The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.

20220703 Warta Mingguan Paroki Katedral #113

Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by pastorank7b, 2022-07-04 00:15:15

20220703 Warta Mingguan Paroki Katedral #113

20220703 Warta Mingguan Paroki Katedral #113

GEREJA ST PERAWAN MARIA DIANGKAT KE SURGA
PAROKI KATEDRAL JAKARTA

Jl. Katedral No. 7B, Jakarta 10710
T. (021) 3457746 - 3519186
WA: 0812 1383 1415

e-mail: [email protected]
www.katedraljakarta.or.id

facebook/instagram: katedraljakarta

#113 WARTA MINGGUAN
JUNI Minggu Biasa XIV Tahun C
2022 03 Juli 2022

DIUTUS UNTUK MENGHIDUPI DAMAI

Oleh: Rm. Bernadus Ch. Triyudo Prastowo, SJ

Halo umat sekalian. Bila pada minggu Kedua, salah satu misi yang
yang lalu, lewat bacaan liturgi, kita dimandatkan Yesus bagi para
diajak untuk merenungkan tentang muridNya adalah menghidupi damai,
sikap dasar kemuridan, pada minggu di tengah segala tantangan. Hal ini
biasa ke-14 ini, kita diarahkan untuk perlu dimulai dari tataran yang paling
memahami dimensi perutusan sebagai kecil dalam rumah tangga. Saat
murid Kristus. Kita bisa belajar kehidupan damai itu bisa diwujudkan
beberapa hal dasar itu dari bacaan dalam keluarga-keluarga katolik, hal
minggu ini. itu akan berpengaruh luas bagi
masyarakat. Paus Fransiskus
Pertama, dalam perikop injil (Luk 10: menegaskan dalam berbagai
1-12. 17-20) diungkapkan bahwa Yesus kesempatan untuk mewujudkan damai
mengutus 70 orang. Angka “70” secara itu dalam tataran praktis seperti
biblis ada artinya yakni, kelipatan menghilangkan kebiasaan menggosip,
terbesar (10) dari kelompok yang utuh mencibir orang, fitnah dan cemburu
(7). Maksudnya, ingin dikatakan berlebih. Sikap menghormati martabat
bahwa semua orang yang menjadi manusia dan cara dialog harus lebih
murid Kristus diutus, tidak terbatas dipupuk dan dikembangkan. Maka di
hanya pada 12 rasul yang mewakili sini menjadi jelas bahwa untuk dapat
kalangan Yahudi saja. Hal ini pula mewujudkan misi, kita perlu
yang ditegaskan dalam beberapa melatihkannya dari tataran paling
dokumen Gereja seperti Evangelii sederhana dan secara praktis setiap
Nuntiandi, Evangelii Gaudium bahwa hari.
“setiap dari kita yang telah dibaptis
menerima tugas perutusan yang sama Umat sekalian, semoga kita senantiasa
seperti murid Kristus dulu yakni untuk dapat menjadi agen kebaikan dan
membagikan kabar sukacita dan cinta kasih Tuhan di tengah
harapan bersama-sama dengan orang masyarakat. Kita ini adalah bagian
lain yang berkehendak baik.” Maka dari tubuh Kristus yang menerima
dapat dikatakan di sini, bahwa misi perutusan yang sama. Siapapun kita,
tidak terbatas pada fungsi atau di manapun kita berada, apapun
jabatan tertentu, misi menyangkut profesi kita, kita diutus menghidupi
seluruh aspek hidup dan kita semua, dan menyampaikan damai sejahtera
apapun profesinya, di manapun kita dengan karunia-karunia yang ada
berada, diutus menghadirkan damai dalam diri kita. Mari keluarga-keluarga
sejahtera. katolik, kita latihkan sikap damai itu
mulai dari keluarga dan kita bangun
sikap dialog dengan masyarakat
sekitar kita tinggal. Rahmat Tuhan
menyertai dan melindungi kita semua.
AMDG.

PENGUMUMAN

PENGUMUMAN PERKAWINAN

KETIGA :
1.Arthur Anthonius Salim, Paroki Katedral-Wilayah St. Antonius dari
Padua, Lingkungan St. Bonaventura & Michelle Kalila Mahadi,
Kebayoran, Jakarta Selatan

JADWAL RUTIN

BERKAT IBU HAMIL: MINGGU KE-1, Pk 09.00
BERKAT ULANG TAHUN PERKAWINAN: MINGGU TERAKHIR, Pk 09.00

INFO GEREJA

INFO MISA

KOLEKTE

Umat diperkenankan memberikan kolekte
melalui transfer atau scan QR code berikut:

Kolekte I:
BCA 391 300 1245
Gereja Katolik Katedral

Kolekte II:
CIMB 7061 9399 7300
Gereja Katolik Katedral Jakarta

SEKRETARIAT

PELAYANAN SEKRETARIAT PAROKI (UPDATE 15 JAN 2022)

Senin - Sabtu: 08.00 - 20.00, RABU libur
Minggu: 08.00 - 15.00

Pelayanan tatap muka terbatas dan mengikuti protokol.
Nomor telepon: 021-3457746 dan 3519186
WA: 0812-1383-1415
E-mail: [email protected]

Permohonan UJUD MISA dapat diajukan melalui Sekretariat
Paroki paling lambat 1 (satu) minggu sebelumnya.

MEDIA KOMUNIKASI PAROKI

FOLLOW & SUBSCRIBE:
@katedraljakarta

(instagram.com/katedraljakarta)

Katedral Jakarta
(facebook.com/katedraljakarta)

Komsos Katedral Jakarta
(youtube.com/komsoskatedraljakarta)

@katedraljakarta

www.katedraljakarta.or.id

Kami mengajak Lingkungan/Seksi/Kategorial untuk berbagi cerita dan foto kegiatan lewat
e-mail: [email protected]
Sertakan dengan keterangan tentang kegiatan (tempat, waktu, dll).
Foto yang memenuhi syarat dapat ditampilkan di FB, Instagram atau warta mingguan (bukan
foto selfie, tidak buram & terlihat jelas jenis kegiatannya).


Click to View FlipBook Version