MATERI KUBUS BY: CAHYO SETIADI
STIMULUS I Gambar 1 12 cm 1. Berbentuk apakah gambar 1? ...... 2.Tuliskan sisi-sisinya! AB, BC, ......, ...... 3.Berapa panjang sisinya? ...... cm 4. Apa rumus luas gambar 1? 5. Luas persegi ABCD = ...... x ...... = ...... Gambar 2 r 1.Berbentuk apakah gambar 2? ...... 2.Berbentuk apakah bidang sisi pada gambar 2? 3. Ada berapa banyak bidang sisinya? 4. Apakah semua bentuk bidang sisinya sama? KEGIATAN 1
Gambar 3 Gambar 4 10 Cermatilah Gambar 3 dan 4! 1.Berapakah panjang rusuk kubus pada gambar 3? .................................................................................................................... 2. Ada berapakah persegi pada gambar 4? .................................................................................................................... 3. Berapakah luas masing-masing persegi pada gambar 4? (petunjuk: gunakan luas persegi) luas persegi = ...... x ...... = s
Menemukan Luas Permukaan Kubus 4. Berapakah luas seluruh persegi pada gambar 4? luas seluruh persegi = 6 x luas persegi = 6 x ...... x ...... = 6 x ...... 5. Luas permukaan kubus = 6 x luas persegi = 6 x ....... Masalah 1 Rina ingin membuat kubus yang memiliki panjang rusuk 10 dengan kertas karton. Jika Rina akan membuat 5 kubus, berapakah luas kertas karton minimal yang harus disediakan oleh Rina? Identifikasi Masalah Identifikasi Masalah Apa yang diketahui dari Maslah 1? Panjang rusuk kubus yang akan dibuat Rina= …… cm Banyaknya kubus yang dibuat Rina= ..... kubus Apa yang ditanyakan dari Masalah 1? Yang ditanyakan adalah ...............................................................................................................................
Pembuktian Pembuktian Menghitung luas permukaan 5 kubus L = 5 × ……… = ……… Jadi, luas permukaan 5 kubus adalah ……… Luas kertas karton minimal L = Lp kubus = ………… Mengolah Data ngolah Data Menghitung luas permukaan 1 kubus L = 6 × ……… = 6 × ……… = ……… cm Jadi, luas permukaan 1 kubus adalah ……… cm Menyimpulka Me n nyimpulkan Jadi, luas kertas karton minimal yang harus disediakan oleh Rinauntuk membuat 5 kubus adalah ……………
KEGIATAN 2 Menemukan Volume Kubus
Masalah 2 Cermatilah masalah di bawah ini! Ayu ingin menyimpan koleksi dadunya ke dalam kardus. Jika sebuah dadu berukuran 4 × 4 × 4 dan ukuran kardus yang akan dipakai adalah 20 × 20 × 20 , maka berapakah jumlah paling banyak dadu yang dapat dikemas dalam satu kardus? Identifikasi Masalah Identifikasi Masalah Apa yang diketahui dari masalah 2? Panjang rusuk dadu: r = …… cm Panjang rusuk kardus: R = …… cm Apa yang ditanyakan dari masalah 2? Yang ditanyakan adalah ............................................................................................................................... Mengumpulkan Data Mengumpulkan Data Misalkan: Volume dadu = Vd dan Volume kardus = Vk Jumlah paling banyak dadu yang dapat dikemas dalam satu kardus = J Menghitung Volume Dadu: Vd = r x r x r Menghitung Volume Kardus: Vk = R x R x R Menghitung Jumlah Maksimal: ................... (Volume kardus) J = ................... (Volume dadu)
Jadi, jumlah maksimal dadu yang dapat dimasukkan ke dalam kardus adalah ………… dadu Pembuktian Pembuktian Menyimpulka Me n nyimpulkan Kesimpulan Kesimpulan Berdasarkan kegiatan 1 dan 2 dapat kita simpulkan bahwa luas permukaan kubus adalah: Lp kubus : ...... x ...... Jika r merupakan panjang rusuk dari kubus, maka volume kubus adalah: V kubus : ...... x ...... x ......
Dari Kegiatan 1 dan 2, kita mendapatkan beberapa hal, diantaranya adalah sebagai berikut: 1.Luas Permukaan Kubu L = 6 x sisi x sisi = 6 x s x s 2. Volume Kubus V = sisi x sisi x sisi = s x s x s Selanjutnya, pelajari ulang mengenai luas permukaan dan volume kubus dengan mengerjakan pertanyaanpertanyaan yang diberikan. Untuk menambah pengetahuan kalian, bukalah pada halaman selanjutnya yang berisi beberapa pertanyaan-pertanyaan yang harus kalian kerjakan. Kerjakan lah secara mandiri. KESIMPULAN KESIMPULAN
Kerjakan Pertanyaan di bawah ini 1. Pedagang mainan membeli kubus rubik yang rusuknya berukuran 10 cm, mainan tersebut dimasukan kedalam kardus besar berbentuk kubus yang rusuknya 50 cm. Berapakah jumlah mainan kubus rubik yang bisa dimasukkan kedalam kardus tersebut? Jawab: 2. Rani mempunyai akuarium kecil berbentuk kubus dengan panjang rusuknya 15 cm. Jika Rani hanya ingin mengisi air setengahnya saja. Berapakah volume air yang harus dimasukkannya Jawab:
Kerjakan Pertanyaan di bawah ini 3. Lisa mempunyai sebuah kotak berbentuk kubus dengan panjang rusuk 20 .Ia ingin menghias seluruh permukaan kotak tersebut dengan kertas kado. Tentukan: a. luas kertas kado minimal yang diperlukan Lisa untuk menghias seluruh permukaan kotak b. volume kotak tersebut Jawab: 4. Jika keliling alas sebuah aquarium yang berbentuk kubus adalah 36 cm, maka tentukan volume akuarium tersebut! Jawab: