MODUL AJAR BAHASA INGGRIS REPORT TEXT KELAS X INFORMASI UMUM A. IDENTITAS MODUL 1. Nama Guru Iswatun Chasanah, S.Pd., M.Pd. 2. Sekolah SMA Negeri 5 Semarang 3. Tahun Pelajaran 2022/2023 4. Jenjang SMA / MA / SMK / SEDERAJAT 5. Fase/Kelas E / X (Sepuluh) 6. Domain/Topik Report Text Non-Living Things - Digital Technology in 21st Century 7. Kata Kunci Digital Technology, Report, 21st century 8. Alokasi waktu (menit) 2 JP X 45 Menit (90 Menit) 9. Jumlah Pertemuan (JP) 2 Pertemuan 10. Sarana Prasarana 1) Media: Google Slides, Laptop, LCD Proyektor, Handphone, Papan Tulis, Spidol, E-LKPD. 2) Sumber belajar: Google Slides, E-Book,
Video Youtube. 11. Target peserta didik 1. Peserta didik dengan kesulitan belajar untuk memperlihatkan usaha dalam mengikuti alur materi ajar. 2. Peserta didik dapat mengidentifikasi informasi tersurat/rinci/tersirat pada report text. 12. Model Pembelajaran Project-Based Approach 13. Metode Pembelajaran Collaborative and Contextual Learning 14. Moda Pembelajaran Tatap muka (Luring) B. CAPAIAN PEMBELAJARAN FASE: E Capaian Umum Pada akhir Fase E, peserta didik menggunakan teks lisan, tulisan dan visual dalam bahasa Inggris untuk berkomunikasi sesuai dengan situasi, tujuan, dan pemirsa/ pembacanya. Berbagai jenis teks seperti narasi, deskripsi, prosedur, eksposisi, recount, report, dan teks otentik menjadi rujukan utama dalam mempelajari bahasa Inggris di fase ini. Peserta didik menggunakan bahasa Inggris untuk menyampaikan keinginan/perasaan dan berdiskusi mengenai topik yang dekat dengan keseharian mereka atau isu yang hangat sesuai usia peserta didik di fase ini. Mereka membaca teks tulisan untuk mempelajari sesuatu/mendapatkan informasi. Keterampilan inferensi tersirat ketika memahami informasi, dalam bahasa Inggris mulai berkembang. Peserta didik memproduksi teks tulisan dan visual yang lebih beragam, dengan kesadaran terhadap tujuan dan target pembaca. ELEMEN 1. Menulis-mempresentasikan (writing-presenting)
Pada akhir Fase E, peserta didik menulis berbagai jenis teks fiksi dan non-fiksi, melalui aktivitas yang dipandu, menunjukkan kesadaran peserta didik terhadap tujuan dan target pembaca. Mereka membuat perencanaan, menulis, mengulas dan menulis ulang berbagai jenis tipe teks dengan menunjukkan strategi koreksi diri, termasuk tanda baca dan huruf besar. Mereka menyampaikan ide menggunakan kosakata dan kata kerja umum dalam tulisannya. Mereka menyajikan informasi menggunakan berbagai mode presentasi untuk menyesuaikan dengan pembaca/pemirsa dan untuk mencapai tujuan yang berbeda-beda, dalam bentuk cetak dan digital. By the end of phase E, students write a variety of fiction and non-fiction texts, through guided activities, showing an awareness of purpose and audience. They plan, write, review and redraft a range of text types with some evidence of self- correction strategies, including punctuation and capitalization. They express ideas and use common/ daily vocabulary and verbs in their writing. They present information using different modes of presentation to suit different audiences and to achieve different purposes, in print and digital forms. C. KOMPETENSI INTI 1. Tujuan Pembelajaran 1. Peserta didik mampu mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan report text sederhana sesuai dengan konteks penggunaannya dengan benar. 2. Peserta didik mampu menyusun fungsi social, struktur teks dan unsur kebahasaan report text sederhana sesuai dengan konteks penggunaannya dengan benar. 3. Peserta didik mampu mempresentasikan report text sederhana sesuai dengan konteks penggunaannya. 2. Pemahaman Bermakna Setelah mempelajari materi report text dari handout yang diberikan, peserta didik dapat mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan report text dan peserta didik dapat membuat report text pendek dan sederhana tentang teknologi digital abad ke-21
dan mampu menjawab pertanyaan pengetahuan report text dalam lingkup topik teknologi secara mandiri dengan benar. 3. Pertanyaan Pemantik 1. What is digital technology and how does it affect our daily lives? 2. What are the latest digital technology developments that interest you the most? 3. How do you write a report text about technology? 4. What is the purpose of technological information reports? 5. What information usually appears in report texts about technology? 6. What are the challenges and risks that arise with the development of digital technology? 7. How can digital technology be used to improve access and quality of education in Indonesia? 4. Pengetahuan Prasyarat 1. Siswa memahami penggunaan dan struktur kalimat passive voice dalam report text. 2. Siswa memiliki pemahaman kosakata yang berkaitan dengan topik teknologi digital abad ke-21. 3. Siswa mampu memahami struktur kalimat simple present tense dengan benar. 5. Profil Pelajar Pancasila 1) Gotong royong (Bekerja sama mencari informasi lebih tentang materi report text). 2) Mandiri (Melakukan proses brainstorming pada kegiatan awal pembelajaran). 3) Berpikir Kritis (Mengembangkan dan mengaitkan materi dalam kehidupan sehari-hari). 4) Kreatif (Membuat report text multimodal dengan bekerja sama dalam tim.) D. ASESMEN 1. Asesmen Diagnostik ● Tes diagnostik non-kognitif melalui tautan berikut: https://akupintar.id/tes-gaya-belajar
● Tes diagnostik kognitif melalui tautan berikut: https://forms.gle/cGnPxmtcxgWii6RB8 2. Asesmen Formatif ● Latihan soal pada lembar kerja peserta didik (LKPD) yang terlampir. ● Unjuk kerja berupa proyek kelompok yang dipresentasikan di dalam kelas. 3. Asesmen Sumatif ● Ulangan harian yang diakses melalui tautan berikut: https://forms.gle/dHmzbkqhXy4tMr3B9 ● Penilaian akhir semester 4. Teknik Asesmen ● Penilaian sikap dalam bentuk peer assessment dan group project evaluation diakses melalui tautan berikut: https://forms.gle/Ztzs5CVcbvUsxcLw6 ● Penilaian pengetahuan dalam bentuk tes tertulis pada ulangan harian yang diberikan di akhir pertemuan. ● Penilaian keterampilan dalam bentuk unjuk kerja proyek penulisan report text multimodal dan presentasi di dalam kelas.
E. PERSIAPAN PEMBELAJARAN 1. Guru membuat lembar kerja peserta didik (LKPD) interaktif sesuai tujuan pembelajaran. 2. Guru menyusun instrumen asesmen yang akan digunakan. 3. Guru melakukan tes diagnostik kognitif dan non-kognitif pada awal pertemuan dengan peserta didik. F. RENCANA PROSES PEMBELAJARAN (RPP) PERTEMUAN 1 2 JP X 45 menit ALUR KEGIATAN KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU PENDAHULUAN ● Salam pembuka Guru menyapa peserta didik dengan ramah dan menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan hari ini. ● Guru mengajak peserta didik untuk berdoa bersama. ● Guru mengecek daftar hadir peserta didik. ● Guru dan peserta didik membuat kesepakatan kelas bersama. ● Peserta didik mengerjakan pre-test atau tes diagnostik kognitif melalui link di bawah ini: - Tes diagnostik non-kognitif melalui tautan berikut: https://akupintar.id/tes-gaya-belajar - Tes diagnostik kognitif melalui tautan berikut: https://forms.gle/cGnPxmtcxgWii6RB8 ● Guru menampilkan video atau gambar menarik tentang report text teknologi digital dan mengajak 25 menit
siswa untuk berbicara tentang pengalaman mereka dengan teknologi digital. INTI Menentukan pertanyaan atau masalah utama ● Guru memberikan pertanyaan untuk menstimulasi pengetahuan peserta didik: 1. What is digital technology and how does it affect our daily lives? 2. What are the latest digital technology developments that interest you the most? 3. How do you write a report text about technology? 4. What is the purpose of technological information reports? 5. What information usually appears in report texts about technology? 6. What are the challenges and risks that arise with the development of digital technology? 7. How can digital technology be used to improve access and quality of education in Indonesia? ● Peserta didik menyimak video tentang report text. ● Peserta didik secara berpasangan dengan teman sebangku (peer) mengerjakan LKPD 1 - Aktivitas 1. ● Peserta didik secara individu mengerjakan LKPD 1 - Aktivitas 2. ● Peserta didik melakukan sharing and discussion dengan teman sebangku mengenai jawaban yang tepat pada LKPD 1 - Aktivitas 2. 55 menit Identifikasi Report Text dengan Kelompok ● Dengan metode Number Head Together (NHT), peserta didik dikelompokkan menjadi 6 kelompok. Masing-masing kelompok beranggotakan 5-6 siswa. ● Setiap kelompok akan mengidentifikasi setiap teks yang diberikan oleh guru di dalam kelas.
● Hasil identifikasi dituliskan pada LKPD 2 - Aktivitas 1. Mendesain Proyek dan Pembagian Jadwal Pembuatan Produk ● Peserta didik tetap pada kelompok yang sama. ● Peserta didik menentukan status keanggotaan pada kelompok tersebut (ketua, sekretaris, bendahara, tim desain, dll.). ● Setiap kelompok menulis rencana proyek pada LKPD 2 - Aktivitas 2. PENUTUP ● Guru mengajak peserta didik untuk melakukan refleksi dan simpulan mengenai pembelajaran yang telah diselesaikan melalui menti.com. https://www.menti.com/alof8z6a98va ● Peserta didik dan guru menutup pembelajaran dengan berdo’a bersama. 10 menit PERTEMUAN 2 2 JP X 45 menit ALUR KEGIATAN KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU PENDAHULUAN ● Salam pembuka Guru menyapa peserta didik dengan ramah dan menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan hari ini. ● Guru mengajak peserta didik untuk berdoa bersama. ● Guru mengecek daftar hadir peserta didik. ● Guru dan peserta didik membuat kesepakatan kelas bersama. ● Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk menceritakan hal-hal baru yang ditemui selama mengerjakan proyek. 20 menit
INTI Project Monitoring ● Peserta didik tetap pada kelompok yang sama. ● Setiap kelompok melengkapi kemajuan proyek pada LKPD 2 - Aktivitas 2. ● Setiap perwakilan kelompok melakukan presentasi kemajuan proyek di dalam kelas. ● Guru mengobservasi keaktifan peserta didik dengan menilai pada aspek penilaian sikap. 55 menit Finalisasi Produk Peserta didik tetap pada kelompok yang sama. ● Guru memastikan setiap kelompok telah membuat naskah report text . ● Setiap kelompok melakukan finalisasi produk report text multimodal di dalam kelas. ● Guru memonitor/ memantau peserta didik dengan melakukan visitasi pada setiap kelompok. ● Guru melakukan tanya jawab terkait finalisasi produk dan rencana pembagian presentasi pada pertemuan berikutnya. PENUTUP ● Guru mengajak peserta didik untuk melakukan refleksi dan simpulan mengenai pembelajaran yang telah diselesaikan melalui menti.com. https://www.menti.com/alof8z6a98va ● Peserta didik dan guru menutup pembelajaran dengan berdo’a bersama. 15 menit PERTEMUAN 3 2 JP X 45 menit ALUR KEGIATAN KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU PENDAHULUAN ● Salam pembuka Guru menyapa peserta didik dengan ramah dan menyampaikan tujuan pembelajaran pada 10 menit
pertemuan hari ini. ● Guru mengajak peserta didik untuk berdoa bersama. ● Guru menanyakan kabar peserta didik dengan menanyakan perasaan mereka pada hari ini. ● Guru mengecek daftar hadir peserta didik. ● Guru dan peserta didik membuat kesepakatan kelas bersama. ● Peserta didik dibimbing oleh guru untuk meninjau kembali materi report text di dalam kelas. INTI Presentasi dan uji hasil penyelesaian proyek ● Peserta didik diberi kesempatan selama 5-7 menit untuk mempresentasikan hasil proyek pembuatan report text di depan kelas bersama anggota kelompoknya. ● Guru menilai presentasi menggunakan rubrik penilaian presentasi dan penulisan report text. (Instrumen penilaian terlampir) 70 menit Evaluasi proyek dan pengalaman belajar ● Peserta didik dibimbing oleh guru untuk mengevaluasi kinerja teman sekelompok dan hasil proyek mereka pada LKPD 3 - Aktivitas 1. https://forms.gle/Ztzs5CVcbvUsxcLw6 Post-test secara individu ● Guru memberikan link Google Form summative test atau post-test tentang report text. https://forms.gle/dHmzbkqhXy4tMr3B9 ● Peserta didik secara individu mengerjakan post-test melalui gadget masing-masing. PENUTUP ● Guru memfasilitasi peserta didik secara individu untuk merefleksikan pengalaman belajarnya melalui LKPD 3 - Aktivitas 2. https://forms.gle/HVcW5unkGqrTrFtM7 ● Guru menanyakan bagaimana perasaan peserta 10 menit
didik setelah mengikuti pembelajaran hari ini. ● Peserta didik dan guru menutup pembelajaran dengan berdo’a bersama. G. PENGAYAAN DAN REMEDIAL ● Pengayaan diperuntukkan bagi peserta didik yang mendapat nilai diatas KKM dengan memberi materi lanjutan tentang materi report text. ● Remedial diperuntukkan bagi Peserta didik yang mendapat nilai di bawah KKM dengan memberi soal evaluasi ulang dengan bobot soal yang sudah diturunkan. Soal remedial peserta didik dapat diakses pada tautan berikut: https://forms.gle/YXNJJaQqUnCbvXpy5 H. REFLEKSI PESERTA DIDIK DAN GURU ● Refleksi individu bagi peserta didik dapat diakses melalui tautan berikut ini: https://forms.gle/HVcW5unkGqrTrFtM7 ● Refleksi bagi guru dapat ditulis melalui tautan berikut ini: https://docs.google.com/spreadsheets/d/12QCpDEGbfUV8xwJ515h1qntl7ZaxI-7EPD WUSdXa410/edit?usp=sharing
● Refleksi peserta didik terhadap pembelajaran di setiap pertemuan melalui menti.com: https://www.menti.com/alof8z6a98va I. GLOSARIUM Report A written or spoken account of an event, situation, or phenomenon, presenting facts and findings. Introduction The beginning section of a report, which sets the context, outlines the purpose, and gives an overview of the report. Limitations Factors that may have impacted the accuracy, validity, or generalizability of the findings of a report, and which should be acknowledged and discussed. Scope The boundaries or extent of the topic or area covered by a report, including the range of data, information, or perspectives included. Recommendations Suggestions for actions or changes based on the findings and conclusions of a report. Results The findings or outcomes of a research project or investigation, usually presented in a factual and objective manner. J. DAFTAR PUSTAKA Artikel Ilmiah: Atzori, L., Iera, A., & Morabito, G. (2010). The Internet of Things: A survey. Computer Networks, 54(15), 2787-2805.
Lee, I., & Lee, K. (2015). The Internet of Things (IoT): Applications, investments, and challenges for enterprises. Business Horizons, 58(4), 431-440. Maples-Keller, J. L., Bunnell, B. E., Kim, S. J., & Rothbaum, B. O. (2017). The use of virtual reality technology in the treatment of anxiety and other psychiatric disorders. Harvard Review of Psychiatry, 25(3), 103-113. Sánchez, J., Sabariego, M., López, G., & González-Fernández, A. (2018). Virtual reality and spatial ability: A comparison between traditional teaching and teaching with a VR educational application. Journal of Educational Psychology, 110(3), 309-320. Statista. (2020). Virtual reality (VR) gaming market revenue worldwide from 2020 to 2025 (in billion U.S. dollars). Retrieved from https://www.statista.com/statistics/1251382/virtual-reality-gaming-market-revenue-worldwide/ Shen, W., & Xu, X. (2019). Security and privacy in the Internet of Things: A review. IEEE Internet of Things Journal, 6(3), 3818-3833. Website: ● https://www.statista.com/statistics/263437/global-market-share-held-by-smartphone-ve ndors-since-4th-quarter-2009/ ● https://www.cnet.com/tech/mobile/what-is-a-smartphone/ ● https://www.englishtopgrammar.com/2020/10/report-text-definition-and-example.html ● http://britishcourse.com/report-text-definition-purposes-generic-structures-language-fe atures.php K. LAMPIRAN 1. Instrumen Penilaian Asesmen 2. Bahan Ajar 3. E-LKPD
Semarang, 31 Maret 2023 Mengetahui, Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran Soleh, S.Pd., M.Pd. Iswatun Chasanah, S.Pd., M.Pd. NIP. 19680215 199802 1 002 NIM. 2201022110
LAMPIRAN 1. Instrumen Penilaian Asesmen a. Penilaian Sikap https://docs.google.com/spreadsheets/d/1NfbgyHatlKvqvgreKUNIVBFq-wId8rj_hdGTy0 2AVEo/edit#gid=983081923 b. Writing Assessment Rubric https://docs.google.com/spreadsheets/d/1NfbgyHatlKvqvgreKUNIVBFq-wId8rj_hdGTy0 2AVEo/edit?usp=sharing
c. Presentation Assessment Rubric https://docs.google.com/spreadsheets/d/1NfbgyHatlKvqvgreKUNIVBFq-wId8rj_hdGTy0 2AVEo/edit#gid=7323926 2. Bahan Ajar 1. Definition of report text 1. Generic structure of report text
Report text is a type of informative writing that presents factual information about a subject. The main purpose of a report is to inform readers about something, and it often includes a description of the subject, an analysis of data or results, and a conclusion or recommendation. 2. Types of report text There are several types of report text, including: ● Scientific Reports: These reports present findings from scientific research and experiments, and are usually written by scientists or researchers. ● Business Reports: These reports provide information on a company's performance, financial status, or marketing strategy. ● News Reports: These reports provide factual information about current events and news stories, and are usually written by journalists. ● Technical Reports: These reports provide detailed information about a technical subject or product, and are often used in engineering, manufacturing, or technology industries. Report text typically follows a generic structure, which includes: ● Title: The title of the report should be clear and informative, and should give readers an idea of what the report is about. ● Introduction: The introduction should provide some background information about the subject of the report, and should outline the purpose and scope of the report. ● Body: The body of the report should provide a detailed description of the subject, and should include any data, analysis, or research that supports the report's conclusions. ● Conclusion: The conclusion should summarize the main points of the report, and should provide any recommendations or conclusions that the writer has drawn based on the information presented. ● References: The references section should list any sources that were used in the report, including books, articles, or websites. 2. Language features of report text Report text typically uses objective language, and avoids personal opinions or biases. It often includes technical or scientific vocabulary, and may use diagrams, charts, or tables to present data or information in a clear and organized way. The language used in a report should be concise and precise, and should avoid
unnecessary words or phrases. Additionally, report text often uses passive voice and third-person point of view to maintain an objective tone. 3. Lembar Kerja Peserta Didik Terlampir pada halaman selanjutnya.