naaman kita diingatkan bahwa sehebat apapun manusia ia tetap
makhluk yang terbatas yang harus senantiasa bergantung kepada Allah yang
Mahakuasa.
SD KELAS 4 14
Penilaian Sikap Spiritual
Berilah tanda (√) pada kolom jawaban yang benar!
No Pernyataan Ya Tidak
1 Aku percaya kuasa Allah tidak terbatas
2 Tuhan adalah sumber pertolongan yang sejati
3 Ketika saya sakit saya harus kedokter baru saya berdoa
kepada Tuhan.
4 Kuasa yang dimiliki manusia lebih besar dari kuasa Allah
5 Hidup manusia bergantung pada Kemahakuasaan Allah
Penilaian Sikap Sosial
Berilah tanda (√) pada kolom jawaban yang benar!
No Pernyataan Ya Tidak
1 Aku sebaiknya saling mengasihi sesama
2 Sebagai anak Tuhan saya tidak harus bersyukur atas
kesehatan yang Tuhan berikan
Menolong sesama adalah bukti kita bahwa kita sudah
3 dikasihi Tuhan terlebih dahulu.
4 Penderitaan yang dialami orang lain tidak perlu kita
tolong
5 Berbagi dalam segala hal dengan saudara seiman itu
adalah hal yang baik
Penilaian Pengetahuan
I. Pilihlah salah satu jawaban berikut ini!
1. Naaman adalah seorang raja dari Aram yang menderita sakit kusta ( B – S )
2. Manusia adalah makhluk ciptaan Tuhan yang terbatas yang tidak
harus bergantung kepada Tuhan (B–S)
3. Allah adalah pribadi yang Mahakuasa, sehingga Allah
adalahpenolong yang sejati (B–S)
4. Elisa adalah nabi yang berasal dari Yehuda (B–S)
5. Kusta adalah penyakit yang menular (B–S)
SD KELAS 4 135
II. Pilihlah salah satu dari jawaban berikut yang paling benar !
1. Sumber pertolongan sejati manusia adalah …
A. Allah B. orang tua C. guru D. teman
2. Penyakit kusta pada masa lalu dianggap sebagai penyakit …
A. parah B. tidak bisa sembuh C. kutukan D. turunan
3. Sebanyak ….. kali Naaman mandi di sungai Yordan
A. lima B. delapan C. tiga D. tujuh
4. Kesembuhan Naaman dari sakit kusta berasal dari …
A. nabi Elisa B. Tuhan C. Gehazi D. bujang Israel
5. Hal yang biasa dilakukan terhadap penderita sakit kusta pada masa lalu
adalah …
A. dikucilkan B. disembunyikan C. dipenjara D. dipasung
III. Isilah pertanyaan berikut dengan jawaban yang tepat !
1. Segala sakit penyakit dapat disembuhkan oleh ……………………………….
2. Hal yang aku harus lakukan setelah sembuh dari sakit adalah ………..……
3. “Oleh ……………………….…….Nya, kamu telah sembuh” (I Petrus 2 : 24b)
4. Sehebat apapun, ketika kita sakit tetap membutuhkan ………………….Tuhan
5. Melihat temanku sedang sakit, hal yang aku lakukan adalah …………………
Penilaian Ketrampilan
Buatlah video yang berisi tentang cara hidup
menjaga kesehatan dimasa pandemic covid ’19 !
SD KELAS 4 16
R 1. Kehidupan manusia yang terbatas tidak dapat hidup R
A sendiri tanpa pertolongan Tuhan A
N
N 2. Tuhan dapat bekerja kepada semua orang yang G
G hidup bergantung kepadaNya K
K 3. Dalam setiap kesulitan, sakit penyakit Tuhan U
U menginginkan agar kita tetap mengandalkan Dia M
M 4. Dalam kemahakuasaanNya Tuhan dapat melakukan A
A segala hal perkara N
N
Refleksi
Hari ini aku belajar tentang “Allah Penolongku yang Setia” tuliskan
wujud syukurmu atas kehadiran Allah dalam hidupmu melalui doa dibawah
ini
____________________________________________
____________________________________________
____________________________________________
____________________________________________
____________________________________________
____________________________________________
SD KELAS 4 17
Kunci Jawaban
A. Aspek sikap spiritual B. Aspek sikap sosial
1. Ya 1. Ya
2. Ya 2. Tidak
3. Tidak 3. Ya
4. Tidak 4. Tidak
5. Ya 5. Ya
C. Aspek pengetahuan
1. S 1. A
2. S 2. C
3. B 3. D
4. S 4. B
5. B 5. A
II. Isilah titik-titik berikut ini dengan jawaban singkat!
1. Tuhan
2. Berdoa
3. bilur
4. Pertolongan
5. Mendoakan, menjenguk
D. Aspek Ketrampilan
SD KELAS 4 18
MODUL PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KELAS 4
KOMPETENSI INTI
KI 1 Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
.
KI 2 Memiliki prilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli
KI 3 Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati
[mendengar, melihat membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah
.
KI 4 Menyajikan pengetahuan faktuan dalam bahasa yang jelas dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan prilaku
anak beriman dan berakhlak mulia
KOMPETENSI DASAR
1.3. Mengakui keterbatasannya sebagai manusia.
2.3. Memiliki prilaku yang menunjukkan kesadaran atas
keterabatasannya sebagai manusia.
3.3. Memahami keterbatasannya sebagai manusia.
4.3. Membuat karya yang mengekspresikan keterbatasannya sebagai
manusia.
SD KELAS 4 19
AMOS MANUSIA BIASA YANG DIPILIH ALLAH
Amos 1:1; Amos 5:4-6; Amos 7: 10-17
Tujuan pembelajaran siswa dapat:
1. Peserta didik meyakini bahwa ia adalah ciptaan Tuhan yang unik
2. Peserta didik menyadari bahwa dalam dirinya memiliki potensi yang Tuhan
berikan
3. Peserta didik dapat mengembangkan potensi yang telah Tuhan berikan
4. Peserta didik memiliki karakter rendah hati dengan potensi yang ia miliki
Bacalah Materi Berikut !
1. Manusia adalah cipataan Tuhan yang unik dan mulia dimana manusia
dibekali dengan potensi yang luar biasa dari Tuhan.
2. Setiap manusia dibekali dengan potensi yang berbeda-beda itu sebabnya
manusia diciptakan untuk saling melengkapi.
3. Potensi yang diberikan Tuhan harus dipakai untuk mempermulikan Tuhan
bukan untuk mencari pujian bagi diri sendiri atau melakukan hal yang jahat.
4. Tokoh Alkitab yang dipakai Tuhan yaitu Amos. Amos adalah nabi bagi Yehuda
yang berasal dari Tekoa.
5. Amos bekerja sebagai seorang gembala dan pemungut buah arah hutan.
Amos dipilih Tuhan untuk menyanmpaikan berita pertobatan kepada umat
Tuhan yaitu bangsa Israel untuk bertobat dari dosa mereka. Meskipun Amos
tidak terpelajar namun Tuhan memberikan potensi dalam diri Amos sehingga
ia mampu menyampaikan kepada bangsa Israel berita pertobatan.
6. Dosa adalah kekejian dimata Tuhan. Amos memperingatkan mereka untuk
bertobat dari dosa mereka sebab Allah telah murka dan siap menjatuhkan
penghukuman kepada mereka.
7. Banyak orang yang tidak suka dengan pemberitaan Amos dan mereka
mengusirnya namun Amos tidak menyerah sebab dia percaya bahwa Tuhan
telah memilih dia untuk mempermuliakan nama Tuhan. Amos mau hidupnya
dipakai Tuhan apapun keadaannya Amos tidak peduli yang utama bagi Amos
ia bisa melayani Tuhan yang mengasihinya.
8. Dari sini kita bisa belajar bahwa kalau Tuhan sudah memberikan potensi
dalam kehidupan kita biarlah kita senantiasa mengembangkan dan
mempergunakannya untuk kemuliaan Tuhan.
SD KELAS 4 20
Penilaian Sikap Spiritual Ya Tidak
Ya Tidak
Berilah tanda (√) pada kolom jawaban yang benar!
No Pernyataan
Allah menciptakan manusia serupa dan segambar
1 dengan Allah.
Manusia ciptaan Tuhan dibekali dengan potensi untuk
2
mencari pujian bagi dirinya
Allah menginginkan manusia mengembangkan
3 potensinya untuk memuliakan Tuhan.
Dengan talenta/potensi yang kita miliki harus tetap
4 rendah hati
5 Talenta yang diberikan Tuhan harus dipendam untuk diri
sendiri
Penilaian Sikap Sosial
Berilah tanda (√) pada kolom jawaban yang benar!
No Pernyataan
1 Saya harus memakai talenta/potensi saya untuk orang
lain yang membutuhkan
Menghargai sesama dalam mengembangkan potensi
2
adalah tindakan salah yang saya lakukan
Saya harus terus berjuang mengembangkan potensi
3 meskipun ada orang yang menghalangi saya.
Keterbatasanku tidak menghalangi aku untuk berkarya
4 bagi sesama
Dalam kekurangan harus saling melengkapi untuk
5
bersama
Penilaian Pengetahuan
I. Pilihlah salah satu dari jawaban berikut benar (B) atau salah (S) ! (B–S)
1. Tuhan ciptakan manusia dengan talenta/potensi yang sama (B–S)
2. Talenta/potensi diberikan Tuhan untuk kita terkenal
3. Amos orang biasa yang dipakai Tuhan untuk melakukan hal yang (B–S)
luar biasa untuk Kemuliaan Tuhan
4. Tuhan tidak akan menghukum Bangsa Israel kalau mereka (B–S)
bertobat (B–S)
5. Tuhan ingin Bangsa Israel beribadah kepada Allah yang hidup dan
benar
SD KELAS 4 231
II. Pilihlah salah satu dari jawaban berikut yang paling benar !
1. Amos adalah seorang …
A. peternak B. guru C. dokter D. pilot
2. Respon Amos terhadap panggilan Allah adalah …
A. menolak B. malu-malu C. takut D. menerima
3. Tugas Amos untuk Bangsa Israel tergolong …
A. ringan B. berat C. sedang D. tinggi
4. Imam di Betel yang menolak pemberitaan pertobatan Amos adalah …
A. Elisa B. Elia C. Amazia D. Eli
5. Peringatan Amos untuk Bangsa Israel akan mengalami …... jikalau tidak
bertobat.
A. dikucilkan B. kehancuran C. kutukan D. damai sejahtera
III. Isilah pertanyaan berikut dengan jawaban yang tepat !
1. Kehidupan para penguasa pada zaman Amos……..……………yang lemah
2. Dalam ketidakmampuan, kita memerlukan ………………...…………Tuhan
3. Salah satu bentuk pelanggaran Bangsa Israel pada zaman Amos yang
membuat hati Allah marah & kecewa adalah ..……………………………….
4. Setiap panggilan dari Allah seharusnya kita…………………………………..
5. Meskipun tidak terpelajar, Allah memanggil Amos karena dia ……………...
Penilaian Ketrampilan
Buatlah sebuah cerita pendek tentang talenta/potensi yang kamu miliki yang telah
kamu kembangkan untuk memuliakan nama Tuhan !
SD KELAS 4 22
R 1. Setiap manusia memiliki talenta/potensi/kepandaian R
A
A yang berasal dari Tuhan N
G
N 2. Talenta yang kita miliki harus dikembangkan untuk K
U
G memuliakan nama Tuhan M
A
K 3. Seperti Amos, manusia biasa dipakai Tuhan untuk N
U menjadi alatNya, demikian juga kita bisa dipakai
M Tuhan untuk pekerjaan yang mulia
A 4. Setiap panggilan dari Allah, harus kita respon dengan
N baik
5. Allah ingin melalui hidup kita namaNya dipermuliakan
Refleksi
Hari ini aku belajar tentang “Amos Manusia Biasa yang Dipilih Allah”
tuliskan wujud tanggapanmu apabila suatu ketika Allah memanggilmu
untuk menjadi pelayanNya
____________________________________________
____________________________________________
____________________________________________
____________________________________________
____________________________________________
____________________________________________
SD KELAS 4 23
Kunci Jawaban
A. Aspek sikap spiritual B. Aspek sikap sosial
1. Ya 1. Ya
2. Tidak 2. Tidak
3. Ya 3. Ya
4. Ya 4. Ya
5. Tidak 5. Ya
C. Aspek pengetahuan
1. S 1. A
2. S 2. D
3. B 3. B
4. B 4. C
5. B 5. B
II. Isilah titik-titik berikut ini dengan jawaban singkat!
1. Menindas
2. Pertolongan
3. Ibadah yang asal-asalan, menindas kaum lemah, suka memeras dan
hidupnya kacau
4. Merespon/menanggapi panggilan Tuhan
5. Taat, patuh, setia pada Allah
D. Aspek Ketrampilan
SD KELAS 4 24
MODUL PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN
KELAS 4
KOMPETENSI INTI
KI 1 Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
.
KI 2 Memiliki prilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli
KI 3 Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati
[mendengar, melihat membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah
.
KI 4 Menyajikan pengetahuan faktuan dalam bahasa yang jelas dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan prilaku
anak beriman dan berakhlak mulia
KOMPETENSI DASAR
1.3. Mengakui keterbatasannya sebagai manusia.
2.3. Memiliki prilaku yang menunjukkan kesadaran atas keterbatasannya
sebagai manusia.
3.3. Memahami keterbatasannya sebagai manusia.
4.3. Membuat karya yang mengekspresikan keterbatasannya sebagai
manusia.
SD KELAS 4 25
ALLAH SUMBER KEKUATAN
Mikha 1:1; 7: Mikha 7-20
Tujuan pembelajaran siswa dapat:
1. Peserta didik dapat menyadari keterbatasannya
2. Peserta didik dapat bersyukur dengan keterbatasannya
Bacalah Materi Berikut !
1. Tuhan adalah Allah yang Mahakuasa. Kuasa-Nya tidak terbatas.
2. Tuhan juga adalah Allah yang Kudus dan Suci. Kekudusan dan kesucian
Allah membuat Allah tidak dapat mengabaikan dosa. Dosa adalah
pelangaran hukum Allah itu sebabnya orang yang berdosa tidak pernah
taat sama Allah.
3. Mikha (siapakah seperti Yahweh?) adalah seorang nabi yang dipilih Tuhan
untuk orang Yahudi. Mikha hidup di Moresyet sebuah desa kecil di daerah
Yehuda.
4. Mikha adalah nabi yang dekat dengan rakyat yang menderita.
Kedekatannya dengan masyarakat yang menderita membuat Mikha tidak
tenang, Mikha berjuang membantu mereka yang tertindas.
5. Mikha dipilih Tuhan untuk memberitakan berita pertobatan dan
penghukuman Allah kepada bangsa Israel yang telah jauh dari Allah.
6. Tugas yang dikerjakan Mikha adalah tugas yang berat karna nyawa
menjadi taruhannya.
7. Mikha selalu berjuang bahkan Mikha berdoa supaya umat yang tertidas
diberikan kekuatan untuk melewati masa-masa yang sukar.
8. Mikha percaya bahwa Tuhan pasti menolong umat-Nya yang tertindas
dan Mikha percaya bahwa Tuhan adalah sumber penolong dan kekuatan
bagi orang yang berada dalam kesesakan atau penindasan.
SD KELAS 4 26
Penilaian Sikap Spiritual Ya Tidak
Berilah tanda (√) pada kolom jawaban yang benar!
No Pernyataan
Aku percaya Tuhan sumber kekuatan dalam segala
1 situasi
Pertolongan sejati hanya datang dari Tuhan bukan
2
manusia
Berdoa kepada Tuhan merupakan wujud kita meyadari
3 keterbatasan kita
4 Aku hebat karena aku kuat
5 Janji Allah dinyatakan pada orang yang baik saja
Penilaian Sikap Sosial Ya Tidak
Berilah tanda (√) pada kolom jawaban yang benar!
No Pernyataan
Saling menghargai dan melengkapi adalah bukti bahwa
1 manusia terbatas dan kita memerlukan orang lain juga
Gotong royong adalah sikap kepedulian untuk mencari
2
pujian bagi diri kita
Sikap peduli adalah tindakan kasih yang Allah inginkan
3
dalam kehidupan kita
4 Kepedulian dapat diwujudkan bagi teman yang baik saja
Saling mendoakan merupakan respon kasih kepada
5
sesama
Penilaian Pengetahuan
I. Pilihlah salah satu dari jawaban berikut benar (B) atau salah (S) ! (B–S)
1. Arti nama Mikha yaitu siapa sepeti Aku (B–S)
2. Mikha memiliki sikap peduli kepada sesamanya
3. Allah adalah sumber kekuatan artinya Allah memiliki kekuasaan (B–S)
yang terbatas (B–S)
4. Allah adalah penolong yang sejati dalam hidup kita
5. Sebagai makhluk yang terbatas seharusnya manusia harus (B–S)
bersandar kepada Tuhan sepenuhnya bukan kepada orang lain
SD KELAS 4 237
II. Pilihlah salah satu dari jawaban berikut yang paling benar !
1. Mikha adalah seorang nabi yang …
A. pandai bicara B. dekat rakyat C. berhati baik D. dekat penguasa
2. Hal yang ditentang oleh Mikha adalah …
A. kebaikan B. kebenaran C. ketidakadilan D. persaudaraan
3. Setiap perbuatan salah berhak mendapatkan …
A. hadiah B. reward C. piala D. hukuman
4. Tugas Mikha untuk Bangsa Israel adalah …
A. menyampaikan hukuman bagi Bangsa Israel jikalau tidak bertobat dari
dosa
B. mewartakan janji penebusan bagi dosa atau kesalahan manusia
C. memberitahukan hadiah yang akan diterima Bangsa Israel atas
kebaikannya
D. mengingatkan hutang-hutang yang harus dibayar oleh Bangsa Israel saat
itu
5. Manusia adalah makhluk lemah yang terbatas yang memerlukan … . setiap
saat
A. orang tua B. Tuhan C. guru D. sahabat sejati
III. Isilah pertanyaan berikut dengan jawaban yang tepat !
1. Mikha singkatan dari “Mikhaya” yang artinya …………………………………..
2. Setiap manusia memiliki impian/cita-cita yang harus di ……………………….
3. Allah menentang setiap perbuatan dosa, sebab upah dosa adalah ………….
4. Kuasa Allah yang tidak terbatas membuat Allah mampu ………………….......
dalam segala perkara
5. Dalam kelemahan kita memerlukan kuasa dari ………………………………..
Penilaian Ketrampilan
Buatlah sebuah video yang berisi tentang sosialisasi anti bullying/larangan
membully (tindakan kekerasan terhadap sesama di sekolah)
SD KELAS 4 28
R 1. Setiap manusia memiliki impian/cita-cita. Untuk R
A mewujudkan impian/cita-cita manusia perlu A
N mengusahakannya N
G 2. Impian/cita-cita dapat terwujud jikalau kita G
K mengandalkan Tuhan untuk bekerja dalam hidup kita K
U 3. Tokoh Mikha adalah orang yang memiliki harapan U
M untuk bangsanya dapat memperoleh keselamatan dari M
A penghukuman akibat perbuatan yang tidak benar A
N dihadapan Allah N
4. Tuhan ingin kita dapat meniru teladan dari Mikha yang
melibatkan Allah dalam segala kehidupan yang kita
alami untuk memperoleh keberhasilan
Refleksi
Hari ini aku belajar tentang “Allah Sumber Kekuatan” tuliskan wujud
syukurmu dalam bentuk doa untuk setiap pertolongan dari Allah yang
pernah kamu alami
____________________________________________
____________________________________________
____________________________________________
____________________________________________
____________________________________________
____________________________________________
SD KELAS 4 29
Kunci Jawaban
A. Aspek sikap spiritual B. Aspek sikap sosial
1. Ya 1. Ya
2. Ya 2. Tidak
3. Ya 3. Ya
4. Tidak 4. Tidak
5. Tidak 5. Ya
C. Aspek pengetahuan
1. S 1. B
2. B 2. C
3. S 3. D
4. B 4. A
5. B 5. B
II. Isilah titik-titik berikut ini dengan jawaban singkat!
1. Siapakah seperti Yahweh
2. Diperjuangkan
3. Maut
4. Melakukan
5. Tuhan
D. Aspek Ketrampilan
SD KELAS 4 30