The words you are searching are inside this book. To get more targeted content, please make full-text search by clicking here.
Discover the best professional documents and content resources in AnyFlip Document Base.
Search
Published by Julax wandy, 2023-10-22 22:10:26

02. TRDP TYRE KNOWLEDGE for TYREMAN update 2022 2 by WND

Hanya Untuk kalangan sendiri

Keywords: TKU

Menyangga Beban, Pengereman dan Daya Dorong, Fungsi Steer dan Kontrol Arah Kendaraan, Mererdam Geteran dari permukaan jalan BASIC TYRE KNOWLEDGE For -tyreman


TUJUAN PELATIHAN Peserta Dapat Bekerja Dengan Aman (Safety) Peserta Mampu Mengidenfikasi Jenis Ban, Rim Dan Komponen Pedukung Roda. Peserta Dapat Menentukan Jenis Roda Yang Sesuaiuntuk Diaplikasikan Di Site. Menigkatkan Pengetahuan Peserta Dalam Melakukan Perawatan Roda.


STRUKTUR MATERI TRAINING Pengertian Umum Tentang Ban, Rim Dan Accessories Roda. Struktur Dan Fungsi Ban Nomenklatur Ban Komponen Ban Applikasi Roda.


Apa Itu Ban ??? Ban (tyre) adalah bagian dari roda paling luar yang bersentuhan langsung dengan permukaan jalan Ban Vs Roda Apa Itu Roda ??? Roda (wheels) merupakan bagian kendaraan yang berfungsi menyalurkan tenaga dari mesin, mengonrtol arah kendaraan dan penopang beban kendaraan


Komponen Roda Berikut adalah komponen Roda : • Ban • Rim / Velg • Valve • Seal ( O-Ring, L Ring) → ban tubeless • Ban Dalam (tube) → ban tube type • Extention Valve → sesuai kebutuhan


Jenis Ban Berdasarkan Bahannya Sebagian besar Ban yang ada sekarang utamanya yang digunakan untuk kendaraan (bermotor) di produksi dari karet sintetik, walaupun dapat juga digunakan dari bahan lain seperti Baja, Plastik dan kayu


Pnuematic Solid Cushion Solid Tire BAN YANG MENGGUNAKAN TEKANAN ANGIN SEBAGAI KEKUATANNYA MIRIP BAN SOLID, NAMUN FLESIBLE (FLEKSIBLE FILL INSTEAD OF AIR) DISEBUT JUGA BAN PEJAL / BAN BUTA BAN TANPA ANGIN, SIFATNYA KAKU Jenis Ban dari karet


Ban dari karet Pada Umumnya Komposisi pembentuk ban didunia disusun dari : karet 50%, Zat Kimia : 39% dan Steel / Fabric : 11%


Carbon blacks, dan zat kimia lainnya di Banbury Mixer untuk membuat kompon yang dikehendaki. PENCAMPURAN ELASTOMERS Dengan cara curing green tyre dengan Suhu, tekanan, dan waktu (Vulkanisasi) PROSES MOULD / CURRING Proses Calendering Melapisi cord fabrics (tekstil) bisa juga steel cord dengan karet. Ekstrusi kompon Pembentukan profil ataupun non profil untuk treads dan sidewall. PEMBENTUKAN KOMPONEN Langkah Inspeksi dan menentukan kelayakan ban digunakan dipasaran FINISHING Pada building drum biasa juga disebut green tyre ASSEMBLY BAN Bagaimana Ban di buat


Comparing Tire Component Tubeless : Ban tanpa ban dalam (mengunakan inner liner) Tube Type : Ban yang menggunakan ban dalam


Pada saat ban di assembling baik type Radial maupun Bias, bagian yang terlihat hanya ada 4 yaitu : A: Tread, B: Shoulder, C: Sidewall dan D: Bead Area Typical Configures Ban Of OTR


Construction and Component Parts Pada saat ban dipotong baik type Radial maupun Bias, bagian yang terlihat sbb :


Tyre Construction Belt non struktural Belt struktural Belt struktural TUP ( Turn Up Ply ) Bead chafer Casing ply 1. TUP ( Turn Up Ply ) 2. Rubber Tread 3. Rubber Shoulder 4. Belt non structural, (lihat tabel masing – masing ukuran ban) 1. Casing ply 2. Bead bundle 3. Bead chafer 4. Belt structural, (lihat tabel masing masing ukuran ban) Structural Non Structural


Istilah - Istilah Pada Ban


Istilah - Istilah Pada Ban OTD : Original Tread Depth Adalah tinggi tread ban yang masih baru (dari fabrikan), satuannya mili meter RTD : Remain Tread Depth Tinggi Tread yang tersisa setelah digunakan, satuannya mili meter WTD: WASTED TREAD DEPTH Berapa mm kembangan yang terpakai TUR : Tread Utilization Ratio Tinggi tread yang digunakan, satuannya persen Rumus TUR = (OTD-RTD)/OTD Istilah ini dijumpai pada saat proses mounting demounting tyre OTD → TUR RTD


Istilah - Istilah Pada Ban Titik TWI biasa ditunjukan oleh tanda segitiga yang berada di shoulder ban • TWI : Tread Wear Indicator Penandaan untuk batasan / limit keausan tread ban yang diperbolehkan, • Titik ukur Tempat / titik untuk mengambil data ketinggian tread ban Titik Ukur Tread


Istilah - Istilah Pada Ban • Centering : Adalah garisan melingkar (axial) yang terdapat didekat bead, fungsinya sebagai penanda agar pemasangan side ring (flange) berada ditengah. • Bead Setting : Adalah garisan radial dari bead menuju side wall, fungsinya sebagai penanda penempatan bead sead band rata atau tidak. Kedua istilah ini dijumpai pada proses mounting Centering Bead Setting Centering


Istilah - Istilah Pada Ban Center Line : Adalah garisan melingkar (axial) yang berad di telapak ban, fungsinya sebagai penanda pertemuan sambungan Tread. Centre Mould : Adalah Garisan Yang melingkar (axial) ditelapak Ban, fungsinya sebagai penanda keakuratan pencetakan tread


Istilah - Istilah Pada Ban Titik Kuning Pada Ban Mobil : Adalah berfungsi sebagai penunjuk titik paling ringan dari ban tersebut. Hal ini berkaitan dengan proses balancing


TIRE Tata Susunan Penulisan informasi tenang spesifikasi tire NOMENCLATURE


Standart Tire Nomenclature JATMA : Japan Automobile Tyre Manufacture Association ETRTO : European Tyre And Rim Technical Organization TRA : Tyre And Rim Association SNI : Standar Nasional Indonesia • SNI 06-0098-2002 Ban Mobil Penumpang • SNI 06-0099-2002 Ban Truck dan BUS • SNI 06-0100-2002 Ban Truck Ringan • SNI 06-6700-2002-Ban Dalam Kendaraan Bermotor


DI MARKING DI SIDE WALL DI DALAM TEKNIKAL DATA BOOK TYRE Dimana Tyre Nomenclature dapat ditemukan ???


TIRE NOMENCLATURE 1) Tire Size Designation • 24.00 = Section Width in Inches • R = Radial Ply Construction • 35 = Rim Diameter in Inches 2) Star Rating (Ply Rating Equivalent) 3) Tread Pattern 4) Compound Designation (Optional) 5) TRA Classification Informasi apa saja yang ada di Tyre Nomenclature ???


Tire Size Tire Nomenclature SH OD SW Ø Rim Adalah gambaran dimensi fisik ban meliputi overall Diameter (OD) dan section width (SW). Dimana Overall Diameter (OD) adalah dua kali section height (SH) ban baru termasuk pertumbuhannya setelah dipompa selama 24 jam ditambah diameter rim. Untuk mendapatkan nilai dari Section Height (SH) adalah dengan membadingkan nilai Section Width (SW) dengan Aspek rasio Angka Section Width (SW) bisa kita jumpai pada marking tyre yang terdapat pada side wall tyre dan data book tyre. Umumnya menggunakan satuan Inchi dan beberapa milimeter Ada tiga prinsif dalam penulisan ukuran tyre, yaitu : 1. Standard Base → 27.00R49 2. Wide Base → 23.5R25 3. Super Wide Base (Low Profile) → 45/65R45 24.00R35 ** VMTP E2A E4


Prinsif penulisan Tire Size Tire Nomenclature


Soal 1 dik ukuran Tyre : 12.00R24 OD = (SH x 2)+ Ø Rim OD = (SH x 2)+ Ø Rim = ((SW x Aspect Ratio) x 2)+ Ø Rim = ((12.00 x 100% )x2)+24 = (12.00x2) + 24 = 24.00 + 24 = 48.00” = 48.00 x 2.54 ➔ 121.9 Cm Note : OD : Overall Width SW : Section Width SH : Section Hight Ø Rim : Diameter Rim 1 Inch : 2.54 Cm SH = SW x Aspect Ratio Pertanyaan : Berapa Overall Diameter tire dibawah dalam satuan Centimeter (Cm) 1. 12.00R24 2. 23.5R25 3. 45/65R45 Contoh Soal : Tire Nomenclature Penyelesaian : Formula : Soal 2 dik ukuran Tyre : 23.5R25 OD = (SH x 2)+ Ø Rim = ((SW x Aspect Ratio) x 2)+ Ø Rim = ((23.5 x 80% )x2)+25 = (18.80x2) + 25 = 37.60 + 25 = 62.6 Inch = 62.6 x 2.54 ➔ 159.3 Cm Soal 3 dik ukuran Tyre : :45/65R45 OD = (SH x 2)+ Ø Rim = ((SW x Aspect Ratio) x 2)+ Ø Rim = ((45 x 65% )x2)+45 = (29.25 x2) + 45 = 58.50 + 45 = 103.5 Inch = 103.5 x 2.54 ➔ 262.89 Cm Berapakah OD untuk ukuran ban berikut :


24.00R35 ** VMTP E2A E4 Tyre Construction (Radial & Bias) Dalam marking ukuran ban (tyre Size) ada kode tulisan ”R” atau ”-”, kedua kode ini menggambarkan jenis kontruksi tyre tersebut. Dimana kode ”R” merujuk pada istilah RADIAL, dan kode ”-” merujuk untuk kontruksi tyre BIAS Note : Konsep kontruksi ban Radial dan Bias ini hanya berlaku untuk ban luar type pnuematic tyre saja. Tire Nomenclature Bias Radial • Cascass terdiri dari beberapa lapis. • disusun secara menyilang (45) • Cassing terdiri dari satu lapis. • Tersusun secara menyilang (90 ). • Dan di lindungi oleh beberapa lapis Belt. ** VMTP E2A E4


Tyre Construction ( Radial & Bias) Tire Nomenclature Radial Bias Tread Belt Breaker Bead Wire Carcass Casing Inner Liner


TIRE NOMENCLATURE RADIAL PLY CONSTRUCTION ( RADIAL & BIAS) Kelebihan Ban Bias dengan Ban Radial


Rim Diameter in Inches (1) Tire Size Designation (95 Aspect Ratio) 24.00 = Section Width in Inches R = Radial Ply Construction 35 = Rim Diameter in Inches Angka 35 pada Ukuran Ban 24.00R35 adalah menunjukan ban ini menggunakan RIM dengan section width 35 Rim : merupakan komponen dari roda, yang berfungsi sebagai penghubung antara ban dengan final drive unit. Tire Nomenclature 24.00R35 ** VMTP E2A E4


Star Rating (Ply Rating Equivalent) Kata “Ply” berawal ketika katun dipakai sebagai cords. Misalnya, ukuran 12.00-24 membutuhkan 14 ply katun untuk membawa beban 6,600 lbs (2993.71 kg). Ketika ada material baru (Nilon) diperkenalkan ke publik, pihak industri menemukan bahwa 8 ply nilon dapat membawa beban sebanding dengan beban 14 ply katun, sehingga muncul terminologi “Ply Rating”. Strength Elongation Steel Nylon Cotton Cotton Nylon Steel 14 Act. Plys 8 Act. Plys 1 Act. Ply Dengan pengembangan teknologi Tyre Radial, hanya dipakai 1 Steel ply cord untuk berapapun besar beban yang di bawa. Akibat perbedaan yang besar ini terhadap metodologi Tyre Bias, maka TRA (Tyre and Rim Association) memperkenalkan “Star Rating”. Sistem ini menggunakan bintang 1, 2, atau 3 (*, **, ***) untuk menentukan rentang besar beban dari Tyre Radial. Semakin tinggi “Star Rating” pada tyre maka semakin besar beban yang bisa dibawa. Tire Nomenclature 24.00R35 ** VMTP E2A E4


Star ratting / ply ratting adalah simbol kekuatan ban menahan tekanan angin dari dalam, TIRE NOMENCLATURE STAR RATING (PLY RATING EQUIVALENT)


Grader 14.00R24 ★ up to 16 16.00R24 ★ up to 16 17.5R25 ★ up to 16 Earthmover 12.00R24 ★★★ up to 24 14.00R24 ★★★ up to 32 14.00R25 ★★★ up to 32 16.00R25 ★★ up to 36 18.00R25 ★ up to 24 ★★ up to 36 18.00R33 ★★ up to 40 21.00R33 ★★ up to 36 21.00R35 ★★ up to 44 24.00R35 ★★ up to 48 24.00R49 ★★ up to 48 27.00R49 ★★ up to 54 30.00R51 ★★ up to 58 33.00R51 ★★ up to 64 36.00R51 ★★ up to 66 40.00R57 ★★ up to 74 17.5R25 ★ up to 16 20.5R25 ★ up to 24 ★★ up to 28 25/65R25 ★★ up to 32 23.5R25 ★ up to 24 ★★ up to 32 Service Tire Size Star Rating Corresponding Ply Rating Earthmover 26.5R25 ★★ up to 32 29.5R25 ★★ up to 34 29.5R29 ★★ up to 40 33.25R29 ★★ up to 44 33.5R33 ★★ up to 44 37.5R33 ★★ up to 48 33.25R35 ★★ up to 44 37.25R35 ★★ up to 48 37.5R39 ★★ up to 52 40.5/75R39 ★★ up to 54 Loader 15.5R25 ★ up to 16 17.5R25 ★ up to 16 20.5R25 ★ up to 24 ★★ up to 28 23.5R25 ★ up to 24 ★★ up to 32 26.5R25 ★ up to 24 ★★ up to 36 29.5R25 ★ up to 28 ★★ up to 34 29.5R29 ★ up to 34 35/65R33 ★ up to 36 45/65R45 ★ up to 50 Service Tire Size Star Rating Corresponding Ply Rating TIRE NOMENCLATURE STAR RATING (PLY RATING EQUIVALENT)


Tire Nomenclature Pattern 24.00R35 ** VMTP E2A E4 Pattern : adalah bentuk atau pola dari telapak ban, telapak disebut juga tread merupakan bagian BAN yang langsung bersinggungan dengan permukaan jalan. LUG (ROCK) TRACTION RIB BLOCK SMOOTH • HT : “Highway Tread / Highway Terrain”. ideal dipergunakan dengan komposisi 75% jalanan dan 25% off-road. • AT : “All Terrain” AT dirancang 50% untuk on road dan 50% off road. • MT :”Mud Terrain” Ban ini memiliki komposisi 75% untuk medan offroad dan 25% untuk permukaan jalan off-road.


Tire Nomenclature Pemakaian Dan Karakteristik dari Off The Road Tyre 24.00R35 ** VMTP E2A E4 Klasifikasi struktur ban berdasarkan SERVICE dan Penandaan oleh BRIDGESTONE


Aplikasi Coumpound Tyre dengan jenis compound yang “Heat Resistance”, maka tyre tersebut lebih kuat menahan Panas yang dihasilkan oleh tyre, akan tetapi tidak kuat terhadap goresan/potongan. Hal ini berbanding terbalik pada tyre dengan jenis compound yang “Cut Resistance”. Untuk jenis compound “Standard” , adalah merupakan perpaduan antara “Heat dan Cut Resistance”, dimana kekuatan menahan potongan/goresan sebanding dengan kekuatannya menahan Panas yang dihasilkan tyre. Tire Nomenclature 24.00R35 ** VMTP E2A E4


Klasifikasi Tread (TRA) E2/L2/G2 E3/L3/G3 E4/L4/G4 G5/L5 Regular Tread Deep Tread Extra Deep Tread 100% 150% 250% Tire Nomenclature 24.00R35 ** VMTP E2A E4


Tire Nomenclature Serial Number Serial Number yang terdapat pada dinding ban merupakan salah satu kode produksi ban yang spesifik, dimana dalam pola penulisannya merupakan kode-kode khusus. Dan untuk penulisan serial number ini, masing-masing fabrik memiliki pola sendiri. Seperti contoh Note : A : angka | h : Huruf


Tire Nomenclature Serial Number Arti serial Number Serial Number Project / Trial


Tire Nomenclature Serial Number Arti serial Number Contoh Actual


Tire Nomenclature Serial Number Arti serial Number Truck & Bus DOT 3L EA BBF 2007 DOT : Department of Transport (USA) 3L : Manufacturer dan Plant Code EA : Tire Size Code Number BBF : Group or Optional Symbols with the Manufacturer 2007 : 20 = minggu ke 20 (dari 52 minggu dalam setahun) 07 = tahun 2007 Marking ini untuk memastikan bahwa ban tersebut dapat dipakai di jalan umum Amerika Serikat


Tire Nomenclature Branding Number Branding Number merupakan idenitas tambahan yang diberikan oleh user dalamhal ini Pama,yang bertujuan untuk memudahkan idenfikasi informasi terkait ban secara spesifik. Brand number E9A307001 E 9 A 30 7001 E: Penulisan Kode Site : menggunakan abjad (huruf) yang mengacu pada aturan sebagai berikut : A : KPCS, B : TCMM, C : BAYA, D : ABKL, E : ADRO, F : KCMB, G : TOPB, H : KIDE, I : INDO/IMM, J : MTBU, K : BCSK, L : ASMI, M : BEKB. 9 : Penulisan Kode tahun menggunakan angka yang diambil dari 1 angka digit terakhir tahun ketika tyre dibranding dengan demikian akan ada pengulangan kode tahun per 10 tahunan. Seperti contoh sebagai berikut : 0 : Bisa dibaca sebagai tahun 2000, 2010, 2020, dst 1 : Bisa dibaca sebagai tahun 2001, 2011, 2021, dst A : penulisan Kode Manufaktur : menggunakan abjad (huruf) yang mengacu pada aturan sebagai berikut : A : BRIDGESTONE, B : MICHELIN, C : GOODYEAR, K : KUMHO, L : FIRE STONE, U : BORNEO, V : BPOP (SCHELMAN) dll. 7001 penulisan nomor ban menggunakan 4 digit angka yang mengacu pada aturan sebagai berikut : - 0001 Tyre yang dibranding urutan pertama - 0002 Tyre yang dibranding urutan ke-2 30 : Penulisan Kode ukuran ban menggunakan 2 digit angka yang mengacu pada aturan sebagai berikut : 01: 8.25x15, 02: 10.00R20, 11: 17.5R25, 21: 30/65R29 31: 30.00R51, 12: 18.00R25 dst.


Rims (velg) merupakan komponen dari roda, yang berfungsi sebagai penghubung antara ban dengan final drive unit. Rim yang digunakan di PT. Pama, di buat oleh manufacture antara lain, Topy, Rimex dan Titan.


Name of Rim Component


Name of Rim Component


Name of Rim Component


Comparing Rim 1. Material Rim katagori Rim berdasarkan materialnya dapat dibedakan menjadi 2, yaitu. • Steel • Alloy


Comparing Rim 2. Jenis Penyimpanan Udara Dari jenis penyimpanan udaranya Rim dapat dibedakan menjadi 2, yaitu. • Tube Type • Tubeless


Comparing Rim 3. Applikasi Rim jika dilihat dari applikasinya, Rim dapat dibedakan menjadi 2, yaitu. • Highway • Off The Road


Click to View FlipBook Version