AKU DAN KELUARGAKU Oleh : Abdullah Ahnafus Sholihin
Halo semuanya, namaku Abdullah Ahnafus Sholihin 2 Aku biasa dipanggil Ahnaf, aku lahir di kota Depok sekitar 8 tahun yang lalu.Rumahku di Jln.Juragan Sinda 1 Perumahan Pondok Darussalam blok C No.7 Kukusan Beji. Aku senang sekali belajar di SAI apalagi saat pelajaran berkebun,karna aku suka dengan tanaman dan hewan. Hobiku bermain lego,traveling dan berenang. Aku punya citacita ingan menjadi pengusaha hebat,supaya kelak aku dapat membuka lowongan pekerjaan untuk orang lain.
3 Ini adalah Ayahku Ayahku bernama Jhoni marten. Ayah dilahikan pada tahun 1978 di salah satu pedesaan wilayah Sumatra Barat. Sejak di bangku sekolah menengah atas ayahku sudah terbiasa hidup mandiri,Sekolah dengan kondisi jauh dari orang tua,sampai akhirnya ayahku merantau ke Jakarta. Metamorfosis perjalanan hidup ayah sangat menginspirasi untukku.Semoga kelak aku bisa menjadi ayah yang hebat seperti ayahku.......
ini Bundaku 4 Nah....kalau yang ini adalah ibu periku yang sangat aku sayangi, aku memanggilnya dengan sebutan “Bunda” Bunda yang paling ku Cinta,yang baik dan selalu membacakan dongeng untukku dan adikku disaat kami menjelang tidur. Bundaku bernama Putri,bunda lahir pada tahun 1986 di daerah legenda Siti Nurbaya... hhmmm...pasti Ayah Bunda SD 2 Semesta bisa menebaknya kann....?? Yaaaa...benar, bundaku lahir di kota Padang. Kalau bercerita tentang Bunda.,haya satu kalimat yang melekat difikiranku.... Yaitu Bundaku koki terbaikku
5 Tigo Baradiak Tigo baradiak adalah istilah dari kampung kelahiran ayah bundaku,yang artinya tiga bersaudara,. Kakakku bernama Habibie Qurrota A’yun.Aku biasa memanggilnya dengan sebutan Uda Habibie.... Uda Habibie sekarang sudah kelas 8 di salah satu pondok pesantren di Kabupaten Bogor Kalau yang cewek imut ini namanya Aisyah Adibah Abqariah, biasa dipanggil Adibah.... Hari- hariku selalu di isi dengan warna warni bersama Adibah. Kalau kata uda habibie aku dan Adibah seperti Tom and Jerry.. Hmmm....mungkin juga sih,soalnya Adibah agak cengeng, jadi aku seneng godainnya hehehe.... Tapi sebenarnya aku sayang sama Adibah, kalau adibah nggak ada aku merasa kesepian Uda Habibie Adibah Ini Adikku Ini Kakakku Baradiak kakak
6 Momen Terbaik Traveling bersama keluarga adalah hal yang paling sering kami lakukan.Terutama saat ayah dan bundaku libur dalam waktu bersamaan. Dari sekian banyak wisata alam yang pernah aku dan keluargaku kunjungi, Suasana di kaki gunung kerinci ini yang amat spesial. Mataku betul -betul dimanjakan dengan ciptaan Allah yang begitu luar biasa indahnya, Sampai akhirnya kenangan itu takkan pernah terulang lagi untukku dan keluargaku. Kebun Teh kayu Aro
DokumentasiTempat Bermain
DokumentasiTempat Bermain
Terima kasih.... Demikian cerita singkat tentang aku dan keluargaku Ahnaf