ISSN: 2721-0014
KONEKTIVITAS
ANTAR PULAU EDISI 01 | DESEMBER 2020
Jejak Setiap Jengkal 30 Pulau Simeulue, Idaman
20 Pulau Banyak yang Permai Peselancar Mancanegara
TERMINAL DATA KABIN
dimaksud tidak hanya merubah wajah
fasilitas transportasi menjadi lebih
berkilau, namun juga dibarengi dengan
komitmen pelayanan yang semakin baik,
tepat waktu, aman, nyaman, sehat dan
humanis.
Kehadiran tiga unit kapal penyeberangan
yang dipesan Pemerintah Aceh sejak
tahun 2019 lalu memperkuat armada
penyeberangan antar pulau di perairan
Aceh. Ketiga kapal yang diberi nama
Aceh Hebat 1, Aceh Hebat 2, dan Aceh
Hebat 3 akan mengarungi lintasan pantai
barat Aceh menuju Simeulue, Banda
Aceh ke Sabang dan Singkil menuju Pulau
Banyak. Kapal ini diharapkan mampu
Konektivitas Hebat meningkatkan iklim pariwisata, investasi,
dan perekonomian masyarakat.
Saleum ! wilayah, kesemuanya tak jauh-jauh dari Posisi geografis sebagai pintu gerbang
isu konektivitas. paling Barat Indonesia menjadikan Aceh
Rakan Moda, konektivitas transportasi mulai dilirik oleh berbagai negara untuk
tentu saja sangat berperan dalam Keandalan konektivitas antar wilayah, melakukan kerja sama multi sektor.
menghela pertumbuhan perekonomian antara lain sangat ditentukan oleh Selain Kerjasama Indonesia – Malaysia –
suatu wilayah. Apa yang kita saksikan baiknya sarana dan prasarana serta Thailand Growth Triangle (IMT-GT) yang
selama ini yaitu terjadinya kesenjangan jaringan pelayanan yang ada. Untuk telah lama eksis, kini tercatat dua negara
pembangunan suatu wilayah dengan itu, sesuai Rencana Strategis Dinas lainnya yaitu India dan United Arab
wilayah lainnya, masih banyaknya wilayah Perhubungan Aceh Tahun 2017-2022, Emirates (UAE) mulai menjajaki kerja
yang terisolasi, surplus produksi di suatu fokus utama pembangunan diarahkan sama dengan Aceh. (*)
wilayah sementara daerah lainnya serba pada peningkatan kondisi sarana dan
kekurangan, melonjaknya harga barang prasarana transportasi seperti terminal,
di kepulauan dan enggannya investor pelabuhan, bandara, dan angkutan
untuk menanamkan modalnya di suatu masal perkotaan. Peningkatan fasillitas
AWAK REDAKSI
Penanggung Jawab : Kepala Dinas Perhubungan
Aceh MEDIA SOSIAL
Pengarah : Kepala Biro Humas dan
Protokol Setda Aceh Facebook : Dinas Perhubungan Aceh
Pemimpin Redaksi : T. Faisal, S.T., M.T. Twitter : @dishub_aceh
Redaktur Pelaksana : T. Rizki Fadhil, S.SiT., M.Si. Instagram : @dishub_aceh
Wakil Redaktur : M. Gade, S.T. You Tube : Dishub Aceh
Pelaksana
Editor : Rizal Syahisa
Reporter : Amsal Bunaiya, S.PdI. ALAMAT REDAKSI
Dewi Suswati, S.T., M.T.
Misqul Syakirah, S.T. Innovation Centre Room,
Arrad Iskandar, S.T., M.Sc. Dinas Perhubungan Aceh KMP. Aceh Hebat 2
Reza Ali Ma'sum, S.T. Jalan Mayjend. T. Hamzah Bendahara Foto Sampul: Irfan Fuadi
Rahmi Caesaria Nazir, S.T. Nomor 52, Banda Aceh
Fotografer : Irfan Fuadi, S.E. Email: [email protected]
Videografer : Midika Utama Putra, A.Md.
Layouter : Muarrief Rahmat, S.Pd.
Desainer Grafis : M. Siddiq Pratama, S.E.
Pengelola Website : T. Fajar Hakim, S.Kom.
2 | ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 3
TERMINAL DATA KABIN
dimaksud tidak hanya merubah wajah
fasilitas transportasi menjadi lebih
berkilau, namun juga dibarengi dengan
komitmen pelayanan yang semakin baik,
tepat waktu, aman, nyaman, sehat dan
humanis.
Kehadiran tiga unit kapal penyeberangan
yang dipesan Pemerintah Aceh sejak
tahun 2019 lalu memperkuat armada
penyeberangan antar pulau di perairan
Aceh. Ketiga kapal yang diberi nama
Aceh Hebat 1, Aceh Hebat 2, dan Aceh
Hebat 3 akan mengarungi lintasan pantai
barat Aceh menuju Simeulue, Banda
Aceh ke Sabang dan Singkil menuju Pulau
Banyak. Kapal ini diharapkan mampu
Konektivitas Hebat meningkatkan iklim pariwisata, investasi,
dan perekonomian masyarakat.
Saleum ! wilayah, kesemuanya tak jauh-jauh dari Posisi geografis sebagai pintu gerbang
isu konektivitas. paling Barat Indonesia menjadikan Aceh
Rakan Moda, konektivitas transportasi mulai dilirik oleh berbagai negara untuk
tentu saja sangat berperan dalam Keandalan konektivitas antar wilayah, melakukan kerja sama multi sektor.
menghela pertumbuhan perekonomian antara lain sangat ditentukan oleh Selain Kerjasama Indonesia – Malaysia –
suatu wilayah. Apa yang kita saksikan baiknya sarana dan prasarana serta Thailand Growth Triangle (IMT-GT) yang
selama ini yaitu terjadinya kesenjangan jaringan pelayanan yang ada. Untuk telah lama eksis, kini tercatat dua negara
pembangunan suatu wilayah dengan itu, sesuai Rencana Strategis Dinas lainnya yaitu India dan United Arab
wilayah lainnya, masih banyaknya wilayah Perhubungan Aceh Tahun 2017-2022, Emirates (UAE) mulai menjajaki kerja
yang terisolasi, surplus produksi di suatu fokus utama pembangunan diarahkan sama dengan Aceh. (*)
wilayah sementara daerah lainnya serba pada peningkatan kondisi sarana dan
kekurangan, melonjaknya harga barang prasarana transportasi seperti terminal,
di kepulauan dan enggannya investor pelabuhan, bandara, dan angkutan
untuk menanamkan modalnya di suatu masal perkotaan. Peningkatan fasillitas
AWAK REDAKSI
Penanggung Jawab : Kepala Dinas Perhubungan
Aceh MEDIA SOSIAL
Pengarah : Kepala Biro Humas dan
Protokol Setda Aceh Facebook : Dinas Perhubungan Aceh
Pemimpin Redaksi : T. Faisal, S.T., M.T. Twitter : @dishub_aceh
Redaktur Pelaksana : T. Rizki Fadhil, S.SiT., M.Si. Instagram : @dishub_aceh
Wakil Redaktur : M. Gade, S.T. You Tube : Dishub Aceh
Pelaksana
Editor : Rizal Syahisa
Reporter : Amsal Bunaiya, S.PdI. ALAMAT REDAKSI
Dewi Suswati, S.T., M.T.
Misqul Syakirah, S.T. Innovation Centre Room,
Arrad Iskandar, S.T., M.Sc. Dinas Perhubungan Aceh KMP. Aceh Hebat 2
Reza Ali Ma'sum, S.T. Jalan Mayjend. T. Hamzah Bendahara Foto Sampul: Irfan Fuadi
Rahmi Caesaria Nazir, S.T. Nomor 52, Banda Aceh
Fotografer : Irfan Fuadi, S.E. Email: [email protected]
Videografer : Midika Utama Putra, A.Md.
Layouter : Muarrief Rahmat, S.Pd.
Desainer Grafis : M. Siddiq Pratama, S.E.
Pengelola Website : T. Fajar Hakim, S.Kom.
2 | ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 3
8 JELAJAH
Pelabuhan Calang Pintu Lain
Menuju Sinabang
16 JELAJAH
Pulo Aceh, Kemegahan Alam
yang Tersembuyi
20 DESTINASI 28 DESTINASI
Jejak Setiap Jengkal Wisata Unik Ala Gampong Nusa
Pulau Banyak yang Permai
18 DESTINASI
Destinasi Wisata Dimulai
dari Seputaran Bandara
M A N I F E S 40 M A N I F E S
PATROLI
TEROPONG
TEROPONG
44
42
Patiambang, Bandara
Pesona Wisata Aceh
Hiruk Pikuk Terminal Aceh
di Negeri Seribu Bukit
12 JELAJAH
Alam Bawah Laut Pariwisata Sabang
30 DESTINASI
Pulau Simeulue, Idaman
Peselancar Mancanegara
34 KUPHI BEUNGOH DESTINASI
Secangkir Kenangan 26 Wisata di Kota Sejuk Takengon
di Johan Pahlawan
38 PATROLI 46 PATROLI
Breakwater Pelabuhan Negeri Seribu Bukit
Kuala Bubon
4 | ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 5
8 JELAJAH
Pelabuhan Calang Pintu Lain
Menuju Sinabang
16 JELAJAH
Pulo Aceh, Kemegahan Alam
yang Tersembuyi
20 DESTINASI 28 DESTINASI
Jejak Setiap Jengkal Wisata Unik Ala Gampong Nusa
Pulau Banyak yang Permai
18 DESTINASI
Destinasi Wisata Dimulai
dari Seputaran Bandara
M A N I F E S 40 M A N I F E S
PATROLI
TEROPONG
TEROPONG
44
42
Patiambang, Bandara
Pesona Wisata Aceh
Hiruk Pikuk Terminal Aceh
di Negeri Seribu Bukit
12 JELAJAH
Alam Bawah Laut Pariwisata Sabang
30 DESTINASI
Pulau Simeulue, Idaman
Peselancar Mancanegara
34 KUPHI BEUNGOH DESTINASI
Secangkir Kenangan 26 Wisata di Kota Sejuk Takengon
di Johan Pahlawan
38 PATROLI 46 PATROLI
Breakwater Pelabuhan Negeri Seribu Bukit
Kuala Bubon
4 | ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 5
Trending!
|
6 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 7
Trending!
|
6 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 7
JELAJAH JELAJAH
Pelabuhan Calang
Pintu Lain Menuju
Sinabang
Misqul Syakirah Midika Utama Putra
Pelabuhan Calang memiliki letak yang Di sisi lain, Pelabuhan ini memiliki
strategis untuk sebuah pelabuhan yang kedalaman rata-rata pasang surut
berada di wilayah barat Indonesia yang mencapai 10 meter yang ideal bagi draft
sering bercuaca ekstrem. Pelabuhan kapal KMP. Aceh Hebat 1 yang mencapai
yang berada pada bagian teluk serta kedalaman 3 meter serta sebagai
dijaga oleh dua pulau, yaitu Pulau infrastruktur utama dalam mendukung
Reusam dan Eunggang serta beberapa rencana pengembangan Kawasan
pulau kecil lainnya sebagai breakwater Ekonomi Khusus (KEK) di Wilayah Barat
yang terbentuk alami sehingga kondisi Selatan Aceh. Pelabuhan Calang ini
perairan di kolam pelabuhan begitu merupakan pelabuhan laut yang dapat
tenang, menjadikannya lebih aman bagi melayani lintasan penyeberangan,
kapal saat bersandar, olah gerak dan sehingga kapal penyeberangan dan kapal
bongkar muat. Namun, pada kecepatan laut dapat berlabuh di Pelabuhan ini.
angin yang relatif kencang, fasilitas
pengaman pada sisi dermaga perlu Selain memiliki panorama pantai yang
diperhatikan agar tetap optimal. indah, Calang juga memiliki potensi alam
|
8 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 9
JELAJAH JELAJAH
Pelabuhan Calang
Pintu Lain Menuju
Sinabang
Misqul Syakirah Midika Utama Putra
Pelabuhan Calang memiliki letak yang Di sisi lain, Pelabuhan ini memiliki
strategis untuk sebuah pelabuhan yang kedalaman rata-rata pasang surut
berada di wilayah barat Indonesia yang mencapai 10 meter yang ideal bagi draft
sering bercuaca ekstrem. Pelabuhan kapal KMP. Aceh Hebat 1 yang mencapai
yang berada pada bagian teluk serta kedalaman 3 meter serta sebagai
dijaga oleh dua pulau, yaitu Pulau infrastruktur utama dalam mendukung
Reusam dan Eunggang serta beberapa rencana pengembangan Kawasan
pulau kecil lainnya sebagai breakwater Ekonomi Khusus (KEK) di Wilayah Barat
yang terbentuk alami sehingga kondisi Selatan Aceh. Pelabuhan Calang ini
perairan di kolam pelabuhan begitu merupakan pelabuhan laut yang dapat
tenang, menjadikannya lebih aman bagi melayani lintasan penyeberangan,
kapal saat bersandar, olah gerak dan sehingga kapal penyeberangan dan kapal
bongkar muat. Namun, pada kecepatan laut dapat berlabuh di Pelabuhan ini.
angin yang relatif kencang, fasilitas
pengaman pada sisi dermaga perlu Selain memiliki panorama pantai yang
diperhatikan agar tetap optimal. indah, Calang juga memiliki potensi alam
|
8 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 9
JELAJAH
lain, seperti perkebunan nilam dan hutan melalui jalur darat. atau musim angin barat.
manggrove.
Melihat potensi Pelabuhan Calang, Menempuh perjalanan yang relatif lama,
Pelabuhan ini juga dibangun bersisian Pemerintah dalam surat Keputusan maka pelayaran ini dapat dimanfaatkan
dengan sebuah perusahaan minyak yang Direktorat Jenderal Perhubungan sebagai momen untuk menikmati suasana
dilengkapi dengan utilitas perpipaan Darat Nomor : KP.4978 AJ.204 DRJD laut lepas di Samudera Hindia serta
yang terhubung langsung ke kapal 2020 Tentang Penetapan Lintasan dapat mengabadikan momen perjalanan
pengiriman sehingga aktivitas ekspor Penyeberangan Perintis Tahun Anggaran dalam bidikan lensa kamera. Jika kamu
minyak dilakukan melalui pelabuhan 2021, lintasan Calang menuju Sinabang ingin menikmati dengan suasana yang
tersebut tanpa diangkut terlebih dahulu mendapat perhatian khusus Pemerintah sedikit berbeda, maka kamu bisa
sebagai lintasan penyeberangan perintis. merebahkan diri di atas geladak atas
Khususnya, untuk pengembangan atau rooftop kapal menghadap ke langit
Pelabuhan Calang ini potensi pariwisata dan kelancaran malam, menikmati milky way saat kamu
merupakan pelabuhan distribusi logistik serta mengurangi beruntung dengan cuaca tak berkabut,
laut yang dapat me- kesenjangan pembangunan antara tertutupi awan.
wilayah daratan dengan kepulauan di
layani lintasan penye- Aceh, rute penyeberangan dari Calang Sebuah perjalanan yang penuh kesan
ini juga akan terbayar ganda dengan
berangan, sehingga ke Sinabang perlu adanya penambahan panorama pesona pantai Simeule,
frekuensi pelayaran.
kapal penyeberangan Sinabang. Karang yang tersusun apik
dan kapal laut dapat Pelayaran melalui lintasan Calang pada bibir pantai dengan terpaan ombak
berlabuh di Pelabuhan – Sinabang memiliki jarak tempuh yang begitu usil juga menjadi spot yang
tidak boleh terlewatkan, tanpa riuh,
mencapai 175 mil laut atau setara 324,1
ini. kilometer yang memakan waktu tempuh sang nyiur melambai pada wisatawan
hingga 19 jam perjalanan jika cuaca yang berkunjung ke Pulau Sinabang,
kurang kondusif seperti musim penghujan Kabupaten Simeulue. (*)
Irfan Fuadi
|
10 ACEH TRANSIT
JELAJAH
lain, seperti perkebunan nilam dan hutan melalui jalur darat. atau musim angin barat.
manggrove.
Melihat potensi Pelabuhan Calang, Menempuh perjalanan yang relatif lama,
Pelabuhan ini juga dibangun bersisian Pemerintah dalam surat Keputusan maka pelayaran ini dapat dimanfaatkan
dengan sebuah perusahaan minyak yang Direktorat Jenderal Perhubungan sebagai momen untuk menikmati suasana
dilengkapi dengan utilitas perpipaan Darat Nomor : KP.4978 AJ.204 DRJD laut lepas di Samudera Hindia serta
yang terhubung langsung ke kapal 2020 Tentang Penetapan Lintasan dapat mengabadikan momen perjalanan
pengiriman sehingga aktivitas ekspor Penyeberangan Perintis Tahun Anggaran dalam bidikan lensa kamera. Jika kamu
minyak dilakukan melalui pelabuhan 2021, lintasan Calang menuju Sinabang ingin menikmati dengan suasana yang
tersebut tanpa diangkut terlebih dahulu mendapat perhatian khusus Pemerintah sedikit berbeda, maka kamu bisa
sebagai lintasan penyeberangan perintis. merebahkan diri di atas geladak atas
Khususnya, untuk pengembangan atau rooftop kapal menghadap ke langit
Pelabuhan Calang ini potensi pariwisata dan kelancaran malam, menikmati milky way saat kamu
merupakan pelabuhan distribusi logistik serta mengurangi beruntung dengan cuaca tak berkabut,
laut yang dapat me- kesenjangan pembangunan antara tertutupi awan.
wilayah daratan dengan kepulauan di
layani lintasan penye- Aceh, rute penyeberangan dari Calang Sebuah perjalanan yang penuh kesan
ini juga akan terbayar ganda dengan
berangan, sehingga ke Sinabang perlu adanya penambahan panorama pesona pantai Simeule,
frekuensi pelayaran.
kapal penyeberangan Sinabang. Karang yang tersusun apik
dan kapal laut dapat Pelayaran melalui lintasan Calang pada bibir pantai dengan terpaan ombak
berlabuh di Pelabuhan – Sinabang memiliki jarak tempuh yang begitu usil juga menjadi spot yang
tidak boleh terlewatkan, tanpa riuh,
mencapai 175 mil laut atau setara 324,1
ini. kilometer yang memakan waktu tempuh sang nyiur melambai pada wisatawan
hingga 19 jam perjalanan jika cuaca yang berkunjung ke Pulau Sinabang,
kurang kondusif seperti musim penghujan Kabupaten Simeulue. (*)
Irfan Fuadi
|
10 ACEH TRANSIT
JELAJAH JELAJAH
Alam Bawah Laut
Pariwisata Sabang
Dewi Suswati Disbudpar Aceh
Sabang adalah kota yang terletak di nilai ekonomi masyarakat terus tumbuh pilihan lokasi ini telah menyediakan
Pulau Weh dan merupakan pintu gerbang dan berkonstribusi dalam pembangunan fasilitas penyewaan perlengkapan
di kawasan ujung barat Indonesia. Pulau Aceh, di antaranya meningkatkan snorkeling. Birunya air laut dan
Weh sendiri merupakan pulau utama dan konektivitas dan aksesibilitas antar ikan berwarna-warni tentu menjadi
terbesar yang terpisahkan dari daratan destinasi wisata dengan meningkatkan pemandangan yang paling berkesan
Aceh oleh Selat Benggala. sektor pariwisata. untuk dinikmati.
Saat ini Sabang menjelma menjadi Rakan Moda, perjalanan ke Sabang tidak
destinasi wisata bahari Indonesia yang akan lengkap jika tidak mengeksplor
menawarkan surga bagi para penyelam. keindahan alam bawah lautnya dengan Sejak Maret 2020, sektor pariwisata
Pesona Sabang sendiri menawarkan cara snorkeling dan diving. menjadi sektor yang paling berimbas
keelokan garis pantai yang indah, air laut dari pandemi global ini. Penghasilan
nan biru dan bersih, serta pepohonan Ada beberapa spot yang menjadi incaran masyarakat juga banyak yang melemah
nan hijau. para pelancong untuk menikmati alam dengan adanya pandemi ini.
bawah laut, yaitu Pantai Iboih, Pulau
Pemerintah Aceh terus berusaha agar Rubiah, dan Pantai Gapang. Ketiga Pelabuhan Ulee Lheue Banda Aceh
12 | ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 13
JELAJAH JELAJAH
Alam Bawah Laut
Pariwisata Sabang
Dewi Suswati Disbudpar Aceh
Sabang adalah kota yang terletak di nilai ekonomi masyarakat terus tumbuh pilihan lokasi ini telah menyediakan
Pulau Weh dan merupakan pintu gerbang dan berkonstribusi dalam pembangunan fasilitas penyewaan perlengkapan
di kawasan ujung barat Indonesia. Pulau Aceh, di antaranya meningkatkan snorkeling. Birunya air laut dan
Weh sendiri merupakan pulau utama dan konektivitas dan aksesibilitas antar ikan berwarna-warni tentu menjadi
terbesar yang terpisahkan dari daratan destinasi wisata dengan meningkatkan pemandangan yang paling berkesan
Aceh oleh Selat Benggala. sektor pariwisata. untuk dinikmati.
Saat ini Sabang menjelma menjadi Rakan Moda, perjalanan ke Sabang tidak
destinasi wisata bahari Indonesia yang akan lengkap jika tidak mengeksplor
menawarkan surga bagi para penyelam. keindahan alam bawah lautnya dengan Sejak Maret 2020, sektor pariwisata
Pesona Sabang sendiri menawarkan cara snorkeling dan diving. menjadi sektor yang paling berimbas
keelokan garis pantai yang indah, air laut dari pandemi global ini. Penghasilan
nan biru dan bersih, serta pepohonan Ada beberapa spot yang menjadi incaran masyarakat juga banyak yang melemah
nan hijau. para pelancong untuk menikmati alam dengan adanya pandemi ini.
bawah laut, yaitu Pantai Iboih, Pulau
Pemerintah Aceh terus berusaha agar Rubiah, dan Pantai Gapang. Ketiga Pelabuhan Ulee Lheue Banda Aceh
12 | ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 13
JELAJAH JELAJAH
tersebut sebagai salah satu prasarana dari Medan, mobil mereka terpaksa harus
yang mendukung kemajuan transportasi mereka tinggalkan di pelabuhan. Kapal ini
laut di Banda Aceh yang menghubungkan hadir sebagai
jalur penyeberangan menuju Balohan Dengan adanya kapal Aceh Hebat ini,
Pulau Weh (Sabang) dan Pulo Aceh. kendaraan bisa diangkut tanpa harus penyemangat
Penyeberangan dari pelabuhan Ulee ditinggal lagi. Sehingga kunjungan sektor pariwisata
Lheue Banda Aceh ke Balohan Sabang wisatawan bisa semakin meningkat. Sabang yang
saat ini menggunakan kapal KMP BRR Seperti yang diungkapkan oleh salah
dan KMP. Tanjung Burang. Selain itu, satu pelaku usaha wisata PT. Imam Tour terkenal akan
kehadiran armada kapal cepat juga & Travel Inbound & Outbound Tour keindahan alam
menjadi pilihan bagi pelancong. Operator, Muhammad Imam Fuadi. bawah laut
Pemerintah Aceh melalui Dinas "Untuk kelancaran operasional, tarif yang telah lama
Perhubungan Aceh telah memesan tiga harga juga jangan terlalu mahal, sejatinya vakum.
unit kapal di antaranya KMP Aceh Hebat punya pemerintah harus menjadi
2 yang melayani rute Pelabuhan Ulee alternatif dan lebih banyak jadwal
Lheue - Balohan Sabang. keberangkatan, jangan sedikit hujan
Kapal ini hadir sebagai penyemangat atau badai akhirnya kapal tidak bisa
sektor pariwisata Sabang yang terkenal berangkat,” imbuhnya. dari Sabang sampai Merauke. Seiring
akan keindahan alam bawah laut yang KMP Aceh Hebat 2 ini menjadi angkutan waktu pemerintah melakukan beberapa
telah lama vakum. Hal ini menjadi penyeberangan yang diperuntukkan pemugaran bangunan tugu tersebut.
harapan besar agar roda perekonomian bagi pengembangan wisata Sabang. Filosofi empat pilar yang menjadi
masyarakat kembali berjalan normal, Kapal ini memiliki daya muat sebanyak penyangga tugu nol kilometer
pada saat tertentu kerap terkendala 377 penumpang dan 24 unit kendaraan merupakan simbol batas-batas negara
karena keterbatasan daya angkut kapal. (kombinasi). yaitu Sabang sampai Merauke dan
Banyak pihak pelaku usaha wisata Berbicara tentang Sabang dan Miangas sampai Pulau Rote.
di Sabang sangat senang dengann pariwisatanya, Tugu Nol Kilometer Lelah setelah berkeliling ke Tugu Nol
kehadiran KMP Aceh Hebat 2 ini, karena Indonesia adalah salah satu ikon yang Kilometer, mengeksplor keindahan alam
kekhawatiran tamu akan tertinggal di tidak boleh terlewatkan. Tugu yang Sabang tak ada salahnya memanjakan
pelabuhan akan segera teratasi. Kendala dibangun tahun 1997 merupakan lidah dengan kuliner khas di kota ini.
yang selama ini sering terjadi seperti monumen yang menjadi simbol perekat Misalnya sate gurita, mie jalak, mie
kehadiran para tamu dari luar khususnya
sedap, dan rujak nol kilometer.
Meningkatnya konektivitas antar pulau
tentu perlu dibarengi dengan kesiapan
para pelaku usaha atau UMKM di
sektor pariwisata, sehingga menjadi
rekomendasi bagi wisatawan lokal
maupun mancanegara. (*)
Irfan Fuadi Midika Utama Putra
|
14 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 15
JELAJAH JELAJAH
tersebut sebagai salah satu prasarana dari Medan, mobil mereka terpaksa harus
yang mendukung kemajuan transportasi mereka tinggalkan di pelabuhan. Kapal ini
laut di Banda Aceh yang menghubungkan hadir sebagai
jalur penyeberangan menuju Balohan Dengan adanya kapal Aceh Hebat ini,
Pulau Weh (Sabang) dan Pulo Aceh. kendaraan bisa diangkut tanpa harus penyemangat
Penyeberangan dari pelabuhan Ulee ditinggal lagi. Sehingga kunjungan sektor pariwisata
Lheue Banda Aceh ke Balohan Sabang wisatawan bisa semakin meningkat. Sabang yang
saat ini menggunakan kapal KMP BRR Seperti yang diungkapkan oleh salah
dan KMP. Tanjung Burang. Selain itu, satu pelaku usaha wisata PT. Imam Tour terkenal akan
kehadiran armada kapal cepat juga & Travel Inbound & Outbound Tour keindahan alam
menjadi pilihan bagi pelancong. Operator, Muhammad Imam Fuadi. bawah laut
Pemerintah Aceh melalui Dinas "Untuk kelancaran operasional, tarif yang telah lama
Perhubungan Aceh telah memesan tiga harga juga jangan terlalu mahal, sejatinya vakum.
unit kapal di antaranya KMP Aceh Hebat punya pemerintah harus menjadi
2 yang melayani rute Pelabuhan Ulee alternatif dan lebih banyak jadwal
Lheue - Balohan Sabang. keberangkatan, jangan sedikit hujan
Kapal ini hadir sebagai penyemangat atau badai akhirnya kapal tidak bisa
sektor pariwisata Sabang yang terkenal berangkat,” imbuhnya. dari Sabang sampai Merauke. Seiring
akan keindahan alam bawah laut yang KMP Aceh Hebat 2 ini menjadi angkutan waktu pemerintah melakukan beberapa
telah lama vakum. Hal ini menjadi penyeberangan yang diperuntukkan pemugaran bangunan tugu tersebut.
harapan besar agar roda perekonomian bagi pengembangan wisata Sabang. Filosofi empat pilar yang menjadi
masyarakat kembali berjalan normal, Kapal ini memiliki daya muat sebanyak penyangga tugu nol kilometer
pada saat tertentu kerap terkendala 377 penumpang dan 24 unit kendaraan merupakan simbol batas-batas negara
karena keterbatasan daya angkut kapal. (kombinasi). yaitu Sabang sampai Merauke dan
Banyak pihak pelaku usaha wisata Berbicara tentang Sabang dan Miangas sampai Pulau Rote.
di Sabang sangat senang dengann pariwisatanya, Tugu Nol Kilometer Lelah setelah berkeliling ke Tugu Nol
kehadiran KMP Aceh Hebat 2 ini, karena Indonesia adalah salah satu ikon yang Kilometer, mengeksplor keindahan alam
kekhawatiran tamu akan tertinggal di tidak boleh terlewatkan. Tugu yang Sabang tak ada salahnya memanjakan
pelabuhan akan segera teratasi. Kendala dibangun tahun 1997 merupakan lidah dengan kuliner khas di kota ini.
yang selama ini sering terjadi seperti monumen yang menjadi simbol perekat Misalnya sate gurita, mie jalak, mie
kehadiran para tamu dari luar khususnya
sedap, dan rujak nol kilometer.
Meningkatnya konektivitas antar pulau
tentu perlu dibarengi dengan kesiapan
para pelaku usaha atau UMKM di
sektor pariwisata, sehingga menjadi
rekomendasi bagi wisatawan lokal
maupun mancanegara. (*)
Irfan Fuadi Midika Utama Putra
|
14 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 15
JELAJAH JELAJAH
T ak jauh dari Ibukota Provinsi Aceh Tak hanya pesona ketika siang hari
yang begitu menawan, malam di pulau
(Banda Aceh) ada sebuah pulau
yang sering disebut Pulo Aceh ini menawarkan sensasi lain jika rakan
memiliki hamparan perbukitan hijau dan menginap di sini. Menginap ala-ala
pasir pantainya yang putih membawa camping di pinggir patut rakan moda
buih-buih kristal ke daratan. Susunan coba, suara deburan ombaknya menjadi
terumbu seakan menari-menari dibawah nyanyian pengantar tidur rakan. Jika rakan
deburan ombak kecil. Ikan-ikan bermain beruntung dengan kondisi cuaca cerah
begitu riangnya di antara karang-karang dan bertaburan bintang, rakan moda
megah itu, kerajaan para ikan. dapat menikmati pemandangan milky
way di langit samudera pulau ini. Ini hanya
Tak jauh dari pandangan, perbukitan hijau sekelabat keindahan yang rakan moda
mengitari pulau, semisal benteng kokoh dapat, belum lagi dengan suasana sunset
penjaga pulau. Di puncak gunung, ada yang luar biasa memanjakan mata, Ayo
awan yang sedang menjaili pepohonan, nikmati keasrian Pulo Aceh, Surga yang
menyelimuti sebagian batangnya yang tersembunyi di Ujung Sumatera. (*)
berdiri kokoh di ujung bukit. Sesekali
elang dengan gagahnya menampakkan
jati dirinya mengitari pulau, dibarengi
burung-burung kecil yang bersenda Rakan Moda juga perlu
diantara ranting yang rimbun. tahu bahwa Pulo Aceh
Empat lima menit perjalanan ini terdiri dari dua pulau
menggunakan speed boat, semua besar yang dipisahkan
keharmonisan alam ini dapat Rakan moda oleh selat selebar 260
nikmati. Menjadi pilihan yang sangat tepat
untuk melepaskan penat ibukota yang meter, yaitu Pulau Nasi
kian menyesakkan. Menyatu bersama dan Pulau Breueh.
alam, mendengarkan nyanyiannya yang
Pulo Aceh, Kemegahan merah putih yang menghadap ke arah
samudera, Mercusuar Willem Torren’s
Alam yang Tersembunyi sebutannya, yang dibangun masa kolonial
Belanda Tahun 1875. Dari atas menara
ini, rakan dapat menikmati hamparan
laut berpadu dengan garis horison yang
menyatukannya dengan langit dan
Misqul Syakirah Irfan Fuadi, Midika Utama Putra
gerombolan awan serta rindangnya
pepohonan dari tepian batu bukit ini.
begitu orisinal. Sunyi, ramah, damai Lamteng (Pulau Nasi) dengan harga Untuk berkeliling pulau, direkomendasi
nan tentram, kata yang cocok untuk tiket Rp. 16.500,- untuk penumpang untuk Rakan moda berkeliling pulau
keindahan pulau ini. Alternatif lain untuk dan Rp. 20.500,- untuk sepeda motor, dengan sepeda motor yang dapat disewa
menyeberang ke pulau ini, Rakan moda sedangkan ke Pelabuhan Seurapong dengan harga Rp. 100.000,-, sedangkan
bisa naik Kapal ferry (KMP. Papuyu) (Pulau Breueh) dengan tiket Rp. 22.000,- untuk menikmati dua pulau sekaligus
menuju pulau Aceh. untuk penumpang dan Rp. 27.000,- untuk Rakan Moda dapat menyewa speed
sepeda motor. boat masyarakat setempat. Menikmati
Rakan Moda juga perlu tahu bahwa Pulau geografis alam Pulau Aceh dengan
Aceh ini terdiri dari dua pulau besar Lebih kurang tiga puluh menit perjalanan sepeda motor menambahkan sensasi dan
yang dipisahkan oleh selat selebar 260 dari Pelabuhan Seurapong, rakan moda pengalaman Rakan moda saat touring di
meter, yaitu Pulau Nasi dan Pulau Breueh. dapat menemui sebuah tower tinggi pulau yang masih perawan ini.
KMP. Papuyu beroperasi ke Pelabuhan menjulang setinggi 85 meter yang dicat
|
16 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 17
JELAJAH JELAJAH
T ak jauh dari Ibukota Provinsi Aceh Tak hanya pesona ketika siang hari
yang begitu menawan, malam di pulau
(Banda Aceh) ada sebuah pulau
yang sering disebut Pulo Aceh ini menawarkan sensasi lain jika rakan
memiliki hamparan perbukitan hijau dan menginap di sini. Menginap ala-ala
pasir pantainya yang putih membawa camping di pinggir patut rakan moda
buih-buih kristal ke daratan. Susunan coba, suara deburan ombaknya menjadi
terumbu seakan menari-menari dibawah nyanyian pengantar tidur rakan. Jika rakan
deburan ombak kecil. Ikan-ikan bermain beruntung dengan kondisi cuaca cerah
begitu riangnya di antara karang-karang dan bertaburan bintang, rakan moda
megah itu, kerajaan para ikan. dapat menikmati pemandangan milky
way di langit samudera pulau ini. Ini hanya
Tak jauh dari pandangan, perbukitan hijau sekelabat keindahan yang rakan moda
mengitari pulau, semisal benteng kokoh dapat, belum lagi dengan suasana sunset
penjaga pulau. Di puncak gunung, ada yang luar biasa memanjakan mata, Ayo
awan yang sedang menjaili pepohonan, nikmati keasrian Pulo Aceh, Surga yang
menyelimuti sebagian batangnya yang tersembunyi di Ujung Sumatera. (*)
berdiri kokoh di ujung bukit. Sesekali
elang dengan gagahnya menampakkan
jati dirinya mengitari pulau, dibarengi
burung-burung kecil yang bersenda Rakan Moda juga perlu
diantara ranting yang rimbun. tahu bahwa Pulo Aceh
Empat lima menit perjalanan ini terdiri dari dua pulau
menggunakan speed boat, semua besar yang dipisahkan
keharmonisan alam ini dapat Rakan moda oleh selat selebar 260
nikmati. Menjadi pilihan yang sangat tepat
untuk melepaskan penat ibukota yang meter, yaitu Pulau Nasi
kian menyesakkan. Menyatu bersama dan Pulau Breueh.
alam, mendengarkan nyanyiannya yang
Pulo Aceh, Kemegahan merah putih yang menghadap ke arah
samudera, Mercusuar Willem Torren’s
Alam yang Tersembunyi sebutannya, yang dibangun masa kolonial
Belanda Tahun 1875. Dari atas menara
ini, rakan dapat menikmati hamparan
laut berpadu dengan garis horison yang
menyatukannya dengan langit dan
Misqul Syakirah Irfan Fuadi, Midika Utama Putra
gerombolan awan serta rindangnya
pepohonan dari tepian batu bukit ini.
begitu orisinal. Sunyi, ramah, damai Lamteng (Pulau Nasi) dengan harga Untuk berkeliling pulau, direkomendasi
nan tentram, kata yang cocok untuk tiket Rp. 16.500,- untuk penumpang untuk Rakan moda berkeliling pulau
keindahan pulau ini. Alternatif lain untuk dan Rp. 20.500,- untuk sepeda motor, dengan sepeda motor yang dapat disewa
menyeberang ke pulau ini, Rakan moda sedangkan ke Pelabuhan Seurapong dengan harga Rp. 100.000,-, sedangkan
bisa naik Kapal ferry (KMP. Papuyu) (Pulau Breueh) dengan tiket Rp. 22.000,- untuk menikmati dua pulau sekaligus
menuju pulau Aceh. untuk penumpang dan Rp. 27.000,- untuk Rakan Moda dapat menyewa speed
sepeda motor. boat masyarakat setempat. Menikmati
Rakan Moda juga perlu tahu bahwa Pulau geografis alam Pulau Aceh dengan
Aceh ini terdiri dari dua pulau besar Lebih kurang tiga puluh menit perjalanan sepeda motor menambahkan sensasi dan
yang dipisahkan oleh selat selebar 260 dari Pelabuhan Seurapong, rakan moda pengalaman Rakan moda saat touring di
meter, yaitu Pulau Nasi dan Pulau Breueh. dapat menemui sebuah tower tinggi pulau yang masih perawan ini.
KMP. Papuyu beroperasi ke Pelabuhan menjulang setinggi 85 meter yang dicat
|
16 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 17
DESTINASI DESTINASI
Disbudpar Aceh
Destinasi Wisata,
Dimulai dari Seputaran Bandara
Rahmi Caesaria Nazir Irfan Fuadi
Tak perlu berbicara terlalu jauh di seputaran Bandara Internasional
Sultan Iskandar Muda saja beragam kuliner dapat dinikmati. Beberapa
B andar Udara memiliki peran penting Pepatah lama menyebutkan tak kenal di seantero Aceh. diantaranya seperti kuah Sie Kameng yaitu daging kambing yang diolah
dengan dengan bumbu dan rempah asli Aceh.
perkembangan
maka tak sayang, maka ada baiknya
dalam
sebuah
wilayah. Ia menjadi fasilitator atau terlebih dahulu kita mengupas sejarah Berbicara tentang destinasi wisata
pintu gerbang yang menghubungkan asal usulnya. Pada awal pembangunan alamnya, Aceh pastinya menyuguhkan
antara tempat asal menuju tujuan bandara ini memiliki nama bandar udara keindahan yang memukau dan
wisata. Peran ini cukup vital mengingat Blang Bintang. Namun sejak tahun 1995 menenangkan. Dari bandara wisatawan
transportasi udara masih menjadi terjadi perubahan nama menjadi Bandar dapat melanjutkan perjalanan dengan yang dapat digunakan untuk berkeliling yaitu daging kambing yang diolah dengan menghasilkan kombinasi citarasa yang
pilihan banyak orang. Karena dari segi Udara Sultan Iskandar Muda, yang menggunakan kapal laut untuk sampai ke kebun. Udara sejuk dan keindahan bumbu dan rempah asli Aceh, dan ayam khas dilidah.
waktu lebih efisien dan memiliki tingkat diambil dari nama seorang Raja dari Aceh. Sabang, Simeulue, Pulau Banyak dan Pulau pemandangan kebun dapat menemani tangkap pramugari yaitu ayam goreng
kenyamanan serta pelayanan yang lebih Bandara SIM terletak di Kecamatan Blang Aceh. Sedangkan melalui jalan darat, kita pengunjung sambil menikmati kurma yang juga menjadi pilihan favorit para Dan pastinya dalam mendukung
baik diantara angkutan umum lainnya. Bintang, Aceh Besar, Provinsi Aceh. dapat berwisata menuju takengon serta muda yang ada didalamnya. pelancong. Keduanya terletak sekitar 2.3 keberhasilan suatu objek wisata, tak hanya
menikmati keindahan alam sepanjang sisi km dari kawasan bandar udara. dilihat dari segi wisata yang ditonjolkan.
Hal senada juga terjadi pada Bandar Keberadaan Bandar Udara SIM menjadi barat-selatan wilayah Aceh. Tak hanya wisata alam, wisata kuliner Akan tetapi banyak hal penting lainnya
Udara Internasional Sultan Iskandar Muda pintu gerbang bagi masyarakat Aceh Aceh juga pastinya tak kalah saing. Yang tak kalah menggiurkan terdapat yang saling terikat satu sama lain. Perlu
(SIM) yang merupakan satu-satunya yang ingin keluar daerah maupun luar Untuk wisata alam yang berada tak jauh Setiap wilayah Aceh memiliki makanan rujak blangbintang dengan perpaduan adanya kolaborasi transportasi, tempat
bandar udara di Aceh yang melayani negeri melalui transportasi udara. Selain dari bandar udara SIM. Wisatawan dapat khas yang mampu memanjakan lidah beberapa buah segar yang ditambah tinggal, makanan, minuman, serta
penerbangan domestik dan Internasional. itu juga menjadi gerbang bagi dunia untuk mengunjungi wisata kebun kurma terluas para pelancong. Tak perlu berbicara dengan racikan bumbu kacang pilihan keamanan dan keramahan warga sekitar
Dalam pengembangan ekonomi juga menjelajahi dan melihat keanekaragaman yang ada di Aceh. Didalamnya tersedia terlalu jauh di seputaran bandar udara yang pastinya berhasil membuat liur yang menjadi daya tarik tersendiri bagi
pariwisata Aceh, keberadaannya tentu Aceh yang mempesona, baik wisata kafe yang menyediakan penganan dan Sultan Iskandar Muda saja beragam menetes. Kelezatan rujak ini semakin wisatawan. (*)
sangat berpengaruh. alamnya, wisata kuliner maupun minuman untuk pengunjung. Selain itu wisata kuliner dapat dinikmati. Beberapa tak terlupakan karena adanya campuran
keberagaman adat budaya yang tersebar terdapat kuda, motor, dan wahana lainnya diantaranya seperti kuah Sie Kameng buah lokal yaitu rumbia dan batok yang
|
18 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 19
DESTINASI DESTINASI
Disbudpar Aceh
Destinasi Wisata,
Dimulai dari Seputaran Bandara
Rahmi Caesaria Nazir Irfan Fuadi
Tak perlu berbicara terlalu jauh di seputaran Bandara Internasional
Sultan Iskandar Muda saja beragam kuliner dapat dinikmati. Beberapa
B andar Udara memiliki peran penting Pepatah lama menyebutkan tak kenal di seantero Aceh. diantaranya seperti kuah Sie Kameng yaitu daging kambing yang diolah
dengan dengan bumbu dan rempah asli Aceh.
perkembangan
maka tak sayang, maka ada baiknya
dalam
sebuah
wilayah. Ia menjadi fasilitator atau terlebih dahulu kita mengupas sejarah Berbicara tentang destinasi wisata
pintu gerbang yang menghubungkan asal usulnya. Pada awal pembangunan alamnya, Aceh pastinya menyuguhkan
antara tempat asal menuju tujuan bandara ini memiliki nama bandar udara keindahan yang memukau dan
wisata. Peran ini cukup vital mengingat Blang Bintang. Namun sejak tahun 1995 menenangkan. Dari bandara wisatawan
transportasi udara masih menjadi terjadi perubahan nama menjadi Bandar dapat melanjutkan perjalanan dengan yang dapat digunakan untuk berkeliling yaitu daging kambing yang diolah dengan menghasilkan kombinasi citarasa yang
pilihan banyak orang. Karena dari segi Udara Sultan Iskandar Muda, yang menggunakan kapal laut untuk sampai ke kebun. Udara sejuk dan keindahan bumbu dan rempah asli Aceh, dan ayam khas dilidah.
waktu lebih efisien dan memiliki tingkat diambil dari nama seorang Raja dari Aceh. Sabang, Simeulue, Pulau Banyak dan Pulau pemandangan kebun dapat menemani tangkap pramugari yaitu ayam goreng
kenyamanan serta pelayanan yang lebih Bandara SIM terletak di Kecamatan Blang Aceh. Sedangkan melalui jalan darat, kita pengunjung sambil menikmati kurma yang juga menjadi pilihan favorit para Dan pastinya dalam mendukung
baik diantara angkutan umum lainnya. Bintang, Aceh Besar, Provinsi Aceh. dapat berwisata menuju takengon serta muda yang ada didalamnya. pelancong. Keduanya terletak sekitar 2.3 keberhasilan suatu objek wisata, tak hanya
menikmati keindahan alam sepanjang sisi km dari kawasan bandar udara. dilihat dari segi wisata yang ditonjolkan.
Hal senada juga terjadi pada Bandar Keberadaan Bandar Udara SIM menjadi barat-selatan wilayah Aceh. Tak hanya wisata alam, wisata kuliner Akan tetapi banyak hal penting lainnya
Udara Internasional Sultan Iskandar Muda pintu gerbang bagi masyarakat Aceh Aceh juga pastinya tak kalah saing. Yang tak kalah menggiurkan terdapat yang saling terikat satu sama lain. Perlu
(SIM) yang merupakan satu-satunya yang ingin keluar daerah maupun luar Untuk wisata alam yang berada tak jauh Setiap wilayah Aceh memiliki makanan rujak blangbintang dengan perpaduan adanya kolaborasi transportasi, tempat
bandar udara di Aceh yang melayani negeri melalui transportasi udara. Selain dari bandar udara SIM. Wisatawan dapat khas yang mampu memanjakan lidah beberapa buah segar yang ditambah tinggal, makanan, minuman, serta
penerbangan domestik dan Internasional. itu juga menjadi gerbang bagi dunia untuk mengunjungi wisata kebun kurma terluas para pelancong. Tak perlu berbicara dengan racikan bumbu kacang pilihan keamanan dan keramahan warga sekitar
Dalam pengembangan ekonomi juga menjelajahi dan melihat keanekaragaman yang ada di Aceh. Didalamnya tersedia terlalu jauh di seputaran bandar udara yang pastinya berhasil membuat liur yang menjadi daya tarik tersendiri bagi
pariwisata Aceh, keberadaannya tentu Aceh yang mempesona, baik wisata kafe yang menyediakan penganan dan Sultan Iskandar Muda saja beragam menetes. Kelezatan rujak ini semakin wisatawan. (*)
sangat berpengaruh. alamnya, wisata kuliner maupun minuman untuk pengunjung. Selain itu wisata kuliner dapat dinikmati. Beberapa tak terlupakan karena adanya campuran
keberagaman adat budaya yang tersebar terdapat kuda, motor, dan wahana lainnya diantaranya seperti kuah Sie Kameng buah lokal yaitu rumbia dan batok yang
|
18 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 19
DESTINASI DESTINASI
Jejak Setiap Jengkal
Pulau Banyak yang Permai
Misqul Syakirah Irfan Fuadi
|
20 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 21
DESTINASI DESTINASI
Jejak Setiap Jengkal
Pulau Banyak yang Permai
Misqul Syakirah Irfan Fuadi
|
20 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 21
DESTINASI DESTINASI
Pulau Banyak memiliki potensi wisata yang kaya.
Hampir semua gugusan Pulau Banyak memiliki pantai
berpasir putih bersih, seperti Pulau Palambak.
K abupaten Aceh Singkil memiliki Potensi alam dan wisata Kepulauan Disebut Jembatan Balibung. Jembatan
yang dibangun dengan rangka baja
pelabuhan
buah
untuk
Banyak yaitu pulau-pulau yang indah dan
dua
transportasi laut. Diantaranya terawat yang memiliki flora yang menarik melengkung menjadi ikonik lantaran
pelabuhan penyeberangan di Desa (di Pulau Banyak) dan hasil laut yang menghubungkan dua pulau ditambah
Pulo Sarok Kecamatan Singkil dan melimpah ruah. Salah satunya, lobster, pemandangan hamparan pulau kecil serta
pelabuhan penyeberangan di Pulau si primadona lautan yang banyak diincar matahari tenggelam. Belum sah rasa nya
Banyak. Pelabuhan di Pulo Sarok dan oleh negara-negara maju untuk dijadikan ke pulau banyak, jika kalian belum berfoto
Pulau Banyak juga digunakan sebagai makanan bintang lima yang berkelas. di jembatan gantung pulau balai-teluk
dermaga untuk angkutan penyeberangan Daya tarik wisatawan dapat menjadi hal- nibung. Jembatan yang membentang
yang dikelola oleh PT. ASDP. Rute yang hal yang dapat mempengaruhi orang di atas laut ini. Lebih lengkapnya lagi,
dilayani oleh ferry adalah Kota Singkil – untuk melihat, mendengar ataupun menikmati senja di pulau dengan melewati
Pulau Banyak – Simeulue – Gunung Sitoli. merasakan suatu kesan yang ditimbulkan jembatan menggunakan sepeda yang
Di samping itu juga ada dermaga rakyat oleh daya tarik tersebut. Daya tarik dapat dapat disewa pada masyarakat setempat.
yang dimanfaatkan sebagai gerbang juga berupa keindahan alam, keunikan
konektivitas antar wilayah kepulauan. dan sumber daya alam. Sambutan yang hangat oleh anak-anak
Untuk mencapai Pulau Banyak, rakan generasi bangsa saat tiba di Pulau Banyak
moda dapat menempuhnya dengan kapal Pulau Banyak memiliki potensi wisata membuat kesan tersendiri yang tak dapat
ferry (KMP. Teluk Singkil dan KMP. Aceh yang kaya. Hampir semua gugusan terlupakan. Senyuman ramah penduduk
Hebat 3) dengan jam tempuh mencapai Pulau Banyak memiliki pantai berpasir pulau juga memberikan kenyamanan
sekitar 4 jam perjalanan jika cuaca putih bersih, seperti di Pulau Palambak. yang terlukis indah dalam memori. Dalam
kondusif. Hamparan pantai berpasir putih di kunjungan kali ini, ada hal yang menjadi
Palambak terbentang lebih dari 5 perhatian khusus, seiring dengan gontaian
Pulau yang memiliki setiap jejak keindahan, kilometer. Sangat cocok untuk bermain langkah yang menapaki tiap meter pulau
kekayaan alam dan kehidupan sosial pasir dan berjemur menikmati pancaran tersebut dan pandangan yang mengitari
budaya serta peninggalan – peninggalan sinar matahari. Di beberapa pulau pun kawasan tersebut.
sejarah yang semuanya dapat dijadikan terdapat titik untuk menyelam dan
objek wisata. Alam Kepulauan Banyak melihat pemandangan bawah laut, berupa Namun, ada hal indah yang masih
yang begitu menakjubkan dan terumbu karang dan ikan laut berwarna- terdokumentasi di memori. Indahnya
mempesona belum dapat dimanfaatkan warni. Salah satu titik menyelam terdapat jalanan tanpa adanya sampah plastik yang
secara maksimal, banyak sekali potensi di perairan Pulau Tailana. Bahkan, karena bertebaran. Setiap langkah terus mencari
wisata yang selama ini terpendam, air lautnya jernih, pemandangan bawah sepotong plastik yang berserakan, namun
diantaranya adalah wisata bahari yang laut itu bisa dinikmati dari permukaan hal itu tidak didapatkan. Tatanan rumah
saat ini sudah mulai dikembangkan. laut tanpa harus menyelam. Pada bulan semi permanen para nelayan berjejer rapi
tertentu, banyak penyu hijau yang bertelur dan apik meski hanya rumah kayu pada
di sana. Selain itu, di sejumlah gugusan beberapa bagian sudah lapuk termakan
Sambutan yang Pulau Banyak erdapat tempat untuk usia atau kikisan percikan air laut dengan
warna yang usang. Semuanya tampak
hangat oleh anak-anak melihat matahari terbit dan terbenam. apik dan rapi. Tarian dan musik yang
Matahari yang bangun dan tertidur di
generasi bangsa saat sana berbentuk lingkaran penuh dengan memadukan ritme yang indah setiap
tiba di Pulau Banyak warna kuning kemerahmerahan. Hal ini ketukannya. Jemari-jemari gagah yang
temakan usia kini terus menggesekkan
membuat kesan ditunjang kondisi langit yang masih bersih senar biolanya ditambah tabuhan
tanpa kontaminasi polusi udara.
tersendiri yang tak Antara Pusat kecamatan Pulau Balai gendang menambahkan indah alunan
ritme yang yang dihasilkan.+(*)
dapat terlupakan. dengan Desa Teluk Nibung, ada satu Irfan Fuadi
jembatan baja yang instagramable,
|
22 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 23
DESTINASI DESTINASI
Pulau Banyak memiliki potensi wisata yang kaya.
Hampir semua gugusan Pulau Banyak memiliki pantai
berpasir putih bersih, seperti Pulau Palambak.
K abupaten Aceh Singkil memiliki Potensi alam dan wisata Kepulauan Disebut Jembatan Balibung. Jembatan
yang dibangun dengan rangka baja
pelabuhan
buah
untuk
Banyak yaitu pulau-pulau yang indah dan
dua
transportasi laut. Diantaranya terawat yang memiliki flora yang menarik melengkung menjadi ikonik lantaran
pelabuhan penyeberangan di Desa (di Pulau Banyak) dan hasil laut yang menghubungkan dua pulau ditambah
Pulo Sarok Kecamatan Singkil dan melimpah ruah. Salah satunya, lobster, pemandangan hamparan pulau kecil serta
pelabuhan penyeberangan di Pulau si primadona lautan yang banyak diincar matahari tenggelam. Belum sah rasa nya
Banyak. Pelabuhan di Pulo Sarok dan oleh negara-negara maju untuk dijadikan ke pulau banyak, jika kalian belum berfoto
Pulau Banyak juga digunakan sebagai makanan bintang lima yang berkelas. di jembatan gantung pulau balai-teluk
dermaga untuk angkutan penyeberangan Daya tarik wisatawan dapat menjadi hal- nibung. Jembatan yang membentang
yang dikelola oleh PT. ASDP. Rute yang hal yang dapat mempengaruhi orang di atas laut ini. Lebih lengkapnya lagi,
dilayani oleh ferry adalah Kota Singkil – untuk melihat, mendengar ataupun menikmati senja di pulau dengan melewati
Pulau Banyak – Simeulue – Gunung Sitoli. merasakan suatu kesan yang ditimbulkan jembatan menggunakan sepeda yang
Di samping itu juga ada dermaga rakyat oleh daya tarik tersebut. Daya tarik dapat dapat disewa pada masyarakat setempat.
yang dimanfaatkan sebagai gerbang juga berupa keindahan alam, keunikan
konektivitas antar wilayah kepulauan. dan sumber daya alam. Sambutan yang hangat oleh anak-anak
Untuk mencapai Pulau Banyak, rakan generasi bangsa saat tiba di Pulau Banyak
moda dapat menempuhnya dengan kapal Pulau Banyak memiliki potensi wisata membuat kesan tersendiri yang tak dapat
ferry (KMP. Teluk Singkil dan KMP. Aceh yang kaya. Hampir semua gugusan terlupakan. Senyuman ramah penduduk
Hebat 3) dengan jam tempuh mencapai Pulau Banyak memiliki pantai berpasir pulau juga memberikan kenyamanan
sekitar 4 jam perjalanan jika cuaca putih bersih, seperti di Pulau Palambak. yang terlukis indah dalam memori. Dalam
kondusif. Hamparan pantai berpasir putih di kunjungan kali ini, ada hal yang menjadi
Palambak terbentang lebih dari 5 perhatian khusus, seiring dengan gontaian
Pulau yang memiliki setiap jejak keindahan, kilometer. Sangat cocok untuk bermain langkah yang menapaki tiap meter pulau
kekayaan alam dan kehidupan sosial pasir dan berjemur menikmati pancaran tersebut dan pandangan yang mengitari
budaya serta peninggalan – peninggalan sinar matahari. Di beberapa pulau pun kawasan tersebut.
sejarah yang semuanya dapat dijadikan terdapat titik untuk menyelam dan
objek wisata. Alam Kepulauan Banyak melihat pemandangan bawah laut, berupa Namun, ada hal indah yang masih
yang begitu menakjubkan dan terumbu karang dan ikan laut berwarna- terdokumentasi di memori. Indahnya
mempesona belum dapat dimanfaatkan warni. Salah satu titik menyelam terdapat jalanan tanpa adanya sampah plastik yang
secara maksimal, banyak sekali potensi di perairan Pulau Tailana. Bahkan, karena bertebaran. Setiap langkah terus mencari
wisata yang selama ini terpendam, air lautnya jernih, pemandangan bawah sepotong plastik yang berserakan, namun
diantaranya adalah wisata bahari yang laut itu bisa dinikmati dari permukaan hal itu tidak didapatkan. Tatanan rumah
saat ini sudah mulai dikembangkan. laut tanpa harus menyelam. Pada bulan semi permanen para nelayan berjejer rapi
tertentu, banyak penyu hijau yang bertelur dan apik meski hanya rumah kayu pada
di sana. Selain itu, di sejumlah gugusan beberapa bagian sudah lapuk termakan
Sambutan yang Pulau Banyak erdapat tempat untuk usia atau kikisan percikan air laut dengan
warna yang usang. Semuanya tampak
hangat oleh anak-anak melihat matahari terbit dan terbenam. apik dan rapi. Tarian dan musik yang
Matahari yang bangun dan tertidur di
generasi bangsa saat sana berbentuk lingkaran penuh dengan memadukan ritme yang indah setiap
tiba di Pulau Banyak warna kuning kemerahmerahan. Hal ini ketukannya. Jemari-jemari gagah yang
temakan usia kini terus menggesekkan
membuat kesan ditunjang kondisi langit yang masih bersih senar biolanya ditambah tabuhan
tanpa kontaminasi polusi udara.
tersendiri yang tak Antara Pusat kecamatan Pulau Balai gendang menambahkan indah alunan
ritme yang yang dihasilkan.+(*)
dapat terlupakan. dengan Desa Teluk Nibung, ada satu Irfan Fuadi
jembatan baja yang instagramable,
|
22 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 23
|
24 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 25
|
24 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 25
DESTINASI DESTINASI
Danau Laut Tawar adalah sebuah danau yang indah dengan
udara yang sejuk dikelilingi berbagai hotel, restoran, dan
cafe-cafe milik masyarakat setempat. Bahkan ada beberapa
spot camping ground untuk penggemar wisata alami.
komoditas Kopi Gayo Arabika yang sudah Keindahan kabupaten ini juga dilengkapi
mendunia serta memiliki danau yang dengan ketenaran hasil bumi kopi Gayo
cukup besar dengan luas kurang lebih Arabika yang sudah mendunia dan
5.500 hektar yang disebut dengan Danau juga berbagai objek wisata pendukung
Laut Tawar. Danau Laut Tawar adalah lainnya. Ada sekitar 11 objek wisata
sebuah danau yang indah dengan udara dikabupaten ini yang dapat dinikmati
yang sejuk dikelilingi berbagai hotel, wisatawan dikota Takengon. (*)
restoran dan café-café milik masyarakat
setempat. Bahkan ada beberapa spot
camping ground untuk penggemar
Istimewa TEMPAT WISATA
TAKENGON, ACEH TENGAH
1. Pantan Terong Bebesan
2. Danau Laut Tawar
Wisata di Kota Provinsi Aceh memiliki berbagai potensi ibukota Banda Aceh ke kabupaten yang wisata alami bisa bermalam ditenda juga 3. Bur Telege Takengon
wisata. Yang paling dominan memang
terkenal dengan kopi Gayo ini dapat
ada disediakan di sekitar pinggiran danau
4. Air Terjun Mengaya
ditempuh dalam waktu sekitar 6 jam
wisata pantai dikarenakan hampir seluruh
Sejuk Takengon kabupaten di Aceh berada di pesisir perjalanan darat baik kendaraan pribadi oleh pelaku usaha setempat. 5. Buntul Rintis
Untuk penyuka wisata memicu adrenalin
6. Bur Lancuk Leweng
maupun menggunakan angkutan umum.
pantai dan juga terdapat situs-situs religi
peninggalan sejarah. Namun ada satu bisa berlanjut mengikuti wisata arung 7. Goa Loyang Koro
kabupaten di Aceh, bernama Kabupaten Kota Takengon merupakan ibukota jeram Gayo Advanture menyusuri sungai 8. Dermaga Lukup Panalan
Aceh Tengah yang jauh dari pantai dan Kabupaten Aceh Tengah. Sebuah kota arus deras berbatu berada dikawasan
Rizal Syahisa Rizal Syahisa lautan. Bahkan berada di atas perbukitan yang sejuk dan berada di ketinggian simpang Lukup Badak Kecamatan 9. Arung Jeram Lukup Badak
yang sejuk dengan ketinggian 1.200 dan dikelilingi perbukitan. Walaupun Pegasing yang berjarak sekitar 7 10. Gayo Waterpark
meter di atas permukaan laut. Dengan kota ini tidak memiliki wisata pantai dan kilometer dari kota Takengon. 11. Pacuan Kuda
jarak yang hanya 315 kilometer dari laut, namun kota ini terkenal dengan
|
26 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 27
DESTINASI DESTINASI
Danau Laut Tawar adalah sebuah danau yang indah dengan
udara yang sejuk dikelilingi berbagai hotel, restoran, dan
cafe-cafe milik masyarakat setempat. Bahkan ada beberapa
spot camping ground untuk penggemar wisata alami.
komoditas Kopi Gayo Arabika yang sudah Keindahan kabupaten ini juga dilengkapi
mendunia serta memiliki danau yang dengan ketenaran hasil bumi kopi Gayo
cukup besar dengan luas kurang lebih Arabika yang sudah mendunia dan
5.500 hektar yang disebut dengan Danau juga berbagai objek wisata pendukung
Laut Tawar. Danau Laut Tawar adalah lainnya. Ada sekitar 11 objek wisata
sebuah danau yang indah dengan udara dikabupaten ini yang dapat dinikmati
yang sejuk dikelilingi berbagai hotel, wisatawan dikota Takengon. (*)
restoran dan café-café milik masyarakat
setempat. Bahkan ada beberapa spot
camping ground untuk penggemar
Istimewa TEMPAT WISATA
TAKENGON, ACEH TENGAH
1. Pantan Terong Bebesan
2. Danau Laut Tawar
Wisata di Kota Provinsi Aceh memiliki berbagai potensi ibukota Banda Aceh ke kabupaten yang wisata alami bisa bermalam ditenda juga 3. Bur Telege Takengon
wisata. Yang paling dominan memang
terkenal dengan kopi Gayo ini dapat
ada disediakan di sekitar pinggiran danau
4. Air Terjun Mengaya
ditempuh dalam waktu sekitar 6 jam
wisata pantai dikarenakan hampir seluruh
Sejuk Takengon kabupaten di Aceh berada di pesisir perjalanan darat baik kendaraan pribadi oleh pelaku usaha setempat. 5. Buntul Rintis
Untuk penyuka wisata memicu adrenalin
6. Bur Lancuk Leweng
maupun menggunakan angkutan umum.
pantai dan juga terdapat situs-situs religi
peninggalan sejarah. Namun ada satu bisa berlanjut mengikuti wisata arung 7. Goa Loyang Koro
kabupaten di Aceh, bernama Kabupaten Kota Takengon merupakan ibukota jeram Gayo Advanture menyusuri sungai 8. Dermaga Lukup Panalan
Aceh Tengah yang jauh dari pantai dan Kabupaten Aceh Tengah. Sebuah kota arus deras berbatu berada dikawasan
Rizal Syahisa Rizal Syahisa lautan. Bahkan berada di atas perbukitan yang sejuk dan berada di ketinggian simpang Lukup Badak Kecamatan 9. Arung Jeram Lukup Badak
yang sejuk dengan ketinggian 1.200 dan dikelilingi perbukitan. Walaupun Pegasing yang berjarak sekitar 7 10. Gayo Waterpark
meter di atas permukaan laut. Dengan kota ini tidak memiliki wisata pantai dan kilometer dari kota Takengon. 11. Pacuan Kuda
jarak yang hanya 315 kilometer dari laut, namun kota ini terkenal dengan
|
26 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 27
DESTINASI DESTINASI
Wisata Unik Ala
Gampong Nusa
Amsal Bunaiya Irfan Fuadi
Gampong Nusa, nama desa ini sudah Tak hanya menyantap masakannya, rakan Bagi Rakan Moda yang datang ke Aceh
dikenal luas sejak beberapa tahun juga diperbolehkan mengikuti sensasi melalui Bandara Internasional Sultan
belakangan. Menggunakan konsep desa memasak masakan tradisional oleh Iskandar Muda (Bandara SIM), bisa
Selain menyediakan wisata, Gampong Nusa menjadi destinasi pengelola setempat. memanfaatkan bus Trans Koetaradja
pengalaman mencicipi baru dan unik bagi sejumlah wisatawan Selain menyediakan pengalaman yang juga beroperasi ke dalam area
baik lokal maupun mancanegara.
Bandara SIM. Dari bandara tersebut,
masakan Aceh Besar, mencicipi masakan Aceh Besar, Rakan rakan akan dibawa menuju halte Masjid
Rakan juga bisa ikut Aceh TRANSit pun tidak ingin ketinggalan juga bisa ikut bermain permainan Raya Baiturrahman di Pusat Kota Banda
untuk menyambangi Gampong Nusa. Saat
tradisional, dan berkeliling Gampong
Aceh. Lalu bisa melanjutkan perjalanan
bermain permainan tiba di gampong ini, pengunjung disuguhi Nusa menggunakan sepeda. ke Gampong Nusa dengan menumpangi
tradisional, dan berkeliling panorama alam yang indah, seperti Tertarik untuk berwisata ke Gampong labi-labi, becak yang mangkal di sekitar
hamparan sawah serta pemandangan
Gampong Nusa bukit barisan yang memagari desa ini. Nusa? halte, dan angkutan daring.
menggunakan sepeda. Rakan Moda yang ingin menikmati Gampong Nusa terletak di Kecamatan Selamat datang di Aceh! Peumulia Jamee
Adat Geutanyoe!(*)
pesona wisata unik yang kental dengan Lhoknga, Kabupaten Aceh Besar. Untuk
adat tradisional, tidak salah jika memilih menuju ke sini, hanya membutuhkan
Gampong Nusa. Di gampong ini rakan waktu sekitar 20 menit dari pusat Kota
bisa menikmati masakan tradisional Aceh Banda Aceh. Kurang lebih berjarak sekitar
Besar, salah satunya kuah beulangong. 30 kilometer dari pusat kota.
|
28 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 29
DESTINASI DESTINASI
Wisata Unik Ala
Gampong Nusa
Amsal Bunaiya Irfan Fuadi
Gampong Nusa, nama desa ini sudah Tak hanya menyantap masakannya, rakan Bagi Rakan Moda yang datang ke Aceh
dikenal luas sejak beberapa tahun juga diperbolehkan mengikuti sensasi melalui Bandara Internasional Sultan
belakangan. Menggunakan konsep desa memasak masakan tradisional oleh Iskandar Muda (Bandara SIM), bisa
Selain menyediakan wisata, Gampong Nusa menjadi destinasi pengelola setempat. memanfaatkan bus Trans Koetaradja
pengalaman mencicipi baru dan unik bagi sejumlah wisatawan Selain menyediakan pengalaman yang juga beroperasi ke dalam area
baik lokal maupun mancanegara.
Bandara SIM. Dari bandara tersebut,
masakan Aceh Besar, mencicipi masakan Aceh Besar, Rakan rakan akan dibawa menuju halte Masjid
Rakan juga bisa ikut Aceh TRANSit pun tidak ingin ketinggalan juga bisa ikut bermain permainan Raya Baiturrahman di Pusat Kota Banda
untuk menyambangi Gampong Nusa. Saat
tradisional, dan berkeliling Gampong
Aceh. Lalu bisa melanjutkan perjalanan
bermain permainan tiba di gampong ini, pengunjung disuguhi Nusa menggunakan sepeda. ke Gampong Nusa dengan menumpangi
tradisional, dan berkeliling panorama alam yang indah, seperti Tertarik untuk berwisata ke Gampong labi-labi, becak yang mangkal di sekitar
hamparan sawah serta pemandangan
Gampong Nusa bukit barisan yang memagari desa ini. Nusa? halte, dan angkutan daring.
menggunakan sepeda. Rakan Moda yang ingin menikmati Gampong Nusa terletak di Kecamatan Selamat datang di Aceh! Peumulia Jamee
Adat Geutanyoe!(*)
pesona wisata unik yang kental dengan Lhoknga, Kabupaten Aceh Besar. Untuk
adat tradisional, tidak salah jika memilih menuju ke sini, hanya membutuhkan
Gampong Nusa. Di gampong ini rakan waktu sekitar 20 menit dari pusat Kota
bisa menikmati masakan tradisional Aceh Banda Aceh. Kurang lebih berjarak sekitar
Besar, salah satunya kuah beulangong. 30 kilometer dari pusat kota.
|
28 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 29
DESTINASI DESTINASI
Selain transportasi penyeberangan, rakan
juga bisa menggunakan angkutan laut
perintis yang dilayani oleh KM. Sabuk
Nusantara 110 dan KM. Sabuk Nusantara
46. Kedua kapal ini merupakan layanan
transportasi perintis yang termasuk
dalam program Tol Laut bersubsidi yang
dibiayai oleh Pemerintah Pusat. Untuk
menaiki kapal ini, rakan bisa mendatangi
pelabuhan-pelabuhan laut yang
disinggahi oleh KM. Sabuk Nusantara.
Di antaranya, Pelabuhan Laut Calang,
Pelabuhan Laut Tapak Tuan, Pelabuhan
Laut Singkil, Pelabuhan Laut Pulau
Banyak, dan Pelabuhan Laut Sinabang.
Rakan juga bisa menggunakan
transportasi udara via Bandara
Internasional Kualanamu, Sumatera
Utara menuju Bandara Lasikin, Sinabang.
Penerbangan dari dan ke Sinabang
dilayani oleh maskapai Wings Air yang
beroperasi setiap hari. Selain penerbangan
Pulau Simeulue Teupah. Pulau-pulau ini menjadi incaran komersil tersebut, ada juga penerbangan
menawarkan sejuta peselancar, baik dalam negeri maupun perintis yang dilayani oleh maskapai Susi
mancanegara. Sedangkan Pulau Siumat,
keindahan yang Teupah Barat, dan Simuelue Timur sangat Air dari Bandara Internasional Sultan
Iskandara Muda, Banda Aceh. Hanya saja,
mempesona setiap cocok bagi Rakan yang ingin menyelam. penerbangan perintis tidak beroperasi
mata yang memandang. Meskipun jaraknya yang cukup jauh setiap hari namun seminggu dua kali.
Kelihatannya, sangat dari daratan Aceh, akan tetapi akses Kemudahan akses transportasi untuk
sayang dilewatkan bila transportasi ke Simeulue sudah sangat menuju Simeulue diharapkan dapat
mudah. Saat ini telah tersedia sejumlah
sedang berkunjung ke moda transportasi yang dapat rakan meningkatkan kunjungan pariwisata ke
pulau tersebut. Selain itu, tentunya untuk
Aceh. manfaatkan bila ingin berkunjung ke memperlancar pergerakan orang dan
Simeulue.
distribusi logistik menuju Simeulue.
Bila melalui jalur laut, transportasi Seluruh informasi terkait jadwal
Simeulue dengan 41 pulau yang penyeberangan adalah salah satu moda transportasi ke Simeulue bisa rakan
mengelilinginya, terletak tepat di bibir transportasi yang paling diminati. Selain peroleh melalui media sosial Dinas
Pulau Simeulue, Idaman Samudera Hindia. Pulau ini dikelilingi oleh karena mudah dan dapat membawa Perhubungan Aceh. Rakan juga bisa
kendaraan, dengan transportasi ini
pantai yang masih sangat alami, maka
Peselancar Mancanegara tidak heran jika Simeulue sangat cocok wisatawan juga dapat menikmati bertanya-tanya terkait informasi
transportasi lainnya kepada admin Dishub
keindahan alam Simeulue dari atas
untuk dikunjungi pada akhir pekan atau
pada hari libur nasional. geladak kapal saat mendekati pulau Aceh. Selamat berlibur Rakan Moda! (*)
Simeulue. Moda ini juga telah beroperasi
Rakan bisa menikmati keindahan pantai pada sejumlah lintasan dari barat selatan
dan lautnya dengan berenang atau Aceh ke Simeulue. Misalnya, Calang –
Amsal Bunaiya Midika Utama Putra snorkeling. Kalau ingin berselancar, Sinabang yang akan dilayani oleh KMP
bisa mencoba beberapa spot strategis, Aceh Hebat 1, Meulaboh dan Labuhan
seperti pantai Nancala, Matanurung Haji – Sinabang dilayani oleh KMP Teluk
Busung, Alus-alus, Salur, La’ayon, Pulau Sinabang, dan Singkil – Sinabang dilayani
Batu berlayar, Pulau Mincau, dan Pulau oleh KMP Teluk Singkil.
|
30 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 31
DESTINASI DESTINASI
Selain transportasi penyeberangan, rakan
juga bisa menggunakan angkutan laut
perintis yang dilayani oleh KM. Sabuk
Nusantara 110 dan KM. Sabuk Nusantara
46. Kedua kapal ini merupakan layanan
transportasi perintis yang termasuk
dalam program Tol Laut bersubsidi yang
dibiayai oleh Pemerintah Pusat. Untuk
menaiki kapal ini, rakan bisa mendatangi
pelabuhan-pelabuhan laut yang
disinggahi oleh KM. Sabuk Nusantara.
Di antaranya, Pelabuhan Laut Calang,
Pelabuhan Laut Tapak Tuan, Pelabuhan
Laut Singkil, Pelabuhan Laut Pulau
Banyak, dan Pelabuhan Laut Sinabang.
Rakan juga bisa menggunakan
transportasi udara via Bandara
Internasional Kualanamu, Sumatera
Utara menuju Bandara Lasikin, Sinabang.
Penerbangan dari dan ke Sinabang
dilayani oleh maskapai Wings Air yang
beroperasi setiap hari. Selain penerbangan
Pulau Simeulue Teupah. Pulau-pulau ini menjadi incaran komersil tersebut, ada juga penerbangan
menawarkan sejuta peselancar, baik dalam negeri maupun perintis yang dilayani oleh maskapai Susi
mancanegara. Sedangkan Pulau Siumat,
keindahan yang Teupah Barat, dan Simuelue Timur sangat Air dari Bandara Internasional Sultan
Iskandara Muda, Banda Aceh. Hanya saja,
mempesona setiap cocok bagi Rakan yang ingin menyelam. penerbangan perintis tidak beroperasi
mata yang memandang. Meskipun jaraknya yang cukup jauh setiap hari namun seminggu dua kali.
Kelihatannya, sangat dari daratan Aceh, akan tetapi akses Kemudahan akses transportasi untuk
sayang dilewatkan bila transportasi ke Simeulue sudah sangat menuju Simeulue diharapkan dapat
mudah. Saat ini telah tersedia sejumlah
sedang berkunjung ke moda transportasi yang dapat rakan meningkatkan kunjungan pariwisata ke
pulau tersebut. Selain itu, tentunya untuk
Aceh. manfaatkan bila ingin berkunjung ke memperlancar pergerakan orang dan
Simeulue.
distribusi logistik menuju Simeulue.
Bila melalui jalur laut, transportasi Seluruh informasi terkait jadwal
Simeulue dengan 41 pulau yang penyeberangan adalah salah satu moda transportasi ke Simeulue bisa rakan
mengelilinginya, terletak tepat di bibir transportasi yang paling diminati. Selain peroleh melalui media sosial Dinas
Pulau Simeulue, Idaman Samudera Hindia. Pulau ini dikelilingi oleh karena mudah dan dapat membawa Perhubungan Aceh. Rakan juga bisa
kendaraan, dengan transportasi ini
pantai yang masih sangat alami, maka
Peselancar Mancanegara tidak heran jika Simeulue sangat cocok wisatawan juga dapat menikmati bertanya-tanya terkait informasi
transportasi lainnya kepada admin Dishub
keindahan alam Simeulue dari atas
untuk dikunjungi pada akhir pekan atau
pada hari libur nasional. geladak kapal saat mendekati pulau Aceh. Selamat berlibur Rakan Moda! (*)
Simeulue. Moda ini juga telah beroperasi
Rakan bisa menikmati keindahan pantai pada sejumlah lintasan dari barat selatan
dan lautnya dengan berenang atau Aceh ke Simeulue. Misalnya, Calang –
Amsal Bunaiya Midika Utama Putra snorkeling. Kalau ingin berselancar, Sinabang yang akan dilayani oleh KMP
bisa mencoba beberapa spot strategis, Aceh Hebat 1, Meulaboh dan Labuhan
seperti pantai Nancala, Matanurung Haji – Sinabang dilayani oleh KMP Teluk
Busung, Alus-alus, Salur, La’ayon, Pulau Sinabang, dan Singkil – Sinabang dilayani
Batu berlayar, Pulau Mincau, dan Pulau oleh KMP Teluk Singkil.
|
30 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 31
DESTINASI
Midika Utama Putra
|
32 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 33
DESTINASI
Midika Utama Putra
|
32 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 33
KUPHI BEUNGOH KUPHI BEUNGOH
Secangkir Kenangan
di Johan Pahlawan
Misqul Syakirah Irfan Fuadi, Midika Utama Putra, Rizal Syhisa
S ekitar dua ratus tiga puluh delapan Lelah dengan perjalanan panjang, Mie
kilometer dari pusat kota Banda
Lokan akan memanjakan lidah anda
Aceh dengan menempuh empat jam dengan kenikmatan cita rasa dengan
sepuluh menit dengan mobil, Rakan Moda bumbu mie Aceh yang khas, dipadukan
akan sampai pada sebuah kota yang telah dengan pondok jualan di pesisir pantai
melahirkan pahlawan-pahlawan pembela Meulaboh, akan mengirim sinyal ke diri
Aceh pada masa penjajahan dulu. rakan untuk berlama-lama di daerah
Disebut Meulaboh, Kota Johan Pahlawan. ini. Asap yang mengepul di atas piring
Sepanjang perjalanan rakan moda akan keramik putih dengan taburan acar
disuguhkan dengan pesona garis pantai dan kerupuk, membuat lidahmu terus
yang panjang serta bentang perbukitan bergoyang menikmati panganan lezat ini.
yang hijau. Jalan yang dibangun sejajar
garis pantai ini menghipnotis para
pelancong dengan pandangan mata yang
super duper indah nan eksotis.
|
34 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 35
KUPHI BEUNGOH KUPHI BEUNGOH
Secangkir Kenangan
di Johan Pahlawan
Misqul Syakirah Irfan Fuadi, Midika Utama Putra, Rizal Syhisa
S ekitar dua ratus tiga puluh delapan Lelah dengan perjalanan panjang, Mie
kilometer dari pusat kota Banda
Lokan akan memanjakan lidah anda
Aceh dengan menempuh empat jam dengan kenikmatan cita rasa dengan
sepuluh menit dengan mobil, Rakan Moda bumbu mie Aceh yang khas, dipadukan
akan sampai pada sebuah kota yang telah dengan pondok jualan di pesisir pantai
melahirkan pahlawan-pahlawan pembela Meulaboh, akan mengirim sinyal ke diri
Aceh pada masa penjajahan dulu. rakan untuk berlama-lama di daerah
Disebut Meulaboh, Kota Johan Pahlawan. ini. Asap yang mengepul di atas piring
Sepanjang perjalanan rakan moda akan keramik putih dengan taburan acar
disuguhkan dengan pesona garis pantai dan kerupuk, membuat lidahmu terus
yang panjang serta bentang perbukitan bergoyang menikmati panganan lezat ini.
yang hijau. Jalan yang dibangun sejajar
garis pantai ini menghipnotis para
pelancong dengan pandangan mata yang
super duper indah nan eksotis.
|
34 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 35
KUPHI BEUNGOH KUPHI BEUNGOH
Setiap daerah pasti ada masakan yang
menjadi khas yang patut dicoba ketika
berada di wilayah pantai barat serta
kebanggaan yang turun-temurun.
Berbahan dasar isi durian yang sudah
difragmentasi merupakan inti dari masakan
yang disebut Kuah Jruek, biasanya
masyarakat juga menambahkan terong,
kacang panjang, daun melinjo, udang
serta sayur mayur layaknya kuah plik ue.
Selain untuk acara besar, kuah jruek sering
dijadikan masakan spesial untuk menjamu
tamu yang berkunjung ke rumah, hanya
saja pada waktu tertentu kuah jruek ini
susah dijumpai karena pembuatannya
yang memakan waktu lama, dan juga
sudah semakin jarang orang yang
memfragmentasi durian sebagai intinya
panganan ini.
Seperti kata anak milenial sekarang, hidup
ini seperti secangkir kopi dimana pahit sebuah cawan kecil. Butuh perjuangan bercampur baur dalam sebuah cangkir
dan manis bertemu dalam kehangatan, memang untuk meminumnya. Para kopi hari ini, rasa pahit dan manis masih
Pahitnya kopi memang meninggalkan pemula disarankan memakai pipet untuk terasa di pangkal lidah, memutar kembali
sejuta kenangan, tanpa sempurna kesan menyeruput kopi. Ini pun harus ekstra memori dan kenangan manis dan pahit
dan kenangan rakan moda jika belum hati-hati jika tak mau yang tersedot perjalanan ini. Selamat liburan Rakan
menikmati Kopi khop khas kota Johan adalah ampas kopi. Moda! (*)
Disbudpar Aceh Pahlawan ini yang disajikan dengan
cara diluar kelaziman. Gelas berisi kopi Perpaduan aroma kopi serta kuliner
diposisikan terbalik, menangkup pada dan pemandangan yang begitu eksotis
Selain untuk acara besar, kuah jruek sering dijadikan masakan spesial untuk
menjamu tamu berkunjung ke rumah. Hanya saja pada waktu tertentu kuah
jruek ini susah dijumpai karena pembuatannya memakan waktu lama, dan
juga sudah semakin jarang orang yang memfragmentasi durian sebagai
intinya panganan ini.
Setelah puas menikmati kuliner yang perjalanan selama 1 jam 3 menit dengan ini. Potret kenangan tak berarti tanpa Sepanjang perjalanan
ada di Aceh Barat ini, saatnya berziarah jarak dari pusat kota Meulaboh sepanjang jepretan kamera yang dapat disimpan di
ke salah satu makam pahlawan nasional 41,1 kilometer. album instagram. Rakan Moda akan
Indonesia yaitu Teuku Umar. Makam disuguhkan dengan
Teuku Umar tak pernah sepi pengunjung, Agak sedikit ke arah barat laut Kota Tak habis-habis memang wisata pantai pesona garis pantai
setiap harinya pasti akan selalu ramai oleh Meulaboh, 12,5 kilometer terdapat yang ada di Aceh Barat ini. Banyak pantai
pengunjung, baik dari dalam daerah Aceh pelabuhan penyeberangan Kuala Bubon. yang bisa Anda kunjungi salah satunya yang panjang serta
maupun dari luar Aceh. Di dalam lokasi Pelabuhan ini merupakan salah satu adalah pantai Lhok Bubon yang berada bentang perbukitan
makam terdapat suatu pohon besar yang pelabuhan yang menghubung masyarakat di dekat pelabuhan Kuala Bubon ini. Air
mengeluarkan air secara terus menerus Simeulue dengan wilayah daratan. Ada laut yang sangat jernih bisa memukau yang hijau.
dan tak pernah berhenti. Makam Teuku pemndangan yang sangat menarik di siapapun yang melihat, masih ditambah
Umar memiliki suasana yang sangat pelabuhan ini kala senja menyapa. Warna lagi dengan pasir putih yang terbentang
adem, menenangkan, dan udara yang langit dengan semburat cahaya keemasan luas tak bertepi keindahan alam yang
masih sangat alami. Makam ini berlokasi sang surya yang hendak kembali ke mempesona ini pasti akan membuatmu
di Desa Mugo Rayuek, Panton Reu, Aceh peraduannya. Siluet nyiur mengukir sejenak lupa dengan masalah pekerjaan
Barat. Rakan Moda dapat menempuh kenangan indah lainnya pada daerah atau masalah hidup lainnya.
|
36 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 37
KUPHI BEUNGOH KUPHI BEUNGOH
Setiap daerah pasti ada masakan yang
menjadi khas yang patut dicoba ketika
berada di wilayah pantai barat serta
kebanggaan yang turun-temurun.
Berbahan dasar isi durian yang sudah
difragmentasi merupakan inti dari masakan
yang disebut Kuah Jruek, biasanya
masyarakat juga menambahkan terong,
kacang panjang, daun melinjo, udang
serta sayur mayur layaknya kuah plik ue.
Selain untuk acara besar, kuah jruek sering
dijadikan masakan spesial untuk menjamu
tamu yang berkunjung ke rumah, hanya
saja pada waktu tertentu kuah jruek ini
susah dijumpai karena pembuatannya
yang memakan waktu lama, dan juga
sudah semakin jarang orang yang
memfragmentasi durian sebagai intinya
panganan ini.
Seperti kata anak milenial sekarang, hidup
ini seperti secangkir kopi dimana pahit sebuah cawan kecil. Butuh perjuangan bercampur baur dalam sebuah cangkir
dan manis bertemu dalam kehangatan, memang untuk meminumnya. Para kopi hari ini, rasa pahit dan manis masih
Pahitnya kopi memang meninggalkan pemula disarankan memakai pipet untuk terasa di pangkal lidah, memutar kembali
sejuta kenangan, tanpa sempurna kesan menyeruput kopi. Ini pun harus ekstra memori dan kenangan manis dan pahit
dan kenangan rakan moda jika belum hati-hati jika tak mau yang tersedot perjalanan ini. Selamat liburan Rakan
menikmati Kopi khop khas kota Johan adalah ampas kopi. Moda! (*)
Disbudpar Aceh Pahlawan ini yang disajikan dengan
cara diluar kelaziman. Gelas berisi kopi Perpaduan aroma kopi serta kuliner
diposisikan terbalik, menangkup pada dan pemandangan yang begitu eksotis
Selain untuk acara besar, kuah jruek sering dijadikan masakan spesial untuk
menjamu tamu berkunjung ke rumah. Hanya saja pada waktu tertentu kuah
jruek ini susah dijumpai karena pembuatannya memakan waktu lama, dan
juga sudah semakin jarang orang yang memfragmentasi durian sebagai
intinya panganan ini.
Setelah puas menikmati kuliner yang perjalanan selama 1 jam 3 menit dengan ini. Potret kenangan tak berarti tanpa Sepanjang perjalanan
ada di Aceh Barat ini, saatnya berziarah jarak dari pusat kota Meulaboh sepanjang jepretan kamera yang dapat disimpan di
ke salah satu makam pahlawan nasional 41,1 kilometer. album instagram. Rakan Moda akan
Indonesia yaitu Teuku Umar. Makam disuguhkan dengan
Teuku Umar tak pernah sepi pengunjung, Agak sedikit ke arah barat laut Kota Tak habis-habis memang wisata pantai pesona garis pantai
setiap harinya pasti akan selalu ramai oleh Meulaboh, 12,5 kilometer terdapat yang ada di Aceh Barat ini. Banyak pantai
pengunjung, baik dari dalam daerah Aceh pelabuhan penyeberangan Kuala Bubon. yang bisa Anda kunjungi salah satunya yang panjang serta
maupun dari luar Aceh. Di dalam lokasi Pelabuhan ini merupakan salah satu adalah pantai Lhok Bubon yang berada bentang perbukitan
makam terdapat suatu pohon besar yang pelabuhan yang menghubung masyarakat di dekat pelabuhan Kuala Bubon ini. Air
mengeluarkan air secara terus menerus Simeulue dengan wilayah daratan. Ada laut yang sangat jernih bisa memukau yang hijau.
dan tak pernah berhenti. Makam Teuku pemndangan yang sangat menarik di siapapun yang melihat, masih ditambah
Umar memiliki suasana yang sangat pelabuhan ini kala senja menyapa. Warna lagi dengan pasir putih yang terbentang
adem, menenangkan, dan udara yang langit dengan semburat cahaya keemasan luas tak bertepi keindahan alam yang
masih sangat alami. Makam ini berlokasi sang surya yang hendak kembali ke mempesona ini pasti akan membuatmu
di Desa Mugo Rayuek, Panton Reu, Aceh peraduannya. Siluet nyiur mengukir sejenak lupa dengan masalah pekerjaan
Barat. Rakan Moda dapat menempuh kenangan indah lainnya pada daerah atau masalah hidup lainnya.
|
36 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 37
PATROLI PATROLI
dan Perumahan Rakyat (PUPR) dibawah
naungan Balai Wilayah Sungai Sumatera
I (BWSS-I) Provinsi Aceh sedang
melaksanakan pekerjaan pengamanan
pantai yang berada pada dua kawasan;
pelabuhan penyeberangan Kuala Bubon
Meulaboh dan pelabuhan laut Ujung
Karang Meulaboh. Oleh karena itu,
diharapkan sinergisitas pembangunan
pengaman pantai yang bertitiksinggung
langsung dengan kawasan tersebut.
Hipotesa pembangunan ini berlandaskan
dengan isu strategis bahwa breakwater
ini dapat memiliki fungsi ganda yaitu
melindungi pelabuhan dan pantai
sekaligus, ungkapnya.
Seringnya cuaca ekstrem diwilayah ini
Breakwater Pelabuhan pulau Simeulu. Posisi kawasan pelabuhan
Kuala Bubon ini cukup layak. Namun
Kuala Bubon disebabkan berhadapan dengan laut
lepas, saat cuaca tidak bagus kapal sulit
bersandar karena guncangan ombak
dapat menyebabkankerusakan kapal
disebabakan hantaman lambung kapal
Rizal Syahisa Rizal Syahisa, Midika Utama Putra dengan dermaga. Guna mengatasi kondisi yang dapat menyebabkan sering terjadi
ini Bidang Pelayaran Dishub propinsi perubahan jadwal penyeberangan bahkan
Aceh akan membangun breakwater pengalihan aktivitas penyeberangan ke
Bangunan pengaman pantai dibangun dengan maksud dipelabuhan penyeberangan ini. pelabuhan labuhan haji Tapak Tuan, Aceh
menjamin keamanan dan keselamatan masyarakat. Selatan.Dalam hal ini gunq mengantisipasi
Hal ini tertuang dalam proposal Bidang hal tersebut bidang Pelayaran Dishub
Pelayaran yang menjelaskan, bahwa Aceh akan bekerjasama dengan BMKG
Kuala Bubon dengan pantai berpasir adalah salah satu dari dua pilihan lokasi dalam Kondisi cuaca ekstrim, serangan
putih memang memiliki pemandangan yang disediakan pemda Aceh Barat gelombang tinggi dan juga faktor agar bisa menginfokan secepatnya setiap
panorama yang indah. Dikala senja saat itu guna pembangunan pelabuhan lainnya seperti abrasi pantai dapat ada perubahan cuaca yang bisa menunda
langit akan terlihat jingga kemerahan baru menggantikan pelabuhan lama mengancam kerusakan sarana+prasarana jadwal kapal baik untuk penumpang di
saat matahari tenggelam. Kini dikawasan Ujung Karang yang telah luluh lantak perkotaan dan pemukiman masyarakat. Kuala Bubon maupun yang dari Simeulu,
yang dahulunya pemukiman nelayan telah dihantam Tsunami pada 2004 lalu. Bangunan pengaman pantai dibangun ujar Al-Qadri menutup pembicaraan. (*)
berdiri megah pelabuhan penyeberangan Pelabuhan ini rampung dan mulai dengan maksud menjamin keamanan
bernama pelabuhan penyeberangan beroperasi pada tahun+2016 guna dan keselamatan masyarakat. Dalam
Kuala Bubon Meulaboh. Kawasan ini menghubungkan daratan Aceh dengan
hal ini, Kementerian Pekerjaan Umum
|
38 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 39
PATROLI PATROLI
dan Perumahan Rakyat (PUPR) dibawah
naungan Balai Wilayah Sungai Sumatera
I (BWSS-I) Provinsi Aceh sedang
melaksanakan pekerjaan pengamanan
pantai yang berada pada dua kawasan;
pelabuhan penyeberangan Kuala Bubon
Meulaboh dan pelabuhan laut Ujung
Karang Meulaboh. Oleh karena itu,
diharapkan sinergisitas pembangunan
pengaman pantai yang bertitiksinggung
langsung dengan kawasan tersebut.
Hipotesa pembangunan ini berlandaskan
dengan isu strategis bahwa breakwater
ini dapat memiliki fungsi ganda yaitu
melindungi pelabuhan dan pantai
sekaligus, ungkapnya.
Seringnya cuaca ekstrem diwilayah ini
Breakwater Pelabuhan pulau Simeulu. Posisi kawasan pelabuhan
Kuala Bubon ini cukup layak. Namun
Kuala Bubon disebabkan berhadapan dengan laut
lepas, saat cuaca tidak bagus kapal sulit
bersandar karena guncangan ombak
dapat menyebabkankerusakan kapal
disebabakan hantaman lambung kapal
Rizal Syahisa Rizal Syahisa, Midika Utama Putra dengan dermaga. Guna mengatasi kondisi yang dapat menyebabkan sering terjadi
ini Bidang Pelayaran Dishub propinsi perubahan jadwal penyeberangan bahkan
Aceh akan membangun breakwater pengalihan aktivitas penyeberangan ke
Bangunan pengaman pantai dibangun dengan maksud dipelabuhan penyeberangan ini. pelabuhan labuhan haji Tapak Tuan, Aceh
menjamin keamanan dan keselamatan masyarakat. Selatan.Dalam hal ini gunq mengantisipasi
Hal ini tertuang dalam proposal Bidang hal tersebut bidang Pelayaran Dishub
Pelayaran yang menjelaskan, bahwa Aceh akan bekerjasama dengan BMKG
Kuala Bubon dengan pantai berpasir adalah salah satu dari dua pilihan lokasi dalam Kondisi cuaca ekstrim, serangan
putih memang memiliki pemandangan yang disediakan pemda Aceh Barat gelombang tinggi dan juga faktor agar bisa menginfokan secepatnya setiap
panorama yang indah. Dikala senja saat itu guna pembangunan pelabuhan lainnya seperti abrasi pantai dapat ada perubahan cuaca yang bisa menunda
langit akan terlihat jingga kemerahan baru menggantikan pelabuhan lama mengancam kerusakan sarana+prasarana jadwal kapal baik untuk penumpang di
saat matahari tenggelam. Kini dikawasan Ujung Karang yang telah luluh lantak perkotaan dan pemukiman masyarakat. Kuala Bubon maupun yang dari Simeulu,
yang dahulunya pemukiman nelayan telah dihantam Tsunami pada 2004 lalu. Bangunan pengaman pantai dibangun ujar Al-Qadri menutup pembicaraan. (*)
berdiri megah pelabuhan penyeberangan Pelabuhan ini rampung dan mulai dengan maksud menjamin keamanan
bernama pelabuhan penyeberangan beroperasi pada tahun+2016 guna dan keselamatan masyarakat. Dalam
Kuala Bubon Meulaboh. Kawasan ini menghubungkan daratan Aceh dengan
hal ini, Kementerian Pekerjaan Umum
|
38 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 39
TEROPONG TEROPONG
Suasana hiruk pikuk Terminal
Tipe A Batoh di malam hari.
Terminal ini merupakan salah
satu gerbang utama keluar-
masuknya wisatawan yang
akan menikmati indahnya
pesona Aceh.
Istimewa
|
40 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 41
TEROPONG TEROPONG
Suasana hiruk pikuk Terminal
Tipe A Batoh di malam hari.
Terminal ini merupakan salah
satu gerbang utama keluar-
masuknya wisatawan yang
akan menikmati indahnya
pesona Aceh.
Istimewa
|
40 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 41
TEROPONG TEROPONG
Menikmati senja dari atas Tugu
Kilometer Nol Indonesia, Iboih,
Kota Sabang.
Irfan Fuadi
Keseruan anak-anak bermain
di Pantai Batee Tutong,
Calang, Aceh Jaya.
Irfan Fuadi
Anak-anak pantai Lamerem,
Kecamatan Alafan, Simeulue.
Midika Utama Putra
Pesona eksotis Pulau Panjang
di Pulau Banyak, Aceh Singkil
tidak kalah menarik dari Pulau
Maldives.
Irfan Fuadi
|
42 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 43
TEROPONG TEROPONG
Menikmati senja dari atas Tugu
Kilometer Nol Indonesia, Iboih,
Kota Sabang.
Irfan Fuadi
Keseruan anak-anak bermain
di Pantai Batee Tutong,
Calang, Aceh Jaya.
Irfan Fuadi
Anak-anak pantai Lamerem,
Kecamatan Alafan, Simeulue.
Midika Utama Putra
Pesona eksotis Pulau Panjang
di Pulau Banyak, Aceh Singkil
tidak kalah menarik dari Pulau
Maldives.
Irfan Fuadi
|
42 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 43
PATROLI PATROLI
kali mengalami pergantian nama, mulai Bandara ini diserahkan ke Dirjen perintis sejak tahun 2015. Penerbangan
Namun, seiring dengan meningkatnya dari bandara Seunubung, Blangkejeren, Perhubungan Udara pada tahun 2015. perintis perdana kala itu melayani rute
Patiambang memanfaatkan moda transportasi Patiambang. Penamaan Patiambang Satuan Pelaksana Bandara Patiambang Banda Aceh masing-masing
kebutuhan masyarakat untuk
Medan – Gayo Lues dan Gayo Lues –
Sejak saat itu, bandara ini dikelola oleh
hingga yang terakhir menjadi Bandara
udara, Pemerintah Kabupaten Gayo
di bawah Unit Pelayanan Bandar Udara
merujuk kepada nama kerajaan masa lalu
2 kali seminggu.
Lues melakukan pengembangan dengan yang ada di Gayo Lues. (UPBU) Bandara Rembele, Bener Hingga saat ini
bandara ini masih
Bandara di Negeri Seribu Bukit membebaskan lahan di sekitar bandara. Sementara itu, menurut Wahyu, Kepala Meriah. melayani kedua rute
Pemkab Gayo Lues juga membangun
Terkait layanan penerbangan,
Satuan Pelaksana Bandara Patiambang,
sejumlah fasilitas seperti landasan pacu, bandara tersebut masih terdaftar sebagai Wahyu menjelaskan tersebut.(*)
apron, dan taxiway pada sisi udara. Bandara Blangkejeren sesuai dengan bahwa bandara ini
Arrad Iskandar Irfan Fuadi Sedangkan pada sisi darat, Pemkab Gayo Peraturan Menteri Perhubungan Nomor telah melayani
Lues membangun terminal penumpang 69 tahun 2013. Pada International penerbangan
darurat, gedung PKP-PK, rumah tipe Air Transport Association (IATA)
45 sebanyak 2 Unit, dan peralatan atau Asosiasi Transportasi Udara
Pagi itu, indahnya pemandangan menanjak dan berbelok yang curam komunikasi Air to Ground AFIS. Bandara Internasional, bandara ini juga masih
gunung dan bukit memanjakan setiap cukup menyulitkan akses ke daerah ini. ini memiliki runway hanya sepanjang 810 terdaftar dengan three code of letter
mata yang baru terbangun dari lelapnya x 23 meter, praktis GYO.
tidur. Pegunungan dan perbukitan yang Akibat akses melalui jalur darat begitu bandara ini hanya
menjulang terselimuti awan yang begitu sulit, maka tak heran pada tahun 2008 dapat menerima
menawan. Itulah tanah Gayo Lues, negeri Badan Rehabilitasi dan Rekonsiliasi (BRR) pendaratan pesawat
yang terkenal dengan seribu bukit. membangun bandara yang saat itu masih Cessna atau sejenisnya.
berupa airstrip atau landasan pacu. Pembangunan gedung-gedung
Terbentang di antara pegunungan dan Bandara ini rencananya akan berfungsi operasional lainnya mulai berjalan pada
perbukitan pada ketinggian 850 MDPL, sebagai persiapan penanggulangan tahun 2018.
menuju daerah ini dengan transportasi bencana di wilayah Gayo Lues.
darat lumayan menguras tenaga. Jalanan Bandara Blangkejeren sempat beberapa
PATROLI PATROLI
kali mengalami pergantian nama, mulai Bandara ini diserahkan ke Dirjen perintis sejak tahun 2015. Penerbangan
Namun, seiring dengan meningkatnya dari bandara Seunubung, Blangkejeren, Perhubungan Udara pada tahun 2015. perintis perdana kala itu melayani rute
kebutuhan masyarakat untuk
Medan – Gayo Lues dan Gayo Lues –
Sejak saat itu, bandara ini dikelola oleh
hingga yang terakhir menjadi Bandara
Patiambang memanfaatkan moda transportasi Patiambang. Penamaan Patiambang Satuan Pelaksana Bandara Patiambang Banda Aceh masing-masing
di bawah Unit Pelayanan Bandar Udara
merujuk kepada nama kerajaan masa lalu
udara, Pemerintah Kabupaten Gayo
2 kali seminggu.
Lues melakukan pengembangan dengan yang ada di Gayo Lues. (UPBU) Bandara Rembele, Bener Hingga saat ini
bandara ini masih
Bandara di Negeri Seribu Bukit membebaskan lahan di sekitar bandara. Sementara itu, menurut Wahyu, Kepala Meriah. melayani kedua rute
Terkait layanan penerbangan,
Pemkab Gayo Lues juga membangun
Satuan Pelaksana Bandara Patiambang,
sejumlah fasilitas seperti landasan pacu, bandara tersebut masih terdaftar sebagai Wahyu menjelaskan tersebut.(*)
apron, dan taxiway pada sisi udara. Bandara Blangkejeren sesuai dengan bahwa bandara ini
Arrad Iskandar Irfan Fuadi Sedangkan pada sisi darat, Pemkab Gayo Peraturan Menteri Perhubungan Nomor telah melayani
Lues membangun terminal penumpang 69 tahun 2013. Pada International penerbangan
darurat, gedung PKP-PK, rumah tipe Air Transport Association (IATA)
45 sebanyak 2 Unit, dan peralatan atau Asosiasi Transportasi Udara
Pagi itu, indahnya pemandangan menanjak dan berbelok yang curam komunikasi Air to Ground AFIS. Bandara Internasional, bandara ini juga masih
gunung dan bukit memanjakan setiap cukup menyulitkan akses ke daerah ini. ini memiliki runway hanya sepanjang 810 terdaftar dengan three code of letter
mata yang baru terbangun dari lelapnya x 23 meter, praktis GYO.
tidur. Pegunungan dan perbukitan yang Akibat akses melalui jalur darat begitu bandara ini hanya
menjulang terselimuti awan yang begitu sulit, maka tak heran pada tahun 2008 dapat menerima
menawan. Itulah tanah Gayo Lues, negeri Badan Rehabilitasi dan Rekonsiliasi (BRR) pendaratan pesawat
yang terkenal dengan seribu bukit. membangun bandara yang saat itu masih Cessna atau sejenisnya.
berupa airstrip atau landasan pacu. Pembangunan gedung-gedung
Terbentang di antara pegunungan dan Bandara ini rencananya akan berfungsi operasional lainnya mulai berjalan pada
perbukitan pada ketinggian 850 MDPL, sebagai persiapan penanggulangan tahun 2018.
menuju daerah ini dengan transportasi bencana di wilayah Gayo Lues.
darat lumayan menguras tenaga. Jalanan Bandara Blangkejeren sempat beberapa
PATROLI
Negeri Seribu Bukit
Para pedagang yang didominasi ibu-ibu
sedang menjajakan dagangan di pasar
tradisional Blang Kejeren, Gayo Lues.
Pemandangan Ise-Ise di perbatasan Aceh
Tengah dengan Gayo Lues terlihat dari
atas.
Irfan Fuadi
|
46 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 47
PATROLI
Negeri Seribu Bukit
Para pedagang yang didominasi ibu-ibu
sedang menjajakan dagangan di pasar
tradisional Blang Kejeren, Gayo Lues.
Pemandangan Ise-Ise di perbatasan Aceh
Tengah dengan Gayo Lues terlihat dari
atas.
Irfan Fuadi
|
46 ACEH TRANSIT ACEH TRANSIT | 47