The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by kak_hasto, 2020-10-05 11:07:17

Teknologi Daring dan Kegiatan Kepramukaan Memasuki AKB

Oleh: Rio Ashadi

Keywords: Pramuka,Teknologi Daring,AKB,New Normal

Teknologi Daring dan
Kegiatan Kepramukaan Memasuki AKB
oleh
Rio Ashadi

@ Bagaimana kita tetap berinteraksi
dengan Peserta Didik selama
Pandemi COVID -19 dan Memasuki
Adaptasi Kenormalan Baru (AKB)?

SCAN ME

Siaran Langsung

Ini merupakan cara yang paling banyak dipakai oleh masyarakat umum.
Kta dapat menggunakan “livestreams” atau siaran langsung untuk melakukan
kegiatan dengan model satu arah. Hanya “host” atau pengelola siaran yang
tampil secara langsung. Selalu mempromosikan program yang akan dijalankan.

Instagram Live
Facebook Live
YouTube Live

Pertemuan dan Berbagi Pesan Daring

Aplikasi ini membantu Pembina Pramuka untuk melakukan latihan secara daring,
serta sesi latihan dapat direkam sehingga bisa diputar kemudian hari. Beberapa
aplikasi bisa menggunakan kamera dan beberapa tidak. Secara umum aplikasi
ini memiliki interaksi langsung antara Pembina dan Peserta didik.

Zoom
Skype
Discord
WhatsApp
Google Hangouts
GoToMeeting
Webex
FaceTime



Umpan balik dan Permainan Daring yang Interaktif

Membantu kita para Pembina untuk membuat suasana latiha lebih interaktif
dan memiliki umpan balik dari peserta.

Sli.do
Kahoot!
Mentimeter

Aplikasi penyimpanan file

Aplikasi ini membantu Pembina untuk mempersiapkan program latihan dan
juga memalukan interaksi persiapan sesama pembina dan dewan satuan.
Serta bisa menyimpan foto, file, dsb secara daring.

Google Drive
Slack
Yammer



Aplikasi Curah Gagasan

Mengumpulkan ide dan masukan sangat penting, terutama untuk membuat
suasana latihan lebih menyenangkan. Aplikasi catatan seperti layaknya kita
menggunakan NOTES sangat banyak saat ini. Sehingga ide atau saran benar -
benar tersimpan dengan baik.

Padlet
IdeaFlip
Noteapp
Bloomfire



Aplikasi Manajemen

Jikalau Kakak / Pembina ingin melakukan kolaborasi secara daring dan
mempersiapkan program yang lebih spesifik, aplikasi ini bisa Kakak gunakan.

Basecamp
Trello



Contoh Penerapan

Region Eropa

Memperkuat rasa
memiliki dan ketahanan
terhadap nilai
Kepramukaan
Strengthening
Scouting’s sense of
belonging and
resilience

https://bit.ly/31jHxWv

Contoh Penerapan Les Scouts, Belgium

The Scout Association of Malta How to manage communications with members
and parents in the lead up to summer camps?
a creative video to announced the
new safety rules Handbook, FAQ’s and Video on FB

Best Practices

CNE, Portugal

Best Practices

Scouts South Africa

Best Practices

Gerakan Pramuka, Indonesia
Melakukan latihan Pramuka dari rumah
untuk Pramuka Siaga, Penggalang,
Penegak dan Pandega
“Pramukadirumah” or Scouting at
Home Program. Terdapat 10.000
Peserta Didik yang ikut serta.

Program ini membantu Pembina di
Gugus Depan agar adik - adik tetap
berkegiatan dan mencapai SKU/SKK.

Best Practices

Kenya Scouts Association
Like many associations, Kenya
Scouts are conducting regular
online webinars and talks for
leaders, parents and others on
relevant topics

Bagaimana AKB pada
Kegiatan Kepramukaan?

Bagaimana AKB pada
Kegiatan Kepramukaan?

Bagaimana AKB pada
Kegiatan Kepramukaan?

Membuat Peserta Didik kita Aman, Nyaman dan Selamat
selama berkegiatan secara Daring

Agar proses latihan Pramuka kita Aman, Nyaman dan Selamat secara daring,
maka beberapa hal yang perlu kita perhatikan sebagai Anggota Dewasa
Gerakan Pramuka. Memastikan Peserta Didik kita terlindungi dan kita
bertanggung jawab kepada orang tua yang mempercayakannya.

Selalu periksa system keamana dari aplikasi yang Kakak pergunakan, dan
jangan menyebarkan data pribadi Kakak dan Peserta didik kepada siappapun.

Tugas utama kita, melindungi Peserta Didik kita.

Terimakasih


Click to View FlipBook Version