The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by nafik165, 2021-06-01 23:51:38

Revisi Juknis PPDB 2021 Balikpapan

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN TIMUR
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH I
WILAYAH KERJA KOTA BALIKPAPAN DAN KABUPATEN PANAJAM PASER UTARA
Jl. Abdi Praja Blok F 1 No.115, Sepinggan, Balikpapan Selatan
E-mail : [email protected]


KEPUTUSAN
KEPALA CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH 1
PROVINSI KALIMANTAN TIMUR
NOMOR: 422/144/Cabdisdikwil.1/2021

TENTANG


PERUBAHAN ATAS
KEPUTUSAN KEPALA CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH I
PROVINSI KALIMANTAN TIMUR
NOMOR: 422/094/Cabdisdikwil.1/2021
TENTANG
PETUNJUK TEKNIS PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB)
BAGI SMA, SMK, DAN SLB/SKH KOTA BALIKPAPAN TAHUN
PELAJARAN 2021/2022

KEPALA CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH 1
PROVINSI KALIMANTAN TIMUR



Menimbang: a. Bahwa telah terjadi perubahan Juknis di beberapa Pasal pada Juknis
PPDB Tahun Pelajaran 2021/2022 Kota Balikpapan Cabang Dinas
Pendidikan Wilayah I Provinsi Kalimantan Timur;
b. Bahwa telah terjadi perubahan, penghapusan, dan penambahan pasal
dan ayat pada Juknis PPDB Tahun Pelajaran 2021/2022 Kota Balikpapan
Cabang Dinas Pendidikan Wilayah I Provinsi Kalimantan Timur;
c. Bahwa sehubungan dengan butir b tersebut di atas, maka perlu
dilakukan Perubahan atas Petunjuk Teknis Penerimaan Peserta Didik
Baru (PPDB) Bagi SMA, SMK, dan SLB/SKH Kota Balikpapan
Tahun Pelajaran 2021/2022 Nomor : 422/094/Cabdisdikwil.1/2021
dalam Keputusan Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah 1
Provinsi Kalimantan Timur.

Mengingat: 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan
Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor
78, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301);
2. Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Timur Nomor 16 Tahun 2016
tentang Penyelenggaraan Pendidikan.


Memperhatikan: 1. Surat Keputusan Kepala Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Provinsi
Kalimantan Timur Nomor: 421/1224/Disdikbud.III/2021 Tentang
Petunjuk Teknis Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun
Pelajaran 2021/2022;
2. SK Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah I Provinsi Kalimantan
Timur Nomor : 422/094/Cabdisdikwil.1/2021 Tentang Petunjuk Teknis
Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Bagi SMA, SMK, dan
SLB/SKh Kota Balikpapan Tahun Pelajaran 2021/2022;
3. Usulan dari tim teknis pengelola PPDB 2021 Kota Balikpapan;
4. Usulan MKKS SMA/SMK Kota Balikpapan;
5. Hasil Rapat Pembahasan Perubahan Juknis PPDB
SMA/SMK/SLB/SKh antara, Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah
I Provovinsi Kalimantan Timur, MKKS SMA/SMK/SLB, Penyedia Jasa
Sistim PPDB Daring Kota Balikpapan pada hari Sabtu tanggal 29 Mei
2021.


1

MEMUTUSKAN

Menetapkan : PERUBAHAN ATAS KEPUTUSAN KEPALA CABANG DINAS
PENDIDIKAN WILAYAH I PROVINSI KALIMANTAN TIMUR NOMOR :
422/094/CABDISDIKWIL.I/2021 TENTANG PETUNJUK TEKNIS
PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) BAGI SMA, SMK, DAN
SLB /SKH KOTA BALIKPAPAN TAHUN PELAJARAN 2021/2022.

Pasal 1
Ketentuan dalam Keputusan Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah I Provinsi Kalimantan
Timur Nomor: 422/094/Cabdisdikwil.1/2021 tentang Petunjuk Teknis Penerimaan Peserta Didik
Baru (PPDB) Bagi SMA, SMK, dan SLB/SKH Kota Balikpapan Tahun Pelajaran 2021/2022,
diubah sebagai berikut :

1) Pasal 7, menjadi :
Persyaratan usia sebagaimana dimaksud dalam Pasal 6 ayat (1) dibuktikan dengan:
1. Akta kelahiran atau Surat keterangan lahir Asli yang dikeluarkan oleh pihak
yang berwenang.

2) Pasal 10, menjadi :
1. Pra pendaftaran harus dilakukan oleh Calon Peserta Didik dengan kriteria sebagai
berikut:
a) Calon peserta didik lulusan SMP/MTs/Paket B tahun 2019 dan 2020 yang asal
sekolahnya dalam kota Balikpapan;
b) Calon peserta didik lulusan SMP/MTs/Paket B tahun 2019, 2020 dan 2021 yang
asal sekolahnya dari Luar Kota Balikpapan dan memiliki KK Luar Kota
Balikpapan;
c) Calon Peserta didik lulusan SMP/MTs/Paket B tahun 2019, 2020 dan 2021 yang
asal sekolahnyadari luar Kota Balikpapan dan memiliki KK di Kota Balikpapan;
2. Tata cara melakukan Pra Pendaftaran:
Untuk Calon peserta didik yang melakukan pra pendaftaran wajib melengkapi
dokumen dan data sesuai persyaratan yang terdiri dari :
1) Mengunggah Scan Foto Dokumen Kartu Keluarga;
2) Mengunggah Scan Foto Dokumen Ijazah dan atau Surat Keterangan Lulus dari
Satuan Pendidikan;
3) Mengunggah Scan Foto Dokumen Raport yang tercantum nilai
Kognitif/Pengetahuan Semester 1 (satu) sampai dengan Semester 5 (lima);
4) Mengunggah Scan Foto Dokumen Akreditasi Sekolah;
5) Mengunggah Scan Foto Dokumen Surat Pernyataan Keaslian Dokumen (seperti
terlampir);
6) Memasukkan Nilai Kognitif Mata Pelajaran Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris,
Matematika, IPA dan IPS semester 1(satu) sampai dengan 5 (Lima) sesuai
dokumen Raport;
7) Memasukkan Nilai Akreditasi Sekolah yang Masih berlaku;
8) Memantau Hasil Verifikasi pra pendaftaran dalam jangka waktu paling cepat 1 x
24 jam;
9) Jika ajuan verifikasi pra pendaftaran ditolak maka calon peserta didik dapat
memperbaiki dengan cara melakukan ajuan ulang pra pendaftaran sesuai aturan
yang berlaku;
10) Jika ajuan verifikasi pra pendaftaran sudah di setujui maka dapat melakukan
pendaftaran sesuai jadwal pendaftaran;
11) Mencetak tanda bukti verifikasi pra pendaftaran calon Peserta Didik

7. Bagi Calon Peserta Didik Jalur Prestasi Akademik, Non Akademik dan Tahfidz Al-
Quran boleh mendaftar lintas zona pada pendaftaran gelombang pertama dan ada
tambahan nilai prestasi.
8. Bagi Calon Peserta Didik yang tidak diterima pada Jalur Prestasi dapat mendaftar
kembali pada jalur Zonasi/Reguler dengan tidak ada penambahan nilai prestasi.
9. Bagi Calon Peserta Didik pada Jalur Prestasi Peringkat/Rangking sekolah dapat
mendaftar lintas Zonasi/ Reguler dengan tidak ada penambahan nilai prestasi.
10. PPDB Luar Jaringan (luring/offline) :
PPDB Luar Jaringan hanya diperuntukkan bagi sekolah yang Menyelenggarakan
Pendidikan Khusus (SLB) dan Pendidikan Layanan Khusus (Inklusif).


2

3) Pasal 11 poin 1a, menjadi :
1. Prestasi Akademik dan Non Akademik
a. Prestasi Akademik dan Non Akademik adalah prestasi yang diperoleh melalui
lomba secara berjenjang dalam event yang sejenis dengan menunjukkan bukti
berupa surat keputusan atau sertifikat kejuaraan dari tingkat Kabupaten/Kota
sampai Internasional, yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan (KSN, O2SN dan FLS2N), Kementerian Agama dan Kementerian
Pemuda dan Olahraga, Komite Olahraga Nasional Indonesia dan induk organisasi
cabang olahraga, untuk penghargaan 3(tiga) tahun terakhir.

4) Pasal 15 No 1, menjadi :
Seleksi pada SMK ada 4 jalur, yaitu :
c. Jalur Perpindahan tugas orangtua/wali dan Anak kandung Guru dan tenaga
kependidikan dengan kuota paling banyak 5 % (lima persen) dari total jumlah keseluruhan
peserta didik yang diterima pada setiap Kompetensi Keahlian. Pada jalur ini, Anak
Kandung Guru dan Tenaga Kependidikan dimana orang tua bertugas lebih di prioritaskan;

5) Pasal 15 No 2 poin a 2), dihapus

6) Pasal 15 No 2, menjadi :
Seleksi pada SMA ada 4 Jalur, yaitu :
c. Jalur Perpindahan tugas orangtua/wali dan Anak kandung Guru dan tenaga
kependidikan dengan kuota paling banyak 5 % (lima persen) dari total jumlah keseluruhan
peserta didik yang diterima pada setiap Kompetensi Keahlian. Pada jalur ini, Anak
Kandung Guru dan Tenaga Kependidikan dimana orang tua bertugas lebih di
prioritaskan.;

7) Pasal 22, menjadi :
Jadwal Pelaksanaan PPDB Tahun Pelajaran 2021/2022 sebagai berikut:

No Uraian Pelaksanaan Waktu
A Sosialisasi 26 April s.d. 08 Mei 2021


B Pra Pendaftaran

Diperuntukkan bagi:

a) Calon peserta didik lulusan SMP/MTs/Paket B tahun 2019
dan 2020 yang asal sekolahnya dalam kota Balikpapan;
b) Calon peserta didik lulusan SMP/MTs/Paket B tahun 02 s.d. 08 Juni 2021
2019, 2020 dan 2021 yang sekolah asalnya dari Luar Kota
Balikpapan;
c) c) Calon Peserta didik lulusan SMP/MTs/Paket B tahun
2019, 2020 dan 2021 dari luar Kota Balikpapan tetapi
berdomisili dan atau memiliki KK di Kota Balikpapan;
C Pendaftaran Jalur Prestasi/Afirmasi/Perpindahan Tugas Orang
10 s.d. 12 Juni 2021
Tua
D  Pengumuman Jalur Prestasi/Afirmasi/Perpindahan Tugas

Orang Tua atau Luar Kota
 Bagi calon Peserta Didik yang tidak diterima pada jalur 14 Juni 2021
prestasi, afirmasi, dapat mendaftar lagi melalui jalur
reguler atau zonasi
E Pendaftaran Jalur Reguler SMK/Zonasi SMA 15 s.d. 18 Juni 2021
F Pengumuman Jalur Reguler SMK/Zonasi SMA 21 Juni 2021
G Daftar ulang peserta didik yang diterima 22 s.d. 24 Juni 2021
H Hari pertama masuk sekolah 12 Juli 2021
I Pelaksanaan masa Pengenalan Lingkungan Sekolah 12 s.d 14 Juli 2021
J Hari pertama proses KBM 15 Juli 2021
K Catatan : Waktu pelaksanaan PPDB (Luring/Offline) Pukul 08.00 s.d. 13.00 Wita

Sedangkan pasal-pasal lainnya tetap dan tidak mengalami perubahan







3

8) Lampiran 1, menjadi :


Daftar Zonasi PPDB SMA Kota Balikpapan, Tahun 2021

ZONA SEKOLAH KECAMATAN KELURAHAN KETERANGAN

1. SMA Negeri 1 Balikpapan 1. Balikpapan Kota 1. Telagasari
2. SMA Negeri 3 Balikpapan 2. Balikpapan Tengah 2. Prapatan
3. SMA Negeri 8 Balikpapan 3. Balikpapan Barat 3. Klandasan Ulu
4. Klandasan Ilir
5. Damai
6. Mekarsari
7. Gunungsari Ilir

8. Gunungsari Ulu
ZONA I 9. Baru ulu
10. Baru Tengah
11. Baru Ilir
12. Margasari
13. Margomulyo

1.SMA Negeri 2 Balikpapan 1. Balikpapan Tengah 1. Karang Rejo Sei Merdeka,
2.SMA Negeri 6 Balikpapan 2. Balikpapan Utara 2. Karang Jati Karya Merdeka
3.SMA Negeri 9 Balikpapan 3. Balikpapan Barat 3. Sumber Rejo (Kec. Samboja
Kab Kutai
4. Gunung Samarinda
ZONA II 5. Gunung Samarinda Baru khusus untuk
Kartanegara,
6. Muara Rapak
SMA Negeri 9
7. Graha Indah
8. Batu Ampar Balikpapan)
9. Kariangau
10. Karang Joang
1. SMA Negeri 4 Balikpapan 1. Balikpapan Selatan 1. Sepinggan
2. Sepinggan Raya
2. SMA Negeri 5 Balikpapan 2. Balikpapan Selatan Salokapi Darat,
3. Sepinggan Baru
3. SMA Negeri 7 Balikpapan 3. Balikpapan Timur Salokapi Laut
4. Gunung Bahagia (Kec.
5. Damai Bahagia
Samboja, Kab
ZONA III 6. Damai Baru Kutai
7. Sungai Nangka
8. Manggar
9. Manggar Baru Kartanegara,
10. Lamaru khusus untuk
SMA Negeri 7
11. Teritip
Balikpapan)




































4

9) Lampiran 2, menjadi :


Daftar Zona Afirmasi PPDB SMA Kota Balikpapan, Tahun 2021


ZONA SEKOLAH KECAMATAN KELURAHAN KETERANGAN

1. SMA Negeri 1 Balikpapan 1. Balikpapan Kota 1. Telagasari
2. Balikpapan Tengah 2. Prapatan
3. Klandasan Ulu
4. Klandasan Ilir
5. Damai

ZONA I 6. Mekarsari
7. Gunungsari Ilir
8. Gunungsari Ulu
2. SMA Negeri 3 Balikpapan 1. Balikpapan Barat 1. Baru ulu
3. SMA Negeri 8 Balikpapan 2. Baru Tengah
3. Baru Ilir
4. Margasari
5. Margomulyo

SMA Negeri 2 Balikpapan 1. Balikpapan Tengah 1. Karang Rejo
2. Balikpapan Utara 2. Karang Jati
3. Sumber Rejo
4. Gunung Samarinda
5. Gunung Samarinda Baru
6. Muara Rapak
SMA Negeri 6 Balikpapan 1. Balikpapan Utara 1. Gunung Samarinda
2. Balikpapan Barat 2. Gunung Samarinda Baru
ZONA II 3. Graha Indah

4. Batu Ampar
5.Kariangau

SMA Negeri 9 Balikpapan 1. Balikpapan Utara 1. Gunung Samarinda
2. Balikpapan Barat 2. Gunung Samarinda Baru
3. Graha Indah
4. Batu Ampar
5. Karangjoang
6. Kariangau

SMA Negeri 4 Balikpapan 1. Balikpapan Selatan 1. Sepinggan
2. Sepinggan Raya
3. Sepinggan Baru
4. Gunung Bahagia
5. Sungai Nangka
6. Damai Bahagia
2. SMA Negeri 5 Balikpapan 1. Balikpapan Selatan 1. Sepinggan
ZONA III 2. Sepinggan Raya

3. Sepinggan Baru
4. Gunung Bahagia
5. Damai Baru
6. Sungai Nangka

3. SMA Negeri 7 Balikpapan 1. Balikpapan Timur 1. Manggar
2. Manggar Baru
3. Lamaru
4. Teritip







5

10) Lampiran 6, menjadi :


Daftar Zona Afirmasi PPDB SMK Kota Balikpapan, Tahun 2021


No Nama Sekolah Kelurahan Kecamatan
1 1 Sepinggan Balikpapan Selatan

2 Sepinggan Raya Balikpapan Selatan
3 Sepinggan Baru Balikpapan Selatan

4 Gunung Bahagia Balikpapan Selatan
5 Sungai Nangka Balikpapan Selatan

6 Damai Baru Balikpapan Selatan
7 Damai Bahagia Balikpapan Selatan
SMK Negeri 1 8 Klandasan Ilir Balikpapan Kota
Balikpapan
9 Telaga Sari Balikpapan Kota
10 Klandasan Ulu Balikpapan Kota
11 Prapatan Balikpapan Kota
12 Damai Balikpapan Kota
13 Gunung Sari Ilir Balikpapan Tengah
14 Gunung Sari Ulu Balikpapan Tengah
15 Mekar Sari Balikpapan Tengah
2 1 Gunung Samarinda Balikpapan Utara

2 Gunung Samarinda Balikpapan Utara
Baru

3 Muara Rapak Balikpapan Utara
4 Batu Ampar Balikpapan Utara

5 Graha Indah Balikpapan Utara
6 Karang Joang Balikpapan Utara

7 Karang Jati Balikpapan Tengah
SMK Negeri 2 8 Sumber Rejo Balikpapan Tengah
Balikpapan
9 Karang Rejo Balikpapan Tengah
10 Mekar Sari Balikpapan Tengah
11 Baru Ilir Balikpapan Barat
12 Baru Ulu Balikpapan Barat
13 Baru Tengah Balikpapan Barat
14 Kariangau Balikpapan Barat
15 Margo Mulyo Balikpapan Barat
16 Marga Sari Balikpapan Barat
3 1 Gunung Bahagia Balikpapan Selatan

2 Sepinggan Balikpapan Selatan
3 Sepinggan Raya Balikpapan Selatan

4 Sepinggan Baru Balikpapan Selatan
5 Sungai Nangka Balikpapan Selatan

6 Damai Bahagia Balikpapan Selatan
7 Damai Baru Balikpapan Selatan

8 Klandasan Ilir Balikpapan Kota
9 Telaga Sari Balikpapan Kota
SMK Negeri 10 Klandasan Ulu Balikpapan Kota
3Balikpapan
11 Prapatan Balikpapan Kota
12 Damai Balikpapan Kota
13 Gunung Sari Ilir Balikpapan Tengah
14 Gunung Sari Ulu Balikpapan Tengah
15 Mekar Sari Balikpapan Tengah
16 Manggar Balikpapan Timur
17 Manggar Baru Balikpapan Timur
18 Teritip Balikpapan Timur
19 Lamaru Balikpapan Timur


6

4 SMK Negeri 4 1 Kelurahan se Kota Kota Balikppan
Balikpapan Balikpapan
5 SMK Negeri 5 1 Kelurahan se Kota Kota Balikppan
Balikpapan Balikpapan
6 1 Batu Ampar Balikpapan Utara

2 Karang Joang Balikpapan Utara
3 Gunung Samarinda Balikpapan Utara

4 Gunung Samarinda Baru Balikpapan Utara
5 Muara Rapak Balikpapan Utara

6 Graha Indah Balikpapan Utara

7 Kariangau Balikpapan Barat
SMK Negeri 6
Balikpapan 8 Baru Ulu Balikpapan Barat
9 Baru Tengah Balikpapan Barat
10 Baru Ilir Balikpapan Barat

11 Marga Sari Balikpapan Barat

12 Margo Mulyo Balikpapan Barat
13 Karang Jati Balikpapan Tengah

14 Sumber Rejo Balikpapan Tengah
15 Karang Rejo Balikpapan Tengah



Pasal 2

Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.



Ditetapkan di : Balikpapan
Pada tanggal : 31 Mei 2021

Kepala Cabang Dinas
Pendidikan Wilayah 1,





Mutanto, S.Pd, M.Si.
Pembina Tingkat I
NIP. 19670604 198608 1 002

Tembusan disampaikan kepada Yth:
1. Gubemur Kalimantan Timur di Samarinda;
2. Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Timur di Samarinda;
3. Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Kalimantan Timur di Samarinda;
4. Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Timur di Samarinda;
5. Kepala Dinas Pendidilian dan Kebudayaan Provinsi KalimantanTimur di Samarinda;
6. Kepala Biro Kesra Provinsi Kalimantan Timur di Samarinda;
7. Inspektorat Provinsi KalimantanTimur di Samarinda;
8. Walikota Balikpapan;
9. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Balikpapan;
10. Kepala Bidang di lingkungan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Prov. Kaltim;
11. Ombudsman RI Perwakilan Provinsi Kalimantan Timur;
12. Ketua Dewan Pendidikan Provinsi Kalimantan Timur;
13. Koordinator dan Pengawas Sekolah Dinas Dikbud Provinsi Kalimantan Timur;
14. Kepala SMA, SMK, dan SLB Kota Balikpapan.















7


Click to View FlipBook Version