Modul Ajar IPAS ‘Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita’ Kelas 4 MODUL AJAR Pertemuan 2 ILMU PENGETAHUAN ALAM DAN SOSIAL (IPAS) Bab 2: Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita Materi Pokok: Perubahan Wujud Zat SEMESTER 1 Fase B - Kelas IV Disusun Oleh: Rita Nurbaita, S. Pd. PPG DALJAB Kategori I Universitas PGRI Semarang TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Modul Ajar IPAS ‘Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita’ Kelas 4 MODUL AJAR IPAS INFORMASI UMUM A. IDENTITAS MODUL Penyusun Instansi Mata Pelajaran Topik / Bab 2 Materi Pokok Jenjang Sekolah Fase / Kelas Tahun Pelajaran Semester Alokasi Waktu Jumlah Pertemuan Moda Pembelajaran Model Pembelajaran Target Peserta Didik Karakter PD Jumlah Peserta Didik : : : : : : : : : : : : : : : : Rita Nurbaita, S. Pd. SD Negeri Tegalrejo 03 Salatiga Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS) Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita Perubahan Wujud Zat Sekolah Dasar (SD) B / 4 2022 / 2023 I (Ganjil) 2 jp x 35 menit 1 Pertemuan Tatap Muka Project Based Learning Peserta Didik Reguler/Tipikal Umum, tidak ada kesulitan dalam mencerna dan memahami materi ajar 17 Peserta Didik B. KOMPETENSI AWAL Peserta didik dapat mengenal perubahan wujud benda dalam kehidupan sehari-hari. C. PROFIL PELAJAR PANCASILA Pada kegiatan pembelajaran ini akan dilatihkan dimensi profil pelajar pancasila tentang: 1. Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia dengan cara melatih peserta didik berdoa sebelum dan sesudah belajar. 2. Berkebinekaan global dengan cara melatih peserta didik tidak membeda-bedakan teman ketika pembentukan kelompok diskusi atau praktikum. 3. Mandiri dengan cara sadar diri dan tidak ketergantungan pada teman saat melaksanakan kegiatan pembelajaran. 4. Bergotong royong dengan cara melatih peserta didik untuk saling membantu bekerjasama dalam kelompok saat melaksanakan kegiatan praktikum, diskusi, maupun presentasi hasil kerja kelompok. 5. Bernalar kritis dengan cara melatih peserta didik dengan pertanyaan-pertanyaan dalam peristiwa kehidupan sehari-hari yang berhubungan dengan topik materi. 6. Kreatif dengan cara melatih peserta didik berinovasi dalam mengajukan ide yang berhubungan dengan topik materi. D. SARANA DAN PRASARANA 1. Ruang Kelas 2. LCD Projector 3. Laptop 4. Jaringan Internet/Wifi 5. Sumber Belajar: Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi Republik Indonesia, 2021 Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial untuk SD Kelas IV, Penulis: Amalia Fitri, dkk. Buku Guru dan Buku Siswa IPAS kelas IV serta sumber referensi lain. 6. Media Ajar: Powerpoint 7. Alat dan Bahan: Air, kompor kecil, es batu, panci kecil, tutup panci, korek api, termometer. 8. Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) 9. Proyek Belajar: Peralatan dan bahan sesuai dengan percobaan
Modul Ajar IPAS ‘Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita’ Kelas 4 KOMPONEN INTI A. CAPAIAN PEMBELAJARAN DAN TUJUAN PEMBELAJARAN Capaian Pembelajaran: Peserta didik mengidentifikasi proses perubahan wujud zat dan perubahan bentuk energi dalam kehidupan sehari – hari. Tujuan Pembelajaran: 1. Peserta didik dapat mengindentifikasi perubahan wujud benda yang terjadi. 2. Peserta didik dapat menjelaskan bagaimana perubahan wujud benda dapat terjadi. Capaian Pembelajaran Pemahaman IPAS: 1. Peserta didik mengidentifikasi proses perubahan wujud zat dan perubahan bentuk energi dalam kehidupan sehari-hari. Capaian Pembelajaran Keterampilan Proses: 1. Mengamati Di akhir fase ini, peserta didik mengamati fenomena dan peristiwa secara sederhana dengan menggunakan pancaindra dan dapat mencatat hasil pengamatannya. 2. Mempertanyakan dan memprediksi Dengan menggunakan panduan, peserta didik mengidentifikasi pertanyaan yang dapat diselidiki secara ilmiah dan membuat prediksi berdasarkan pengetahuan yang dimiliki sebelumnya. 3. Merencanakan dan melakukan penyelidikan Dengan panduan, peserta didik membuat rencana dan melakukan langkah-langkah operasional untuk menjawab pertanyaan yang diajukan. Menggunakan alat dan bahan yang sesuai dengan mengutamakan keselamatan. Peserta didik menggunakan alat bantu pengukuran untuk mendapatkan data yang akurat. 4. Memproses, menganalisis data dan informasi Menganalisis hasil pengamatan dan memberikan alasan yang bersifat ilmiah. 5. Mengevaluasi dan refleksi Mengevaluasi kesimpulan melalui perbandingan dengan teori yang ada. Menunjukkan kelebihan dan kekurangan proses penyelidikan. 6. Mengomunikasikan hasil Mengomunikasikan hasil penyelidikan secara lisan dan tertulis dalam berbagai format. Tujuan Pembelajaran Proyek Belajar: Peserta didik melakukan percobaan proses perubahan wujud zat dan membuat laporan hasil percobaan yang telah peserta didik lakukan. B. PEMAHAMAN BERMAKNA Pengenalan tema: 1. Meningkatkan kemampuan peserta didik dalam mengingat kembali hal-hal yang sudah diketahui berkaitan dengan tema pembelajaran. 2. Dengan memahami konsep dasar perubahan wujud zat, peserta didik akan lebih siap menghadapi tantangan yang dihadapi dalam kehidupan sehari-hari. 3. Mengetahui apa yang ingin dan akan dipelajari di bab Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita – Perubahan Wujud Zat (Menguap dan Mengembun). 4. Membuat rencana belajar. Topik: Bagaimana Wujud Benda Berubah? Meningkatkan kemampuan peserta didik dalam mengindentifikasi perubahan wujud benda yang terjadi dan menjelaskan bagaimana perubahan wujud benda dapat terjadi. Proyek Belajar: Meningkatkan kemampuan peserta didik dalam melakukan percobaan proses perubahan wujud zat dan membuat laporan hasil percobaan yang telah siswa lakukan. Persiapan Pembelajaran: 1. Guru menyiapkan kebutuhan pembelajaran seperti Media Ajar, menyiapkan lembar kerja peserta didik, dsb. 2. Guru mengingatkan peserta didik untuk mempersiapkan buku teks, alat dan bahan yang dibutuhkan.
Modul Ajar IPAS ‘Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita’ Kelas 4 C. PERTANYAAN PEMANTIK Topik: Perubahan Wujud Zat Apa yang ada dipikiran anak – anak pada gambar tersebut? Silahkan berpendapat tentang gambar ini! D. KEGIATAN PEMBELAJARAN A. Kegiatan Pendahuluan (10 menit) 1. Sebelum peserta didik memasuki kelas, peserta didik berbaris di depan kelas secara rapi dengan di pimpin oleh ketua kelas dan secara bergiliran memasuki kelas. 2. Guru memberi salam dan peserta didik memulai dengan berdoa bersama, dipimpin oleh siswa yang datang paling awal, dilanjutkan dengan penegasan oleh guru tentang pentingnya berdoa sebelum memulai suatu kegiatan dalam rangka menanamkan keyakinan yang kuat terhadap kuasa Tuhan Yang Maha Esa dalam memahami ilmu yang dipelajari. (Religiusitas – PPK) 3. Peserta didik berdiri untuk menyanyikan lagu Indonesia Raya. (Nasionalis – PPK) 4. Guru mengecek kehadiran peserta didik. 5. Peserta didik menyimak apersepsi dari guru tentang pelajaran sebelumnya dan mengaitkan dengan pengalamannya sebagai bekal pelajaran berikutnya, serta bertanya jawab berkaitan dengan materi sebelumnya: pengertian mencair dan membeku, faktor kunci yang menyebabkan benda berubah wujud menjadi cair atau padat. (Collaboration, Communication – 4C) (Saintifik – Menanya) 6. Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang materi dan tujuan pembelajaran pada pertemuan hari ini. (Communication – 4C) 7. Peserta didik mengidentifikasi gambar yang ditayangkan melalui powerpoint. (Communication, Critical Thinking and Problem Formulation – 4C) (Sintak PjBL) Apa yang ada dipikiran anak – anak pada gambar tersebut? Silahkan berpendapat tentang gambar ini! 8. Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang kegiatan yang akan dilakukan serta mempersiapkan media pembelajaran yang akan digunakan di dalam pembelajaran. (Communication – 4C) (Sintak PjBL) B. Kegiatan Inti (50 menit) Mari Mencoba 1. Peserta didik dibagi menjadi 4 kelompok yang terdiri dari 4/5 peserta didik (sesuai dengan kelompok belajar). 2. Guru membagikan LKPD dan peserta didik dipandu untuk melakukan percobaan seperti pada instruksi di LKPD. Peserta didik diminta untuk melakukan percobaan secara bertahap. (Sintak PjBL) 3. Setiap kelompok melakukan pengamatan dalam percobaan Membuat Uap dan Embun. (Critical Thinking and Problem Formulation, Collaboration – 4C) (Saintifik – Mengamati, Mencoba) 4. Peserta didik melakukan diskusi kelompok dengan menjawab pertanyaan dan membuat laporan hasil percobaan. (Critical Thinking and Problem Formulation, Collaboration – 4C) (Sintak PjBL) (Saintifik – Menalar) Pertanyaannya: a. Apa yang terjadi ketika air terus menerus dipanaskan? b. Apakah ada semacam uap air diatasnya? c. Apa yang terjadi dengan tutup panci setelah diletakkan beberapa es batu di tutup panci? d. Apa yang menyebabkan air dapat berubah wujud menjadi gas? e. Menurutmu, jika pada tutup panci tidak diberikan es batu, apakah akan muncul air di
Modul Ajar IPAS ‘Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita’ Kelas 4 permukaan tutup panci? f. Mengapa es bisa membuat uap air berubah wujud menjadi cair? 5. Peserta didik mempresentasikan lembaraktivitas yang telah dikerjakan, kelompok yang lain memberikan tanggapan terhadap hasil presentasi. (Communication, Collaboration – 4C) (Sintak PjBL) (Saintifik – Mengkomunikasikan) 6. Peserta didik diberi penguatan dengan memberikan jawaban yang seharusnya, penghargaan, dan motivasi. (Saintifik – Mengamati) 7. Peserta didik diberi kesempatan bertanya bagi yang merasa masih bingung dan kurang mengerti terkait materi. (Saintifik – Menanya) C. Kegiatan Penutup (10 menit) 1. Peserta didik mengerjakan evaluasi untuk mengukur pemahamannya terkait materi yang telah dipelajari. (Sintak PjBL) 2. Guru mengapresiasi dan memberikan klarifikasi terhadap seluruh tugas yang sudah dikerjakan oleh peserta didik. (Sintak PjBL) 3. Guru meminta peserta didik melalukan refleksi kesimpulan kegiatan hari ini. (Critical Thinking, Communication – 4C) (Saintifik – Mengkomunikasikan) - Apa yang telah kalian pelajari hari ini? - Apa yang paling kalian sukai dari pembelajaran hari ini? - Apa yang belum kalian pahami pada pembelajaran hari ini? 4. Guru memberikan informasi mengenai kegiatan pembelajaran pada pertemuan selanjutnya. 5. Menyanyikan lagu mars Adiwiyata. 6. Kegiatan pembelajaran ditutup dengan doa. Doa dipimpin oleh peserta didik yang paling aktif dalam kegiatan pembelajaran. (Religiusitas – PPK) E. REFLEKSI REFLEKSI GURU REFLEKSI PESERTA DIDIK Guru menunjukkan gambar smiley face dan bertanya: No. Pertanyaan Jawaban 1. Bagaimana perasaan kalian menerima pembelajaran hari ini? 2. Materi apa yang kamu pelajari hari ini? 3. Manfaat apa yang kamu dapatkan dari materi tersebut? 4. Sikap positif apa yang kamu dapatkan selama belajar? 5. Apa saja yang kamu lakukan untuk belajar yang lebih baik? 6. Menurutmu, apakah metode belajarnya mudah diikuti? No Pertanyaan Jawaban 1. Bagaimana proses pelaksanaan pembelajaran melakukan percobaan menguap dan mengembun? 2. Apakah penanaman nilai – nilai profil pelajar Pancasila dan keterampilan proses berjalan sesuai yang direncanakan? 3. Apa kelemahan dan kelebihan pembelajaran hari ini? 4. Apa yang perlu diperbaiki pada pembelajaran ini?
Modul Ajar IPAS ‘Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita’ Kelas 4 F. ASESMEN a. Asesmen Diagnostik - Pertanyaan pemantik tersebut di atas. - Tanya jawab sebagai tindak lanjut. b. Asesmen Formatif Percobaan, diskusi, presentasi, dan latihan soal c. Asesmen Sumatif Laporan hasil percobaan G. REMIDI DAN PENGAYAAN a. Remidi Peserta didik yang hasil belajarnya belum mencapai target guru melakukan pengulangan materi dengan pendekatan yang lebih individual dan memberikan tugas individual tambahan untuk memperbaiki hasil belajar peserta didik yang bersangkutan. b. Pengayaan Peserta didik yang daya tangkap dan daya kerjanya lebih dari peserta didik lain, guru memberikan kegiatan pengayaan yang lebih menantang dan memperkuat daya serapnya terhadap materi yang telah dipelajari. Salatiga, September 2022 Mengetahui Kepala SDN Tegalrejo 03, Guru Kelas IV, ESTININGTYAS, S. Pd. SD RITA NURBAITA, S. Pd. NIP. 19660127 199103 2 007 NIP. 19810518 202221 2 001
Modul Ajar IPAS ‘Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita’ Kelas 4 ASESMEN Pertemuan 2 ILMU PENGETAHUAN ALAM DAN SOSIAL (IPAS) Bab 2: Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita Materi Pokok: Perubahan Wujud Zat SEMESTER 1 Fase B - Kelas IV Disusun Oleh: Rita Nurbaita, S. Pd. PPG DALJAB Kategori I Universitas PGRI Semarang TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Modul Ajar IPAS ‘Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita’ Kelas 4 ASESMEN / PENILAIAN A. PENILAIAN DIAGNOSTIK 1. Diagnostik Non Kognitif Asesmen diagnostik non kognitif di awal pembelajaran dilakukan untuk menggali hal-hal meliputi kesejahteraan psikologi peserta didik, sosial emosi, aktivitas peserta didik selama belajar di rumah, kondisi keluarga dan pergaulan peserta didik, gaya belajar, karakter, dan minat siswa. 2. Diagnostik Kognitif No Pertanyaan 1. Mengapa benda dapat menguap? 2. Mengapa benda dapat mengembun? B. PENILAIAN FORMATIF 1. Instrumen Penilaian Kompetensi Sikap Pedoman Pengamatan Sikap Kelas : ………………………………….. Hari, Tanggal : ………………………………….. Pertemuan Ke- : ………………………………….. Materi Pembelajaran : ………………………………….. No Nama Peserta Didik Aspek Penilaian Religius Komunikatif Tanggung Jawab Demokratis 1. Rizqi 2. Vania 3. Andika 4. Aqila 5. Davina 6. Eishilla 7. Ellfana No Jenis Asesmen Bentuk Asesmen 1. Diagnostik Pertanyaan pemantik tersebut di atas. Tanya jawab sebagai tindak lanjut. 2. Formatif Percobaan, diskusi, presentasi, dan latihan soal 3. Sumatif Laporan hasil percobaan No Pertanyaan Pilihan Jawaban Ya Tidak 1. Bagaimana kabar kalian hari ini? Baik? 2. Apakah ada yang sakit hari ini? 3. Apakah kalian dalam keadaan sehat? 4. Apakah anak-anak merasa bersemangat hari ini? 5. Apakah anak-anak sudah makan? 6. Apakah tadi malam sudah belajar?
Modul Ajar IPAS ‘Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita’ Kelas 4 8. Enda 9. Faisal 10. Galih 11. Grace 12. Jiana 13. Neo 14. Yahya 15. Zaskia 16. Ryan 17. Christi Berilah tanda cek list () pada kolom yang tersedia jika peserta didik sudah menunjukan sikap/perilaku tersebut. Instrumen Penilaian Profil Pelajar Pancasila Pedoman Pengamatan Profil Pelajar Pancasila Kelas : ………………………………….. Hari, Tanggal : ………………………………….. Pertemuan Ke- : ………………………………….. Materi Pembelajaran : ………………………………….. No Nama Peserta Didik Aspek Penilaian Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia Berkebinekaan global Mandiri Bergotong royong Bernalar kritis Kreatif 1. Rizqi 2. Vania 3. Andika 4. Aqila 5. Davina 6. Eishilla 7. Ellfana 8. Enda 9. Faisal 10. Galih 11. Grace 12. Jiana 13. Neo 14. Yahya 15. Zaskia 16. Ryan 17. Christi Berilah tanda cek list () pada kolom yang tersedia jika peserta didik sudah menunjukan sikap/perilaku tersebut.
Modul Ajar IPAS ‘Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita’ Kelas 4 2. Instrumen Penilaian Diskusi dan Tanya Jawab Observasi Terhadap Diskusi dan Tanya Jawab No Nama Peserta Didik Pernyataan Skor Pengungkapan Gagasan yang Orisinil Kebenaran Konsep Ketepatan Penggunaan Istilah 1 2 1 2 1 2 1. Rizqi 2. Vania 3. Andika 4. Aqila 5. Davina 6. Eishilla 7. Ellfana 8. Enda 9. Faisal 10. Galih 11. Grace 12. Jiana 13. Neo 14. Yahya 15. Zaskia 16. Ryan 17. Christi Keterangan: 1 = tidak, 2 = ya Penilaian sikap untuk setiap peserta didik dapat menggunakan rumus berikut: 3. Instrumen Penilaian Kompetensi Keterampilan Pedoman Penilaian Kompetensi Keterampilan No Nama Peserta Didik Aspek Penilaian Jumlah Nilai 1 2 3 1. Rizqi 2. Vania 3. Andika 4. Aqila 5. Davina 6. Eishilla 7. Ellfana 8. Enda 9. Faisal 10. Galih 11. Grace 12. Jiana 13. Neo
Modul Ajar IPAS ‘Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita’ Kelas 4 14. Yahya 15. Zaskia 16. Ryan 17. Christi Aspek dan Rubrik Penilaian No Aspek Penilaian Nilai Perolehan Nilai 1. Kejelasan dan kedalaman informasi a. Informasi disampaikan secara jelas, lengkap, dan relevan dengan topik/tema yang didiskusikan. 30 b. Informasi disampaikan secara jelas, lengkap, tetapi kurang relevan dengan topik/tema yang didiskusikan. 20 c. Informasi disampaikan secara jelas, tetapi kurang lengkap. 10 2. Keaktifan dalam berdiskusi a. Sangat aktif dalam diskusi. 30 b. Cukup aktif dalam diskusi. 20 c. Kurang aktif dalam diskusi. 10 3. Kejelasan dan kerapian dalam presentasi a. Presentasi sangat jelas dan rapi. 40 b. Presentasi cukup jelas dan rapi. 30 c. Presentasi dengan jelas tetapi kurang rapi. 20 d. Presentasi dengan kurang jelas dan kurang rapi. 10 Perhitungan Perolehan nilai: Nilai akhir yang diperoleh merupakan akumulasi dari perolehan nilai untuk setiap aspek dengan ketentuan sebagai berikut : Jika peserta didik pada aspek pertama memperoleh nilai 20, aspek kedua 30, aspek keempat 40, maka total perolehan nilainya adalah 90. 4. Instrumen Penilaian Kompetensi Pengetahuan (Evaluasi) Kisi – Kisi Fase / Kelas : B / IV Mapel : IPAS Bab 2 : Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita Topik C : Menguap dan Mengembun Jumlah Soal : 5 No. Tujuan Pembelajaran Materi Indikator Bentuk Soal 1. Mengindentifikasi perubahan wujud benda yang terjadi dan menjelaskan bagaimana perubahan wujud benda dapat terjadi. Menguap Siswa dapat menjelaskan arti menguap. Uraian Siswa dapat menjelaskan penyebab air dapat berubah wujud menjadi gas. Uraian Siswa dapat menyebutkan contoh peristiwa menguap. Uraian
Modul Ajar IPAS ‘Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita’ Kelas 4 Siswa dapat menjelaskan terjadinya tetesan air pada daun di pagi hari. Uraian Berdasarkan gambar, siswa dapat menjelaskan terjadinya butir – butir air pada permukaan luar gelas ketika diisi air dingin. Uraian Soal Evaluasi No Soal Kunci Jawaban Skor 1. Apa yang dimaksud dengan menguap? Perubahan wujud benda dari cair menjadi gas. 20 2. Apa yang menyebabkan air dapat berubah wujud menjadi gas? Air dapat berubah wujud menjadi gas karena terus dipanaskan sehingga habis dan menjadi uap air. 20 3. Sebutkan contoh peristiwa menguap! Bensin, spiritus, dan solar yang dibiarkan di udara terbuka lama-kelamaan akan habis karena menguap menjadi gas. 20 4. Mengapa saat pagi hari kalian dapat melihat tetesan air pada daun disekitarmu? Hal tersebut dapat terjadi karena saat pagi hari udara akan melepaskan kalor sehingga akan membentuk tetesan air pada daun yang ada di sekitar kita. 20 5. Perhatikan gambar berikut! Mengapa terdapat butir – butir air pada permukaan luar gelas ketika diisi air dingin? Karena uap air kehilangan panas disebabkan oleh pengaruh dinginnya suhu dari air dingin. 20 Total Skor 100 C. PENILAIAN SUMATIF Peserta didik secara kelompok melakukan percobaan proses perubahan wujud zat dan mendeskripsikannya ke dalam bentuk laporan hasil percobaan sederhana. Pedoman Penilaian Laporan Hasil Percobaan No Nama Peserta Didik Aspek Penilaian Sangat Baik Baik Cukup Perlu Perbaikan 1. Rizqi 2. Vania 3. Andika 4. Aqila 5. Davina 6. Eishilla 7. Ellfana 8. Enda 9. Faisal 10. Galih 11. Grace
Modul Ajar IPAS ‘Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita’ Kelas 4 12. Jiana 13. Neo 14. Yahya 15. Zaskia 16. Ryan 17. Christi Berilah tanda cek list () pada kolom yang tersedia sesuai dengan hasil laporan percobaan. Rubrik Penilaian Produk Kriteria Penilaian Sangat Baik Baik Cukup Perlu Perbaikan Isi laporan memuat: 1. Judul 2. Tujuan 3. Alat dan Bahan 4. Langkah percobaan 5. Hasil Pengamatan 6. Kesimpulan Memenuhi semua kriteria yang diharapkan Memenuhi 5 kriteria yang diharapkan. Memenuhi 3-4 kriteria yang diharapkan. Memenuhi 1-2 kriteria yang diharapkan. Pemahaman konsep Dapat menjelaskan konsep perubahan wujud dengan benar disertai bagan. Dapat menjelaskan konsep perubahan wujud dengan benar namun tidak disertai bagan. Dapat menjelaskan konsep perubahan wujud dengan 1-2 kesalahan Tidak dapat menjelaskan konsep perubahan wujud yang terjadi Kreativitas dan estika: 1. Memanfaatkan penggunaan bahan yang ada. 2. Siswa membuat modifikasi atau pengembangan sendiri di luar arahan. 3. Tampilan laporan menarik, rapi, dan tersusun dengan baik. Memenuhi semua kriteria yang diharapkan. Memenuhi 2 kriteria yang diharapkan. Memenuhi 1 kriteria yang diharapkan. Seluruh kriteria tidak terpenuhi Penyelesaian Masalah dan Kemandirian. Aktif mencari ide atau mencari solusi jika ada hambatan. Bisa mencari solusi namun dengan arahan sesekali. Memerlukan bantuan setiap menemukan kesulitan namun ada inisiatif bertanya. Pasif jika menemukan kesulitan KEGIATAN PENGAYAAN DAN REMEDIAL Remedial: Peserta didik yang hasil belajarnya belum mencapai target, guru melakukan pengulangan materi dengan pendekatan yang lebih individual dan memberikan tugas individual tambahan untuk memperbaiki hasil belajar peserta didik yang bersangkutan.
Modul Ajar IPAS ‘Zat dan Perubahannya di Sekitar Kita’ Kelas 4 Soal Remedial: Amatilah benda – benda di sekitarmu yang mengalami perubahan wujud zat. Tuliskan pada buku tugasmu! Pengayaan: Peserta didik yang daya tangkap dan daya kerjanya lebih dari peserta didik lain, guru memberikan kegiatan pengayaan yang lebih menantang dan memperkuat daya serapnya terhadap materi yang telah dipelajari. Soal Pengayaan: Carilah informasi dari berbagai sumber mengenai berbagai proses perubahan wujud zat yang terjadi pada benda. Setelah itu, buatlah peta pikiran yang menarik pada selembar HVS!
BAB 2: ZAT DANSEKITOPIK C: PERUBMENGUAP IPAKELASOleh: RITA NURBAITA, S. Pd. PPG DALJAB Kategori I Univ. PGRI Semarang
N PERUBAHANNYA DI ITAR KITA BAHAN WUJUD ZAT - & MENGEMBUN AS S IV
Lagu Indohttps://www.youtube.co
onesia Raya om/watch?v=-zfjrmiTJ7U
TUJUAN PEMB● Peserta didik dapat mengindenyang terjadi. ● Peserta didik dapat menjelaskabenda dapat terjadi.
BELAJARAN ntifikasi perubahan wujud benda an bagaimana perubahan wujud
MENG
GUAP Merebus air merupakan salah satu contoh perubahan wujud menguap. Pada saat merebus air, air yang semula berwujud cair dipanaskan akan menjadi lebih panas dan sebagian berubah menjadi gas (uap air). Perubahan wujud dari zat cair menjadi gas dinamakan menguap. Menguap terjadi karena zat cair menyerap kalor dari api.
MENGEAir ybukaAir tgelaperu(cairPenair kpeng
EMBUN yang ada di permukaan luar gelas an berasal dari air di dalam gelas. tersebut berasal dari uap air di luar as yang berubah menjadi air. Proses ubahan dari uap air (gas) menjadi air r) dinamakan mengembun. gembunan dapat terjadi karena uap kehilangan panas disebabkan oleh garuh dinginnya suhu dari air dingin.
Berdasarkan penjelasan berwujud cair dapat Perubahan ini dinamakdapat terjadi apabila menerima kalor (pana(materi) berwujud gas kembali menjadi cair. mengembun. Proses mapabila uap air kehilangberubah menjadi air.
tersebut, zat (materi) yang berubah menjadi gas. kan menguap. Menguap air yang berwujud cair as). Sementara itu, zat (uap air) dapat berubah Peristiwa ini dinamakan mengembun dapat terjadi an kalor (panas) sehingga
TERBENTUKNY