METODE 3 TO 3 UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR PASSING
BOLA VOLLY SISWA KELAS IV DI MI MUHAMMADIYAH 09
KARANGWUNGULOR LAREN LAMONGAN
SKRIPSI
OLEH:
AHMAD HILMI FATHUDDIN
NIM: 151810001
PENDIDIKAN GURU MADRASAH IBTIDAIYAH
FAKULTAS AGAMA ISLAM
UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN
2021
METODE 3 TO 3 UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR PASSING
BOLA VOLLY SISWA KELAS IV DI MI MUHAMMADIYAH 09
KARANGWUNGULOR LAREN LAMONGAN
Skripsi
Diajukan Kepada
Universitas Islam Lamongan
Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan
Dalam Menyelesaikan Program Sarjana Strata Satu
Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Oleh:
AHMAD HILMI FATHUDDIN
NIM: 151810001
PENDIDIKAN GURU MADRASAH IBTIDAIYAH
FAKULTAS AGAMA ISLAM
UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN
2021
i
PERNYATAAN KEASLIAN
Yang bertanda tangan di bawah ini saya:
Nama : Ahmad Hilmi Fathuddin
NIM :151810001
Fakultas : Fakultas Agama Islam
Prodi : Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Judul Skripsi :Metode 3 to 3 Untuk Meningkatkan Minat Belajar Passing
Bawah Bola Volly Siswa Kelas IV MI Muhammadiyah 09
Karangwungulor Laren Lamongan
Dengan sungguh-sungguh menyatakan bahwa skripsi ini seacara keseluruhan
adalah hasil penelitian/karya saya sendiri, kecuali apda bagian-bagian yang dirujuk
sebagai refrensinya.
Lamongan, 9 Januari 2022
Saya yang menyatakan
Ahmad Hilmi Fathuddin
NIM. 151810001
ii
PERSETUJUAN PEMBIMBING
Skripsi dengan judul “Metode 3 to 3 Untuk Meningkatkan Minat Belajar Passing
Bawah Bola Volly Siswa Kelas IV MI Muhammadiyah 09 Karangwungulor Laren
Lamongan” yang ditulis oleh Ahmad Hilmi Fathuddin ini telah diperiksa dan
disetujui untuk disidangkan
Pembimbing I Lamongan, 21 Desember 2021
Pembimbing II
Silviana Nur Faizah, M.Pd.I Dr. Yulia Pramusinta, M.Pd.I
NIDN. 0716039301
iii
PENGESAHAN
Skipsi yang ditulis oleh Ahmad Hilmi Fathuddin ini telah dipertahankan dalam
siding Skripsi Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Fakultas
Agama Islam Universitas Islam Lamongan pada hari Selasa, tanggal 9 Januari
2022, dan dapat diterima sebagai salah satu persyaratan untuk menyelesaikan
program sarjana strata satu Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Ketua Dewan Penguji Skripsi:
Sekretaris
Dr. Kiky Candra S.A, M.Pd Ummu Khairiyah, M.Pd
Penguji I Penguji II
Silviana Nur Faizah, M.Pd.I Dr. Yulia Pramusinta, M.Pd.I
Lamongan, 09 Januari 2022
Mengetahui, Mengesahkan
Dekan Fakultas Agama Islam Kaprodi Pendidikan Guru Madrasah
Ibtidiyah
Victor Imaduddin A. S,Th.I.,M.A.g Musa’adatul Fitriyah, M.Pd.I
NIDN. 0723068104 NIDN. 0722119001
iv
MOTTO
1. Kadang yang baik belum tentu benar dan kadang yang buruk belum tentu salah.
2. Manunggaling Kawula Gusti.
v
PERSEMBAHAN
Skripsi saya dengan judul “Metode 3 to 3 Untuk Meningkatkan Minat Belajar
Passing Bawah Bola Volly Siswa Kelas IV MI Muhammadiyah 09
Karangwungulor Laren Lamongan” saya persembakan kepada orang-orang yang
berarti untuk hidup saya, antara lain:
1. Bapak Senikan dan Ibu Sarni, kedua orang tua tercinta yang telah Allah SWT
utus untuk saya serta melatih saya untuk menjadi orang sekuat mereka, serta
mendoakan saya selama penyusunan skripsi agar cepat terselesaikan
2. Keluarga besar saya yang sudah mendoakan dan mendukung saya agar mencapai
kesuksesan dan kemudahan dalam menggapai cita-cita nya.
3. Keluarga besar Madrasah Ibtidaiyah 09 Karangwungulor, yang telah
memberikan dukungan moral ataupun moril sehingga menambah semangat
dalam menuntasakan skripsi ini.
4. Dosen PGMI dan seluruh keluarga FAI lainnya yang sudah memberikan saya
cukup ilmu untuk dapat menyelesaikan salah satu tugas penelitian skripsi ini
5. Teman PGMI’18 yang sudah berjuang bersama selama 8 semester (4 tahun),
yang telah bertukar kisah dan cerita.
6. Teman-teman dekat yang telah selalu mendukung saya dan tak hentinya
memotivasi saya.
7. Dan untuk anak kami Muhammad Ghibran Haedar Khalid yang salah satu
merupakan dasar saya untuk berjuang hingga tetes keringat terakhir.
vi
METODE 3 TO 3 UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR PASSING
BOLA VOLLY SISWA KELAS IV DI MI MUHAMMADIYAH 09
KARANGWUNGULOR LAREN LAMONGAN
Oleh :
Ahmad Hilmi Fathuddin
151810001
ABSTRAK
Penelitian skripsi ini bertujuan: 1) Untuk mengetahui peningkatan minat
belajar siswa kelas 4 MI Muhammadiyah 09 Karangwungulor melalui metode 3
to 3 pada mata pelajaran PJOK materi Permainan Bola besar. Penelitian skripsi ini
menggunakan metode penelitian lapangan dan bersifat kualitatif (deskriptif).
Sumber data pada penelitian ini di peroleh dari beberapa sumber yang meliputi
sumber premier dan sumber sekunder. Pengumpulan data dilakukan dengan
beberapa cara yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi. Data dari penelitian ini
yang sudah terkumpul dianalisis menggunakan cara reduksi data,
penyajian dan verivikasi data.
Hasil penelitian skripsi ini telah menunjukkan bahwa metode 3 to 3 dapat
menigkatkan minat belajar passing bola volly siswa pada kelas 4 MI
Muhammadiyah 09 Karangwungulor pada mata pelajaran PJOK ,yang di buktikan
dengan siswa lebih aktif dan semangat dalam pembelajaran PJOK melalui metode 3
to 3 ini.
Kata Kunci : Metode 3 to 3, Passing Bawah Bola Volly
vii
KATA PENGANTAR
Alhamdulillah, segala puji dan syukur penulis ucapakan ke hadirat Allah SWT
yang telah memberikan Ar-Rahman dan Ar Rahim-NYA. Shalawat dan salam dapat
semoga tetap tercurahkan kepada Nabi akhiruzaman Nabi agung Rasulullah SAW yang
telah mewariskan dua perkara yakni Al Quran dan Assunah sehingga penulis dapat
menyelesaikan penulisan skripsi ini yang berjudul “METODE 3 TO 3 UNTUK
MENINGKATKAN MINAT BELAJAR PASSING BOLA VOLLY SISWA KELAS IV
DI MI MUHAMMADIYAH 09 KARANGWUNGULOR LAREN LAMONGAN”.
Atas Ar-Rahman dan Ar Rahim dari Allah dan izin orang tua serta banyak pihak
yang membantu penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik dan waktu yang
tepat. Penulis menyadari bahwa penulisan penelitian ini juga atas bantuan dari orang
disekitarnya. Oleh karena itu penulis haturkan dan sampaikan kata terimakasih kepada:
1. Bapak H. Bambang Eko Muljono S.H.,M.Hum.,M.M, Selaku Rektor
Universitas Islam Lamongan .
2. Bapak Victor Imaduddin Ahmad, S.Th.I., M.Ag, selaku Dekan Fakultas Agama
Islam Universitas Islam Lamongan.
3. Ibu Musa’adatul Fitriyah, M.Pd.I, selaku Kepala Program Studi Pendidikan
Guru Madrasah Ibtidaiyah.
4. Ibu Silviana Nur Faizah, M.Pd.I, selaku Dosen Pembimbing Skripsi I.
5. Ibu Dr. Yulia Pramusinta, M.Pd.I, selaku Dosen Pembimbing Skripsi II.
6. Ibu Ummu Khairiyah, M.Pd, selaku Dosen Wali (Dosen Pembimbing
Akademik).
7. Seluruh Bapak/Ibu dosen dan karyawan Program Studi Pendidikan Guru
Madrasah Ibtidaiyah yang telah bersedia membantu dan memberikan ilmu yang
sangat cukup.
8. Seluruh guru, staff dan siswa MI Muhammadiyah 09 Karangwungulor, yang
telah memberikan izin dan berkerja sama dengan baik selama penelitian.
viii
9. Serta seluruh pihak-pihak yang dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah
banyak membantu dalam penyususan penelitian skripsi.
Penulis menyadari bahwa skripsi ini belum mencapai kesempurnaan.
Penulis berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi penulis lainnya dan
pengembangan pengetahuan pada umumnya.
Lamongan, 09 Januari 2022
Ahmad Hilmi Fathuddin
NIM. 151810001
ix
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ...............................................................................................i
PERNYATAAN KEASLIAN............................................................................... ii
PERSETUJUAN PEMBIMBING....................................................................... iii
PENGESAHAN .....................................................................................................iv
MOTTO ..................................................................................................................v
PERSEMBAHAN..................................................................................................vi
ABSTRAK ........................................................................................................... vii
KATA PENGANTAR ........................................................................................ viii
DAFTAR ISI...........................................................................................................x
DAFTAR TABEL................................................................................................ xii
DAFTAR GAMBAR DAN GRAFIK ............................................................... xiii
DAFTAR TRANSLITERASI ........................................................................... xiv
BAB I PENDAHULUAN.......................................................................................1
A. Latar Belakang .............................................................................................1
B. Rumusan Masalah ........................................................................................3
C. Tujuan ..........................................................................................................3
D. Manfaat ........................................................................................................3
BAB II PEMBAHASAN ........................................................................................4
A. Pengertian Minat Belajar..............................................................................4
B. Metode 3 to 3 ...............................................................................................5
1. Pengertian Metode .................................................................................5
2. Pengertian Metode 3 to 3 .......................................................................8
3. Karakteristik Metode 3 to 3..................................................................10
4. Kelebihan dan Kelemahan 3 to 3 .........................................................15
C. Pemainan Bola Volly .................................................................................17
1. Pengertian Bola Volly ..........................................................................17
2. Dasar Permainan Bola volly ................................................................19
3. Passing Bawah Bola Volly...................................................................25
4. Tujuan Passing Bawah Bola Volly bagi Siswa ....................................27
x
BAB III PENUTUP ..............................................................................................31
A. Kesimpulan ................................................................................................31
B. Saran...........................................................................................................32
DAFTAR PUSTAKA...........................................................................................
xi
DAFTAR TABEL
xii
DAFTAR GAMBAR
xiii
GAMBAR TRANSLITERASI
xiv