Teks Fiksi dan Nonfiksi
Teks Fiksi
Cerita fiksi adalah cerita khayalan yang dibuat berdasarkan imajinasi
pengarang atau penulis cerita tersebut. Cerita fiksi disebut juga cerita
khayalan.
Ciri-ciri Teks Fiksi
Bersifat rekaan, imajinasi atau
karangan pengarang.
Terdapat kebenaran yang tidak
mutlak (belum tentu benar).
Cerita menggunakan bahasa
konotatif (bahasa perumpaan).
Karya fiksi tidak memiliki sistem
yang baku (resmi).
Terdapat amanat atau pesan
moral tertentu yang ingin
disampaikan melalui cerita
Contoh Teks Fiksi
Cerita Fiksi Roman
Cerita Fiksi Pendek
Cerita Fiksi Dongeng
Cerita Fiksi Novel
Contoh Non Fiksi
Teks nonfiksi adalah karangan yang
dibuat berdasarkan fakta, realita, atau
peristiwa yang benar-benar terjadi.
Ciri-ciri Teks Non Fiksi
Buku nonfiksi disampaikan dengan
menggunakan bahasa formal, sesuai bahasa
yang baik dan benar.
Bahasa yang digunakak dalam buku nonfiksi ialah
denotatif. Kata denotatif maksudnya adalah kata
yang mengandung makna sebenarnya.
Dalam karangan nonfiksi, tulisan yang dimuat
harus sesuai fakta dan bersifat faktual sesuai
data yang diperoleh.
Tulisan berbentuk ilmiah populer yaitu
tulisan tidak melulu menggunakan bahasa
yang kaku.
Hal yang ditulis dalam buku nonfiksi harus temuan
baru atau pengembangan dari temuan yang sudah
ada.
Contoh Non Fiksi
Tulisan ilmiah dan ilmiah populer
Skripsi, tesis, desertasi
Ensiklopedia dan biografi
Artikel koran dan majalah
Tugas
Carilah sebuah artikel dari sebuah
koran!
Gunting dan tempel pada buku
tugasmu!
Bacalah lalu tuliskan
kesimpulan dari artikel
tersebut pada buku tugasmu!
Selamat Mengerjakan