The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.

LKPD Tema 4 Sub Tema 3 Pembelajaran 2 Kelas IV

Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by hariantini11, 2022-09-26 02:16:59

LKPD Tema 4 Sub Tema 3 Pembelajaran 2 Kelas IV

LKPD Tema 4 Sub Tema 3 Pembelajaran 2 Kelas IV

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
(LKPD)

SEKOLAH : SDN GAMBUS
TEMA : BERBAGAI PEKERJAAN
SUB TEMA : PEKERJAAN ORANG TUAKU
PEMBELAJARAN :2
KELAS/SEMESTER : IV/1

NAMA : ……………………………………….
KELOMPOK : ……………………………………….

Disusun Oleh:
HARIANTINI, S.Pd

Kompetensi Inti

1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya

diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,

membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah, dan tempat bermain.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan
logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

Kompetensi Dasar

PPKn
3.1 Memahami makna hubungan simbol dengan sila-sila Pancasila.
4.1 Menjelaskan makna hubungan simbol dengan sila-sila Pancasila sebagai satu

kesatuan dalam kehidupan sehari-hari.

Tujuan Pembelajaran

1. Setelah mengamati video pembelajaran, peserta didik mampu menganalisis
hubungan simbol dengan makna sila ketiga Pancasila dengan benar.

2. Setelah mengamati video pembelajaran, peserta didik mampu menyajikan
perbedaan sikap yang baik dan sikap yang tidak baik dikaitkan dengan nilai-nilai
Pancasila dengan terperinci.

3. Setelah berdiskusi, peserta didik mampu mengidentifikasikan hal-hal yang
diperhatikan saat menggambar dengan terperinci.

4. Setelah mengamati gambar, peserta didik mampu menggambar bertema
nelayan dengan kreatif.



Ayo bersama-sama membaca cerita di bawah ini!

Diskusikan pertanyaan di bawah ini bersama anggota kelompokmu!
1. Apa contoh gotong royong yang dilakukan Pak Eko dan teman-

temannya?

2. Sikap baik apa saja yang bisa dicontoh dari Pak Eko dan teman-
temannya?

3. Sikap Pak Eko dan warga Kampung Nelayan mengaplikasikan
sila Pancasila. Menurutmu, sila keberapakah itu? Jelaskan!

4. Tulislah 3 contoh lain dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai
dengan sila ketiga!

Amatilah gambar simbol sila ketiga Pancasila di bawah ini!

5. Bagaimana hubungan makna sila ketiga dengan simbolnya?

AYO
BERKREASI

Sekarang saatnya kamu berlatih menggambar!
1. Gambarlah sebuah kapal nelayan dan sampaikan hasilnya

kepada temanmu!
2. Warnailah gambarmu dengan menggunakan teknik mewarnai

yang sudah dipelajari!
3. Setelah gambarmu selesai, buatlah bingkai dari bahan yang sudah

disediakan agar gambaranmu menjadi lebih indah dan menarik!


Click to View FlipBook Version