LAMPIRAN BUKTI KEGIATAN 4
Melakukan pendampingan kepatuhan minum tablet tambah darah pada ibu hamil
anemia
Tanggal kegiatan : 10 November 02 Desember 2021
Waktu : 07.30 – 21.00 WIB
Sub Kegiatan 7 : Memotivasi ibu hamil anemia untuk melakukan evaluasi Hb
setelah dilakukan pendampingan selama 2 minggu
Gambar 38. Screenshot whatsapp mengingatkan ibu kontrol dan memotivasi untuk
evaluasi Hb ulang
89
LAMPIRAN BUKTI KEGIATAN 4
Melakukan pendampingan kepatuhan minum tablet tambah darah pada ibu hamil
anemia
Tanggal kegiatan : 10 November - 04 Desember 2021
Waktu : 07.30 – 21.00 WIB
Sub Kegiatan 8 : Mencatat hasil Hb evaluasi
90
Gambar 39. Laporan hasil evaluasi Hb
Gambar 40. Form pemantauan yang sudah terisi hasil evaluasi Hb
91
LAPORAN PELAKSANAAN KEGIATAN 4
Melakukan pendampingan kepatuhan minum tablet tambah darah pada ibu hamil
anemia
Kepada Yth.
dr.Ellyza Sinaga, MPH
Kepala Puskesmas Sleman
di Sleman DIY
Pendahuluan
Melakukan pendampingan kepatuhan minum tablet tambah darah pada ibu hamil anemia
bertujuan agar ibu hamil anemia rutin mengkonsumsi tablet tambah darah yaitu 2 kali sehari
selama anemia. Diharapkan dengan ibu hamil anemia patuh minum tablet tambah darah,
kadar hemoglobin ibu dapat mencapai angka maksimal menjelang persalinan
Kegiatan yang dilaksanakan
Kegiatan pendampingan kepatuhan minum tablet tambah darah pada ibu hamil anemia
berlangsung pada tanggal 09 November – 4 Desember 2021. Waktu tersebut lebih awal dari
rencana jadwal kegiatan saat rancangan aktualisasi, dikarenakan apabila dimulai dari
minggu ketiga maka pendamping akan kehilangan waktu beberapa hari untuk mendampingi
ibu hamil yang mengalami anemia yaitu tanggal 09-14 November.
Kegiatan ini diakhiri dengan evaluasi kadar Hb yang dilakukan ibu hamil anemia setelah 2
minggu pendampingan.
Adapun rangkaian kegiatan 4 adalah sebagai berikut :
a) Membuat grub whatsapp pendampingan ibu hamil anemia
b) Menjelaskan bentuk kegiatan pendampingan
c) Memberikan video dan poster cara minum tablet tambah darah yang benar
d) Pendamping mengingatkan ibu hamil anemia untuk minum tablet tambah darah di grub
whatsapp 2 kali sehari (pagi dan malam)
e) Meminta ibu untuk mengirimkan bukti video saat minum tablet tambah darah dan
mencentang kartu kontrol minum tablet tambah darah pada buku KIA
f) Mencatat laporan ibu hamil yang sudah minum tablet tambah darah pada form
pemantauan
g) Memotivasi ibu hamil anemia untuk melakukan evaluasi Hb setelah dilakukan
pendampingan selama 2 minggu
92
h) Mencatat hasil Hb evaluasi
Kendala dan Solusi
Hambatan yang dialami penulis saat melakukan kegiatan tersebut adalah ukuran file video
yang terlalu besar sehingga saat dikirim melalui grub whatsapp sangat lama dan berkali-kali
gagal. Selain itu masih ada ibu hamil yang keberatan mengirimkan video kepada
pendamping. Hambatan lain yang ditemui dalam kegiatan ini adalah masih ada ibu hamil
yang tidak tepat waktu saat melakukan evaluasi Hb dikarenakan masih belum sempat.
Solusi untuk mengatasi kesulitan tersebut adalah dengan melakukan upload video di youtube
penulis dan membagikan link video tersebut melalui grub whatsapp sehingga pesan pada
video tetap tersampaikan. Pendamping terus berusaha memotivasi ibu untuk berkenan
mengirimkan video kepada pendamping saat minum tablet tambah darah. Pendamping terus
memberikan motivasi kepada ibu hamil untuk segera melakukan evaluasi Hb untuk
mengetahui apakah kadar Hb sudah mengalami kenaikan atau belum sehingga dapat
dievaluasi lebih cepat.
Penutup
Kegiatan ini terlaksana dengan baik, walaupun terdapat beberapa hambatan yang sudah
dapat diatasi oleh penulis. Semoga kegiatan ini dapat bermanfaat dan menjadi salah satu
upaya memberikan pelayanan yang berkualitas kepada masyarakat.
Sleman, 4 Desember 2021
Peserta Diklat,
Tesha Rosyida Nur Agustina, AMd.Keb.
NIP. 199608202020122011
93
Tabel 2. Hasil rekap evaluasi Hb ibu hamil anemia
No Nama Ibu Hasil Cek Hb Hasil Cek Hb
Awal Evaluasi
1 Eppy Yuni 10,0 10,2
2. Nur hidayah 9,9 10,7
3. Uni khasanah 10,0 10,9
4. Tata Herista 10,7 11,0
5. Shella annisa 10,4 10,7
6. Ajeng weningtyas 10,7 10,7
7. Sugiyani 10,0 - (bersalin)
8 Ariska endiwati 9,9 10,3
9 Marina hendri 10,6 10,8
10 Winingsih 10,6 11,8
11 Ana setianingsih 9,7 10,7
12 Santi susiani 10,9 10,9
Presentase Capaian Program Pendampingan Kepatuhan Minum Tablet Tambah Darah :
Total ibu hamil yang mengalami kenaikan Hb x 100% = %capaian program
Jumlah ibu hamil anemia
9 x 100% = 81.81 %
11
94
BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Laporan Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar Profesi Pegawai Negeri Sipil Sebagai Calon
Bidan Terampil Dalam Pendampingan Kepatuhan Minum Tablet Tambah Darah Pada Ibu
Hamil Anemia dengan Media Whatsapp di Puskesmas Sleman Dinas Kesehatan
Kabupaten Sleman yang telah disusun ini merupakan tindak lanjut dari penulisan
rancangan aktualisasi yang telah diseminarkan pada hari Jumat, 29 Oktober 2021.
Kegiatan yang telah disusun dalam rancangan aktualisasi telah dilaksanakan sepenuhnya
selama masa aktualisasi dan habituasi di instansi Puskesmas Sleman, Dinas Kesehatan
Kabupaten Sleman. Kegiatan utama dari kegiatan ini adalah penanaman nilai – nilai dasar
profesi PNS yang berupa Akuntabilitas, Nasionalime, Etika Publik, Komitmen Mutu dan
Anti Korupsi (ANEKA) melalui internalisasi selama on class dan aktualisasi di instansi
selama off class. Kegiatan Pelatihan Dasar ini memberikan pemahaman atas nilai – nilai
dasar profesi PNS dan diaplikasikan dalam kegiatan yang selanjutnta akan melekat kuat
pada pribadi peserta latsar sehingga mampu melahirkan sosok ASN yang profesional.
Adapun kesimpulan yang didapatkan selama melaksanakan aktualisasi adalah sebagai
berikut :
1. Kondisi sebelum dan sesudah aktualisasi
Kegiatan aktualisasi ini terdiri dari beberapa kegiatan yaitu melakukan koordinasi
dengan bidan koordinator dan mentor terkait program pendampingan kepatuhan minum
tablet tambah darah, pembuatan video dan poster sebagai media edukasi minum tablet
tambah darah yang tepat, serta pembuatan form pemantauan sebagai bukti kontrol
kepatuhan minum tablet tambah darah, melakukan pengambilan data ibu hamil anemia
dan melakukan pendampingan kepatuhan minum tablet tambah darah pada ibu hamil
anemia melalui media whatsapp. Inovasi yang dilakukan dalam aktualisasi ini adalah
tersedianya pendamping yang akan mendampingi ibu hamil anemia dalam konsumsi
minum tablet tambah darah. Pendamping akan mengingatkan ibu hamil sebanyak 2 kali
sehari untuk minum tablet tambah darah sesuai dosis yang diberikan bidan selama 14
hari, dan mengingatkan ibu untuk melakukan evaluasi Hb. Hal tersebut bertujuan agar
ibu hamil lebih patuh dalam konsumsi tablet tambah darah sehingga tercapai kadar Hb
maksimal menjelang persalinan. Hasil pendampingan yang didapat ditulisan dalam
95
form pemantauan, selain itu ibu hamil anemia juga berperan aktif dalam melaporkan
video saat minum tablet tambah darah dan mencentang kartu kontrol minum tablet
tambah darah pada buku KIA versi terbaru.
2. Hambatan dan solusi dalam kegiatan aktualisasi secara umum
Pada saat melakukan kegiatan aktualisasi, penulis menemukan beberapa hambatan,
antara lain:
a. Ibu hamil tidak setiap hari mengirimkan video saat minum tablet tambah darah,
dan hanya menyampaikan bahwa tablet tambah darah sudah diminum tanpa
menyertakan video. Sehingga pendamping harus lebih sering megingatkan ibu
untuk dapat bekerja sama mengirimkan video kepada pendamping.
b. Beberapa ibu hamil anemia belum melakukan evaluasi ulang tepat waktu setelah
14 hari pendampingan dikarenakan beberapa kesibukan. Sehingga rencana tindak
lanjut yang akan diberikan kepada ibu hamil anemia belum dapat segera
ditentukan. Hal tersebut membuat penulis harus senantiasa mengingatkan dan
memberikan motivasi kepada ibu agar dapat segera melakukan evaluasi Hb.
3. Pembelajaran yang dapat dipetik selama aktualisasi
Penulis mendapatkan banyak pelajaran selama melaksanakan aktualisasi, khususnya
dalam mengimplentasikan nilai-nilai ANEKA profesi Pegawai Negeri Sipil. Setiap
kegiatan dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab, sehingga penulis dapat
melaksanakan seluruh kegiatan dan sub-sub kegiatan dengan maksimal. Kegiatan
aktualisasi ini membuat penulis menjadi lebih bersemangat dalam memberikan
pelayanan kepada masyarakat sehingga tercipta pelayanan kesehatan yang berkualitas.
B. Saran
Selama melaksanakan kegiatan aktualisasi dan habituasi di Puskesmas Sleman Dinas
Kesehatan Kabupaten Sleman, ada beberapa saran yang dapat penulis berikan yaitu :
1. Kepada Puskesmas Sleman
Penulis sebagai CPNS Calon Bidan terampil memberikan saran kepada Puskesmas
Sleman untuk selalu memberikan dukungan dan semangat kepada karyawan untuk dapat
berinovasi dan mengembangkan diri sehingga lebih optimal dalam melayani pasien,
keluarga dan masyarakat demi tercapainya visi misi Puskesmas Sleman
96
2. Kepada Poli KIA Puskesmas Sleman
Penulis sebagai CPNS Calon Bidan terampil memberikan saran kepada seluruh bidan
Puskesmas Sleman untuk senantiasa meningkatkan pelayanan kesehatan ibu dan anak,
serta dapat berperan aktif dalam pendampingan ibu hamil anemia di wilayah kerja
Puskesmas Sleman
C. Rencana Aksi Penyempurnaan Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar
Kegiatan aktualisasi selama 30 hari mulai dari tanggal 30 Oktober 2021 – 4 Desember
2021 telah dilaksanakan seluruhnya dengan menerapkan nilai-nilai dasar profesi PNS.
Penulis menyadari bahwa nilai-nilai dasar profesi PNS harus selalu diamalkan dalam
melaksanakan tugas sebagai seorang Calon Bidan Terampil. Penulis akan melaksanakan
tanggung jawab sebagai seorang Calon Bidan Terampil dengan penuh semangat dan
tanggung jawab untuk melayani pasien, keluarga dan masyarakat di wilayah kerja
Puskesmas Sleman.
Penulis sebagai seorang Calon Bidan Terampil berharap dengan adanya rencana aksi
penyempurnaan aktualisasi nilai-nilai dasar profesi PNS dapat mengimplementasikan nilai-
nilai ANEKA dalam melaksanakan tugas dan fungsi utama melayani publik pada umumnya,
serta melayani pasien, keluarga dan masyarakat pada khususnya. Oleh karena itu, penulis
menyusun rencana aksi penyempurnaan aktualisasi nilai-nilai dasar profesi PNS sebagai
berikut :
Tabel 3. Rencana Aksi Nilai – Nilai Dasar Profesi PNS
No Nilai Dasar Aksi
1 Akuntabilitas Penulis akan lebih bertanggung jawab dalam
menjalankan amanah dan melaksanakan tugas baik
dari atasan maupun tugas yang menjadi tanggung
jawab pribadi. Penulis akan selalu berusaha
memberikan pelayanan terbaik sesuai prosedur yang
berlaku di Puskesmas Sleman Dinas Kesehatan
Kabupaten Sleman agar tercipta pelayanan yang
berkualitas
2 Nasionalisme Penulis akan selalu memberikan pelayanan kepada
pasien, keluarga dan masyarakat dengan tidak
membeda-bedakan suku, agama dan ras. Penulis
97
3 Etika Publik akan selalu bermusyawarah untuk menyelesaikan
4 Komitmen Mutu permasalahan dalam pekerjaan , menghormati
5 Anti Korupsi keputusan dari atasan serta menerima kritik dan
saran dari rekan kerja demi meningkatkan kualitas
dalam memberikan pelayanan kepada pasien,
keluarga dan masyarakat di Puskesmas Sleman
Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman
Penulis akan selalu bersikap, bertingkah laku,
bertutur kata, dan bertindak sesuai dengan kode etik
PNS dan kode etik profesi dalam lingkungan kerja
maupun di luar lingkungan kerja.
Penulis akan selalu berorientasi pada mutu dan
kreatifitas dalam melaksanakan tugas sehingga dapat
mencapai hasil yang maksimal dan berkualitas.
Penulis akan berusaha menciptakan inovasi – inovasi
terbaru dalam melakukan pekerjaan, agar tercipta
lingkungan kerja yang lebih baik.
Penulis akan melaksanakan tugas berlandaskan
sikap jujur, berani, dan mandiri serta menjalankan
amanah yang diberikan dengan sebaik mungkin.
Selain Rencana aksi nilai – nilai dasar profesi PNS diatas, berikut merupakan rencana
aksi penyempurnaan kegiatan aktualisasi dalam pendampingan kepatuhan minum tablet
tambah darah pada ibu hamil anemia melalui media whatsapp di UPT Puskesmas Sleman
Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman:
Tabel 4. Rencana Aksi Kegiatan Aktualisasi
No Kegiatan Aktualisasi Aksi
Melanjutkan penerapan kegiatan Penulis akan berusaha melakukan
pendampingan kepatuhan minum pendampingan kepatuhan minum tablet
1
tablet tambah darah pada ibu hamil tambah darah kepada ibu hamil yang memiliki
anemia melalui media whatsapp kadar Hb <11gr%
98
Penulis akan meminta komitmen ibu sejak
awal pendampingan untuk bersedia
Meminta komitmen ibu untuk
mengirimkan video saat minum tablet tambah
2 bersedia melaporkan telah minum
darah. Rencana yang akan dilakukan video
tablet tambah darah melalui video
hanya akan diminta minimal 2 kali selama 1
minggu agar ibu tidak merasa terbebani.
Belum semua ibu hamil memiliki buku KIA
versi terbaru, sehingga penulis akan
Memberikan kartu kontrol minum memberikan kartu kontrol yang diprint out
3. tablet tambah darah kepada ibu secara terpisah apabila ibu hamil belum
hamil anemia menggunakan buku KIA versi terbaru,
sehingga ibu tetap dapat mencentang kartu
kontrol sesuai jadwal minum tablet Fe
Demikian laporan aktualisasi ini penulis susun dengan harapan dapat memberikan manfaat
bagi semua pihak. Semoga kegiatan ini akan menjadi langkah awal bagi penulis dan rekan
kerja untuk senantiasa mengaktualisasikan nilai – nilai dasar profesi Pegawai Negeri Sipil
dalam kegiatan sehari- hari. Penulis berharap dapat menciptakan suasana kerja yang
produktif, tertib, nyaman dan bertanggung jawab dalam rangka pengabdian kepada
masyarakat.
99
DAFTAR PUSTAKA
Hidayah W, Anasari T. 2012. Hubungan kepatuhan ibu hamil mengkonsumsi tablet Fe dengan
kejadian anemia di Desa Pageraji Kecamatan Cilongok Kabupaten Banyumas. Jurnal
Ilmiah Kebidanan. 3(2): 41-53
Laksmi, PW. 2008. Penyakit-penyakit Kehamilan: Peran Seorang Internis. Jakarta: Pusat
Penerbitan Ilmu Penyakit Dalam Fakultas Kedokteran UI.
Nurhidayati, RD. 2013. Analisis Faktor Penyebab Terjadinya Anemia pada Ibu Hamil di
Wilayah Kerja Puskesmas Tawangsari Kabupaten Sukoharjo. April 04, 2017. Fakultas
Ilmu Kesehatan-UMS. http://ejournal.upp.ac.id/index.php/akbd /article/view/1410/1133
World Health Organization. 2015. Medical eligibility criteria for contraceptive use 5 th ed.
Geneva : WHO Library Cataloguing in Publication Data.
Wibisono, H., Ayu, B., dan Febry, K. 2009. Solusi Sehat Seputar Kehamilan. Jakarta: PT
Agromedia Pustaka.
Wiradnyani LAA, Khusun H, Achadi EL. 2013. Faktor faktor yang berhubungan dengan
kepatuhan ibu mengonsumsi tablet besi-folat selama kehamilan. Jurnal Gizi dan Pangan.
8(1): 63-70
Yanti, MAD., Sulistianingsih, A., dan Keisnawati. 2015. “Faktor-faktor terjadinya anemia
pada ibu primigravida di wilayah kerja Puskesmas Pringsewu Lampung”. Jurnal
Keperawatan, 6(2): 79-80
100
LAMPIRAN
101
Bukti Konsul Jum’at, 14 Oktober 2021 Bukti Konsul Jum’at, 22 Oktober 2021
Bukti Konsul Rabu, 27 Oktober 2021
LEMBAR KONSULTASI COACH
Nama : Tesha Rosyida Nur Agustina, AMd.Keb.
NIP : 19960820 202012 2 011
Unit Kerja : UPT Puskesmas Sleman Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman
Jabatan : Bidan Terampil
Isu : Masih banyak ibu hamil yang mengalami anemia walaupun sudah
Judul Aktualisasi diberikan tablet tambah darah
: Rancangan Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar Profesi Pegawai Negeri Sipil
Nama Coach
Sebagai Bidan Terampil Dalam Pendampingan Kepatuhan Minum
Tablet Tambah Darah Pada Ibu Hamil Anemia dengan Media
Whatsapp di Puskesmas Sleman Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman
: Dr. Totok Suharto, S.T., M.Si
Tahapan Kegiatan Komentar Tanda Tangan
Selasa, 19 Oktober 2021 1. Isu, dan kegiatan harus di setujui
Konsultasi mengenai oleh mentor
Sistematika Penyusunan 2. Tambahan pada sistematika
Rancangan Aktualisasi via (daftar tabel, daftar gambar,
Zoom daftar istilah dan daftar lampiran)
Output: 3. Silahkan mulai di susun
Memahami sistematika dan Rancangan Aktualisasi
penulisan Rancangan berdasarkan format yang sudah di
Aktualisasi tentukan
Bukti melaksanakan bimbingan :
Minggu, 24 Oktober 2021 Silahkan disempurnakan draft
Rancangan Aktualisasi sesuai revisi
Konsultasi Rancangan
Aktualisasi dengan
mengupload Rancangan
Aktualisasi melalui Google
Classroom.
Output
Mengetahui kesalahan dari
draft Rancangan aktualisasi
yang sudah dibuat
Bukti melaksanakan bimbingan :
Rabu, 27 Oktober 2021 1. Untuk judul ditambah kata
Konsultasi mengenai “Calon”, untuk Uraian Tugas
Rancangan Aktualisasi secara Jabatan, Visi dan Misi, Nilai
keseluruhan Organisasi diberi sumber.
Output : 2. Pada identifikasi isu di lengkapi
Mengetahui kesalahan pada lagi dengan 5 M
draft Rancangan Aktualisasi 3. Pada tabel Rancangan
Aktualisasi, Kegiatan tidak perlu
diberi bukti fisik cukup pada sub
kegiatan yang diberi bukti fisik.
4. Semua kegiatan harus
melampirkan bukti fisik baik
berupa foto, maupun laporan
kegiatan
Bukti konsultasi :
LEMBAR KONSULTASI COACH
Nama : Tesha Rosyida Nur Agustina, AMd.Keb.
NIP : 19960820 202012 2 011
Unit Kerja : UPT Puskesmas Sleman Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman
Jabatan : Calon Bidan Terampil
Isu : Masih banyak ibu hamil yang mengalami anemia walaupun sudah
diberikan tablet tambah darah
Judul : Laporan Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar Profesi Pegawai Negeri Sipil Sebagai
Calon Bidan Terampil Dalam Pendampingan Kepatuhan Minum Tablet
Tambah Darah Pada Ibu Hamil Anemia dengan Media Whatsapp di Pusat
Kesehatan Masyarakat Sleman Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman
Coach : Dr. Totok Suharto, S.T.,M.Si
Tahapan Kegiatan Komentar Tanda
Tangan
Jumat, 3 Desember 2021 1. Abstrak dibuat 1 spasi dan satu
Konsultasi mengenai halaman
Sistematika Penyusunan laporan 2. Proses aktualisasi di halaman
aktualisasi via Zoom baru
3. Tingkat pencapaian proses
Output: aktualisasi harus 100%
Memahami sistematika dan 4. Daftar lampiran harus jelas ikut
penulisan laporan aktualisasi sub kegiatan
5. Menggunakan kontribusi visi
dan misi organisasi
6. Lampiran dihalaman baru dan
lampiran sub kegiatan di nomori
1.1 , 1.2, dst.
7. Lembar konsultasi dibuat
berbeda halaman
8. Antar sub dibuat beda halaman
Bukti Pelaksanaan bimbingan :
Selasa, 7 Desember 2021 1. Laporan mingguan dibuat
Konsultasi progres penyusunan perkegiatan saja tidak
Laporan Aktualisasi perminggu. Laporan kegiatan 4
digunakan salah satu
Output :
Mengetahui letak kesalahan 2. Bukti kegiatan mingguan
penulisan Laporan Aktualisasi digunakan salah satu aja antara
laporan kegiatan yang
terperinci atau lampiran foto
3. Perbaiki penomoran pada sub
kegiatan
Bukti konsultasi :
LEMBAR KONSULTASI MENTOR
Nama : Tesha Rosyida Nur Agustina, AMd.Keb.
NIP : 19960820 202012 2 011
Unit Kerja : UPT Puskesmas Sleman Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman
Jabatan : Bidan Terampil
Isu : Masih banyak ibu hamil yang mengalami anemia walaupun sudah
diberikan tablet tambah darah
Judul Aktualisasi : Laporan Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar Profesi Pegawai Negeri Sipil
Sebagai Calon Bidan Terampil Dalam Pendampingan Kepatuhan Minum
Nama Mentor Tablet Tambah Darah Pada Ibu Hamil Anemia dengan Media Whatsapp
di Puskesmas Sleman Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman
: dr. Ellyza Sinaga, MPH
Tahapan Kegiatan Komentar Tanda Tangan
Rabu, 3 November 2021 1. Sasaran kegiatan adalah seluruh ibu
Konsul kegiatan 1 hamil anemia dari TM 1, TM 2 dan
Konsultasi mengenai TM 3 agar semua ibu hamil anemia
kegiatan-kegiatan yang akan dapat mencapai Hb maksimal
dilakukan selama menjelang persalinan
menjalankan aktualisasi 2. Menghubungi pasien segera setelah
program pendampingan diambil datanya agar ibu hamil
kepatuhan minum tablet anemia dapat segera terpantau
tambah darah 3. Laksanakan setiap kegiatan dengan
sungguh-sungguh agar
Output : mendapatkan hasil maksimal
Telah dicatatnya saran dan
masukan dari mentor
Bukti konsul :
Senin, 08 November 2021 Pada form pemantauan mohon dapat
ditambahkan judul “Puskesmas Sleman”
Konsul kegiatan 2
Melakukan konsultasi
mengenai bentuk form
pemantauan yang akan
dibuat via whatsapp
Output : telah
Form pemantauan
disetujui oleh mentor
Bukti konsultasi :
Selasa, 09 November 2021 Segera hubungi ibu hamil yang akan
Konsul kegiatan 3 didampingi setelah data didapatkan atau
Mengonsultasikan mengenai H+1 setelah ibu melakukan pemeriksaan
waktu yang tepat untuk Hb dan pastikan tidak ada yang terlewat
mulai menghubungi ibu
hamil anemia setelah
pengambilan data
Output :
Telah disepakati ibu hamil
anemia dihubungi H+1
setelah data didapatkan
Bukti Konsultasi:
Rabu, 10 November 2021 Sudah bagus
Konsul kegiatan 2
Melakukan konsultasi poster
dan video dengan mentor
melalui whatsapp
Output : telah
Poster dan video
disetujui mentor
Bukti konsultasi :
Rabu, 17 November 2021 1. Lanjutkan mendampingi ibu hamil
yang lain. Kegiatan pendampingan
Konsul kegiatan 4. dilakukan seoptimal mungkin, apabila
ada ibu hamil yang mendekati
Melakukan konsultasi persalinan tetap wajib didampingi
minum tablet tambah darah jika
mengenai proses memang kadar Hb rendah
pendampingan bahwa : 2. Terus berikan motivasi kepada ibu
bahwa ini penting agar petugas
1. Terdapat 1 ibu hamil yang memantau bahwa memang tablet
tambah darah yang diberikan sudah
sudah melahirkan sehingga benar-benar diminum
jumlah ibu hamil yang akan
didampingi menjadi
berkurang 1
2. Ibu hamil masih belum
semua mengirimkan video
saat minum tablet tambah
darah
Output :
Terdapat 11 ibu hamil
anemia yang akan dilakukan
pendampingan
Bukti konsultasi :
Sabtu, 04 Desember 2021 Dipresentase dari total jumlah yang
Konsul kegiatan 4 didampingi berapa yang naik Hb nya
Menyampaikan hasil akhir
evaluasi Hb ibu hamil
anemia setelah dilakukan
pendampingan.
Output:
Hasil evaluasi Hb ibu hamil
anemia sudah tercatat pada
form pemantauan
Bukti konsultasi :
PEMERINTAH KABUPATEN SLEMAN
BADAN KEPEGAWAIAN,
PENDIDIKAN DAN PELATIHAN
JalanParasamya, Beran, Tridadi, Sleman, Yogyakarta, 55511
Telepon (0274) 868405, Pesawat 1331 – 1336, Faksimile (0274) 868309
Website: www.bkpp.slemankab.go.id, E-mail: [email protected]
Nomor : 893/333 Sleman, 15 Oktober 2021
Kepada :
Lampiran : 1 bendel Yth. Mentor Peserta Pelatihan Dasar
CPNS Golongan II Angkatan XVI dan
Sifat : Penting XVII Tahun 2021
Periha : Undangan Menghadiri Evaluasi di Sleman
Rancangan dan Evaluasi
Pelaksanaan Aktualisasi
Kami sampaikan dengan hormat, berdasarkan Peraturan Kepala Lembaga
Administrasi Negara Republik Indonesia No.93/K.I/PDP.07/2021 tentang Pedoman
Penyelenggaraan Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil , Mentor merupakan
atasan langsung atau PNS yang dinilai berkompeten yang bertugas memberikan
dukungan, bimbingan dan masukan, serta berbagi pengalaman
keberhasilan/kegagalan kepada peserta untuk melaksanakan pembelajaran agenda
aktualisasi/habituasi dan/atau pembelajaran Penguatan Kompetensi Teknis Bidang
Tugas (PKTBT).
Sementara itu, pada Agenda Evaluasi akan dilakukan proses yang wajib dihadiri
oleh Mentor (Atasan Langsung) sebanyak 2 (dua) kali yaitu pada saat Evaluasi
Rancangan Aktualisasi sebelum Off Class dan Evaluasi Aktualisasi menjelang
berakhirnya Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil dihadapan Penguji, Coach,
dan Mentor.
Sehubungan dengan hal tersebut, kami mohon kehadiran Bapak/Ibu selaku
Mentor pada kegiatan “Evaluasi Rancangan Aktualisasi dan Seminar
Pelaksanaan Aktualisasi” sebagaimana jadwal berikut :
No Waktu Metode
Kegiatan
.
1. Evaluasi Rancangan Aktualisasi Jumat, 29 Oktober 2021 Online
2. Evaluasi Pelaksanaan Aktualisasi Jumat, 10 Desember 2021 Online*
Adapun ketentuan pelaksanaan kegiatan diatas adalah sebagai berikut:
1. Pelaksanaan seminar per peserta tercantum dalam jadwal sebgaimana
terlampir;
2. Evaluasi Rancangan Aktualisasi;
a. Meeting Id dan Passcode ruang pertemuan daring/online melalui aplikasi
Zoom Meeting dengan link sebagai berikut:
https://zoom.us/j/97060527180?pwd=cXMrbjhmSjJvbVUrWklkUFlaaDJUd
z09
Meeting ID : 970 6052 7180
Passcode : LS2021
b. Menggunakan piranti (Laptop/PC) yang terpisah dengan piranti peserta
pelatihan
c. Tempat evaluasi di unit kerja masing-masing.
3. Evaluasi Pelaksanaan Aktualisasi akan diinformasikan lebih lanjut.
Demikian agar menjadi maklum, atas perhatian saudara kami sampaiakan
terimakasih.
Kepala Badan Kepegawaian,
Pendidikan dan Pelatihan
PRIYO HANDOYO, S.H., M.Si
Pembina Utama Muda, IV/c
NIP.19630112 199503 1 002
*NB:
- Untuk Evaluasi Pelaksanaan Aktualisasi akan dilaksanakan secara TATAP MUKA apabila kondisi
sudah memungkinkan.
- Waktu pelaksanaan dapat berubah sewaktu-waktu, mohon berkenan Peserta dan Mentor untuk
selalu siap jika ada perubahan waktu.
Lampiran Surat Nomor : 893/333
Tanggal : 15 Oktober 2021
Daftar Peserta, Mentor dan Waktu
Pelaksanaan Evaluasi Rancangan Aktualisasi dan Seminar Pelaksanaan Aktualisasi
Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil Angkatan XVI
Tahun 2021
Kelompok 1 : Dr.rer.publ., Dra. Wuryani, M.Si
Coach : Drihardono, S.Sos
Penguji 1
NO NAMA PESERTA MENTOR WAKTU
1 Dionisia Devi Revita Destu, A.Md.T Imbang Setiyawan, A.Md 08.00-08.45
08.45-09.30
2 Agustina Lely Rahmawati, A.Md.Keb Hari Prasetiyo, AMK 09.30-10.15
10.15-11.00
3 Ana Rachmawati, A.Md.Kep Evi Nurdiana, S.Kep.Ners 11.00-11.45
11.45-12.45
4 Choiril Lathifatul Azizah, Amd.Keb dr. Trisni Nur Andayani
12.45-13.30
5 Lidwina Linda Prasti, A.Md.Fis Widianti Rejeki, A.Md.OT 13.30-14.15
14.15-15.00
ISHOMA 15.00-15.45
15.45-16.30
6 Ninda Risky Mahesti, A.Md.Farm Rofi`atun Suryani, S.Farm., Apt.,M.Sc
7 Rizkiyah, A.Md.Ft dr. Anna Ratih Wardani
8 Sukma Krisnamurti, A.Md.Kep drg. Fitri Winarni Handayani
9 Tazkiyatun Nupus, A.Md.Kom Aziz Perdana, S.Kom
10 Yossita Larasati, A.Md Raden Rara Yun Wahyuni, SE, MM
Kelompok 2 : Yulia Rustiyaningsih, S.IP., MPA
Coach : Yanuar Purnomo Putro, S.STP., MM
Penguji 1
NO NAMA PESERTA MENTOR WAKTU
08.00-08.45
1 Desiana Kurniasari, A.Md.Farm Sufiyah, S.Si, Apt 08.45-09.30
09.30-10.15
2 Dinda Lutfia Nur Aisyah, A.Md Hani Krisnanta, SH 10.15-11.00
11.00-11.45
3 Erlina Ersitawati, A.Md.Keb drg. Ratih Susila 11.45-12.45
4 Farida Nugraheni, A.Md Hari Prasetiyo, AMK 12.45-13.30
5 Nugroho Wicaksono, A.Md.Kep Burhanuddin Nur Susanto, AMK 13.30-14.15
14.15-15.00
6 Rahma Damayanti, A.Md.Ak ISHOMA 15.00-15.45
15.45-16.30
Andrie Setiawan Fiqriansah, S.Sos,
M.E.
7 Rizka Aliim Razzaaq, AMF dr. Hari Pratono, M.Kes
8 Yuda Amurwa Jawi, A.Md.AK Rini Astutiningsih, ST, M.P.H.
9 Yeni Tri Lestari, A.Md.Kep drg. Ratih Susila
10 Sinta Widya Putri, A.Md.Gz dr. Dyah Arum Retnaningtyas
Kelompok 3 : Ulis Sulistiyanto, ST., M.Pd
Coach : Lintang Ika Novida, S.Sos
Penguji 1
NO NAMA PESERTA MENTOR WAKTU
08.00-08.45
1 Agata Alin Erviani, A.Md.Kep Tri Lestari Endarwati, AMK 08.45-09.30
09.30-10.15
2 Nur Rahmawati, A.Md.Keb dr. Hari Pratono, M.Kes 10.15-11.00
11.00-11.45
3 Dinar Sri Bawono, A.Md Sarwoko, SH, SE 11.45-12.45
12.45-13.30
4 Erlina Susilaningsih, A.Md.Kep dr. Ellyza Sinaga 13.30-14.15
14.15-15.00
5 Faradila Putri Permatahati, A.Md.Keb dr. Ellyza Sinaga 15.00-15.45
15.45-16.30
ISHOMA
6 Ni`Mah Ummu Shobrina, A.Md Nurtakwa, S.Sos
7 Nur Bingar Ratnasari, A.Md.Farm dr. Dyah Arum Retnaningtyas
8 Agnesia Rahmadiani, A.Md.Fis dr. Ernawati
9 Rifka Sofiyana, A.Md Rahadianjati, A.MR.
10 Shinta Devi Tunjung Sari, A.Md.Ak Rumiyati, S.IP
Kelompok 4 : Dr. Totok Suharto, ST., M.Si
Coach : Budiharti, SE., M.Si
Penguji 1
NO NAMA PESERTA MENTOR WAKTU
08.00-08.45
1 Adam Rahardi, A.Md.A.Pj Ivhal Ilyas, S.Sos.,M.A.,M.Ec.Dev 08.45-09.30
09.30-10.15
2 Anita Nugraheni, A.Md.KL Siti Nur Andariyati, S.ST
10.15-11.00
3 Atik Nur Istiqomah, A.Md.Keb drg. Fitri Winarni Handayani
11.00-11.45
4 Imas Caemora Menati Klasima, Alexandria Novi Akrodhana, 11.45-12.45
A.Md.Kep S.Kep.Ners 12.45-13.30
13.30-14.15
5 Irma Arofah Nugraheni, AMd.Keb Isti Hidayati, S.S.T. 14.15-15.00
15.00-15.45
ISHOMA 15.45-16.30
6 Nunung Dian Purweni, A.Md.RMIK Widyanto Agus Rahmadi, SKM, MM
7 Putri Sulistyani, A.Md.Kes dr. Trisni Nur Andayani
8 Setyo Turnawanto Budiyanta, S.ST
9 Tesha Rosyida Nur Agustina, AMd.Keb dr. Ellyza Sinaga
10 Uci Rahmawati, A.Md Yohanes Baptis Sumadi, S.IP
PEMERINTAH DAERAH DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN
Alamat : Gunung Sempu, Tamantirto, Kasian, Bantul, 55183
Telepon : (0274) 417704 dan Fax ; (0274) 411801 Yogyakarta
Email : [email protected] – Website : http://diklat.jogjaprov.go.id
SURAT PERNYATAAN
Yang bertandatangan di bawah ini, peserta pelatihan Dasar Calon pegawai negeri Sipil Golongan
II Angkatan XVI Tahun 2021:
Nama : Tesha Rosyida Nur Agustina, AMd.Keb
NIP : 19960820 202012 2 011
Jabatan : Bidan-Pelaksana/Terampil
Menyatakan :
1. Bersedia untuk merubah dan melaksanakan revisi dari Penguji, Mentor, Coach terhadap hasil
pengujian dalam Evaluasi Rancangan Aktualisasi saya hari ini;
2. Apabila saya tidak melakukan hal tersebut sampai batas waktu yang telah ditentukan, saya
bersedia memperoleh sanksi dalam hal pengurangan nilai dari Rancangan Aktualisasi saya
tersebut.
Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya, untuk dapat dipergunakan
sebagaimana mestinya.
Yogyakarta, 29 Oktober 2021
Yang menyatakan,
Tesha Rosyida Nur Agustina, AMd.Keb.
NIP. 19960820 202012 2 011
PEMERINTAH KABUPATEN SLEMAN
BADAN KEPEGAWAIAN,
PENDIDIKAN DAN PELATIHAN
JalanParasamya, Beran, Tridadi, Sleman, Yogyakarta, 55511
Telepon (0274) 868405, Pesawat 1331 – 1336, Faksimile (0274) 868309
Website: www.bkpp.slemankab.go.id, E-mail: [email protected]
Nomor : 893/427a Sleman, 6 Desember 2021
Kepada :
Lampiran : 1 bendel Yth. Mentor Peserta Pelatihan Dasar
CPNS Golongan II Angkatan XVI dan
Sifat : Penting XVII Tahun 2021
Periha : Undangan Menghadiri Seminar di Sleman
Evaluasi Pelaksanaan
Aktualisasi
Kami sampaikan dengan hormat, menyusuli surat kami nomor : 893/333
perihal undangan menghadiri evaluasi rancangan dan evaluasi pelaksanaan
aktualisasi tanggal 15 Oktober 2021, berkaitan dengan hal tersebut kegaitan
seminar evaluasi pelaksanaan aktualisasi yang semula direncanakan akan
dilaksanakan secara online melalui aplikasi zoom meeting, karena kondisi yang
sudah memungkinkan dan telah mendapat ijin dari Satgas Covid-19 Pemda DIY
maka pelaksanaan seminar evaluasi pelaksanaan aktualisasi akan dilaksanakan
secara luring/tatap muka, yang akan berlangsung pada :
Hari : Jumat
Tanggal : 10 Desember 2021
Tempat : Badan Pendidikan dan Pelatihan Daerah Istimewa Yogyakarta,
Gunung Sempu, Kasihan, Bantul
Sehubungan dengan hal tersebut, kami mohon kehadiran Bapak/Ibu selaku
Mentor pada kegiatan “Seminar Pelaksanaan Aktualisasi” sebagaimana jadwal
terlampir.
Demikian agar menjadi maklum, atas perhatian saudara kami sampaiakan
terimakasih.
Kepala Badan Kepegawaian,
Pendidikan dan Pelatihan
PRIYO HANDOYO, S.H., M.Si
Pembina Utama Muda, IV/c
NIP.19630112 199503 1 002
*NB: dimohon hadir tepat waktu
Lampiran Surat Nomor : 893/427a
Tanggal : 6 Desember 2021
Daftar Peserta, Mentor dan Waktu
Pelaksanaan Evaluasi Seminar Pelaksanaan Aktualisasi
Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil Angkatan XVI
Tahun 2021
Kelompok 1 : Dr.rer.publ., Dra. Wuryani, M.Si
Coach : Drihardono, S.Sos
Penguji
: Niken Artanti Primadewi, S.IP., MPA
Pengampu
NO NAMA PESERTA MENTOR WAKTU
08.00-08.45
1 Dionisia Devi Revita Destu, A.Md.T Imbang Setiyawan, A.Md 08.45-09.30
09.30-10.15
2 Agustina Lely Rahmawati, A.Md.Keb Hari Prasetiyo, AMK 10.15-11.00
11.00-11.45
3 Ana Rachmawati, A.Md.Kep Evi Nurdiana, S.Kep.Ners 11.45-12.45
4 Choiril Lathifatul Azizah, Amd.Keb dr. Trisni Nur Andayani 12.45-13.30
13.30-14.15
5 Lidwina Linda Prasti, A.Md.Fis Widianti Rejeki, A.Md.OT 14.15-15.00
15.00-15.45
ISHOMA 15.45-16.30
6 Ninda Risky Mahesti, A.Md.Farm Rofi`atun Suryani, S.Farm., Apt.,M.Sc
7 Rizkiyah, A.Md.Ft dr. Anna Ratih Wardani
8 Sukma Krisnamurti, A.Md.Kep drg. Fitri Winarni Handayani
9 Tazkiyatun Nupus, A.Md.Kom Aziz Perdana, S.Kom
10 Yossita Larasati, A.Md Abu Bakar, S.Sos., M.Si
Kelompok 2 : Yulia Rustiyaningsih, S.IP., MPA
Coach : Yanuar Purnomo Putro, S.STP., MM
Penguji
: Annisa Kurniawati, S.Tr.IP
Pengampu
NO NAMA PESERTA MENTOR WAKTU
1 Desiana Kurniasari, A.Md.Farm 08.00-08.45
2 Dinda Lutfia Nur Aisyah, A.Md Sufiyah, S.Si, Apt 08.45-09.30
3 Erlina Ersitawati, A.Md.Keb Hani Krisnanta, SH 09.30-10.15
4 Farida Nugraheni, A.Md Jumarko, S.Gz 10.15-11.00
5 Nugroho Wicaksono, A.Md.Kep Hari Prasetiyo, AMK 11.00-11.45
Burhanuddin Nur Susanto, AMK 11.45-12.45
6 Rahma Damayanti, A.Md.Ak ISHOMA
Andrie Setiawan Fiqriansah, S.Sos, 12.45-13.30
7 Rizka Aliim Razzaaq, AMF M.E.
8 Yuda Amurwa Jawi, A.Md.AK dr. Hari Pratono, M.Kes 13.30-14.15
9 Yeni Tri Lestari, A.Md.Kep Rini Astutiningsih, ST, M.P.H. 14.15-15.00
10 Sinta Widya Putri, A.Md.Gz Jumarko, S.Gz 15.00-15.45
dr. Dyah Arum Retnaningtyas 15.45-16.30
Kelompok 3 : Ulis Sulistiyanto, ST., M.Pd
Coach : Lintang Ika Novida, S.Sos
Penguji : Dian Adiprana Tyagita, S.Pd
Pengampu
NO NAMA PESERTA MENTOR WAKTU
08.00-08.45
1 Agata Alin Erviani, A.Md.Kep Tri Lestari Endarwati, AMK 08.45-09.30
09.30-10.15
2 Nur Rahmawati, A.Md.Keb dr. Hari Pratono, M.Kes 10.15-11.00
11.00-11.45
3 Agnesia Rahmadiani, A.Md.Fis dr. Ernawati 11.45-12.45
12.45-13.30
4 Erlina Susilaningsih, A.Md.Kep dr. Ellyza Sinaga 13.30-14.15
14.15-15.00
5 Faradila Putri Permatahati, A.Md.Keb dr. Ellyza Sinaga 15.00-15.45
15.45-16.30
ISHOMA
6 Ni`Mah Ummu Shobrina, A.Md Nurtakwa, S.Sos
7 Nur Bingar Ratnasari, A.Md.Farm dr. Dyah Arum Retnaningtyas
8 Dinar Sri Bawono, A.Md Sarwoko, SH, SE
9 Rifka Sofiyana, A.Md Rahadianjati, A.MR.
10 Shinta Devi Tunjung Sari, A.Md.Ak Rumiyati, S.IP
Kelompok 4 : Dr. Totok Suharto, ST., M.Si
: Budiharti, SE., M.Si
Coach : Ragil Harish Fauzi, S.STP
Penguji
Pengampu
NO NAMA PESERTA MENTOR WAKTU
08.00-08.45
1 Adam Rahardi, A.Md.A.Pj Ivhal Ilyas, S.Sos.,M.A.,M.Ec.Dev 08.45-09.30
09.30-10.15
2 Anita Nugraheni, A.Md.KL Siti Nur Andariyati, S.ST
10.15-11.00
3 Atik Nur Istiqomah, A.Md.Keb drg. Fitri Winarni Handayani
11.00-11.45
4 Imas Caemora Menati Klasima, Alexandria Novi Akrodhana, 11.45-12.45
A.Md.Kep S.Kep.Ners 12.45-13.30
13.30-14.15
5 Irma Arofah Nugraheni, AMd.Keb Isti Hidayati, S.S.T. 14.15-15.00
15.00-15.45
ISHOMA 15.45-16.30
6 Nunung Dian Purweni, A.Md.RMIK Widyanto Agus Rahmadi, SKM, M.M.
7 Putri Sulistyani, A.Md.Kes dr. Trisni Nur Andayani
8 Setyo Turnawanto Budiyanta, S.ST
9 Tesha Rosyida Nur Agustina, AMd.Keb dr. Ellyza Sinaga
10 Uci Rahmawati, A.Md Yohanes Baptis Sumadi, S.IP
PEMERINTAH DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA BADAN
PENDIDIKAN DAN PELATIHAN
Alamat : Gunung Sempu, Tamantirto, Kasian, Bantul, 55183
Telepon : (0274) 417704 dan Fax ; (0274) 411801 Yogyakarta
Email : [email protected] – Website : http://diklat.jogjaprov.go.id
LEMBAR KOMITMEN REVISI
Yang bertandatangan di bawah ini, peserta pelatihan Dasar Calon pegawai negeri Sipil Golongan
II Angkatan XVI Tahun 2021:
Nama : Tesha Rosyida Nur Agustina, AMd.Keb
NIP : 19960820 202012 2 011
Jabatan : Bidan-Pelaksana/Terampil
Menyatakan :
1. Bersedia untuk merubah dan melaksanakan revisi dari Penguji, Mentor, Coach terhadap hasil
pengujian dalam Evaluasi Rancangan Aktualisasi saya hari ini;
2. Apabila saya tidak melakukan hal tersebut sampai batas waktu yang telah ditentukan, saya
bersedia memperoleh sanksi dalam hal pengurangan nilai dari Rancangan Aktualisasi saya
tersebut.
Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya, untuk dapat dipergunakan
sebagaimana mestinya.
Yogyakarta, 10 Desember 2021
Yang menyatakan,
Tesha Rosyida Nur Agustina, AMd.Keb.
NIP. 19960820 202012 2 011
LEMBAR CATATAN MASUKAN/ PERBAIKAN PENGUJI
EVALUASI PELAKSANAAN AKTUALISASI LATSAR CPNS KABUPATEN SLEMAN
Nama Peserta : Tesha Rosyida Nur Agustina, AMd.Keb.
Instansi : UPT Puskesmas Sleman Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman
Latsar CPNS Angkatan : XVI Tahun : 2021
No Presensi : 36
1. Selamat dan sukses kegiatan aktualisasinya telah dilaksanakan semua dengan baik dan 100%
selesai dengan bukti-bukti yang lengkap
2. Selalu terapkan dan internalisasikan nilai-nilai ANEKA dan SATRIYA dalam ketugasan dan
kehiduoan sehari-hari sehingga harapannya nanti bisa menjadi ASN yang profesional dan
berintegritas
Yogyakarta, 10 Desember 2021
Penguji
Budiharti, S.E., M.Si.
LEMBAR CATATAN MASUKAN/ PERBAIKAN COACH
EVALUASI PELAKSANAAN AKTUALISASI LATSAR CPNS KABUPATEN SLEMAN
Nama Peserta : Tesha Rosyida Nur Agustina, AMd.Keb.
Instansi : UPT Puskesmas Sleman Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman
Latsar CPNS Angkatan : XVI Tahun : 2021
No Presensi : 36
Sudah dilakukan upaya untuk penanganan ibu hamil berkecenderungan anemia.
Wajib meminum tablet penambah darah dengan program 90 hari
Video, poster lebih disosialisasikan dengan mengoptimalkan media sosial yang diviralkan misalnya
melalui WAG, FB,dll
Selamat dan sukses selalu dalam berkarir menjadi PNS yang kompeten, profesional dan
berintegritas
Yogyakarta, 10 Desember 2021
Coach
Dr. Totok Suharto, S.T., M.Si.
RANCANG
NEGE
PENDAM
PAD
DI PUSKE
No.
SEMINAR
GAN AKTUALISASI NILAI-NILAI DASAR PROFESI PEGAWAI
ERI SIPIL SEBAGAI CALON BIDAN TERAMPIL DALAM
MPINGAN KEPATUHAN MINUM TABLET TAMBAH DARAH
DA IBU HAMIL ANEMIA DENGAN MEDIA WHATSAPP
ESMAS SLEMAN DINAS KESEHATAN KABUPATEN SLEMAN
Nama: Tesha Rosyida Nur Agustina, AMd.Keb.
Presensi : 36 / LATSAR / Golongan II / Angkatan XVI / 2021
NIP: 19960820 202012 2 011
Puskesmas
Sleman
Jl. Kapten Hariyadi Nomor 06 Srimulyo,
Triharjo, Sleman
VISI
“Terwujudnya masyarakat Kecamatan
Sleman yang lebih mandiri, berbudaya
sehat melalui penerapan Smart Health
pada tahun 2021”
MISI
1. Meningkatkan tata kelola pelayanan
kesehatan melalui peningkatan
kualitas sumberdaya puskesmas
2. Meningkatkan pelayanan kesehatan
yang berkualitas dan terjangkau bagi
semua lapisan masyarakat
3. Meningkatkan kemandirian
masyarakat dalam bidang kesehatan
4. Meningkatkan kerja sama lintas sektor
dan lintas program yang harmonis
5. Meningkatkan pengelolaan data serta
penerapan aplikasi dan integrasi
sistem e-health melalui tahapan
berkelanjutan
ISU KONTEMPORE
No. Identifikasi isu Sumber isu Kondisi saat ini Kondisi yan
1 Kurangnya kepatuhan Manajemen Belum semua bidan Bidan selal
bidan dalam menggunakan ASN menggunakan media KB dal
roda Klop KB saat KLOP dalam pertimbanga
penapisan awal akseptor menentukan KB yang yang sesuai
KB Baru tepat bagi calon akseptor
akseptor.
2. Masih banyak ibu hamil Pelayanan Saat pemeriksaan Kadar Hemo
yang masih mengalami Publik laboratorium mencapai a
anemia walaupun sudah Hemoglobin (Hb) ketika menjelang p
diberikan tablet tambah ANC masih banyak
darah bumil yang Hb <11 gr%
3 Pencatatan persalinan di Whole Of Belum semua persalinan Bidan pusk
wilayah kerja Puskesmas Goverment tercatat dalam aplikasi seluruh fas
Sleman di SIMKIA SIMKIA SEMBADA memasukka
SEMBADA belum maksimal aplikasi SIM
ER
ng diharapkan
lu penggunaan Klop
lam memberikan
an alat kontrasepsi
dengan kondisi calon
oglobin (Hb) ibu hamil
angka maksimal saat
persalinan
kesmas sleman dan
askes jejaring rajin
an data persalinan di
MKIA SEMBADA
ANALISIS No.
ISU
K
Dari ketiga isu tersebut d
dianalisis menggunakan satu 1. K
metode yaitu USG (Urgency, a
Serriousness, Growth) untuk
mendapatkan satu isu prioritas M
yang akan ditangani terlebih m
dahulu 2. w
ta
.
P
w
3. S
b
Kriteria Penilaian
Isu Total
Urgent Seriousness Growth
Kurangnya kepatuhan bidan 4 3 3 10
dalam menggunakan roda 5 4 4 13
Klop KB saat penapisan awal 3 2 27
ak0se2ptor KB Baru
Masih banyak ibu hamil yang
masih mengalami anemia
walaupun sudah diberikan
ablet tambah darah
wPei0lan3ycaahtatankerjapersPaulinskaensmadsi
Sleman di SIMKIA SEMBADA
belum maksimal
Pohon Masalah Isu yang
Banyak ibu hamil anemia
Defisiensi Fe/Zat Besi
Kurang asupan nutrisi Tidak konsumsi tablet
mengandung Fe tambah darah secara rutin
Kurangnya kesadaran ibu Belum ada pendampingan
hamil untuk rajin dalam minum tablet tambah darah
minum tablet tambah darah kepada ibu hamil anemia