The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.

Jurnal refleksi ini berisi review pengalaman belajar, refleksi pengalaman belajar, analisis artefak pembelajaran, dan pembelajaran bermakna yang penulis dapat setelah mengikuti mata kuliah Pemahaman tentang Peserta Didik dan Pembelajarannya.

Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by Mia Suryanti, 2023-03-02 23:06:14

Seminar PPG: Jurnal Refleksi Mata Kuliah Inti PPDP

Jurnal refleksi ini berisi review pengalaman belajar, refleksi pengalaman belajar, analisis artefak pembelajaran, dan pembelajaran bermakna yang penulis dapat setelah mengikuti mata kuliah Pemahaman tentang Peserta Didik dan Pembelajarannya.

Keywords: jurnal refleksi,refleksi belajar,pengalaman belajar,PPG

Pemahaman tentang Peserta Didik dan Pembelajarannya (PPDP) Mia Suryanti NIM. 2217463087 PPG Prajabatan PBI UAD Gel. I 2022/2023 Seminar PPG Jurnal Refleksi Mata Kuliah Inti Dokumen pribadi


Daftar Isi Review Pengalaman Belajar Berisi apa yang dipelajari dalam mata kuliah PPDP secara general. Refleksi Pengalaman Belajar Berisi penjelasan mengenai materi pada mata kuliah PPDP yang paling berkesan bagi saya. Analisis Artefak Pembelajaran Berisi salah satu hasil penugasan dalam mata kuliah PPDP. Pembelajaran Bermakna (Good Practices) Bersisi rancangan tindak lanjut setelah mengikuti mata kuliah PPDP. Dokumen pribadi Dokumen pribadi Dokumen pribadi Dokumen pribadi


Review Pengalaman Belajar Tujuan Mata Kuliah: Mata kuliah PPDP bertujuan untuk membekali mahasiswa agar dapat mengetahui cara mengidentifikasi profil peserta didik dan memahaminya. Selanjutnya, mahasiswa diharapkan dapat merancang pembelajaran sesuai dengal profil dan perkembangan peserta didik. Review Pengalaman Belajar Dokumen pribadi


cont. Teori Belajar dan Motivas Belajar Anak Teori Perkembangan (Kognitif, Psikososial, Emosional, Sosial-Konteks) Profiling Peserta Didik Kerangka Strategi Teaching at the Right Level (TaRL) dan Culturally Responsive Pedagogy (CRP) Pengukuran Pemahaman Belajar Peserta Didik (Assessment) 01 02 03 04 05 Review Pengalaman Belajar Mata kuliah ini berbobot 3 SKS dan memiliki 6 topik pembelajaran di dalamnya. Hal-hal yang saya pelajari pada mata kuliah ini di antaranya yaitu: 06 Lesson Planning (RPP) - Penyusunan, Evaluasi, Refleksi


Refleksi Pengalaman Belajar Topik yang paling disukai Topik yang paling menarik dan yang paling saya sukai yaitu topik mengenai profiling peserta didik. Pada topik ini, kami diminta untuk mengembangkan suatu angket yang berfungsi untuk mengetahui profil, karakteristik, perkembangan, dan gaya belajar peserta didik Mengapa topik "Profiling Peserta Didik" penting untuk dipelajari Profiling peserta didik penting untuk dilakukan agar membantu guru mengenal peserta didik mereka, perbedaan pada setiap peserta didik, dan letak perbedaan-perbedaan itu. Dokumen pribadi Refleksi Pengalaman Belajar


c o n t . S ela n j u t n y a, h a sil d a ri p r o filin g ini a k a n m e m b a n t u g u r u s e b a g ai p e n didik u n t u k d a p a t m e n g elola k ela s s e r t a m e m b e rik a n p e n g a j a r a n d e n g a n le bih b aik a p a bila g u r u b e r h a sil m e m e t a k a n k o n disi p a r a p e s e r t a didik di k ela s y a n g dia m p u ( H a n d a y a ni, 2022). Dari hasil profiling ini, guru setidaknya memiliki gambaran umum terhadap karakteristik peserta didik yang ia ampu. Lebih jauh lagi, hasil dari profiling peserta didik akan dijadiakan referensi untuk merancang pembelajaran. Guru akan mempertimbangkan karakteristik peserta didik meliputi etnik, kultural, status sosial, minat, perkembangan kognitif, gaya belajar, motivasi, perkembangan emosi, perkembangan sosial, perkembangan moral, serta perkembangan motorik. Dokumen pribadi Mengapa topik "Profiling Peserta Didik" penting untuk dipelajari Refleksi Pengala m a n B e laja r


cont. Mempelajari teori mengenai hal-hal apa saja yang termasuk karakteristik peserta didik, di antaranya yaitu: teori mengenai etnik dan kultural, status sosial dan minat, perkembangan kognitif, perkembangan sosial dan emosional, perkembangan moral, dan perkembangan motorik. Mencoba menyusun pertanyaan-pertanyaan yang dapat mengidentifikasi karakteristik peserta didik berdasarkan teori yang telah dipelajari. Menyusun pertanyaan-pertanyaan tersebut ke dalam sebuah angket Google form. Terdapat beberapa tahapan saat saya mempelajari mata kuliah ini. Dokumen pribadi Bagaimana saya mempelajari topik "Profiling peserta didik" Refleksi Pengalaman Belajar


cont. Membagikan angket profiling peserta didik kepada peserta didik di sekolah tempat saya melakukan PPL I. Hasil dari angket profiling lalu disusun ke dalam satu laporan sebagai tugas akhir di topik ini. Hasil dari profiling dijadikan sebagai refeensi untuk mengembangkan modul ajar/RPP pada pembelajaran siklus selanjutnya. Melalui topik ini, saya belajar banyak sekali hal. Yang pertama, saya belajar untuk menyusun angket, selanjutnya saya juga berkesempatan untuk praktik langsung mmengambil data dari angket yang telah saya buat. Yang terakhir, saya merasakan banyak manfaat dari hasil profiling tersebut karena benar-benar dapat membantu saya dalam menyusun rancangan pembelajaran yang terarah sesuai dengan karakter peserta didik. Dokumen pribadi Bagaimana saya mempelajari topik "Profiling peserta didik" Refleksi Pengalaman Belajar


Analisis Artefak Pembelajaran


c o n t . Id e n tit a s D e m o g r a fi A. Perkemb a n g a n Fisiolo gis B. P e r k e m b a n g a n P sik olo gis C. M o tiv a si B ela j a r A r t e f a k y a n g s a y a pilih u n t u k dis a jik a n y ait u h a sil a n g k e t p r o filin g p e s e r t a didik y a n g t ela h s a y a b u a t p a d a t u g a s R u a n g K ola b o r a si t o pik P r o filin g P e s e r t a Didik.B a gia n - b a gia n p a d a a n g k e t ini yaitu Analisis Artefak Pem b e laja ra n


cont. Link artefak pembelajaran (tugas Ruang Kolaborasi topik "Profiling Peserta Didik") Scan here Link jawaban angket profiling peserta didik Analisis Artefak Pembelajaran Scan here


Pembelajaran Bermakna (Good Practices) Melakukan Profiling Peserta Didik Minimal di Setiap Awal Tahun Pembelajaran Merancang Pembelajaran yang Sesuai dengan Karakterisitik Peserta Didik Pemahaman Bahwa Setiap Peserta Didik Memiliki Latar Belakang dan Keunikan yang Berbeda-Beda Pembelajaran Bermakna Dokumen pribadi Dokumen pribadi Dokumen pribadi


Referensi Handayani, P. (2022). Pemahaman Tentang Peserta Didik dan Pembelajarannya (C. Ika, L. Primayanti, & M. Mursadi, Eds.; Cetakan 1). Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi.


Thank You! Do you have any questions?


Click to View FlipBook Version