NU SPIRIT INDONESIA
APRIL 2017
SEKILAS DARI NU SKIN INDONESIA CONVENTION 2017
Nu Skin Indonesia Convention 2017 bertemakan “20 Years of Transforming Lives in the Region” merupakan acara
penghargaan yang didedikasikan bagi para distributor sukses Nu Skin Indonesia. Acara yang digelar tanggal 17 & 18 Maret
2017 di The Kasablanka, Mal Kota Kasablanka ini diikuti lebih dari 2000 distributor dari seluruh Indonesia.
Nu Skin #1 B dance yang dibawakan oleh distributor dan staf Nu Skin Indonesia mengawali setiap sesi, membuat semua
orang yang hadir merasakan semangat dan rasa kekeluargaan yang sangat kuat. Hari pertama diisi dengan sesi “Discover
the Best You” bersama Dr. Joseph Chang (Chief Scientific Officer & Executive Vice President, Product Development) yang
memaparkan mengenai produk terbaru Nu Skin, ageLOC Me yang disertai dengan leader sharing oleh Helen Theresia Sinaga
(Blue Diamond Executive) dan Gentiani Irma Katrina, S (Blue Diamond Executive). Sesi ini resmi menandai mulai dipasarkannya
ageLOC Me secara luas di Indonesia.
Sesi “Star Celebration” diisi oleh Dr. Vicky Leevetinun (Regional Vice President, Asia Tenggara), diikuti penghargaan bagi para
New Star, 1/2/3/4 Star Creator, pemenang Jumpstart @20 serta BDM Star Challenge. Sesi “The Success Formula” diawali
oleh Ryan Napierski (President Nu Skin Enterprises) yang memaparkan tentang pemanfaatan internet marketing dalam bisnis.
Ryan mengajak para hadirin untuk berswafoto dan memasyarakatkan #NuSkinHasChangedMyLive untuk membuat lebih
banyak orang tertarik untuk mengenal Nu Skin. Hadirin dibuat terpaku menyimak sharing menarik dari 5 pembicara dahsyat,
yaitu Jacqueline Chang (10 Million Dollar Circle, 2 Year Team Elite Platinum & 16 Year Team Elite), Boung Hoon Kang (5 Million
Dollar Circle, 1 Year Team Elite Platinum, 8 Year Team Elite), Dean Nguyen (1 Million Dollar Circle, 3 Year Team Elite Platinum, 7
Year Team Elite), Jennifer Solco (Blue Diamond Executive) serta Tran Tuan Nam (Blue Diamond Executive).
Ryan Napierski VCicheiePfrSecsDiiderne. ntJitfoi,csPeOrpofdhfiucCcethrDa&neEgvexelocpumtiveent Dr. Vicky Leevetinun Kany V. Soemantoro
President Nu Skin Enterprises Regional Vice President, President, Nu Skin Filipina &
Asia Tenggara Indonesia
1E0liMteiPlliloaJntianDcuqomlulae&rliC1n6eirYcCeleah,ra2TnYegeaamr Team Boung Hoon Kang Dean Nguyen BlueJDenianmifoenrdSEoxlceocutive Tran Tuan Nam
Elite 5 Million Dollar Circle, 1 Year Team Blue Diamond Executive
1 Million Dollar Circle, 3 Year Team
Elite Platinum, 8 Year Team Elite Elite Platinum, 7 Year Team Elite
HBleuleenDiTamheornedsiEaxSeicnuatgivae Gentiani Irma Katrina, S
Blue Diamond Executive
Di hari kedua, acara diisi dengan penampilan rap ‘You Revolution’ oleh President Nu Skin Indonesia & Filipina,
Kany Soemantoro, bersama para staf berbakat Nu Skin Indonesia. Lagu rap yang berlirik antara lain “Success
is a must yo! not an option. Nu Skin makes science as the new solution. When I say Nu Skin Number 1. You all say You
Revolution, You Revolution” ini benar-benar membakar semangat semua yang hadir di The Kasablanka.
Sesi “Force for Good” ditandai penyerahan secara simbolis sumbangan senilai Rp. 3 Milyar kepada Yayasan Jantung
Anak Indonesia yang diwakili Prof. H. Mulyadi M. Djer SpAK, PhD., untuk membantu anak-anak dengan kelainan
jantung bawaan. Para donor 1% Commission serta Ambassador dan donor “Season of Giving” Nourish the Children
mendapat penghormatan dari seluruh hadirin atas kontribusi mereka untuk membantu program-program kemanusiaan
Nu Skin.
Penghargaan hari kedua diberikan kepada para peraih 5 Million Dollar Circle, 1 Million Dollar Circle, 4 Star Team
Elite Platinum, New Team Elite, 7/6/5/4/3/2 Year Team Elite, serta New Blue Diamond.
Selamat kepada para peraih penghargaan!
5 Million DollLaraCnnircyleS, u4tYieaarrtToe&amREolintenPylaStionuempr&aj8oYgeiar Team Elite
1 Atika Sunarti & Didien Naprama Maulana Elite Ati Puspanita & Piang Awal Kalim
Million Dollar Circle, 1 Year Team Elite Platinum & 3 Year Team 1 Million Dollar Circle & Blue Diamond Executive
dr. CLiirncale,L1uYseiafraThea&mdErl.itSe aPtlartiainuPmra&ta3mYeaar Team Elite 1 MSaillnionnyDHolilamr Cawircalen&&2JYuenaraTredaim, SEHlite
1 Million Dollar
DARI KIRI KE KANAN:
Heni Aska Daulika & Kristian (1 Million Dollar Circle & 2 Year Team Elite) - Marlina & Hendra Ramli (2 Year Team Elite) -
Ershy Rafanti & Maksun Jatmiko (3 Year Team Elite) - dr. Fusinovana & Dody Hartono (1 Million Dollar Circle, 1 Year Team Elite Platinum &
3 Year Team Elite) - Sri Resnowati & Satriadi (1 Million Dollar Circle, 1 Year Team Elite Platinum & 4 Year Team Elite) -
Yusanidah & Ir. Abi Purdi (1 Million Dollar Cirlce, 2 Year Team Elite Platinum & 4 Year Team Elite) - Henny Djuwita Santosa & Melani (7 Year Team Elite)
StarNTeoavmieENliteurPulaltDinuiamhB&arcMelounjai Burrahman Yuni Indriati Fatonah & Nasrullah
4 & 2 Year Team Elite New Team Elite
DARI KIRI KE KANAN:
C.E Sutjirahayu - Era Yulia & Sholekhan - Lussia Christina & Ardhi Yulianto
New Blue Diamond
DARI KIRI KE KANAN:
Rena - Vidion Widyantara & Lisa Christina Buntara - Yurika Lestari & Azman Shadiqi
New Blue Diamond
BALI
JUMAT & SABTU, 12 - 13 MEI 2017
PK. 10:00 - 20:00
Swiss-Belhotel Rainforest Kuta, Bali - Dewandaru Ballroom
Jl.Sunset Road No. 101, kota Bali
CUSTOMER REWARDS 2017
2017 menandai 20 tahun kami membantu mengubah banyak orang untuk memiliki kehidupan
yang lebih baik di Asia Tenggara dan kami ingin menyampaikan terima kasih kepada Anda!
Program Customer Rewards 2017 menawarkan kepada para pelanggan ARO lama dan baru kejutan menarik
sepanjang tahun. Pastikan bahwa email Anda tetap aktif dan pantau terus informasi lebih lanjut mengenai program
Customer Rewards kami di mana Anda dapat menikmati voucher produk, mystery gift dan kejutan ulang tahun!
Semua hanya tersedia di tahun 2017! Jadi, pastikan Anda tidak melewatkannya!
VOUCHER PRODUK LOYALTY GIFT BIRTHDAY SURPRISE
Dapatkan voucher produk Dapatkan mystery gift pada Ini adalah hari spesial Anda!
senilai Rp 200.000,- (setiap bulan ke-6 dan bulan ke-12* Enjoy!
3 bulan sekali) dengan
minimal pembelian 50PV
setiap bulan.*
* Syarat dan Ketentuan berlaku
Hubungi Account Manager untuk memperbarui email dan dapatkan informasi lebih lanjut
Nikmati Voucher Ulang Tahun Nikmati diskon 50%
di bulan ulang tahun Anda! untuk pembelian salah satu produk
Happy Shopping!
unggulan LifePak 60s!
PV: 0
CSV: 0
SYARAT & KETENTUAN: SYARAT & KETENTUAN:
• Kode promo digunakan untuk pembelian produk minimum • Promo berlaku untuk distributor yang melakukan pembelian
100 PSV dengan harga wholesale atau ARO. minimum 50 PSV selama 2 bulan berturut-turut.
• Pembelian dengan harga ARO minimum 50 PSV • Kode promo dapat digunakan untuk membeli 1 (satu) LifePak
• Penggunaan Kode Promo akan mengurangi PSV & CSV.
• Kode Promo hanya dapat digunakan 1 (satu) kali di pemilik ID 60s tanpa PSV & CSV
• Distributor mendapatkan kode promo hanya sekali dalam
yang merayakan ulang tahun.
• Kode Promo harus digunakan dalam waktu 1 bulan setelah satu tahun
• Pembelian dengan harga ARO minimum 50 PSV
tanggal pengiriman. • Penawaran ini tidak dapat digabungkan dengan voucher dan/
• Kode Promo yang sudah melewati batas waktu tidak akan
atau promosi lainnya.
dapat digunakan. • Nu Skin Indonesia berhak mengubah syarat dan ketentuan tanpa
• Penawaran ini tidak dapat digabungkan dengan voucher dan/
pemberitahuan terlebih dahulu.
atau promosi lainnya.
• Nu Skin Indonesia berhak mengubah syarat dan ketentuan tanpa
pemberitahuan terlebih dahulu.
®
MAKASSAR & JAKARTA
JUMAT & SABTU, 9 - 10 JUNI 2017
JANGAN LEWATKAN KESEMPATAN UNTUK MENGUBAH
KEHIDUPAN ANDA DI NU SKIN AGELOC EXPO!
GLOBAL
GROWTH
CHALLENGE
Seiring upaya kita untuk mewujudkan Nu Skin 3.0, dengan gembira kami memperkenalkan program Global
Growth Challenge, insentif kinerja penjualan $10 juta hingga $30 juta, sebagai penghargaan bagi Anda untuk
mengembangkan para leader baru yang berkesinambungan serta pelanggan dalam tim Anda.
Bagaimana cara untuk berpartisipasi? Jawabnya adalah Grow 1 More (Kembangkan 1 Lagi). Saat Anda
meningkatkan peringkat Anda dan mempertahankannya dalam 1 (satu) bulan tambahan, Anda akan menerima
insentif Grow 1 More Rapid Rewards. Yang lebih penting, Anda juga akan mendapatkan bagian dalam Grow 1
More Challenge Pool lokal yang akan dibayarkan saat Anda dan Nu Skin Indonesia mencapai target Global Growth
Challenge di tahun 2017.
Saatnya untuk bertindak! Kami berharap Anda akan menerima tantangan Grow 1 More dengan membangun
organisasi leader yang kokoh dan pelanggan yang berkesinambungan untuk mendapatkan bagian Anda dari insentif
Global Growth Challenge.
Untuk informasi lebih lanjut mengenai Global Growth Challenge, scan QR code ini
Terima kasih atas komitmen Anda untuk terus memperkokoh tim Anda dalam meningkatkan kehidupan di seluruh
dunia. Let’s Grow 1 More!
BULAN TERAKHIR! GSV GROWTH BONUS
TINGKATKAN GSV ANDA
DAN DAPATKAN Rp. 1 JUTA
UNTUK SETIAP PENINGKATAN 500GSV
Hubungi Account Manager Anda
021 300 300 66
untuk informasi lebih lanjut
ageLOC Me dikembangkan dengan berlandaskan penelitian genetik selama lebih dari 30 tahun.
Diciptakan untuk langsung menjawab kebutuhan pribadi Anda, perangkat ini menghantarkan produk anti penuaan
yang efektif, pelembab pagi dan malam serta kombinasi dari tiga serum anti penuaan yang disesuaikan
khusus untuk Anda,
dalam satu rangkaian perawatan pagi dan malam.
Pembelian ageLOC Me Loyalty Pack (FSP) harus di sertakan dengan kontrak ARO untuk
ageLOC Me Customized Set selama 6 bulan.
Kontrak ARO ageLOC Me dapat diunduh di:
https://www.nuskin.com/content/nuskin/in_ID/ageLOC_Me_Resource.html
atau kunjungi Showcase atau Walk-in Center terdekat
AGELOC ME® SYSTEM LOYALTY PACK (FSP) ARO
6 BULAN
ISI PAKET:
• 1 (satu) ageLOC Me® Device
• 1 (satu) ageLOC Me® Calibration
Set:
• 1 (satu) Pelembab Siang
• 1 (satu) Pelembab Malam
• 3 (tiga) Serum
• 1 (satu) Getting Started Brochure
• 1 (satu) User’s Manual
• 1 (satu) Power Base
HARGA : Rp. 4.100.000,- | PSV: 200 | SKU: 41150633
SYARAT & KETENTUAN:
• ageLOC Me Loyalty Pack merupakan paket FSP dengan bonus FSP sebesar Rp. 600.000,- yang dibayarkan ke sponsor langsung.
• Pembelian ageLOC Me® Loyalty Pack harus disertakan dengan kontrak ARO untuk ageLOC Me® Customized Set selama 6 (enam)
bulan dengan harga Rp. 1.750.000,- PSV: 120 per set (Harga normal untuk ageLOC Me® Customized Set Rp. 1.900.000,- PSV:
150).
• Kontrak ARO harus diserahkan dalam waktu 30 hari sejak tanggal pembelian.
• Jika tidak memenuhi semua persyaratan untuk kontrak ARO, termasuk waktu penyerahan kontrak, Nu Skin berhak mengenakan selisih
harga Normal Pack dengan Loyalty Pack sebesar Rp 3,8 juta dan ditambah dengan selisih harga calibration set tanpa ARO (Rp
150,000,-/set).
• Kontrak ARO yang berlaku untuk Loyalty Pack adalah ship always tanggal 1 – 25 setiap bulan.
• Kontrak ARO harus diisi dengan lengkap termasuk nomor kartu kredit (lengkap dengan fotocopi kartu kredit), alamat email dan nomor
telepon yang bisa dihubungi.
• Perubahan ageLOC Me® Customized Set dapat dilakukan paling lambat 10 (sepuluh) hari dari tanggal ship always yang dipilih.
• Pengembalian produk sesuai dengan Aturan dan Ketentuan yang tertera di Portfolio Bisnis.
• ageLOC Me® Customized Set Twin Pack tidak berlaku.
Selama berabad-abad, beragam budaya asli memperkaya hidup masyarakatnya dengan tetumbuhan alami
sebagai aromaterapi. Nu Skin telah berkolaborasi dengan salah seorang ahli etnobotani terkemuka di dunia
dan menemukan beragam cara untuk menyuntikkan kearifan ini ke dalam gaya hidup modern Anda.
Epoch Essential Oils solusi etnobotani yang menguatkan interaksi manusia
3 dan menciptakan pengalaman sensorik dengan dunia Anda.
EPOCH® ESSENTIAL OILS 250 PSV (30 MARET - 22 APRIL 2017)
FREE ISI PAKET:
• 3 (tiga) Single Oils
• 5 (lima) Oil Blends
• 1 (satu) Tropical Blending Oil
• 1 (satu) Mini Mist Diffuser
• 1 (satu) Sampling Kit
• 1 (satu) Epoch Pouch
+ • 1 (satu) Epoch Recycle Bag
• 1 (satu) Product Brochure
• 1 (satu) Home Diffuser (FREE)
HARGA : Rp. 3.850.000,- (WHS) PSV: 250 SKU : 41001520
Harga Retail: Rp. 5.506.000,-
LEMON LAVENDER PEPPERMINT BURST MOVE
Rp. 280.000,- Rp. 460.000,- Rp. 460.000,- Rp. 460.000,- Rp. 650.000,-
PSV: 21 PSV: 35 PSV: 35 PSV: 35 PSV: 49
41001523 41001522 41001521 41001525 41001529
Retail: Retail: Retail: Retail: Retail:
Rp. 400.000,- Rp. 658.00,- Rp. 658.000,- Rp. 658.000,- Rp. 930.000,-
BRISK UNWIND ASSURE TOPICAL
BLEND
Rp. 460.000,- Rp. 460.000,- Rp. 460.000,- Rp. 350.000,-
PSV: 35 PSV: 35 PSV: 35 PSV: 26
41001526 41001527 41001524 41001528
Retail: Retail: Retail: Retail:
Rp. 658.000,- Rp. 658.000,- Rp. 658.000,- Rp. 501.000,-
APRIL 2017 MOHAMAD NUR YASIN CONSULTANT TRAINING
Product Specialist
Gali Pengetahuan Mengenai “ageLOC TR90”
SABTU, 8 APRIL 2017, PK. 13:00 - 17:00 Walk-in Center SURABAYA
Ubah Hidup Anda Dalam 90 Hari Dengan ageLOC TR90 System
Lebih dari sekedar turun berat badan, ageLOC TR90 System mengubah Anda menjadi
lebih ramping, lebih muda dan sehat
Tiket: Rp. 100.000,- (Termasuk materi training, merchandise dan sertifikat kehadiran)
Certified Trainer Program (CTP) Level 1 - Nu Skin & Pharmanex Showcase Jakarta
Sabtu, 22 April 2017 GRATIS & Live di semua Ratna Fitri Annisa (Beauty Consultant)
Pk. 14:00 - 17:00 WIC Nu Skin Indonesia Mutiara Firdausy (Health Consultant)
Certified Trainer Program (CTP) Level 2 - Nu Skin & Pharmanex Showcase Jakarta
Jumat & Sabtu, Tiket: Rp 200.000,- (materi Tika Handayani (Beauty Consultant)
28 - 29 April 2017 training, merchandise dan Mohamad Nur Yasin (Product Specialist)
Pk. 11:00 - 17:00 sertifikat kehadiran)
ageLOC CONSULTANT TRAINING ageLOC TR90 CONSULTANT TRAINING
JUMAT, 12 MEI 2017, PK. 13.00 - 17.00 SABTU, 13 MEI 2017, PK. 13.00 - 17.00
MEI 2017 Tiket: Rp. 100.000,- Tika Handayani Tiket: Rp. 100.000,- (Termasuk Mohamad Nur Yasin
(Termasuk materi training, Beauty Consultant materi training, merchandise dan Product Specialist
merchandise, pin ageLOC)* sertifikat kehadiran)*
Certified Trainer Program (CTP) Level 1 - Nu Skin & Pharmanex Showcase Jakarta
Sabtu, 27 Mei 2017 GRATIS & Live di semua Ratna Fitri Annisa (Beauty Consultant)
Pk. 14:00 - 17:00 WIC Nu Skin Indonesia Mutiara Firdausy (Health Consultant)
Certified Trainer Program (CTP) Level 1 - Nu Skin & Pharmanex Walk-in Center Bekasi
JUNI 2017 Sabtu, 3 Juni 2017 GRATIS & Live di semua Ratna Fitri Annisa (Beauty Consultant)
Pk. 14:00 - 17:00 WIC Nu Skin Indonesia Mutiara Firdausy (Health Consultant)
Certified Trainer Program (CTP) Level 2 - Nu Skin & Pharmanex Showcase Jakarta
Jumat & Sabtu, Tiket: Rp 200.000,- (materi Tika Handayani (Beauty Consultant)
9 - 10 Juni 2017 training, merchandise dan Mohamad Nur Yasin (Product Specialist)
Pk. 11:00 - 17:00 sertifikat kehadiran)
WALK-IN CENTER SURABAYA
SELASA & RABU, 11 & 12 APRIL 2017
PK. 12:00 WIB
30.000 - 39.000 40.000 - 49.000
Cek BMI 20.000 - 29.000 50.000 - 59.000 Scan Antioksidan
10.000 - 19.000 60.000 - 89.000+
Skin Analysis HIGH SCORE Kontes Galvanic
Antioksidan Tertinggi
City Plaza - Wisma Mulia 10th Floor Suite 1001-1002 Jl. Gatot Subroto No. 44 Jakarta 12710
Semua informasi adalah benar pada saat dicetak dan bisa terdapat perubahan tanpa pemberitahuan terlebih dahulu. Harap dimaklumi apabila ada kesalahan informasi.
Untuk informasi terkini, simak NetExpress kami atau hubungi Distributor Support Hotline atau E-mail Support